Anda di halaman 1dari 4

PEMERINTAH KABUPATEN BONE

DINAS KESEHATAN
UPT PUSKESMAS WATAMPONE
KEC.TANETE RIATTANG BARAT
JalanBesseKajuara No. Tlp. (0481) 25797 KotifWatampone

KEPUTUSAN
KEPALA UNIT PELAKSANA TEKNIS
PUSAT KESEHATAN MASYARAKAT WATAMPONE

NOMOR : TAHUN 2019

TENTANG

TIM PELAKSANA KAJI BANDING


UNIT PELAKSANA TEKNIS PUSAT
KESEHATAN MASYARAKAT WATAMPONE

Menimbang : a. Bahwa untuk mendapatkan hasil yang


maksimal dalam rangka pelaksanaan
Akreditasi Puskesmas Watampone maka
perlu diadakannya kaji banding di
Puskesmas yang pernah melaksanakan
Akreditasi ;

b. Bahwa berdasarkan pertimbangan


sebagaimana di maksud dalam huruf
a ,perlu menetapkan Keputusan Kepala
UPTD Puskesmas tentang Tim Pelaksana
Kaji Banding ;
Mengingat : 1. Undang - Undang Nomor 25 Tahun 2009
tentang ;
Undang-Undang Republik Indonesia
Nomor 36 Tahun 2009 Tentang Kesehatan
(Lembaran Negara Republik Indonesia
Tahun 2009 Nomor 144, Tambahan
2. Lembaran Negara Republik Indonesia
Nomor 5063);

Undang-Undang Nomor 29Tahun2004


tentang Praktik Kedokteran, Pasal 49
3. bahwa setiap dokter/ wajib
menyelenggarakan kendali mutu;

Peraturan Presiden Republik Indonesia


Nomor 72 Tahun 2012 tentang Sistim
4 Kesehatan Nasional, lembaran Negara
.
republic Indonesia tahun 2012 nomor
193; pelayanan kesehatan kepada peserta
jaminan kesehatan harus memperhatikan
mutu pelayanan, berorientasi pada aspek
keamanan pasien, efektifitas tindakan,
5. kesesuaian dengan kebutuhan pasien,
serta efisiensi biaya;

Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 71


Tahun 2013 tentang pelayanan kesehatan
pada JKN;
Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 75
Tahun 2014 tentang Pusat Kesehatan
Masyarakat;

6.

MEMUTUSKAN:

Menetapkan : SURAT KEPUTUSAN KEPALA UPT


PUSKESMAS WATAMPONE TENTANG
REVISI TIM MANAJEMEN MUTU DI
UPT PUSKESMAS WATAMPONE

KESATU : Susunan Pembentukan Tim Manajemen


Mutudi UPT Puskesmas Watampone,
sebagaimana tercantum dalam lampiran
surat keputusan, merupakan bagian
yang tidak terpisahkan dari surat
keputusan ini.
KEDUA :
Tugas Tim Manajemen Manajemen Mutu :
1. Bertanggung jawab untuk menjamin
kesesuaian dan efektifitas
implementasi sistem manajemen mutu
2. Mengembangkan sistem manajemen
mutu sesuai persyaratan standard
3. Membina hubungan dengan pihak
eksternal untuk hal – hal yang
berkaitan dengan sistem manajemen
mutu
4. Melakukan komunikasi seluruh
pegawai
5. Mengkoordinasikan kegiatan Audit
Internal
6. Menjamin sistem manajemen mutu
dipertahan kandan di perbaiki terus
menerus serta melakukan pemantauan
dan pengukuran pelayanan / program.
7. Membentuk Tim Audit Internal dan
disahkan oleh kepala UPT Puskesmas
8. Melaksanakan rapat Tinjauan
Manajemen minimal 6 bulan sekali
9. Melaporkan hasil atau kinerja sistem
KETIGA manajemen mutu kepada kepala UPT
: Puskemas Watampone.
Keputusan ini berlaku sejak tanggal
ditetapkan dengan ketentuan apabila
terdapat kekeliruan di dalam nyaakan
diadakan perbaikan sebagaimana
mestinya.

Ditetapkan di Watampone
Pada tanggal 2019
KEPALA UPTD PUSKESMAS
WATAMPONE

Hj. SYAMSIAR
LAMPIRAN
KEPUTUSAN KEPALA UPT PUSKESMAS
WATAMPONE REVISI TIM MANAJEMEN
NOMOR TAHUN 2019
TENTANG MUTU UPT PUSKESMAS
WATAMPONE.

SUSUNAN PEMBENTUKAN TIM MANAJEMEN MUTU DI UNIT


PELAKSANA TEKNIS DINAS PUSKESMAS WATAMPONE

1. PelindungPenasehat : drg. Hj. Syamsiar, M. Kes


2. Penanggung JawabManajemenMutu : dr. A. Pandora Tenri Sada
3. Sekretaris : NataliaMangopo, SST
4. Anggota : drg. Fitri Salama
Herawati, S. Kep, Ners
Mustafa, SKM
Muliati M, S. SIT
Syamsiar H. SKM
Nurhuda Hasim
Rospiana Rusli, SKM
Marten Limbu, A. Md. Kep
Hj. Nurhaedah, S.ST, M. Kes

KEPALA UPT PUSKESMAS WATAMPONE,

Hj. SYAMSIAR

Anda mungkin juga menyukai