Anda di halaman 1dari 12

A.

INFORMASI UMUM
Nama Sekolah : SMA ISLAM HARAPAN IBU
Nama Guru : Muhammad Reza Pahlevi, S. Pd
Jenjang : SMA
Kelas / Fase : X/E
Jumlah Jam : 4 X 35 JP (2 Pertemuan)
Tahun Pelajaran : 2022/2023
B. KOMPETENSI AWAL

Siswa mampu menganalisa, mengidentifikasi, dan mempraktikkan dua jenis rangkaian keterampilan senam
lantai dengan koordinasi gerak yang baik.
C. Profil Pelajar Pancasila :

a. Bertakwa kepada Tuhan Yang Maha Esa dan berakhlak mulia, peserta didik melakukan do’a
sebelum dan sesudah pelaksanaan proses pembelajaran
b. Mandiri, peserta didik dapat melakukan pembelajaran keterampilan senam lantai dengan
koordinasi gerak yang baik.
c. Bernalar kritis, peserta didik mampu mengevaluasi keterampilan senam lantai dengan koordinasi
gerak yang baik.
d. Kreatif, peserta didik dapat melakukan variasi pembelajaran keterampilan gerak dasar yang efektif
dalam senam lantai dengan koordinasi gerak yang baik.
D. Sarana dan Prasarana :

 Ruang sekolah/ lapangan sekolah


 Matras
 Stopwach
 Gambar
 Video pembelajaran
 Hp dan Laptop

E. Target Peserta Didik :


1. Peserta didik regular atau umum dapat mempraktikkan keterampilan senam lantai dengan
koordinasi gerak yang baik, mengikuti pembelajaran sesuai dengan modul ajar.
2. Peserta didik yang mengalami kesulitan belajar keterampilan senam lantai dengan koordinasi
gerak yang baik, akan mendapatkan pembelajaran khusus atau pendampingan
3. Peserta didik dengan pencapaian tinggi dalam mempraktikkan keterampilan senam lantai dengan
koordinasi gerak yang baik, akan mendapatkan materi tambahan variasi dan kombinasi
keterampilan senam lantai dengan koordinasi gerak yang baik dan menganalisa keterampilan
senam lantai dengan koordinasi gerak yang baik.
F. Moda dan Model Pembelajaran :
 Pendekatan Pembelajaran :Scientific
 Model Pembelajaran : Proyek
 Metode: drill, bagian keseluruhan

G. KOMPETENSI INTI
Tujuan Pembelajaran : (Tiap Pertemuan)
1. Melalui pengamatan dan tanya jawab peserta didik dapat menganalisis keterampilan senam lantai
dengan koordinasi gerak yang baik.
2. Melalui pengamatan peserta didik dapat membedakan keterampilan senam lantai dengan
koordinasi gerak yang baik.
3. Melalui dril peserta didik dapat mempraktikan keterampilan senam lantai dengan koordinasi gerak
yang baik.
4. Melalui dril peserta didik dapat melakukan variasi dan kombinasi keterampilan senam lantai
dengan koordinasi gerak yang baik.
5. Melalui parktik peserta didik keterampilan senam lantai dengan koordinasi gerak yang baik.
6. Melalui bermain peserta didik dapat menggunakan peraturan yang sesungguhnya dengan
menerapkan variasi dan kombinasi keterampilan senam lantai dengan koordinasi gerak yang baik
serta menunjukkan perilaku kerjasama, bertanggung jawab, disiplin,.
Pemahaman Bermakna

Setelah mempelajari materi, diharapkan siswa :


a. Mampu mempraktikan bertumpu pada dahi dan tangan senam ketangkasan
b. Mampu mempraktikkan guling depan senam ketangkasan
c. Mampu mempraktikkan guling belakang senam ketangkasan

a. Apa yang kalian ketahui mengenai Senam


Lantai?
Pertanyaan Pemantik
b. Apa saja tehnik dasar dalam Senam Lantai?
c. Kesalahan apa saja yang sering dilakukan saat
mempraktikan Senam Lantai?

Materi Ajar, Alat, dan Bahan


Materi atau sumber pembelajaran yang berguna Materi Pembelajaran
Alat dan Bahan Yang Diperlukan a. Gerak rangkai guling depan dari sikap jongkok
dan guling belakang.

Sikap awal :
 posisi jongkok membungkuk,
 kedua lengan dimatras
 dagu dirapatkan ke dada
Sikap pelaksanaan:
 gulingkan badan kedepan
 dagu tetap rapat ke dada
 bertumpu lebih awal adalah pundak
 kedua tangan memegang lutut
Sikap akhir :
 kembali posisi jongkok
 menjaga keseimbangan

b. Gerak rangkai guling depan dari sikap


berdiri dan guling belakang.

c. Gerak rangkai sikap lilin

Sikap awal :
 posisi berdiri membelakangi matras,
 kedua tangan disamping paha
 dagu dirapatkan ke dada
Sikap pelaksanaan:
 jatuhkan badan kebelakang
 dagu tetap rapat ke dada
 setelah jatuh, angkat kaki rapat lurus keatas
 kedua tangan menahan panggul
Sikap akhir :
 kembali posisi berdiri menjaga keseimbangan

d. Gerak rangkai lompat harimau

Sikap awal :
 posisi jongkok membungkuk,
 kedua lengan disamping paha
Sikap pelaksanaan:
 lakukan lompatan kedepan diikuti dengan
gulingan kedepan
 dagu tetap rapat ke dada
 bertumpu lebih awal adalah leher bagian
belakang
 kedua tangan memegang matras
Sikap akhir :
 kembali posisi jongkok
 menjaga keseimbangan

Media dan Sumber Belajar


a. Sumber : Buku Penjasorkes Kelas X, internet
b. Alat : Peluit, Matras, lapangan, LCD

Kegiatan Pembelajaran Utama

Pengatur siswa 1. Guru mengkondisikan kesiapan peserta didik


dalam mengikuti pembelajaran.
2. Guru melakukan asesmen diagnostic terhadap
peserta didik
3. Guru membuat materi presentasi tentang
keterampilan senam lantai dengan koordinasi
gerak yang baik.
4. Guru menyiapkan berbagai gambar atau video
tentang keterampilan senam lantai dengan
koordinasi gerak yang baik.
5. Guru menyiapkan formular pengamatan dan
Lembar Kerja Peserta Didik (LKPD)

Metode Pembelajaran Diskusi, Ceramah, Unjuk Kerja

Assesmen/ Penilaian

Asesmen Yang Digunakan a. Asessmen Sikap / profil pelajar pancasila


b. Asesmen Pengetahuan
c. Asesmen Keterampilan
Remedial :
Remedial diberikan kepada peserta didik yang belum memahami konsep yang sudah dipelajari. Remedial
dilakukan dengan cara:
1. Pembelajaran ulang
2. Pemberian bimbingan secara khusus
3. Pemberian tugas-tugas latihan secara khusus
4. Pemanfaatan tutor sebaya

Pengayaan :
Pengayaan diberikan kepada peserta didik yang sudah memahami konsep yang sudah dipelajari dan bisa
melanjutkan pembelajaran berikutnya. Pengayaan dilakukan dengan cara:
1. Belajar kelompok
2. Belajar mandiri
Persiapan Pembelajaran
1. Guru mempersiapkan pertanyaan pemantik untuk pembelajaran
2. Guru mempersiapkan materi ajar, alat dan bahan ajar terkait tema yang akan disampaikan
3. Guru mempersiapkan lembar kerja siswa
4. Guru mempersiapkan Rubik Penilaian

Kegiatan Pembelajaran
Pertemuan ke – 1
Kegiatan Deskripsi Alokasi
Waktu

Pendahuluan  Berbaris, berdoa, presensi, dan apersepsi dengan


Mengaitkan materi pembelajaran sekarang dengan
pengalaman peserta didik atau pembelajaran
sebelumnya.
 Pengkondisian fisik, mental, untuk mengikuti
pembelajaran.
 Memberikan motivasi dan menjelaskan tujuan
pembelajaran. Dan membagi kelompok
Inti  Guru mempersilahkan seluruh peserta didik
menyimak tayangan video/ gambar/ literatur yang
behubungan latihan roll depan, roll belakang
 Peserta didik menyimak tayangan/gambar sambil
mengamati berbagai latihan latihan roll depan, roll
belakang
 Guru membagikan lembar praktikum tentang
latihan roll depan, roll belakang (pemberian
tanggung jawab) kepada kelompok
 Peserta didik mempelajari lembar kerja yang
diberikan oleh guru (mengamati) beradasarkan
kelompoknya
 Peserta didik mendiskusikan lembar kerja yang
diberikan dengan teman-temannya.(menanya)
 Peserta didik melakukan klarifikasi dan konfirmasi
pada guru tentang tugas yang diberikan. (menanya)
 Peserta didik melaksanakan praktikum berdasarkan
kelompok latihan:
Roll depan dan roll belakang dari posisi duduk

 Peserta didik mengoreksi kesalahan yang dilakukan


dan mencatatnya
LKS dilampirkan

Penutup  Pendinginan.
 Evaluasi proses pembelajaran dengan memberikan
tes lisan atau tertulis tentang materi senam
ketangkasan
 Melakukan refleksi oleh guru dengan melibatkan
peserta didik tentang materi senam ketangkasan
 Memberikan umpan balik dan penugasan pada
peserta didik
 Menarik kesimpulan dari hasil pembelajaran, dan
berdoa
H. Refleksi Guru dan Peserta Didik
 Untuk Peserta Didik
1. Bagaimana perasaanmu setelah mengikuti pemebelajaran?
2. Apa capaian baik yang kamy temukan dalam pembelajaran ini?
3. Apa saja hambatan dan tantangan dalam melakukan kegiatan pembelajaran? Bagiamana solusinya?
4. Saran dan masukan?
 Untuk Guru
1) Apa hal menarik yang saya dapatkan ketika melakukan kegiatan pembelajaran ini?
2) Apa saja hambatan dan tantangan dalam melakukan kegiatan ini?
3) Upaya apa saja yang akan dilakukan untuk menyelesaikan hambatan dan tantangan tersebut?
-

1. Lampiran-lampiran
2. Asessmen/ Penilaian
a. Indikator Sikap (Afektif)
Penilaian afektif (Affective Behaviors)
Tes sikap (Afektif) dapat dilakukan selama peserta didik melakukan pembelajaran Pendidikan Jasmani
sekolah. Unsur-unsur yang dinilai : Nilai religius, kerjasama, tanggungjawab, disiplin,

RUBRIK PENILAIAN SIKAP


SENAM KETANGKASAN

Aspek yang 3
Deskripsi Sikap yang Diukur 1 2 4
Diukur

Disiplin Hadir tepat waktu

Memakai seragam olahraga lengkap

Mengikuti seluruh proses pembelajaran

Selesai tepat waktu

Kerjasama Bersama-sama menyiapkan dan menyimpan


peralatan

Bekerja sama dalam mengerjakan tugas


kelompok
Mau menjaga keselamatan diri dan teman

Mau bersama-sama berlatih

Tanggung Mau mengakui kesalahan yang dilakukan


jawab
Melaksanakan tugas dengan sungguh-sungguh

Tidak mencari cari kesalahan teman

Mengerjakan tugas yang diterima

Format penilaian sikap

Aspek Sikap Yang Dinilai


N
N NAMA Sikap religius Disiplin/sportif Kerjasama tanggungjawab Σ A
O SISWA
B M M T B M M T B M M T B M M T
T T B N T T B N T T B N T T B N
1
2
3
 Skor maksimal yang diperoleh = 12

BT belum tampak =1
MT mulai tampak =2
MB mulai berkembang = 3
TN tampak nyata =4

Jumlah skor yang diperoleh


Penilaian Afektif = ----------------------------------------- X 4
Jumlah skor maksimal

b.Tes Pengetahuan (Kognitif)

RUBRIK PENILAIAN PENGETAHUAN


SENAM KETANGKASAN

No Pertanyaan Kriteria Persekoran Jumlah


1 2 3 4
1 Sikap awal roll depan
2 Kesalahan yang sering dilakukan
saat guling depan
3 Cara melakukan guling depan yang
sempurna
Skor Maksimal 12

c. tes praktek (keterampilan)


Pernilaian praktek
Penilaian aspek psikomotor diberikan dalam dua bentuk, yaitu melaui penilaian proses (diberikan
terhadap keterampilan sikap/cara melakukan suatu gerakan) dan atau penilaian produk (diberikan diam
kecepatan dan ketepatan waktu melakukan gerakan).

RUBRIK PENILAIAN PSIKOMOTOR


SENAM KETANGKASAN
No Kompetensi Indikator Uraian Gerak Pen-skoran
Dasar Esensial

Sikap awal : Skor 4, jika


1. Mempraktikkan a. Latihan
latihan, roll depan  Posisi jongkok seluruh uraian
pengukuran, dan membungkuk, gerak dilakukan
dan analisis belakang  kedua lengan dimatras dengan benar
hasil latihan  dagu dirapatkan ke dada Skor 3, jika tiga
pengembangan uraian gerak
komponen dilakukan
Sikap pelaksanaan:
kebugaran dengan benar
jasmani  gulingkan badan kedepan
 dagu tetap rapat ke dada Skor 2, jika
 bertumpu lebih awal hanya dua uraian
adalah pundak gerak dilakukan
 kedua tangan memegang dengan benar
lutut
Skor 1, jika
Sikap akhir :
hanya satu
 kembali posisi jongkok uraian gerak
 menjaga keseimbangan dilakukan
b. Sikap dengan benar
lilin dan
Sikap awal :
lompat
harimau  posisi berdiri
membelakangi matras,
 kedua tangan disamping
paha
 dagu dirapatkan ke dada
 jatuhkan badan
kebela
kang
 dagu tetap rapat ke dada
 setelah jatuh, angkat kaki
rapat lurus keatas
 kedua tangan menahan
panggul

Sikap akhir :
 kembali posisi berdiri
menjaga keseimbangan

3. Bahan Bacaan Guru dan Peserta Didik


a) Buku pegangan siswa Penjasorkes SMA Kelas 10 Kurikulum 2013 Edisi Revisi 2014
b) Buku pegangan Guru Penjasorkes SMA Kelas 10 Kurikulum 2013 Edisi Revisi 2014
c) Buku kelas 10 Pendidikan Jasmani Olahraga dan Kesehatan. Penerbit Erlangga
d) Modul pembelajaran Keterampilan gerak permainan sepak bola kelas X semester 1

e) Modul pembelajaran Keterampilan gerak permainan sepak bola kelas X semester 1

4. LKPD (Lembar Kerja Peserta Didik


Nama :
Tanggal :
1. Amati sebuah pertandingan Senam Lantai melaui video kemudian buatlah
laporan singkat hasil pertandingan dan jelaskan secara singkat teknik dasar
permainan yang bisa kita kembangkan.

Nama :
Tanggal :
Proposal Proyek

Kerjakan dan jawablah soal-soal di bawah ini dengan cara memberikan uraian
singkat dengan jelas!

1. Haqi adalah seorang pesenam, dia sedang malakukan gerakan lompatan


kangkang di atas balok lompatan. Ketika Haqi melompat ke balok lompatan
apakah yang harus Haqi lakukan…
2. Hasbi sedang mengerjakan pekerjaan rumah mata pelajaran PJOK. Dia
mendapatkan tugas untuk memperagakan lompat jongkok. Bagaimanakah
langkah-langkah Hasbi dalam melakukan lompat jongkok?
3. Bagaimana posisi kaki saat melakukan lompat kangkan
Jakarta, Mei 2022
Mengetahui
Kepala SMA Islam Harapan Ibu Guru Mata Pelajaran

Hj. Tri Yulinda, S.Si, MM Muhammad Reza Pahlevi, S. Pd

Anda mungkin juga menyukai