Anda di halaman 1dari 12

FIQIH /3.8/4.

8/2/1-1

WAKAF, HIBAH, SHODAQAH DAN


HADIAH

IDENTITAS

A. Nama Mata Pelajaran : Fiqih


B. Semester :2
C. Kompetensi Dasar

1.
2.
3.
3.8. Memahami ketentuan Islam tentang wakaf, hibah, sedekah dan hadiah

D. Materi Pokok : Wakaf , Hibah, Sedekah dan Hadiah


E. Alokasi Waktu : 4 JP ( 2 x Tatap muka )
F. Tujuan Pembelajaran

Melalui diskusi, tanya jawab, penugasan, presentasi dan analisis, peserta didik dapat
Memahami ketentuan Islam tentang wakaf, hibah, sedekah dan hadiah
mengembangakan sikap jujur, peduli, dan bertanggungjawab, serta dapat
mengembangkan kemampuan berpikir kritis, komunikasi, kolaborasi, kreativitas (4C)

G. Materi Pembelajaran :
H. Lihat dan baca pada buku paket FIQIH-USHUL FIQIH, Untuk madrasah Aliyah MGMP JATIM
2018, hal.143 sampai 156

PETA KONSEP

HUKUM WAKAF RUKUN & SYARAT


HIBAH

RUKUN WAKAF
MACAM2 HIBAH
HIBAH
WAKAF SYARAT2 WAKAF

HIKMAH HIBAH

MACAM2 WAKAF

HIKMAH WAKAF

M.Rasek, S. Ag. MAN 2 Kota Probolinggo 1


MUTIARA HIKMAH

      


   
Dan memberikan harta yang dicintainya kepada kerabatnya, anak-anak
yatim, orang-orang miskin, musafir (yang memerlukan pertolongan) dan
orang-orang yang meminta-minta; (Al- baqoroh; 177 )

‫ف ِم ْن‬
ٌ ‫َأن النَّبِىَص م قَ َال َم ْن َجاءَهُ ِم ْن اَ ِخْي ِه َم ْع ُر ْو‬ َّ ‫َع ْن َخالِ ِدابْ ِن َع ِد ِي‬
)‫اف َوالََم ْسَألٍَة َف ْلَي ْقبِْله ُ َوالََي ُر ُّدهُ فَِإمَّنَا ُه َو ِر ْز ٌق َساقَهُ اهلل ُاِلَْي ِه (رواه امحد‬
ٍ ‫َغ ِِإسر‬
َ ْ ‫رْي‬
“Dari Khalid bin Adi, sesungguhnya Nabi Muhammad SAW. telah
bersabda : “Barang siapa yang diberi oleh saudaranya kebaikan
dengan tidak berlebih-lebihan dan tidak ia minta, hendaklah diterima
(jangan ditolak). Sesungguhnya yang demikian itu pemberian
yangdiberikan Allah kepadanya” (HR. Ahmad).

)‫ب يُِقُئ مُثَّ َيعُ ْو ُدفِى َقْيِئ ِه (متفق عليه‬


ِ ‫اَلْ َعاِئ ُدفِى ِهبَتِ ِه َكااْل َك ْل‬
“Orang yang menarik kembali hibahnya sebagaimana anjing yang
muntah lalu dimakannya kembali muntahnya itu” (HR. Bukhari Muslim).

KEGIATAN PEMBELAJARAN
A. PENDAHULUAN

M.Rasek, S. Ag. MAN 2 Kota Probolinggo 2


Cermatilah gambar berikut ini!

Diambil dari “gambar siswa siswi Man 2 Kota probolinggo”


Aktivitas Siswa
Setelah kamu mengamati gambar di atas, coba berikan tanggapanmu tentang pesan-
pesan yang ada pada gambar tersebut!
1. Bagaimana tanggapanmu tentang gambar no. 1, 2 dan 3 ?

Jawab :
Gabar 1 pemberian hadiah berupa al quran kepada temannya
Gabar 2 memberi shadaqah kepada teman ketika kesusahan
Gambar 3 memasukkan uang di kotak amal yang biasa digunakan untuk merenovasi bangunan
masjid

2. Jelaskan sekilas tentang skema wakaf, hibah, shodaqoh dan hadiah !

Jawab :
A.) Shadaqah
• Shadaqah merupakan pemberian sesuatu yang didasarkan atas kepedulian kepada fakir
miskin.
• Perbuatan shadaqah dilakukan semata-mata untuk mencari keridhaan Allah swt.
• Shadaqah sebagai salah satu perwujudan rasa syukur kepada Allah swt.

B.) Hibah
• Hibah merupakan pemberian berdasarkan pada rasa kasih sayang.
• Bentuk pemberian hibah lebih bersifat keduniawian.
• Ditunjukkan kepada orang orang yang masih ada hubungan keluarga.

C.) Hadiah
• Pemberian hadiah didasarkan atas keadaan atau peristiwa tertentu.
• Hadiah bersifat keduniawian.
• Hadiah ditujukan kepada orang orang tertentu.
• Pemberian hadiah biasanya dalam bentuk barang yang nyata.

3. Cermati suarat Al- baqoroh; 177, kemudian buatlah kesimpulan dari ayat tersebut diatas

Jawab :
"Allah pencipta langit dan bumi,dan bila Dia berkehendak (untuk
menciptakan)sesuatu,maka(cukuplah)dDia hanya mengatakan kepadanya"jadilah!"maka
jadilah ia "
kesimpulannya, Allah maha berkehendak akan segala sesuatu.tidak ada yg sulit bagi
Nya.segala apa yang di kehendakiNya terjadi atas kekuasaanNya

M.Rasek, S. Ag. MAN 2 Kota Probolinggo 3


4. Berikan contoh- contoh perbuatan yang terkait dengan ayat tersebut !
Jawab :
 tidak melanggar syiar syiar allah
 tidak mengaggu binatang
 melakukan kebajikan
 patuh sama allah
 menjauhi kebencian

5. Bekerjasamalah secara berpasangan dengan teman dekatmu, kemudian presentasikan hasil


kerjamu didepan kelas

Jawab :

Untuk menyelesaikan aktivitas diatas silahkan lanjutkan kegiatan belajar berikut!


B. KEGIATAN INTI
1. Petunjuk Umum UKB
I. Baca dan pahami pada buku paket FIQIH-USHUL FIQIH, Untuk madrasah Aliyah MGMP
JATIM 2018, hal.143 sampai 156

a. Setelah memahami isi materi dalam bacaan berlatihlah untuk berfikir tinggi
melalui tugas-tugas yang terdapat pada UKB ini baik bekerja sendiri maupun bersama
teman sebangku atau teman lainnya.
b. Kerjakan UKB ini dibuku kerja atau langsung mengisikan pada bagian yang telah
disediakan.
c. Kalian dapat belajar bertahap dan berlanjut melalui kegiatan ayo berlatih, apabila kalian
yakin sudah paham dan mampu menyelesaikan permasalahan-permasalahan dalam
kegiatan belajar 1, 2, 3, dan 4 kalian boleh sendiri atau mengajak teman lain yang
sudah siap untuk mengikuti tes formatifagar kalian dapat belajar ke UKB berikutnya.

2. Kegiatan Belajar
Ayo……ikuti kegiatan belajar berikut dengan penuh kesabaran dan konsentrasi !!!

Kegiatan Belajar 1

WAKAF dan HIBAH


1. Baca dan pahami materi pada buku paket FIQIH-USHUL FIQIH, Untuk madrasah Aliyah
MGMP JATIM 2018, hal.129 sampai 132
2. Sekarang, kerjakan tugas-tugas berikut ini.

1. ۩ۚ َ‫ٰيٓاَيُّهَا الَّ ِذيْنَ ٰا َمنُوا ارْ َكعُوْ ا َوا ْس ُج ُدوْ ا َوا ْعبُ ُدوْ ا َربَّ ُك ْم َوا ْف َعلُوا ْالخَ ي َْر لَ َعلَّ ُك ْم تُ ْفلِحُوْ ن‬ Tulis terjemahnya !
Wahai orang-orang yang
beriman! Rukuklah, sujudlah,
dan sembahlah Tuhanmu; dan
berbuatlah kebaikan, agar kamu
M.Rasek, S. Ag. MAN 2 Kota Probolinggo 4
beruntung.
2. ‫َي ٍء فَاِنَّ هّٰللا َ ِب ٖه َع ِل ْي ٌم‬
ْ ‫لَ ْن تَنَالُوا ْال ِب َّر َح ٰتّى تُ ْن ِفقُوْ ا~ ِم َّما تُ ِحبُّوْ نَ َۗو َما تُ ْن ِفقُوْ ا ِم ْن ش‬ Tulis terjemahnya !
Kamu tidak akan memperoleh
kebajikan, sebelum kamu
menginfakkan sebagian harta
yang kamu cintai. Dan apa pun
yang kamu infakkan, tentang hal
itu sungguh, Allah Maha
Mengetahui.

3. Jelaskan pesan-pesan yang terdapat pada ayat diatas !


Ayat yang kedua

Pada ayat sebelumnya dijelaskan bahwa orang yang meninggal dalam kekufuran, maka

sebesar apa pun harta dan infak yang mereka keluarkan, tidak akan bisa dijadikan tebusan

agar mereka bebas dari azab Allah. Pada ayat ini dijelaskan tentang harta dan infak yang

bermanfaat hendaknya harta yang dicintai, karena kamu tidak akan memperoleh kebajikan

yang paling utama dan

Ayat yang ke satu

Orang beriman diperintahkan untuk beribadah kepada Allah Yang Maha Mengetahui

keadaan manusia. Wahai orang-orang yang beriman, karena kamu sudah membenarkan

dan meyakini bahwa sesungguhnya tidak ada tuhan selain Allah, maka rukuk, sujud, dan

beribadahlah kepada Tuhanmu dengan melaksanakan salat wajib dan berbagai salat sunah,

dan sebagai dampak ketekunan.

4. Hubungkan pesan-pesan ayat dan hadis tersebut dengan kondisi di lingkungan masyarakat
!
Jawab :

menyatakan bagi orang yg beriman haruslah menyembah kepada allah dengan cara

bersujud dan ruku' atau yg lebih dikenal dgn sholat. selain itu allah juga menyuruh kita

untuk berbuat baik agar memperoleh kemenangan

kita itu sebaiknya mengamalkan nafkah hasil pekerjaan kita agar kebajikan yang kita

lakukan itu menjadi sempurna.

M.Rasek, S. Ag. MAN 2 Kota Probolinggo 5


5. Jelaskan macam-macam wakaf dengan contohnya !

Jawab :

1. Berdasarkan Waktu
 Muabbad: yakni wakaf yang diberikan untuk selamanya. Jenis harta wakaf ini tidak bisa diambil
kembali oleh wakif (pemilik) karena tidak terikat waktu, contohnya masjid.
 Mu’aqqot: wakaf yang diberikan dalam jangka waktu tertentu. Jenis harta wakaf ini akan
dikembalikan nazhir (pihak penerima wakaf) kepada wakif (pemilik) setelah jangka waktu yang
telah ditentukan pada ikrar wakaf. Misalnya, laboratorium sewaan selama 10 tahun. Nadzhir
mengelola lab tersebut secara produktif hingga menghasilkan keuntungan yang dapat diberikan
kepada mauquf ‘alaih (penerima manfaat). Jika sudah 10 tahun, maka aset wakaf dikembalikan
kepada wakif.

2. Berdasarkan Penggunaan Harta yang Diwakafkan


 Ubasyir/dzati: harta wakaf yang menghasilkan pelayanan masyarakat dan bisa digunakan secara
langsung. Kata kuncinya ialah pelayanan masyarakat yang memiliki makna fasilitas yang dapat
digunakan secara luas dan berkelanjutan, contohnya sekolah dan rumah sakit.
 Mistitsmary: yaitu harta wakaf yang ditujukan untuk penanaman modal dalam produksi barang-
barang dan pelayanan yang dibolehkan syara’ dalam bentuk apapun kemudian hasilnya diwakafkan
sesuai keinginan pewakaf.

Contoh Wakaf Waktu dan Harta yang Diwakafkan

1. Pembangunan Berkelanjutan untuk Kesehatan

2. Pengembangan Skill

3. Wakaf untuk Pendidikan

6. Berikan contoh dari macam-mcam wakaf !


Jawab :
Di nomor 5 adi satu

7. Jelaskan syarat wakaf !

Jawab :
 Atas kehendak sendiri.
 Orang yang menerimanya jelas.
 Barangnya nyata.
 Dinyatakan dalam bentuk tertulis.
 Tidak terikat jangka waktu.

8. Jelaskan pengertian Nadzir !

Jawab :
nadzir wakaf atau biasa disebut nadzir adalah orang yang diberi tugas untuk mengelola
wakaf. Secara istilah nadzir adalah orang atau sekelompok orang dan badan hukum yang
diserahi tugas oleh waqif (orang yang berwaqaf) mengelola wakaf.

9. Jelaskan hak dan kewajiban Nadzir !

M.Rasek, S. Ag. MAN 2 Kota Probolinggo 6


Jawab :
segala aturan-aturan yang ditentukan pewakif atas tanah wakaf adalah sebagai undang-
undang bagi wakaf itu. Kewajiban dan Hak Nadzir dalam Hukum Islam Tanggung
jawab nadzir adalah mengelola, mengawasi, memperbaiki, dan mempertahankan harta
wakaf dari gugatan orang lain.

10. Jelaskan tugas dari maukuf ‘alaih ?

Jawab :
orang atau lembaga yg berhak menerima barang waqaf.
11. Jelaskan yang dimaksud maridhil maut ?

Jawab :
hibah maridhil adlh hibah yg perbuatan lebih keji dri pda hibah yg lain

12. Jelaskan macam-macam hibah ?

Jawab :
1. hibah barang adalah memberikan harta atau barang kepada pihak lain yang mencangkup nilai materi
dan manfaat harta barang tersebut. misalnya: mengibahkan motor, rumah, dll

2. hibah manfaat adalah memberikan harta kepada pihak lain agar dimanfaatkan harta atau barang
yang dihibahkan namun materi atau barang tersebut tetap menjadi milik pemberi hibah

)‫مُثَّ َيعُ ْو ُدفِى َقْيِئ ِه (متفق عليه‬ ِ ِ ِ ِ ِ ِ ‫ِئ‬


‫اَلْ َعا ُدفىهبَته َكااْل َك ْلب يُقُئ‬

13. Jelaskan maksud hadits diatas ?

Jawab :
Orang yang menarik kembali hibahnya sebagaimana anjing yang muntah lalu dimakannya kembali
muntahnya itu” (HR. Bukhari Muslim).

Kegiatan Belajar 2
HUKUM SHODAQOH& HADIAH

PERBEDAAN SHODAQOH DAN


HADIAH

SYARAT DALAM MEMBERIKAN


SHODAQOH & HADIAH
SHODAQOH DAN HADIAH

RUKUN SHODAQOH DAN HADIAH

HIKMAH SHODAQOH

M.Rasek, S. Ag. MAN 2 Kota Probolinggo 7


)‫ص َدقَةٌ (رواهالبخارى‬ ‫ك‬ ‫ل‬ ‫ك‬ ‫ي‬ ِ ‫ك فِىوج ِه‬
‫َأخ‬
َ َ َ َ ْ ْ َ َ ‫َتبَ ُّس ُم‬
“Tersenyum dihadapan temanmu itu adalah bagian dari shadaqah” (HR. Bukhari).

ِ َ‫ال لَود ِعيت ِإل‬ ِ


‫اع‬
ٍ ‫اع َْأو ُكَر‬
ٍ ‫ىذ َر‬ ُ ْ ُ ْ َ َ‫َع ْن اَيِب ُهَر ْيَر َة َرض َي اللّ ُه َّم َعْن ُه َم َع ِن النَّيِب ْ صلم ق‬
ِ ِ ‫َأَلجبت ولَو ُأه ِد‬
)‫ت (رواه البخارى‬ ُ ‫ي ايَلَّ ذ َراعٌ َْأو ُكَراعٌ لََقبِْل‬ َ ْ ْ َ ُ َْ
“Dari Abu Hurairah, Rasulullah SAW.telah bersabda sekiranya saya diundang untuk
makan sepotong kaki binatang, undangan itu pasti saya kabulkan, begitu juga kalau
potongan kaki binatang dihadiahkan kepada saya tentu saya terima” (HR. Bukhari).

SHODAQOH DAN HADIAH

1. Baca dan pahami materi pada buku paket FIQIH-USHUL FIQIH, Untuk madrasah Aliyah
MGMP JATIM 2018, hal.129 sampai 132
2. Sekarang, kerjakan tugas-tugas berikut ini.

1. Jelaskan perbedaan shodaqoh dengan hadiah ?

Jawab :
Sedekah diberikan kepada orang tertentu dan tanpa mencari imbalan apa pun, melainkan
diberikan untuk tujuan amal, seperti kepada yang membutuhkan. Hadiah diberikan dengan
tujuan menghormati orang tertentu, baik karena penerimanya adalah teman yang Anda cintai
maupun karena Anda menginginkan balasan.

2. Jelaskan syarat shodaqoh dan hadiah ?


Jawab :
syarat shadaqoh antara lain:

M.Rasek, S. Ag. MAN 2 Kota Probolinggo 8


a) Orang yang memberi, syaratnya orang yang memiliki benda itu dan berhak untuk mentasharrufkan
(mengedarkanya).

b) Orang yang diberi, syaratnya berhak memiliki. Dengan demikian tidak syah memberi kepada.anak
yang masih dalam kandungan ibunya atau memberi kepada binatang, karena keduanya tidak berhak
memiliki sesuatu.

c) Ijab dan qabul, ijab ialah pernyataan pemberian dari orang yang memberi sedangkan qobul ialah
pernyataan orang yang menerima pemberian.

d) Barang yang diberikan, syaratnya barang yang dapat di jual atau dapat dimanfaatkan.

Syarat – syarat Hadiah

ü Orang yang member hadiah sehat akalnya dan tidak dibawah perwalian orang lain

ü Penerima hadiah bukanlah orang yang memintanya.artinya hadiah yang diberikan kepada yang
memintanya tidak termasuk hadiah

ü Barang yang di hadiahkan harus bermanfaat bagi penerimanya

B. Hikmah shadaqah, Hadiah, Hibah

3. Jelaskan rukun shodaqoh dan hadiah ?


Jawab :
Rukun shadaqah :
a. Orang yang memberi, syaratnya orang yang memiliki benda itu dan berhak untuk

mentasharrufkan (membelanjakan) harta.

b. Orang yang diberi, syaratnya berhak memiliki. Dengan demikian tidak sah memberi

kepada anak yang masih dalam kandungan ibunya atau memberi kepada binatang,

karena keduanya tidak berhak memiliki sesuatu.

c. Akad (ijab dan qabul). Ijab ialah pernyataan pemberian dari orang yang memberi,

sedangkan qabul adalah pernyataan penerimaan dari orang yang menerima pemberian.

d. Barang yang diberikan.


Rukun hadiah :
a. Orang yang memberi hadiah, syaratnya orang yang memiliki benda itu dan yang

berhak mentasarrufkannya (memanfaatkannya)

b. Orang yang diberi hadiah, syaratnya orang yang berhak memiliki.

c. Akad, (ijab dan kabul)

d. Barang yang diberikan, syaratnya barangnya dapat dijual

M.Rasek, S. Ag. MAN 2 Kota Probolinggo 9


4. Jelaskan hikmah shodaqoh dan hadiah ?

Jawab :
hikmah dari shadaqah:menumbuhukan ukhuwah islamiya,dpt menghindari dari sebagai
bencana.

hikmah Dari hibah: menumbuhukan rasa kasi sayang terhadap Sesama dan saling tolong
menolong.

hikmah dari hadiah: menjadi undur Bagi suburnya kasih,dll

ETOS KERJA

Bekerjalah dengan sungguh-sungguh dan maksimal. Bekerjalah sesuai dengan


aturan Allah Swt. dan Rasul-Nya. Kalau pekerjaan itu tidak baik dan tidak benar,
jauhilah! Jangan sampai di kemudian hari baru menyesal. Sungguh tidak ada artinya.

C. PENUTUP
Bagaimana kalian sekarang?
Setelah kalian belajar bertahap dan berlanjut melalui kegiatan belajar berikut diberikan beberapa
pertanyaan untuk mengukur diri kalian terhadap materi yang sudah kalian pelajari. Jawablah
beberapa pertanyaan terkait dengan penguasaan materi pada UKB berikut ini!

No Pertanyaan Skor

1. Apakah kalian telah memahami pengertian wakaf dan hibah !

2. Apakah kalian telah memahami shodaqoh dan hadiah !

3. Apakah kalian telah memahami macam-macam wakaf !

4. Apakah kalian telah memahami syarat wakaf !

5. Apakah kalian telah memahami Nadzir !

6. Apakah kalian telah memahami hak dan kewajiban Nadzir !

7. Apakah kalian telah memahami macam-macam hibah !

8. Apakah kalian telah memahami yang dimaksud maridhil maut ?

M.Rasek, S. Ag. MAN 2 Kota Probolinggo 10


9. Apakah kalian telah memahami perbedaan shodaqoh dengan hadiah !

10. Apakah kalian telah memahami syarat dan shodaqoh dan hadiah!

SKOR MAKSIMAL = 50 Jumlah Skor


Kalian :

NILAI :

Keterangan :
Skor 1 = Kurang Menguasai
Skor 2 = Cukup Menguasai
Skor 3 = Sangat Menguasai

Dimana posisimu?
Ukurlah diri kalian dalam menguasai materi UKBM ini dalam rentang 0 – 100, tuliskan ke dalam
kotak NILAI yang tersedia pada tabel.

<75 = Kurang/Belum Tuntas


76 – 89 = Baik/Tuntas
>= 90 = Sangat Baik/Tuntas

Jumlah skor yang diperoleh


Nilai Evaluasi Diri = ---------------------------------------------- x 100
Jumlah skor maksimal

Jika hasil NILAI kalian kurang dari 75, maka pelajarilah kembali materi tersebut dalam Buku Teks
Pelajaran (BTP) dan pelajari ulang kegiatan belajar 1, 2, atau 3 yang sekiranya perlu kalian ulang
dengan bimbingan Guru atau teman sejawat. Jangan putus asa untuk mengulang lagi!.

Dan apabila kalian mendapatkan nilai diatas 76, maka SELAMAT, kalian telah tuntas menguasai
materi UKBM ini dan berhak melanjutkan materi berikutnya dengan KD selanjutnya.

Dimana posisimu?
Ukurlah diri kalian dalam menguasai materi wakaf, hibah, shodaqoh , hadiah dan etos kerja dalam
rentang 0-100, tuliskan ke dalam kotak yang tersedia.

Ini adalah bagian akhir dari UKB


materi tentang wakaf, hibah, sedekah dan hadiah,
Mintalah tes formatif kepada Guru kalian sebelum belajar ke UKB berikutnya.
M.Rasek, S. Ag. MAN 2 Kota Probolinggo 11
Sukses Selalu !!!

M.Rasek, S. Ag. MAN 2 Kota Probolinggo 12

Anda mungkin juga menyukai