Anda di halaman 1dari 1

1. Apakah keanekaragaman hayati itu?

Jawab: Keanekaragaman hayati adalah kehidupan yang terdiri dari keanekaragaman


ekosistem, keanekaragaman, sifat, dan ciri-ciri dalam suatu spesies.

2. Apakah penjelasan keanekaragaman hayati dalam alqur’an?


Jawab:

3. Apa saja klasifikasi tingkat keanekaragaman hayati?


Jawab: kesamaan jenis makanan, ciri-ciri makhluk hidup, tempat hidup, kingdom, ordo,
family, spesies.

4. Bagaimana menentukan tingkat klasifikasi dalam gen?


Jawab:tingkat klasifikasi dalam gen dapat ditentukan dengan perbedaan gen pada suatu
spesies.

5. Bagaimana menentukan tingkat keanekaragaman hayati berdasarkan spesies?


Jawab: berdasarkan spesies tingkat keanekaragaman hayati dapat ditentukan dengan
perbedaan ciri-ciri dan sifat pada makhluk hidup sejenis.

6. Bagaimana menentukan tingkat keanekaragaman hayati berdasarkan ekosistem?


Jawab:berdasarkan ekosistem keanekaragaman hayati dapat ditentukan dengan
perbedaan interaksi antar makhluk hidup.

7. Bagaimana peran keanekaragaman hayati dalam kehidupan?


Jawab:

8. Apa saja peran keanekaragaman hayati bagi manusia?


Jawab:

Anda mungkin juga menyukai