Anda di halaman 1dari 7

BUKU PEDOMAN PRAKTIK

KOMUNIKASI DALAM TERAPI GIGI


PROGRAM STUDI TERAPI GIGI PROGRAM SARJANA TERAPAN SEMESTER V

DISUSUN OLEH:
Hj. Ida Rahmawati, SKM., M.PH

NAMA :
NIM :

KEMENTERIAN KESEHATAN REPUBLIK INDONESIA


DIREKTORAT JENDERAL TENAGA KESEHATAN
POLTEKKES KEMENKES BANJARMASIN
JURUSAN KESEHATAN GIGI
TAHUN 2023

i
DAFTAR ISI

Buku Pedoman Praktik ................................................................................................................i

Daftar isi.........................................................................................................................................ii

Kata Pengantar...............................................................................................................................iii

Kelompok Praktikum.....................................................................................................................iv

Tata Tertib Praktikum....................................................................................................................v

Target.............................................................................................................................................vi

SOP Dalam Terapi Gigi Untuk Pemeriksaan Gigi..........................................................................1

Format Penilaian Praktek Dalam Terapi Gigi Untuk Pemeriksaan Gigi.........................................2

SOP Dalam Terapi Gigi Untuk Pembersihan Karang Gigi.............................................................3

Format Penilaian Praktek Dalam Terapi Gigi Untuk Pembersihan Karang Gigi............................4

SOP Dalam Terapi Gigi Untuk Kontrol Plak dan Sikat Gigi Pada Pasien......................................5

Format Penilaian Praktek Dalam Terapi Gigi Untuk Kontrol Plak dan Sikat Gigi Pada Pasien.....6

SOP Dalam Terapi Gigi Untuk Fissure Sealant..............................................................................7

Format Penilaian Praktek Dalam Terapi Gigi Untuk Fissure Sealant.............................................8

SOP Dalam Terapi Gigi Untuk Penambalan Gigi...........................................................................9

Format Penilaian Praktek Dalam Terapi Gigi Untuk Penambalan Gigi..........................................10

ii
KATA PENGANTAR

Puji syukur kehadirat Allah SWT Penyusun panjatkan berkat karunia, petunjuk dan
rahmat Nya sehingga Pedoman Praktik Mata Kuliah Komunikasi Dalam Terapi Gigi dengan
melakukan Komunikasi terhadap pasien dengan pemeriksaan gigi, Membimbing Menyikat
gigi, Melakukan, Melakukan Scalling dan Melakukan Penambalan sehingga diharapkan
dengan pedoman ini para praktikan dan tim pembimbing mempunya persepsi yang sama
dalam melakukan kegiatan PBM Praktik.

Praktikan wajib memahami dari isi pedoman ini, dan tidak hanya pada materi-materi
yang telah diberikan para dosen dan pembimbing praktik , sehingga materi Mata Kuliah
Komunikasi Dalam Terapi Gigi ini diharapkan lebih berkembang dan dapat mencapai tujuan
dari pembelajaran, baik kognitif, affektif dan psikomotornya, Juga menerapkan 6 Pilar
Kesehatan.

Penyusun menyadari bahwa pedoman ini masih banyak kekurangannya sehingga kritik
dan saran dari pemakai maupun pembaca sangat diharapkan untuk perbaikan dimasa yang
akan datang, semoga sumbang-saran dari semuanya menjadi kebaikan bagi semuanya dan tak
lupa diucapkan terima kasih yang tak terhingga.

Akhir kata semoga buku pedoman praktikum ini bermanfaat bagi praktikan,
pembimbing dan yang berkepentingan.

Menyetujui: Banjarbaru, Juli 2023


Ketua Prodi Terapi Gigi Penyusun,

Drg. Metty Amperawati, M.Kes Hj. Ida Rahmawati, SKM., M.PH


NIP. 196701251999032001 NIP. 196408251984032001

Mengetahui:
Ketua Jurusan Kesehatan Gigi
Banjarmasin,

Drg Naning Kisworo Utami, M.Kes


NIP. 196604261999032001

iii
KELOMPOK PRAKTIKUM
KOMUNIKASI DALAM TERAPI GIGI
PRODI TERAPI GIGI PROGRAM SARJANA TERAPAN
SEMESTER V

KELOMPOK 1 KELOMPOK 2 KELOMPOK 3 KELOMPOK 4


Dosen Pembimbing Dosen Pembimbing Dosen Pembimbing Dosen Pembimbing
Hj. Ida Rahmawati, Drg. Hj. Metty Isnawati, S.ST, Rasuna Ulfah ,S.ST.,
SKM. M.PH Amperawati, M.Kes M.Kes M.Kes
Nama Mahasiswa Nama Mahasiswa Nama Mahasiswa Nama Mahasiswa
Aisyah Kristin Dwi Oktaviani Putri Maulida Hayati Neng Nina Alfariani
Amelia
Muhammad Khaidir Rosy Septiani Merina Sabila Silvia Agustina
Raka S.
Rizqi Hajar Kamila Sahibul Firda Muhamad Norsyifa
Zamaludin
Andi Zilqrilham Nipitasari Muhammad Bayu Muhammad Reza
Ramadhonni Maulana
Arizka Mayedilfitri Siti Jamilah Nurliana Muhammad Wahyu
Nur Azmi
Nur Izzatil Hasanah Hilda Fauji Akhmad Maulana Nur Riza Wahyuni
Nadia Safitri Khusnul Lathifah Nur Annisa Amalia Muhammad Faizal
Putri Akbar
Daniel Anjuli Kurnia Ramadhani Arum Zahro Firdiani Nurvania Agitha Ida
Mambat Putri Yanti
Della Nor Azizah M. Hafiz Haldi Aulia Nur Fitria Rahma Marisa
Dwi Ani Rianti Maria Ulfah Nanda Assyifa Nur Amelia Mustika Ayu
Rizqya Maharani Sekha Belvana Ghiena Pahlevi Sofia
Aisya Pandoko
Erni Putri Sharah Palette Hema Lintang Syakira Azzahra
Nurlia Br. M.
Fitriah Sholehinnur Siti Maulida Tassa Berliana
Passya
Zahira Tivana

iv
TATA TERTIB PRAKTIKUM

1. Praktikan wajib mengikuti Praktik 100 %


2. Sebelum praktik dimulai, praktikan tidak diperkenankan memasuki ruangan praktik,
kecuali ada ijin.
3. Praktikan wajib datang tepat waktu
4. Praktikan yang tidak dapat mengikuti praktik harus minta ijin ke koordinator/
Pembimbing (C I) dengan menunjukkan surat bukti tertentu misalnya surat keterangan
dokter bila berhalangan karena sakit.
5. Praktikan tidak diperkenankan meninggalkan tempat praktikum tanpa seijin
koordinator atau pembimbing praktik.
6. Praktikan wajib menjaga ketenangan dan kebersihan ruang praktik.
7. Praktikan wajib mengganti sesuai harga yang berlaku pada saat itu, jika merusak atau
menghilangkan Alat Bantu Belajar Mengajar (ABBM)
8. Praktikan wajib berlaku sopan terhadap pembimbing dan saling menghargai sesama
teman.
9. Setiap selesai praktik Buku PA harus segera ditandatangani pembimbing.
10. Praktikan supaya saling membantu, agar pada akhir perkuliahan tujuan dari
pembelajaran yang tertuang dalam Silabus/Kontrak Kuliah dapat dicapai oleh seluruh
praktikan.
11. Praktikan tidak diperkenankan bercanda pada saat praktik.

Menyetujui: Banjarbaru, Juli 2023


Ketua Prodi Terapi Gigi Penyusun,

Drg. Metty Amperawati, M.Kes Hj. Ida Rahmawati, SKM., M.PH


NIP. 196701251999032001 NIP. 196408251984032001

Mengetahui:
Ketua Jurusan Kesehatan Gigi
Banjarmasin,

Drg Naning Kisworo Utami, M.Kes


NIP. 196604261999032001

v
TARGET
PRAKTIKUM KOMUNIKASI DALAM TERAPI GIGI
PROGRAM STUDI TERAPI GIGI
PROGRAM SARJANA TERAPAN SEMESTER V

1. PEMERIKSAAN GIGI
2. MEMBIMBING MENYIKAT GIGI
3. SCALLING SUB DAN SUPRA GINGIVAL CALCULUS
4. PENAMBALAN GIGI (FISSURE SEALENT,COMPOSITE,GLASS
IONOMER )

Banjarbaru, Juli 2023


Penanggung Jawab MK Praktik
Komunikasi Dalam Terapi Gigi.

Ida Rahmawati,SKM.M.P.H.
NIP 196408251984032001.

vi
1

Anda mungkin juga menyukai