Anda di halaman 1dari 2

Definisi akibat ventrikel yang berdilatasi, sehingga

Hydrocephalus berasal dari kata “hidro” yang suara dihantarkan oleh benda padat (tulang)
HYDROCEPHALUS berarti air dan “cephalon” yang berarti kepala. dan benda cair (CSF)
Hydrocephalus merupakan penumpukan cairan - Kelumpuhan saraf kranialis 6 (abducens):
serebrospinal (CSS/CSF) secara aktif yang menyebabkan perjalanan saraf ini yang menempuh jalur
dilatasi sistem ventrikel otak di mana terjadi akumulasi panjang intracranial dipostulasikan dapat
CSS yang berlebihan pada satu atau lebih ventrikel atau
membuat saraf ini sangat peka terhadap
ruang subarachnoid. Keadaan ini disebabkan oleh karena
tekanan.
adanya ketidakseimbangan antara produksi dan absorpsi
- "Setting sun Sign“ atau “Sunset eyes”.
atau gangguan aliran dari CSF.
Kelumpuhan untuk pandangan mata ke arah
Tanda dan Gejala atas. Disebut juga Sindrom Parinaud yaitu
1. Pada anak dengan usia lebih tua (> 2 tahun) dimana akibat tekanan pada regio resesus suprapineal.
kubah tengkorak telah menjadi kaku karena - Refleks hiperaktif
menutupnya fontanella dan sutura, sehingga - Pernapasan tidak teratur dengan serangan
gejalanya mirip pada orang dewasa. apnea
Gejala-gejalanya adalah peningkatan ICP - Pelebaran celah sutura kranial (dapat dilihat
(intracranial pressure)/tekanan intracranial, pada x-ray tengkorak polos)
termasuk: papilledema, nyeri kepala, mual dan
muntah, perubahan gaya berjalan, upgaze dan/atau Lingkar kepala occipital-frontal
abducens nerve palsy. Apabila ventrikel Lingkar kepala occipital-frontal (OFC/Occipito-
membesarnya secara perlahan lahan, mungkin akan Fronto circumference) harus dievaluasi perkembangannya
asimtomatik. pada setiap anak yang sedang tumbuh dan berkembang
2. Pada pasien anak dengan fontanella yang belum (sebagai bagian dari pemeriksaan “bayi”, dan terutama
menutup. Gejala yang mungkin didapatkan adalah pada bayi dengan dugaan hydrocephalus (HCP). Sebagai
sebagai berikut: panduan praktis, OFC bayi normal harus sama dengan
- Kelainan pada lingkar kepala (OFC/Occipito- jarak dari ujung kepala ke pantat bayi.
Frontal Circumference)
- Kranium membesar dengan laju pembesaran >
pertumbuhan wajah
RSUD ULIN BANJARMASIN - Mudah marah, kontrol kepala yang buruk,
muntah-muntah dan mual
KALIMANTAN SELATAN - Fontanel penuh dan menonjol (full and
bulging)
EXPO 2019
- Pembesaran dan penonjolan vena kulit kepala
(venectasy): karena pembalikan aliran dari
sinus intraserebral akibat tekanan intracranial
yang meningkat Gambar 7.8: Cara mengukur lingkar kepala yaitu
- Tanda Macewen sign: suara bunyi retakan melalui diameter occipital-frontal (OFC). Ukur beberapa
(Macewens sound) saat di perkusi kepala kali, cari diameter yang paling besar. Sumber: Pasien Poli
Klinik Bedah Saraf RSUD Ulin.
Teknik pengukuran dapat menggunakan pita Therapi menurunkan jumlah produksi CSF, tetapi
pengukur (meteran kain) yang lentur dan lembut Pembedahan (Surgical Management) tidak secara keseluruhan dari produksinya.
(tidak kaku), ukur lingkar kepala tepat di atas tonjolan Indikasi: Mortalitasnya tinggi karena berkaitan dengan
supraorbital di anterior (Glabella) dan di sekitar Ukuran lingkar kepala bertambah terus atau proses pembedahan yang terbuka.
bagian paling menonjol dari oksiput secara didapatkan gejala klinis. Dilakukan operasi
posterior/Protuberensia Occipitalis Eksterna (tetap di pemasangan shunt cito/emergensi apabila ada
atas telinga). perburukan klinis atau pada CT scan Gambar pasien Hidrocephalus
didapatkan periventrikuler edema
Tarik pita pengukur untuk menekan rambut (hidrocephalus akut)
(singkirkan kepangan atau klip rambut). Ambil 2
tempat pengukuran terpisah (reposisi regangan setiap Target Terapi:
kali), jika pengukuran berbeda dalam 2 mm, catat Kembalinya ukuran normal ventrikel
nilai terbesar. Jika pengukuran tidak sesuai dengan bukanlah target terapi. Karena pada beberapa
aturan > 2 mm, lakukan pengukuran ketiga dan catat anak mengalami pengurangan pada jaringan
rata-rata dari 2 pengukuran terdekat. otaknya akibat tekanan hydrocephalus.
Target terapi adalah tercapainya fungsi
Pemeriksaan penunjang neurologis optimum (yang mana biasanya
telah tercapai tekanan intracranial normal)
1. CT Scan
dan hasil kosmetik yang bagus.
CT scan kepala (gold standard). Gambaran
yang diperoleh lebih jelas, non traumatik, Pilihan Terapi Pembedahan:
kemungkinan etiologi dapat dilihat, prediksi - “Endoscopic Third Ventriculostomy”: saat ini
prognosa penderita. menggunakan teknologi endoscopi Gambar 7.6: Grafik lingkar kepala anak laki-laki dan
2. USG - Shunting: beberapa teknik shunt akan perempuan. Area hijau adalah dalam batas normal.
USG digunakan terutama pada kasus dijelaskan selanjutnya. Teknik shunt yang Sumber: Kartu Menuju Sehat (KMS) DEPKES RI.
hidrosefalus neonatus dan infant ada yaitu Ventriculo-Perotoneal (VP) Shunt,
3. MRI Ventriculo-Atrial (VA) Shunt,
MRI digunakan terutama pada kasus Ventriculopleural Shunt, dan Lubal
hidrosefalus obstruktif Peritoneal Shunt.
4. TORCH - Menghilangkan Obstruksi: Seperti membuka
Pemeriksaan TORCH terutama untuk Stenosis pada Aqueductus Sylvian,
skrinning penyebab hidrosefalus congenital menghilangkan atau mengangkat tumor
penyebab obstruksi.
- Choroid plexectomy: pertama kali
diperkenalkan oleh Dandy pada tahun 1918
untuk kasus communicating Hydrocephalus.
Choroid plexectomy mungkin dapat

Anda mungkin juga menyukai