Anda di halaman 1dari 3

PEMBINAAN TEMPAT PENGELOLAAN

MAKANAN MINUMAN
No.Dokumen :
SOP/UKM/KESLING/01
SOP No. Revisi :
Tanggal terbit : 6 April 2021
Halaman : 1/3

UPTD dr. Endah


PUSKESMAS Puspitorini
RINGINARUM NIP. 19690122
200801 2 002
1. Pengertian Pembinaan TPM adalah pembinaan terhadap tempat untuk
melakukan kegiatan menyimpan,mengolah dan menyajikan
makanan serta minuman
2. Tujuan Sebagai Acuan Penerapan langkah untuk pembinaan tempat
pengelolaan makan dan minuman
3. Kebijakan 1. SK Kepala Puskesmas No. 70 tahun 2020 tentang
pengelolaan dan pelaksanaan UKM
4. Referensi 1. Peraturan Menteri Kesehatan RI
No.492/MENKES/PER/IV2010 Tentang Persyaratan
Kualitas Air Minum
2. Keputusan Menteri Kesehatan RI No.
715/MENKES/SK/V/2003 Tentang Persyaratan Hygine
Sanitasi Jasa Boga
5. Prosedur/ 1. Persiapan Alat & Bahan:
langkah- a. Petugas menyiapkan form inspeksi sanitasi TPM
langkah b. Petugas datang ke desa melapor ke Kepala Desa
c. Petugas Mendatangi warung makan atau industry
rumah tangga
d. Melakukan inspeksi sanitasi sesuai item pemeriksaan
dengan tetap menerapkan protocol kesehatan
e. Menyimpulkan hasil pemeriksaan
f. Memberikan saran saran perbaikan (Order Slip)
6. Bagan Alir
(jika Petugas Petugas datang ke
dibutuhkan) menyiapkan Desa melapor
form Inspeksi Kepala Desa
Sanitasi

Petugas melakukan Inpeksi Petugas mendatangi


Sanitasi sesuai item Warung Makan atau
pemeriksaandengantetapmener
apkanprotokolkesehatan
Industri Rumah Tangga

Petugas menyimpulkan hasil


pemeriksaan Memberikan
saran saran
perbaikan (Order
slip)

7. Hal-hal yang -
perlu
diperhatikan
8. Unit Terkait Kesehatan lingkungan
9. Dokumen 1. Rekam medis
terkait 2. Catatan tindakan
10. Rekam Tanggal Mulai
No Yang diubah Isi Perubahan
diberlakukan
Historis
Perubahan
No dokumen :
No revisi : 0
DAFTAR
TILIK Tanggalterbit :
Halaman : 1/3

Unit :
Nama Petugas :
Tanggal Pelaksanaan :

Tidak
No Uraian Kegiatan Ya Tidak
Berlaku
1 Petugas menyiapkan form inspeksi sanitasi
TPM
2 Petugas ke Desa melapor ke Kepala Desa
3 Petugas mendatangi warung makan atau
industry rumah tangga

4 Melakukan inspeksi sanitasi sesuai item


pemeriksaan dengan tetap menerapkan
protocol kesehatan

5 Menyimpulkan hasil pemeriksaan

6 Memberikan saran saran perbaikan (Order


Slip)

Jumlah YA
CR = x 100 %
Jumlah Tidak

Anda mungkin juga menyukai