Anda di halaman 1dari 2

DINAS LINGKUNGAN HIDUP KABUPATEN SUBANG

SARAN/MASUKAN/TANGGAPAN

Jenis Dokumen : DOKUMEN UKL-UPL


Nama Rencana Usaha : Perumahan PT. WIJAYA INTAN NURYAKSA
Lokasi Proyek
Desa/kelurahan : Cibogo
Kecamatan : Cibogo
Kabupaten : Subang
Provinsi : Jawa Barat

No Halaman Saran/Masukan/Tanggapan
II-1 Luas bangunan ± 490 m2, agar dikoreksi Kembali
BAB II Pada bab II ini agar ditambahkan penjelasan
pengelolaan llingkungan selanjutnya akan
seperti apa? Oleh developer atau di lepas begitu
saja (diserahkan pada masyrakat)
II-1 – II-2 Disana menerangkan adanya pesawahan, agar
di pastikan jalur saluran irigasi tidak terganngu
dengan adanya kegiatan perumahan disana.
II-18 Untuk grey water jangan dilairkan ke saluran
Air Limbah Domestik drainase lingkungan, agar diolah.
II-23 Pada paragraf terakhir kaliamatnya agar
perbaiki
” Melihat pada kondisi umum sampah domestik di
wilayah layanan masih tercampur, dimana
sampah B3RT akan mengalir di TPA ini”
II-28 “Jarak penyaluran limbah domestik dengan
Pembangunan Sarana saluran air bersih minimal 10 meter”
pengelohan air limbah Kaliamatnya agar di perbaiki dengan sumber air
bersih atau sumur air bersih
Apakah memungkin dengan kerapatan rumah
yang ada, bisa mencapai arak aman 10 meter
II-11 Untuk kebutuhan air bersih di utamakan
Kebutuhan air bersih menggunakan air dari PDAM, adapun nantinya
menggunakan air tanah, agar berkoordinasi
dengan instansi pemerintah yang berwenang
terkait pengambilan air tanah

II-10 contoh denah/layout rumah agar dilengkap


Pembangunan Fisik Bangunan dengan sptiktank
Perumahan
II-24 Adanya kewajiban developer menyediakan
Pembangunan Sarana lahan beberapa persen untuk keperluan
Pemakan Umum, agar dijelaskan dan
penentuan lokasinya dimana
Pada tahap operasional Agar dimasukan deskripsi atau penjelasan
kegiatan pengelolaan sampah
Pengolahan sampah  Agar di pastikan juga nanti siapa pengelola
sampah tingkat perumahannnya, depelover
atau di serahkan ke RT setempat

 Penentuan titik TPS harus jelas, jangan


sampai menjadi masalah kedepannya, dan
tunjukan di site plan lokasinya dimana?

 Pengelolaan sampah yang direncanakan


nantinya jangan terlalu teoritis contoh
Prinsip 3R, karena aplikasi dilapangan
untuk perumahan susah untuk diterapkan.

Sumur resapan Untuk penempatan sumur serapan sebaiknya


dekat bangunan karena air yang di ambil
berasal dari atap bangunan bukan dari drainase.
Dan tunjukan pada gambar siteplan letak
rencana pembangunan bidang resapan
tersebut.
Pengolahan Limbah Cair Pengolahan limbah cair (Grey Water)
Domestik disarankan pengembang menyediakan
pengolahan limbah cair domestik komunal
Verifikasi lapangan Apa yang menjadi saran masukan disaat
verifikasi lapangan agar di penuhi dan
dilaksanakan

Subang, 17 Juni 2023

M. Rizal Habibie, ST., MAP.


NIP. 19810831 201411 1 001

Anda mungkin juga menyukai