Anda di halaman 1dari 8

Definisi

Kristaloid: Cairan berisi elektrolit dan mudah keluar ke extravascular


Koloid: HES → mempertahankan cairan di intravaskuler karena ada
tekanan onkotik
Cairan Nutrisi

Kalo resusitasi → harus kristaloid atau koloid, gaboleh nutrisi


• Manusia → 60 – 70% Air // sisanya non water
• 60 – 70% (TBW) → Dehidrasi
• 40% Intrasel
• 20% ekstrasel
• 15% intersisial
• 5% Intravaskular (EBV) → 60-70 cc/kg → Kehilangan Darah
• Jika kehilangan darah <15% → Ada translokasi cairan dari intracell
• Shock derajat 4 → Hipotensi
• Lihat CRT Deteksi dari derajat awal.
1. Resusitasi dengan cairan Kristaloid (address nama cairannya)
1. Saline 0.9%
2. Ringer Lactate
3. RA
4. Ringer Fudin?
Maksimal: 20% perdarahan; sisanya koloid atau komponen darah (PRC, TC, FFP)
Kalo berlebihan
- koagulopati
- edema
Diberikan secepat mungkin
Konstanta kristaloid → 1.5 – 2 cc
Respon terhadap resusitasi cairan
• Good Response
• Kalo klinis baik, cukup evaluasi dari tanda perfusi (CRT) terus liat pasien
anemis atau engga. Kalo Hb turun → transfusi
• Transient
• Masuk darah
• Poor
• Kalo dehidrasi → cairan rehidrasi → dalam 24 jam karena
perpindahan cairan butuh waktu (idealnya tercapai dalam 24 jam)
• Sama kayak pasien luka bakar (rehidrasi juga)
• Resusitasi
• Optimalisasi → apakah O2 nya baik?
• Stabilisasi / Maintenance
• Evakuasi (kalo overload)

Anda mungkin juga menyukai