Anda di halaman 1dari 2

TUGAS PRAKTIKUM 5

MENYUSUN STRUKTUR KALIMAT FOWLER BIDANG TLM

ROSA DWINGGA HAPSARI


P07134122013
KEMENTERIAN KESEHATAN REPUBLIK INDONESIA
POLITEKNIK KESEHATAN YOGYAKARTA
JURUSAN TEKNOLOGI LABORATORIUM MEDIS
PROGRAM STUDI DIPLOMA TIGA TAHUN 2022
A. Kalimat efektif SPOK
1. Mahasiswa TLM semester 5 menguji jajanan pasar untuk
mengidentifikasi kandungan pemanis buatan dalam makanan.
S : Mahasiswa TLM semester 5
P : menguji
O : jajanan pasar
K : untuk mengidentifikasi kandungan pemanis buatan dalam
makanan.

2. Petugas laboratorium melakukan pengambilan darah kapiler pada


pasien untuk mengidentifikasi golongan darah.
S : Petugas laboratorium
P : melakukan pengambilan darah kapiler
O : pada pasien
K : untuk mengidentifikasi golongan darah.

Anda mungkin juga menyukai