Anda di halaman 1dari 34

S1 PWK ITNY TPS 7402 Technopreneurship

Semester V/2 SKS

Pengantar Kuliah
Bahan Kuliah-Dipakai terbatas di lingkungan sendiri
Dosen: Hatta Efendi
Email: hattaefendi@itny.ac.id IG: @hattaefendi
Web: hattaefendi.dosen.itny.ac.id
Versi 2020
Pengantar
A. Setiap profesi-misalnya dokter, arsitek, juga PWK
memiliki sisi kewirausahaan terkait motivasi
memenuhi kebutuhan hidup dan mengembangkan
kebermanfaatan profesi.
B. Motivasi hidup dengan berorientasi
keuntungan/profit menjadi penting terkait mental
kemandirian dan kejuangan seseorang maupun
segolongan orang yang berhimpun.
C. Kewirausahaan yang berbasis profesi keilmuan tidak
boleh menjadi kompetitor produk sejenis usaha
masyarakat kecil, karena nilai keilmuan yang lebih
mapan dan dapat dilengkapi teknologi tertentu.
2
Tujuan MK
Mahasiswa mampu memahami konsep manajemen
pengelolaan komponen perusahaan (pemasaran,
keuangan, operasional, serta sdm, dls) atau kanvas
bisnis berbasis keilmuan perencanaan wilayah dan kota
dan menuangkan dalam proposal bisnis untuk
kepesertaan program kreativitas mahasiswa.

4
Teknopreneurship (2 SKS)
Silabi
Setelah menyelesaikan MK, Anda akan bisa melakukan:
1. Membuat brand/merk dagang berbasis keilmuan PWK
atau sejenisnya dengan segmen pasar yang jelas dan
tepat sasaran,
2. Masuk dalam komunitas untuk meningkatkan
persentase Wirausaha Muda/UMKM aseli Indonesia,
3. Mampu mengelola komponen perusahaan (pemasaran,
keuangan, operasional, serta sdm, dan
4. Memahami business model generation-nya.
5
Teknopreneurship (2 SKS)
Strategi Pengajaran
A. Materi terbagi dalam 3 bagian (konsep dasar,
metode dan teknik analisis, dan proses)
teknopreneurship,
B. Contoh-contoh praktik teknopreneurship
berbasis keilmuan (dalam dan luar negeri),
dan
C. Penyusunan rencana bisnis/proposal.

6
Garis Besar Materi Kuliah
1. Pengantar kuliah dan konsep dasar teknopreneurship;
2. Teori & Konsep Dasar teknopreneurship berbasis
keilmuan PWK maupun sejenisnya;
3. Metoda & Teknik Analisis kebutuhan pasar, penentuan
harga, dan cara pemasaran produk;
4. Proses pembuatan brand/merk sesuai segmen pasar
dan material produk;
5. Pengalaman aspek pengelolaan perusahaan
teknopreneurship berbasis keilmuan (dalam dan luar
negeri) → pemasaran, keuangan, operasional, serta sdm;
6. Penyusunan rencana bisnis/proposal.
7
Tujuan Instruksional MK
A. Materi terbagi dalam 3 bagian (konsep dasar, metode
dan teknik analisis, dan proses) teknopreneurship.
→ Kuliah dan Diskusi
B. Contoh-contoh praktik teknopreneurship berbasis
keilmuan (dalam dan luar negeri).
→ Kuliah dan Diskusi
C. Penyusunan rencana bisnis/proposal.
→ Tugas dan Presentasi

8
Rencana Jadwal Materi Kuliah 1.2
1. Pengantar kuliah dan konsep dasar teknopreneurship;
2. Teori & konsep dasar teknopreneurship berbasis keilmuan
PWK maupun sejenisnya (1);
3. Teori & konsep dasar teknopreneurship berbasis keilmuan
PWK maupun sejenisnya (2);
4. Metoda & teknik analisis kebutuhan pasar-pemasaran (1);
5. Metoda & teknik analisis kebutuhan pasar-pemasaran (2);
6. Metoda & teknik penguatan perusahaan (canvas business)-1;
7. Metoda & teknik penguatan perusahaan (canvas business)-2;
8. Ujian Tengah Semester;

9
Rencana Jadwal Materi Kuliah 2.2
9. Metoda & teknik penguatan perusahaan (design thinking);
10. Workshop penyusunan Proposal PKM-K (1);
11. Strategi Lolos PIMNAS & Presentasi mandiri (1);
12. Workshop penyusunan Proposal PKM-K (2);
13. Workshop penyusunan Proposal PKM-K (3);
14. Strategi Lolos PIMNAS & Presentasi mandiri (2);
15. Presentasi mandiri dan diskusi; dan
16. Ujian Akhir Semester.

10
Tugas Presentasi Kelompok Mhs
Tujuan:
Belajar membuat rencana bisnis/proposal dan mempraktikkannya.

Aturan:
1. Orientasi hasil berupa peta hasil digitasi individu dan analisis
spasial.
2. Tugas kelompok dipresentasikan (dengan powerpoint) pada sesi
kuliah yang sudah ditentukan.
3. Alokasi waktu untuk tiap kelompok @ 30 menit presentasi
(termasuk diskusi).
4. Jumlah mhs tiap kelompok ditentukan dengan mempertimbangkan
jumlah peserta MK.
11
Susunan Proposal (Maks. 10 Hal)
A. Halaman Sampul
B. Halaman Pengesahan
C. Daftar Isi
D. Ringkasan
E. Bab 1. Pendahuluan
F. Bab 2. Gambaran Umum Rencana Usaha
G. Bab 3. Metode Pelaksanaan
H. Bab 4. Biaya Dan Jadwal Kegiatan
I. Lampiran 1) Biodata Ketua, Anggota, Dosen Pembimbing
2) Justifikasi Anggaran Kegiatan
3) Susunan Organisasi
4) Surat Pernyataan Ketua Kegiatan

12
Tahapan
Proposal
13
Tahapan
Proposal
14
Kampus Kantor

Harajuku

Kafe 16 Bakeri
Unik

Enak...

Import 17
3 kata tentang ini ???

18
19
20
21
UTS dan UAS
✓ Buku Tertutup (terkait teknopreneurship
harus hafal “luar kepala”);
✓ Ujian di kelas, sekitar dua jam;
✓ UTS melingkupi bahan kuliah sebelum UTS;
✓ UAS melingkupi bahan kuliah setelah UTS
sampai kuliah terakhir.

22
Bobot Penilaian
✓ Tugas harian, Presentasi dan diskusi, Quiz,
Buku catatan, Koordinasi dg ketua
kelas/kelompok
→ 30%
✓ UTS
→ 20%
✓ UAS
→ 50%

23
Sumber Bahan/Referensi

24
Sumber Bahan/Referensi

25
Sumber Bahan/Referensi

26
Sumber Bahan/Referensi

27
Sumber Bahan/Referensi

28
Adab Kuliah Online dg Zoom/Meet
1. Pastikan koneksi prima/kuat (WiFi) dan usahakan menggunakan
Laptop/PC;
2. Nama akun adalah nama asli tanpa singkatan
3. Presensi melalui chat;
4. Pastikan microphone selalu MUTE,
5. Klik tombol rise hand jika mau bicara setelah dipersilahkan, kemudian
UNMUTE;
6. Tidak boleh meninggalkan kelas sebelum selesai (tidak boleh mematikan
video kecuali diminta);
7. Meminta ijin jika akan meninggalkan tempat duduk melalui chat; dan
8. Zoom/Meet room adalah ruang publik meskipun dari rumah masing-
masing, boleh menggunakan virtual background, jika tidak bisa
menggunakan dinding ruangan.

29
Adab Penuntut Ilmu (1)
1. Ikhlas → Belajar adalah Ibadah,
2. Berpakaian rapi dan wangi,
3. Akhlak/perilaku baik,
4. Ilmu untuk diamalkan,
5. Memohon pertolongan kepada Allah Ta’ala dengan
Sholat, Berdoa, Membaca Al Qur’an, Sedekah, dls,
6. Berkesinambungan dalam belajar,

30
Adab Penuntut Ilmu (2)
7. Sabar dengan lingkungan,
8. Meninggalkan hal-hal yang menyibukkan dan tidak
berguna,
9. Menghindari plagiasi → memahami kaidah
mengutip,
10.Wajib bertanya dalam kelas (ciri-ciri ilmuan),
11.Buku catatan khusus MK,
12.Buku referensi setiap MK, dan
13.Memahami perundang-undangan terkait MK.
31
Keutamaan Menuntut Ilmu (1)
1. Ilmu adalah warisan para Nabi dan dari Allah Ta’ala,
2. Diperbolehkannya “hasad” kepada ahli ilmu dan
orang kaya yang menggunakan harta dalam
kebenaran,
3. Allah Ta’ala akan mengangkat derajat orang berilmu,
4. Ilmu merupakan tanda kebaikan Allah Ta’ala kepada
seseorang,
5. Ilmu mudah dibawa dan ringan,

32
Keutamaan Menuntut Ilmu (2)
6. Keutamaan orang berilmu dan beribadah dengan
beribadah saja atau berilmu saja seperti bulan
purnama dan bintang,
7. Dapat mengantarkan orang masuk surga,
8. Ilmu akan kekal dan menjadi amal jariyah,
9. Video Prof. Yohanes Surya, dan
10.Video respon pohon dengan negative statement.

33
Memanfaatkan
Teknologi ‘Big Data Analysis’
untuk Mencari ide kreatif berbisnis dan
Memasarkan produk
• Facebook Ads
• Gojek

34

Anda mungkin juga menyukai