Anda di halaman 1dari 7

Kelompok 4

Anggota : 1. Fransiska Banu (20110272)


2. Muhammad Rifqi Aulia (20110280)
3. Saefitri Mulyawati (20110287)
Prodi : Manajemen Sumber Daya Manusia Aparatur

Tugas Minggu 5 Mata Kuliah Manajemen Perubahan

Instruksi !

1. Langkah Ke-(1)
1) Semua permasalahan yang teridentifikasi dalam Praktikum Diagnosis masalah
organisasi dimasukan ke dalam kolom masalah, untuk dipilih sebanyak 5 yang menjadi
masalah strategisnya.
2) Setiap anggota kelompok memberikan penilaian dalam bentuk bobot sesuai dengan
besaran bobot dalam setiap kriteria.
3) Kolom Jumlah sudah dalam bentuk rumus rata-rata hasil penilaian dari masing-masing
anggota kelompok.
4) Berdasarkan Jumlah bobot masing-masing masalah Urutkan permasalahan dari yang
bobot paling tinggi sampai dengan bobot paling rendah. Lalu pilih 5 masalah dengan
nilai bobot tertinggi yang masuk dalam urutan 1 sd 5.
5) Masalah strategis yang terpilih (5) digunakan untuk analisis USG.

2. Langkah Ke-(2)
1) Setiap anggota kelompok melakukan penilaian terhadap 5 masalah strategis yang
terpilih.
2) Penilaian menggunakan skala nilai 1 sampai dengan 5.
3) Nilai 1 menunjukkan bahwa masalah strategis tersebut sangat rendah urgensi,
seriousness dan growthnya.
4) Nilai 5 menunjukkan bahwa masalah strategis tersebut sangat tinggi urgensi,
seriousness dan growthnya.
5) Berdasarkan jumlah penilaian buat urutan untuk menentukan masalah strategis prioritas
yang akan dianalisis penyebabnya dan akan dicarikan solusi dalam bentuk penyusunan
rencana perubahan.
3. Langkah Ke-(3)
1) Dari 1 masalah yang terpilih dalam analisi USG, analisis faktor-faktor penyebab
permasalahan tersebut dengan menggunakan Diagram Tulang Ikan (Fish Bone).
2) Faktor-faktor penyebab permasalahan difokuskan pada faktor internal, dapat
menggunakan unsur-unsur manajemen, fungsi-fungsi manajemen atau klasifikasi
lainnya.

Jawaban:
PENILAIAN ASTR

PENILAI ANGGOTA 1 PENILAI ANGGOTA 2 PENILAI ANGGOTA 3


BOBOT KRITERIA BOBOT KRITERIA BOBOT KRITERIA JUMLAH
NO MASALAH URUTAN
A S T R A S T R A S T R
30 20 20 30 30 20 20 30 30 20 20 30 100
Penetapan dalam jabatan belum sepenuhnya
1 30 20 20 30 10 15 13 20 30 20 15 30 21 6
sesuai dengan kompetensi

Pelayanan administrasi kepegawaian


2 bergantung pula pada instansi pemerintah 30 20 20 30 25 15 20 30 25 20 20 25 23 1
lain
Sistem reward dan punishment yang belum
3 berjalan dengan efektif dan efisien 20 20 20 30 10 20 20 28 15 20 20 30 21 5

Database kepegawaian yang belum


4 30 20 20 30 20 15 17 25 20 20 15 25 21 4
sepenuhnya akurat
Masih ada pegawai yang tidak bisa
5 30 20 20 30 10 15 15 20 30 20 20 30 22 3
menguasai teknologi

Belum terbentuknya sistem manajemen


sumber daya manusia yang efektif untuk
6 20 20 20 30 10 10 20 30 15 20 20 30 20 7
pengelolaan pegawai di BKPSDM Kota
Bandung

Masih kurangnya pelayanan yang dirasakan


oleh masyarakat, seperti ketidaktepatan
7 15 10 20 20 5 15 10 25 25 20 20 30 18 11
mekanisame, waktu, dan biaya layanan

Masih terjadinya pelanggaran disiplin


pegawai, seperti pegawai yang melakukan
8 30 20 15 30 10 10 20 25 30 20 20 30 22 2
kecurangan pada data absensi

Masih adanya gap kompetensi pegawai


9 yang dimiliki dengan kebutuhan instansi 25 20 20 15 20 15 14 20 30 15 20 30 20 9

Struktur birokrasi masih kompleks yang


10 membuat setiap unit kerja sulit untuk 10 10 20 25 25 17 10 25 25 20 10 20 18 10
adaptif dan lincah
Dokumen kepegawaian masih bersifat
paper, sehingga tidak adanya transparansi
11 15 20 20 25 10 20 20 25 25 20 20 25 20 8
penilaian kepegawaian
Masih kurangnya komitmen pimpinan
12 10 10 20 25 10 7 17 15 30 10 20 30 17 12
untuk kemajuan instansi
PENILAIAN USG

PENILAIAN ANGGOTA 1 PENILAIAN ANGGOTA 2 PENILAIAN ANGGOTA 3


NO MASALAH STRATEGIS BOBOT KRITERIA BOBOT KRITERIA BOBOT KRITERIA JUMLAH URUTAN
U S G U S G U S G
Pelayanan administrasi
1 kepegawaian bergantung pula 5 5 4 4 3 4 3 3 1 4 3
pada instansi pemerintah lain
Masih terjadinya pelanggaran
disiplin pegawai, seperti pegawai
2 4 4 5 3 4 4 4 5 1 4 2
yang melakukan kecurangan pada
data absensi

Masih ada pegawai yang tidak bisa


3 5 5 3 5 4 4 5 2 2 4 1
menguasai teknologi

Database kepegawaian yang


4 3 4 5 2 3 4 2 2 1 3 5
belum sepenuhnya akurat

Sistem reward dan punishment


5 yang belum berjalan dengan 3 3 5 4 3 4 2 3 2 3 4
efektif dan efisien
FISHBONE

Methods Machines Man

Bukan generasi milenial

Sulit beradaptasi

Lebih menyukai cara lama


Prosedur kerja lama Komputer belum maksimal
Kurangnya pelatihan
Belum adanya SOP Internet kurang maksimal
Kurangnya literasi digital
Masih ada pegawai yang
tidak bisa menguasai
teknologi
Anggaran minimum Sistem kerja digital
Tugas kerja berlebihan

Waktu kerja panjang


Bahan kerja elektronik

Meja dan kursi yang standar

Money Media Materials

Anda mungkin juga menyukai