Anda di halaman 1dari 10

BUNGA APRILLIA KRISNADI

10522309
1PA26

Sistem Endokrin I
01 SISTEM ENDOKRIN
Sistem endokrin adalah kumpulan dari
kelenjar yang menghasilkan berbagai
macam hormon yang ada di dalam
tubuh kita. Hormon tersebut kemudian
akan dialirkan secara langsung ke
pembuluh darah.
fungsi sistem endokrin adalah untuk
mengendalikan dan mengatur
berbagai macam aktivitas di dalam
tubuh, seperti metabolisme,
pertumbuhan, energi, reproduksi,
kondisi suasana hati sampai reaksi
tubuh saat cedera.
MEKANISME KERJA SISTEM ENDOKRIN

Hormon dilepas kedalam aliran Hormon dibawa Terjadi efek


dari sel sel khusus darah ke sel-sel target hormon

Sistem endokrin memproduksi berbagai jenis hormon agar dapat berfungsi dengan baik. Setelah
diproduksi oleh kelenjar endokrin, hormon akan didistribusikan ke organ tubuh yang menjadi
tempatnya menjalankan ‘tugas’. Secara garis besar, fungsi hormon pada manusia utamanya
berkaitan dengan:
Pertumbuhan dan perkembangan tubuh
Pencernaan makanan Reproduksi dan fungsi seksual
Penyerapan gizi
Fungsi kognitif
Kinerja organ jantung
Siklus tidur
02 KELENJAR TIROID
Kelenjar tiroid adalah bagian dari
sistem endokrin yang memiliki bentuk
kupu-kupu yang terletak di bagian
depan bawah leher, berfungsi untuk
memproduksi banyak hormon dalam
tubuh.
Lokasi kelenjar tiroid berada di
pangkal leher tepat di bawah jakun.
Kelenjar tiroid bertugas untuk
memproduksi hormon yang penting
untuk kesehatan metabolisme tubuh.
FUNGSI KELENJAR TIROID

Fungsi utamanya adalah untuk memproduksi hormon yang


bermanfaat mengatur metabolisme dalam tubuh manusia.
Beberapa fungsi kelenjar tiroid antara lain:
 Mengatur Metabolisme Tubuh
 Merangsang Pencernaan
 Menjaga Kesehatan Tulang
 Perkembangan Otak
 Kesehatan Kardiovaskular
03 KELENJAR PARATIROID
Kelenjar paratiroid adalah kelenjar
penghasil hormon paratiroid yang
memiliki peran penting dalam
mengatur kadar kalsium dalam
darah.
Jika kelenjar ini memiliki gangguan,
maka akan berisiko terjadinya
berbagai masalah kesehatan, salah
satunya adalah gangguan pada
kesehatan tulang. Kelenjar paratiroid
sendiri dapat ditemukan di bagian
leher, di dekat kelenjar tiroid.
FUNGSI KELENJAR PARATIROID

Beberapa Fungsi Kelenjar Paratiroid sebagai berikut:


Mengatur pelepasan kalsium dari tulang ke aliran darah.
Mengendalikan penyerapan kalsium dari makanan atau
minuman pada saluran pencernaan.
Merangsang pembentukan vitamin D pada ginjal.
Meningkatkan penyerapan kalsium di ginjal dan mencegah
ginjal membuang kalsium melalui urine.
Meningkatkan kadar magnesium dalam darah.
04 KELENJAR PINEALIS
Pineal gland adalah sebuah kelenjar
kecil berukuran sebesar kacang
polong yang terletak di bagian pusat
otak.
Tanpa kelenjar pineal, tubuh akan
mengalami kesulitan untuk tidur dan
bangun di waktu yang sama. Selain
itu, tubuh akan kesusahan dalam
merespons perubahan cahaya
dengan baik.
FUNGSI KELENJAR PINEALIS
kelenjar pineal menghasilkan hormon melatonin yang
berperan penting dalam mengatur pola tidur. kelenjar pineal
juga memiliki berbagai fungsi lain dalam tubuh, yaitu:
• Memelihara Kesehatan Sistem Kardiovaskular
• Menjaga Siklus Mentruasi Wanita
• Mengelola Suasana Hati
• Menurunkan Risiko Kanker
• Menjaga kesehatan jantung dan pembuluh darah
TERIMAKASIH

Anda mungkin juga menyukai