Anda di halaman 1dari 1

BAB 3

TEKNOLOGI DAN MEDIA UNTUK PEMBELAJARAN

A. Mulai Dari Diri

No Teknologi Media Metode


1 Proyektor Power point, video, audio Presentase
2 Papan tulis Media tulis Ceramah
3 Komputer Powerpoint Presentase
4 HP Gambar, video, google form, quiziz. simulasi
B. Eksplorasi Konsep

1. Prinsip pembelajaran yang efektif

Saudara mahasiswa yang berbahagia, pada topik kali ini kita akan merancang integrasi teknologi
media dan strategi untuk pembelajaran dengan tujuan proses belajar dapat berlangsung efektif. Nah
menurut Anda apa yang harus dilakukan supaya pembelajaran dapat berlangsung efektif.

Pembelajaran efektif jika perencanaan yang dilakukan cermat, termasuk mengajar dengan
menggunakan perangkat teknologi dan media pembelajaran. Dalam perancangan tersebut perlu
memperhatikan karakteristik peserta didik yang menjadi pertimbangan dalam pemilihan model
pembelajaran, perangkat teknologi dan media pembelajaran, memberikan kebebasan peserta
didik dalam belajar sesuai dengan kompetensi yang mereka miliki, serta melibatkan secara
langsung peserta didik dalam proses pembelajaran.

C. Ruang Kolaborasi
D. Demonstrasi Kontekstual

PPT (terlampir)

E. Elaborasi Pemahaman

Mahasiswa PPG yang berbahagia, untuk memperkuat pemahaman Anda tentang materi merancang
teknologi dan media untuk pembelajaran dengan model ASSURE, tahap selanjutnya Anda dapat
membuat pertanyaan khususnya pada bagian yang belum anda pahami.

1. Apa yang menjadi keunggulan dari model ASSURE?


2. Apakah model ASSURE tepat digunakan dalam pembelajaran kurikulum MERDEKA?
3. Apakah model ASSURE dapat menciptakan suatu pembelajaran yang efektif?
F. Koneksi antar materi

Mahasiswa PPG yang berbahagia, buatlah infografis model ASSURE tentang integrasi teknologi dan
media untuk pembelajaran dan kaitkan dengan materi di PPL. (Terlampir)

Anda mungkin juga menyukai