Anda di halaman 1dari 26

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

Sekolah : SMP Negeri 1


Mata Pelajaran : Bahasa Indonesia
Kelas/Semester : VII/Ganjil
Materi Pokok : Menelaah Struktur Teks dan Kebahasaan
teks literasi
Alokasi Waktu : 8 Jam Pelajaran (4 pertemuan )

A. KOMPETENSI INTI

KI 1 : Menghargai dan menghayati ajaran agama yang dianutnya.


KI 2 : Menunjukkan perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, peduli (toleransi, gotong
royong), santun, percaya diri, dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungan
social dan alam dalam jangkauan pergaulan dan keberadaannya.
KI 3 : Memahami pengetahuan (factual, konseptual, dan procedural) berdasarkan rasa
ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya terkait fenomena
dan kejadian tampak mata
KI 4 : Mencoba, mengolah, dan menyajikan dalam ranah konkret (menggunakan,
mengurai, merangkai, memodifikasi, dan membuat) dan ranah abstrak (menulis,
membaca, menghitung, menggambar, dan mengarang) sesuai dengan yang
dipelajari di sekolah dan sumber lain yang sama dalam sudut pandang/ teori

B. KOMPETENSI DASAR DAN INDIKATOR PENCAPAIAN

Kompetensi Dasar Indikator


3.10 Menelaah hubungan 3.10.1 Menelaah unsur-unsur buku fiksi
unsur-unsur buku fiksi dengan teliti teliti, rasa ingin tahu dan
dan nonfiksi penuh tanggung jawab

3.10.2 Menelaah unsur-unsur bukunonfiksi


dengan teliti, rasa ingin tahu dan
penuh tanggung jawab

3.10.3 Membuat komentar atau tanggapan


tentang buku fiksi dengan santun
3.10.4 Membuat komentar atau tanggapan
tentang buku nonfiksi dengan santun

4.10 Menyajikan tanggapan 4.10.1 Mengomentarikekurangan buku

1
terhadap isi buku fiksi dan fiksidengan santun
nonfiksi yang dibaca 4.10.2 Mengomentari kekuranganbuku
nonfiksi dengan santun

4.10.3 Membuat komentar isi buku dengan


rasa percaya diri

C. TUJUAN PEMBELAJARAN
Selama dan sesudah pembelajaran diharapkan peserta didik dapat:

Pertemuan pertama
1. Menelaah unsur-unsur buku fiksi dengan cermat, rasa ingin tahu dan penuh
tanggung jawab
2. Menjawab pertanyaan yang telah disediakan dengan cermat

Pertemuan kedua
1. Menelaah unsur-unsur buku nonfiksi yang dibaca dengan cermat, rasa ingin
tahu dan tanggung jawab
2. Menjawab pertanyaan yang telah disediakan dengan cermat

Pertemuan ketiga
1. Membuat komentar atau tanggapan tentang buku fiksi dengan santun
2. Membuat komentar atau tanggapan tentang buku nonfiksi dengan santun

Pertemuan keempat
1. Mengomentari kekurangan buku fiksi dengan santun
2. Mengomentari kekurangan buku nonfiksi dengan santun

Pertemuan kelima
Membuat komentar isi buku dengan rasa percaya diri

D. MATERI PEMBELAJARAN
- Menelaah unsur buku fiksi
- Menelaah unsur buku nonfiksi
- Mengomentari kekurangan buku fiksi dan nonfiksi
- Mengomentari pujian terhadap buku fiksi dan nonfiksi
- Mengomentari isi buku

E. METODE PEMBELAJARAN

2
Pendekatan : saintifik
Model : problem basic learning
Metode : Diskusi, Tanya jawab, presentasi, demonstrasi

F. MEDIA PEMBELAJARAN
Media
1. LCD
2. Laptop

G. SUMBER BELAJAR
1. Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan. 2016. Buku Peserta didik Bahasa
Indonesia SMP/MTs Kelas VII. Jakarta: Pusat Kurikulum dan Perbukuan,
Balitbang, Kemendikbud.
2. Bahasa Baku Bahasa Indonesia. Edisi IV. Jakarta: Balai Bahasa. Kementerian
Pendidikan dan Kebudayaan. 2016. Buku
3. Buku cerita fiksi
4. Buku nonfikfi
5. Buku pengetahuan
6. Modul/ bahan ajar buatan guru
7. Sumber lain yang relevan

H. KEGIATAN PEMBELAJARAN
Pertemuan pertama

Tahap
Kegiatan Pembelajaran Alokasi Waktu
Pembelajaran

A. Kegiatan Pendahuluan 10 Menit

Orientasi 1. Pendidik mengucapkan salam dan meminta Ketua Kelas


untuk memimpin do’a.

2. Peserta didik menyanyikan lagu Indonesia Raya (jika


mulai di jam pertama).
3. Pendidik memeriksa kehadiran dan kesiapan peserta
didik.
4. Menyiapkan fisik dan psikis peserta didik dalam
mengawali kegiatan pembelajaran

3
Tahap
Kegiatan Pembelajaran Alokasi Waktu
Pembelajaran

Apersepsi 1. Mengaitkan materi dengan pengalaman peserta didik


atau dengan tema sebelumnya.
2. Mengingatkan kembali materi prasyarat dengan bertanya
3. Mengajukan pertanyaan yang berkaitan dengan pelajaran
yang akan dilaksanakan

Motivasi 1. Pendidik memberikan gambaran tentang manfaat


pelajaran yang akan dipelajari.

2. Menyampaikan tujuan pembelajaran pada pertemuan


yang berlangsung

3. Pendidik menyampaikan kompetensi dasar, tujuan dan


garis besar kegiatan pembelajaran.

B. Kegiatan Inti 75 Menit

Orientasi 1. Peserta didik membaca buku fiksi yang telah disediakan


terhadap (Intergritas)
masalah 2. Guru mengajukan berbagai masalah kepada peserta
didik melalui pertanyaan:menelaahunsur-unsur yang
membangun buku fiksi

Organisasi 1. Peserta didik duduk bersama teman kelompoknya sambil


belajar menyediakan buku fiksi yang relevan dengan materi
(Gotong Royong)

2. Peserta didik berkolaborasi untuk menemukan jawaban


mengenai pertanyaan atau masalah yang disajikan oleh
guru (Intergritas)
 Bagaimana judul dan tema dikembangkan? Apakah
ada keunikan?
• Bagaimana pengarang mengembangkan latar cerita?
• Bagaimana pengarang mengembangkan tokoh dan
watak tokoh?
• Bagaimana pilihan kata yang digunakan pengarang?
• Apakah kalimat-kalimatnya memiliki keunikan dan
kekuatan untuk membangun cerita?

4
Tahap
Kegiatan Pembelajaran Alokasi Waktu
Pembelajaran

 Tokoh mana yang paling kamu sukai dan mengapa?

Penyelidikan 1. Guru membantu setiap kelompok mengumpulkan dan


individual mengeksplorasi menelaah unsur-unsur buku fiksi yang
maupun dibaca (Intergritas)
kelompok 2. Guru membimbing peserta didik dalam menemukan
jawaban untuk permasalah-permasalahan pada kegiatan
terdahulu (Mandiri)

Pengembangan 1. Peserta didik melaporkan temuannya yang merupakan


dan penyajian jawaban atas masalah.
hasil 2. Peserta didik menuliskan temuannya.(Mandiri)
penyelesaian
masalah

Analisis dan 1. Guru melakukan analisis dan evaluasi


evaluasi proses
penyelesaian
masalah

C. Kegiatan Penutup 5 Menit

1. Guru dan peserta didik Menyimpulkan pembelajaran


tentang menelaah unsur-unsur buku fiksi
2. Peserta didik dan pendidik melakukan refleksi terhadap
pembelajaran yang telah dilakukan.
3. Pendidik menyampaikan tugas membaca materi untuk
pertemuan selanjutnya
4. Peserta didik dan pendidik mengakhiri kegiatan
pelajaran dengan mengucapkan salam.

5
Pertemuan kedua
Tahap
Kegiatan Pembelajaran Alokasi Waktu
Pembelajaran

A. Kegiatan Pendahuluan 10 Menit

Orientasi 1. Pendidik mengucapkan salam dan meminta Ketua Kelas


untuk memimpin do’a.
2. Peserta didik menyanyikan lagu Indonesia Raya (jika
mulai di jam pertama).
3. Pendidik memeriksa kehadiran dan kesiapan peserta
didik.
4. Menyiapkan fisik dan psikis peserta didik dalam
mengawali kegiatan pembelajaran

Apersepsi 1. Mengaitkan materi dengan pengalaman peserta didik


atau dengan tema sebelumnya.
2. Mengingatkan kembali materi prasyarat dengan bertanya
3. Mengajukan pertanyaan yang berkaitan dengan pelajaran
yang akan dilaksanakan

Motivasi 1. Pendidik memberikan gambaran tentang manfaat


pelajaran yang akan dipelajari.
2. Menyampaikan tujuan pembelajaran pada pertemuan
yang berlangsung
3. Pendidik menyampaikan kompetensi dasar, tujuan dan
garis besar kegiatan pembelajaran.

B. Kegiatan Inti 75 Menit

Orientasi 2. Peserta didik membaca buku nonfiksi yang telah


terhadap disediakan (Intergritas)
masalah 3. Guru mengajukan berbagai masalah kepada peserta
didik melalui pertanyaan

Organisasi 1. Peserta didik duduk bersama teman kelompoknya sambil


belajar menyediakan buku fiksi yang relevan dengan materi
(Gotong Royong)

2. Peserta didik berkolaborasi untuk menemukan jawaban


pertanyaan atau masalah yang disajikan oleh guru

6
Tahap
Kegiatan Pembelajaran Alokasi Waktu
Pembelajaran

(Intergritas)

Penyelidikan 1. Guru membantu setiap kelompok mengumpulkan dan


individual mengeksplorasi menelaah unsur buku nonfiksi yang
maupun dibaca (Intergritas)
kelompok 2. Guru membimbing peserta didik dalam menemukan
jawaban untuk permasalah-permasalahan pada kegiatan
terdahulu (Mandiri)

Pengembangan 1. Peserta didik melaporkan temuannya yang merupakan


dan penyajian jawaban atas masalah.
hasil 2. Peserta didik menuliskan temuannya.(Mandiri)
penyelesaian
masalah

Analisis dan Guru melakukan analisis dan evaluasi


evaluasi proses
penyelesaian
masalah

• Kegiatan Penutup 5 Menit

1. Guru dan peserta didik Menyimpulkan pembelajaran


tentang menelaah unsur buku nonfiksi
2. Peserta didik dan pendidik melakukan refleksi terhadap
pembelajaran yang telah dilakukan.
3. Pendidik menyampaikan tugas membaca materi untuk
pertemuan selanjutnya yaitu menyajikan teks berita.
4. Peserta didik dan pendidik mengakhiri kegiatan pelajaran
dengan mengucapkan salam.

Pertemuan ketiga

7
Tahap
Kegiatan Pembelajaran Alokasi Waktu
Pembelajaran

A. Kegiatan Pendahuluan 10 Menit

Orientasi 1. Pendidik mengucapkan salam dan meminta Ketua Kelas


untuk memimpin do’a.
2. Peserta didik menyanyikan lagu Indonesia Raya (jika
mulai di jam pertama).
3. Pendidik memeriksa kehadiran dan kesiapan peserta
didik.
4. Menyiapkan fisik dan psikis peserta didik dalam
mengawali kegiatan pembelajaran

Apersepsi 1. Mengaitkan materi dengan pengalaman peserta didik


atau dengan tema sebelumnya.
2. Mengingatkan kembali materi prasyarat dengan
bertanya
3. Mengajukan pertanyaan yang berkaitan dengan
pelajaran yang akan dilaksanakan

Motivasi 1. Pendidik memberikan gambaran tentang manfaat


pelajaran yang akan dipelajari.

2. Menyampaikan tujuan pembelajaran pada pertemuan


yang berlangsung

3. Pendidik menyampaikan kompetensi dasar, tujuan dan


garis besar kegiatan pembelajaran.

B. Kegiatan Inti 75 Menit

Orientasi 1. Peserta didik membuat komentar atau tanggapan


terhadap tentang buku fiksi yang telah disediakan (Intergritas)
masalah 2. Guru mengajukan berbagai masalah kepada peserta
didik melalui pertanyaan

Organisasi 1. Peserta didik duduk bersama teman kelompoknya sambil


belajar menyediakan buku fiksi yang relevan dengan materi
(Gotong Royong)
2. Peserta didik berkolaborasi untuk menemukan jawaban

8
Tahap
Kegiatan Pembelajaran Alokasi Waktu
Pembelajaran

mengenai pertanyaan atau masalah yang disajikan oleh


guru (Intergritas)

Penyelidikan 1. Guru membantu setiap kelompok mengumpulkan dan


individual mengeksplorasi membuat komentar atau tanggapan
maupun tentang buku fiksi yang dibaca (Intergritas)
kelompok 2. Guru membimbing peserta didik dalam menemukan
jawaban untuk permasalah-permasalahan pada kegiatan
terdahulu (Mandiri)

Pengembangan 1. Peserta didik melaporkan temuannya yang merupakan


dan penyajian jawaban atas masalah.
hasil 2. Peserta didik menuliskan temuannya.(Mandiri)
penyelesaian
masalah

Analisis dan Guru melakukan analisis dan evaluasi


evaluasi proses
penyelesaian
masalah

• Kegiatan Penutup 5 Menit

1. Guru dan peserta didik Menyimpulkan pembelajaran


tentang membuat komentar atau tanggapan tentang
buku fiksi dan nonfiksi
2. Peserta didik dan pendidik melakukan refleksi terhadap
pembelajaran yang telah dilakukan.
3. Pendidik menyampaikan tugas membaca materi untuk
pertemuan selanjutnya
4. Peserta didik dan pendidik mengakhiri kegiatan pelajaran
dengan mengucapkan salam.

Pertemuan keempat

9
Tahap
Kegiatan Pembelajaran Alokasi Waktu
Pembelajaran

A. Kegiatan Pendahuluan 10 Menit

Orientasi 1. Pendidik mengucapkan salam dan meminta Ketua Kelas


untuk memimpin do’a.
2. Peserta didik menyanyikan lagu Indonesia Raya (jika
mulai di jam pertama).
5. Pendidik memeriksa kehadiran dan kesiapan peserta
didik.
6. Menyiapkan fisik dan psikis peserta didik dalam
mengawali kegiatan pembelajaran

Apersepsi 1. Mengaitkan materi dengan pengalaman peserta didik


atau dengan tema sebelumnya.
2. Mengingatkan kembali materi prasyarat dengan
bertanya
3. Mengajukan pertanyaan yang berkaitan dengan
pelajaran yang akan dilaksanakan

Motivasi 1. Pendidik memberikan gambaran tentang manfaat


pelajaran yang akan dipelajari.

2. Menyampaikan tujuan pembelajaran pada pertemuan


yang berlangsung

3. Pendidik menyampaikan kompetensi dasar, tujuan dan


garis besar kegiatan pembelajaran.

B. Kegiatan Inti 75 Menit

Orientasi 1. Peserta didik mengomentari kekurangan buku fiksi dan


terhadap nonfiksi yang telah disediakan (Intergritas)
masalah 2. Guru mengajukan berbagai masalah kepada peserta
didik melalui pertanyaan

Organisasi 1. Peserta didik duduk bersama teman kelompoknya sambil


belajar menyediakan buku fiksi yang relevan dengan materi
(Gotong Royong)
2. Peserta didik berkolaborasi untuk menemukan jawaban

10
Tahap
Kegiatan Pembelajaran Alokasi Waktu
Pembelajaran

mengenai pertanyaan atau masalah yang disajikan oleh


guru (Intergritas)

Penyelidikan 1. Guru membantu setiap kelompok mengumpulkan dan


individual mengeksplorasi mengomentari kekurangan buku fiksi
maupun dan nonfiksi yang dibaca (Intergritas)
kelompok 2. Guru membimbing peserta didik dalam menemukan
jawaban untuk permasalah-permasalahan pada kegiatan
terdahulu (Mandiri)

Pengembangan 1. Peserta didik melaporkan temuannya yang merupakan


dan penyajian jawaban atas masalah.
hasil 2. Peserta didik menuliskan temuannya.(Mandiri)
penyelesaian
masalah

Analisis dan Guru melakukan analisis dan evaluasi


evaluasi proses
penyelesaian
masalah

• Kegiatan Penutup 5

1. Guru dan peserta didik Menyimpulkan pembelajaran


tentang mengomentari kekurangan buku fiksi dan
nonfiksi
2. Peserta didik dan pendidik melakukan refleksi terhadap
pembelajaran yang telah dilakukan.
3. Pendidik menyampaikan tugas membaca materi untuk
pertemuan selanjutnya
4. Peserta didik dan pendidik mengakhiri kegiatan pelajaran
dengan mengucapkan salam.

Pertemuan kelima

11
Tahap
Kegiatan Pembelajaran Alokasi Waktu
Pembelajaran

A. Kegiatan Pendahuluan 10 Menit

Orientasi 1. Pendidik mengucapkan salam dan meminta Ketua Kelas


untuk memimpin do’a.
2. Peserta didik menyanyikan lagu Indonesia Raya (jika
mulai di jam pertama).
3. Pendidik memeriksa kehadiran dan kesiapan peserta
didik.
4. Menyiapkan fisik dan psikis peserta didik dalam
mengawali kegiatan pembelajaran

Apersepsi 1. Mengaitkan materi dengan pengalaman peserta didik


atau dengan tema sebelumnya.
2. Mengingatkan kembali materi prasyarat dengan
bertanya
3. Mengajukan pertanyaan yang berkaitan dengan
pelajaran yang akan dilaksanakan

Motivasi 1. Pendidik memberikan gambaran tentang manfaat


pelajaran yang akan dipelajari.

2. Menyampaikan tujuan pembelajaran pada pertemuan


yang berlangsung

3. Pendidik menyampaikan kompetensi dasar, tujuan dan


garis besar kegiatan pembelajaran.

B. Kegiatan Inti 75 Menit

Orientasi 1. Peserta didik mengomentari kekurangan isi buku fiksi


terhadap dan nonfiksi yang telah disediakan (Intergritas)
masalah 2. Guru mengajukan berbagai masalah kepada peserta
didik melalui pertanyaan

Organisasi 1. Peserta didik duduk bersama teman kelompoknya sambil


belajar menyediakan buku fiksi yang relevan dengan materi
(Gotong Royong)
2. Peserta didik berkolaborasi untuk menemukan jawaban

12
Tahap
Kegiatan Pembelajaran Alokasi Waktu
Pembelajaran

mengenai pertanyaan atau masalah yang disajikan oleh


guru (Intergritas)

Penyelidikan 3. Guru membantu setiap kelompok mengumpulkan dan


individual mengeksplorasi mengomentari isi buku fiksi dan nonfiksi
maupun yang dibaca (Intergritas)
kelompok 4. Guru membimbing peserta didik dalam menemukan
jawaban untuk permasalah-permasalahan pada kegiatan
terdahulu (Mandiri)

Pengembangan 1. Peserta didik melaporkan temuannya yang merupakan


dan penyajian jawaban atas masalah.
hasil 2. Peserta didik menuliskan temuannya.(Mandiri)
penyelesaian
masalah

Analisis dan Guru melakukan analisis dan evaluasi


evaluasi proses
penyelesaian
masalah

• Kegiatan Penutup 6

1. Guru dan peserta didik Menyimpulkan pembelajaran


tentang mengomentari isi buku fiksi dan nonfiksi
2. Peserta didik dan pendidik melakukan refleksi terhadap
pembelajaran yang telah dilakukan.
3. Pendidik menyampaikan tugas membaca materi untuk
pertemuan selanjutnya
4. Peserta didik dan pendidik mengakhiri kegiatan pelajaran
dengan mengucapkan salam.

I. Penilaian Hasil Pembelajaran


1. Teknik Penilaian (terlampir)
a. Sikap
Penilaian sikap pada pembelajaran ini dilakukan dengan menggunkan teknik
berikut.
1) Penilaian Observasi

13
2) Penilaian Diri
3) Penilaian antar Teman
4) Penilaian Jurnal

b. Pengetahuan
Penilaian pengetahuan pada pembelajaran ini dilakukan dengan
menggunakan teknik berikut.
1. Tertulis
2. Lisan
c. Keterampilan
Penilaian sikap pada pembelajaran ini dilakukan dengan menggunakan
teknik:
1. Penilaian Produk
2. Penilaian kinerja

2. Pembelajaran Remedial dan Pengayaan


a. Remedial
Bagi peserta didik yang belum memenuhi kriteria ketuntasan minimal (KKM)
setelah melakukan PH, maka akan diberikan pembelajaran tambahan
(Remedial Teaching) terhadap IPK yang belum tuntas kemudian diberikan
Tes lagi dengan ketentuan:
- Soal yang diberikan berbeda dengan soal sebelumya namun setara
- Nilai akhir yang akan diambil adalah nilai hasil tes terakhir
- Siswa lain yang sudah tuntas (>KKM) dipersilahkan untuk ikut bagi yang
berminat untuk memberikan keadilan.

14
PROGRAM REMIDIAL
Kelas/Semester :
Kompetensi Dasar :
Indikator : 1. …
2. …
3….
KKM
Nama Indikator Bentuk
Nilai Nilai Setelah
No Peserta yang Belum Tindakan Ket
Ulangan Remedial
Didik Dikuasai Remedial

b. Pengayaan
Guru memberikan materi pengayaan berupa penajaman pemahaman dan
keterampilan yang lebih komplek.

Mengetahui, Makassar, 19 Desember 2018


Kepala SMP Negeri 1 Guru Mata Pelajaran

( .......... .......... .......... .......... ) ( .......... .......... .......... .......... )


NIP. NIP.

Catatan Kepala Sekolah:

..............................................................................................................................................
..............................................................................................................................................
..............................................................................................................................................
..............................................................................................................................................

15
..............................................................................................................................................
...........................................................................

16
LAMPIRAN

a. Sikap (Spiritual)

Jurnal pengamatan perkembangan sikap spiritual

No. Hari/tanggal Nama Peserta didik Butir Sikap AB/B/C/K

1.
2.
3.

Sikap Sosial

Jurnal pengamatan perkembangan sikap sosial

No. Hari/tanggal Nama Peserta didik Butir Sikap AB/B/C/K

1.
2.
3.

17
1. Penilaian diri sendiri

Format Pengamatan Sikap melalui Penilaian Diri


Nama : ………………………………………………………………
Kelas : ………………………………………………………………

N Indikator SB B C K
o
1 Saya memiliki motivasi dalam diri saya sendiri
selama proses pembelajaran
Saya bekerjasama dalam menyelesaikan tugas
2
kelompok
Saya menunjukkan sikap konsisten dalam
3
proses pembelajaran
4 Saya menunjukkan sikap disiplin dalam
menyelesaikan tugas individu maupun
kelompok
5 Saya menunjukkan rasa percaya diri dalam
mengemukakan gagasan, bertanya, atau
menyajikan hasil diskusi
6 Saya menunjukkan sikap toleransi dan saling
menghargai terhadap perbedaan
pendapat/cara dalam menyelesaikan masalah
7 Saya menunjukan sikap positip (individu dan
sosial) dalam diskusi kelompok
8 Saya menunjukkan sikap ilmiah pada saat
melaksanakan studi literature atau pencarian
informasi
9 Saya menunjukkan perilaku dan sikap
menerima, menghargai, dan melaksanakan
kejujuran, kerja keras, disiplin dan tanggung
jawab

18
2. Penialian antarteman

Format Pengamatan Sikap melalui Penilaian Antar Teman

Nama yang diamati : ………………………………………………………………


Nama pengamat : ………………………………………………………………

No Pernyataan SB B C K

1 Mau menerima pendapat teman

2 Memberikan solusi terhadap permasalahan

Tidak memaksakan pendapat sendiri


3
kepada anggota kelompok

4 Tidak marah saat diberi kritik

B. Penilaian Pengetahuan
a. Teknik penilaian:
Tes Tertulis
b. Bentuk penilaian:
Uraian dan pilihan ganda

19
KISI-KISI PENILAIAN PENGETAHUAN

20
Indikator
Kompetensi Level Bentuk
No Pencapaian Indikator Soal No Soal
Dasar Kognitif Soal
Kompetensi
1 3.10 Menelaah Menelaah unsur- Disajikan teks
hubungan unsur buku fiksi fiksi, peserta
unsur- didik dapat Uraian
unsur buku menjelaskan L4 1
fiksi dan unsur-unsur
nonfiksi buku fiksi
tersebut
Menelaah unsur- Disajikan buku
unsur nonfiksi,pesert
bukunonfiksi a didik dapat Uraian
L4 2
menjelaskan
unsur-unsur
buku nonfiksi
Membuat Disajikan buku
komentar atau fiksi dan
tanggapan buku nonfiksi,
fiksi dan nonfiksi peserta didik
Uraian
mengomentari
L4 dan PG 3
atau
menanggapi
buku fiksi dan
nonfiksi
tersebut
Mengomentari Disajikan buku
kekurangan buku fiksi dan
fiksi dan nonfiksi nonfiksi,
peserta didik
dapat
L4 4
mengomentari
kekurangan
buku fiksi dan
nonfiksi
tersebut
Mengomentari isi Disajikan buku
buku fiksi dan
nonfiksi,
peserta didik
L4
dapat
mengomentari
isi buku
tersebut

21
C. Soal

1. Uraian

1. Bacalah buku fiksi favoritmu dengan cermat. Selanjutnya, berilah tanggapan


terhadap isi buku tersebut dengan jelas
Unsur isi buku Tanggapan
Tema
Tokoh
Alur
Latar
Nilai moral
Kelengkapan struktur
Penggunaan bahasa

2. Bacalah buku fiksi favoritmu dengan cermat. Selanjutnya, berilah tanggapan


terhadap isi buku tersebut dengan jelas
Unsur isi buku Tanggapan
Tema
Isi buku secara keseluruhan
Penggunaan bahasa
Manfaat buku

2. Pilihan Ganda
Cermatilahkutipan di bawah ini untuk menjawab soal 1-2!
Ranking satu bukan segalanya. Ranking biasa saja, namun berkepribadian baik, lebih
memperoleh kepercayaan. Saya sering dengar atasan bilang, “saya tidak perlu orang
pintar, pintar kalau tidak bisa kerja sama percuma!” bayangkan dan resapkan
ucapan seorang pimpinan perusahaan ini. Tidak aneh, jika dianggap berkepribadian

22
tidak kooperatif, seseorang yang meraih ranking satuboleh jadi terpinggirkan dalam
dunia kerja alias tidak sukses atau mentok. Sukses di dunia karier tidak mudah,
prestasi akademik saja tidak cukup sebagai modalnya.
1. Komentar yang tepat untuk kutipan tersebut adalah …..
a. Buku tersebut memberikan kita motivasi untuk memperoleh ranking Satu
b. Buku tersebut memberikan informasi bahwa kerjasama sangat penting
dalam dunia kerja
c. Buku tersebut memberikan informasi bahwa prestasi akademik tidak cukup
dalam dunia kerja
d. Buku tersebut mengharuskan kita untuk belajar dengan giat agar mendapat
ranking satu karena hal tersebut dipertimbangkan dalam dunia kerja
2. Kutipan tersebut termasuk ke dalam unsur ….
a. Prakata
b. Isi buku
c. Synopsis
d. Daftar pustaka

23
BAHAN AJAR
Menelaah Unsur Buku Fiksi
Unsur buku fiksi
Bagian cover buku
Rincian subbab buku
Judul subbab buku
Tokoh dan penokohan
Tema cerita
Bahasa yang digunakan
Penyajian alur cerita

Mengomentari isi buku sebenarnya adalah bagian dari kegiatan membuat


resensi buku. Yang dinilai adalah segi kelebihan dan kekurangan buku. Hal-hal
yang bisa dikomentari pada buku fiksi dan nonfiksi dipaparkan berikut. Langkah
untuk dapat menilai buku fiksi adalah dengan membaca buku yang akan dinilai.
Saat membaca, jawablah pertanyaan berikut:
• Bagaimana judul dan tema dikembangkan? Apakah ada keunikan?
• Bagaimana pengarang mengembangkan latar cerita?
• Bagaimana pengarang mengembangkan tokoh dan watak tokoh?
• Bagaimana pilihan kata yang digunakan pengarang?
• Apakah kalimat-kalimatnya memiliki keunikan dan kekuatan untuk
membangun cerita?
 Tokoh mana yang paling kamu sukai dan mengapa?

Menelaah Buku Nonfiksi


Unsur buku nonfiksi
Bagian cover buku
Rincian subbab buku
Judul subbab buku
Isi buku
Cara menyajikan isi buku
Bahasa yang digunakan
Sistematika penulisan

24
Mengomentari isi buku sebenarnya adalah bagian dari kegiatan membuat
resensi buku. Yang dinilai adalah segi kelebihan dan kekurangan buku. Hal-hal
yang bisa dikomentari pada buku fiksi dan nonfiksi dipaparkan berikut. Langkah
untuk dapat menilai buku nonfiksi adalah dengan membaca buku yang akan
dinilai. Saat membaca, jawablah pertanyaan berikut:
• Apa judul dan tema buku?
• Apa bidang ilmu yang dibahas dalam buku?
• Apa garis besar isi buku? Apa isi tiap bab?
• Apakah buku ditunjang oleh gambar/foto, ilustrasi, tabel. grafik? Apakah
cukup membantu memperjelas?
• Bagaimana penulis merinci menjadi subbab buku? Apakah sistematika
mudah diikuti?
• Apakah bahasanya mudah dipahami?
 Bagaimana penulis membuka dan mengakhiri tulisannya?

Mengomentari Kekurangan Buku Fiksi dan Nonfiksi


“ Sedikit kelemahan buku ini adalah penggunaan istlah-istilah lokal yang cukup banyak
sehingga mengganggu pemahaman pembaca yang belum memahami daerah tersebut”

“ Ada sedikit ketidaklogisan cara pengarang memunculkan tokoh ...”


Jika ingin membuat penilaian secara khusus adalah dengan memperhatikan aspek tertentu.
Penilaian mencakup hal yang bagus dan yang kurang bagus. Misalnya:

Isi
Buku ini menginformasikan banyak hal tentang ... yang bermanfaat bagi ...
Isinya cukup padat dan lengkap. Penjelasan buku tentang .... sangat
memadai.
Bagi yang menyukai bidang ...., buku ini layak dikoleksi.
Contoh yang dikemukakan dalam buku memperjelas pemahaman kita akan ...
Tema yang diangkat sangat menarik namum tidak disertai dengan penjelasan
yang cukup.
Informasi tentang ... seharusnya diuraikan lebih rinci.
Secara keseluruhan buku ini hanya menginformasikan hal yang telah
diketahui umum.

Mengomentari Pujian Terhadap Buku Fiksi dan Nonfiksi


“ Membaca buku ini seakan berpetualang ke seluruh wilayah Indonesia yang
indah”
“... Buku ini menangkap dengan indahnya pandangan penulisnya tentang
prinsip....”

25
“Ini adalah buku yang mengagumkan yang dapat mengubah hidup Anda.” “Kita
akan menjadi lebih baik dengan menjadikan pembacaan dan pemanfaatan
buku ini sebagai syarat untuk siapa saja pada tingkat mana pun dalam pelayanan
masyarakat.”
“... Penulis memberikan suatu filsosofi... campuran sempurna dari
kebijaksanaan, perasaan haru, dan pengalaman praktis.”
“Ia menulis dengan penuh wawasan dan ia peduli kepada manusia.” “Sukses dapat
dipelajari dan buku ini adalah cara yang sangat efektif untuk mempelajarinya.”

26

Anda mungkin juga menyukai