Anda di halaman 1dari 10

SCIENCE

SESSION
SOFT TISSUE SARCOMA
Pembimbing
Yusuf Heriady, dr., Sp.B (K) Onk

Anggi Yulianti 12100119155

SMF ILMU BEDAH


FAKULTAS KEDOKTERAN UNISBA
RUMAH SAKIT UMUM DAERAH AL-IHSAN PROV. JAWA
BARAT
2021

SOFT TISSUE
SARCOMA
Sarcoma jaringan lunak adalah tumor yang diklasifikasikan Jaringan lunak menggambarkan setiap jaringan yang non-
menurut jenis jaringan meliputi lemak, jaringan ikat dan jaringan epitel, selain tulang, tulang rawan, sistem saraf pusat,
neurovaskular hematopoietik dan jaringan limfoid
Epidemiologi
1. Di amerika serikat, sekitar 12.000 sarcoma jaringan lunak didiagnosis setiap tahun

2. Cukup jarang 1% terjadi keganasan pada orang dewasa

3. 6-15% terjadi keganasan pada anak-anak

4. Perbandingan antara laki-laki dan perempuan, 15:1

Etiologi
LIPOSARKOM
• Aganas yang berdiferensiasi jar
Liposarkoma adalah tumor
lemak
Epidemiologi
• Paling sering terjadi pada usia 50-60 th
• Berada di retroperitoneum
• Prognosisnya sangat dipengaruhi oleh subtipe histologinya, tumor yang berdiferensiasi baik tumbuh lambat

FIBROSARCOMA
-Merupakan jenis kanker yang sel-selnya berasal dari
mesoderm/mesenkim
- Fibrosarkoma adalah neoplasma ganas yg terdiri atas fibroblas
Epidemiologi
• Paling sering terjadi pada orang dewasa
• Ciri khas nya tumbuh di dalam jaringan paha,lutut,retroperitoneal
• Dapat bermetastasis secara hematogen biasanya ke paru
• Lesinya padat dengan sel spindel tersusun seperti tulang ikan (herring bone)

RHABDOMYOSAR
-
COMA
Kanker jaringan lunak yang berasal dari sel-sel mesenkimal primitif yang
akan menjadi otot lurik
Epidemilogi
• Paling sering terjadi pada anak-anak dan remaja
• Paling sering di kepala dan leher atau traktus urogenital
• Secara histologis di subklasifikasikan ke dalam embrional, alveolar, dan pleomorfik

11

Leiomiosarkoma
Epidemiologi

• Lebih sering terjadi pada dewasa, wanita


• Tempat yg sering adalah kulit, jaringan lunak bagian
dalam, ekstremitas dan retroperitoneum
• Massa nya keras tanpa rasa sakit

13

SYNOVIAL
-
SARCOMA
Tendosynovial sarcoma/Synovial cell sarcoma/ Malignant
synovioma, and Synovioblastic sarcoma

- Keganasan pada synovium


Epidemiologi
• <10% dari tumor tersebut terletak di intraartikular
• Terjadi pada usia 20-40 th
• Biasanya berkembang di dalam jaringan lunak bagian dalam sekitar sendi besar dari ekstremitas dengan 60-70%
terjadi di sekitar lutut

MANIFESTASI KLINIS
• Sekitar setengah dari soft tissue sarcoma dimulai di lengan atau tungkai. Sekitar 4
dari 10 sarkoma dimulai di perut. Dalam kasus yang jarang terjadi, sarkoma bisa
dimulai di dada, kepala, atau leher
• Kebanyakan orang menemukan benjolan yang tumbuh seiring waktu (minggu
hingga bulan). Benjolan tersebut mungkin sakit atau tidak.
• Ketika sarkoma tumbuh di bagian retroperitoneum, gejala sering berasal dari
masalah lain yang disebabkan tumor. Misalnya, dapat menyebabkan penyumbatan
atau pendarahan pada lambung atau usus. Mereka dapat menekan saraf, pembuluh
darah, atau organ di sekitarnya.
ANGIOSARC
OMA -
Lymphangiosarcoma/Haemangiosarcoma/Haemangioblastoma/Malign
ant Haemangioendothelioma/Malignant Angioendothelioma

- Keganasan pada endotel

Sites of Involvement
Epidemiologi Deep muscles:
lower extremities (40%)
arm, trunk and head, neck
Jarang, <1/15% pada soft tissue tumor
Abdominal cavity
Puncak usia 70 tahun
Sumber
● WHO Classification of Tumours- International Agency for Research on Cancer
(IARC) https://www.iarc.fr/en/publications/pdfs-online/pat-gen/bb5/BB5.pdf

● Robbins-Basic Pathology 9th Edition

THANKYOU!

Anda mungkin juga menyukai