Anda di halaman 1dari 9

Konsep Perencanaan

Sosial dan Konsep


Perubahan Sosial Sebagai
Esensi Dalam Memahami
Perencanaan Sosial
Perencanaan sosial merupakan kegiatan untuk
mempersiapkan masa depan kehidupan
masyarakat. Perencanaan sosial lebih bersifat
preventif. Oleh karena itu, kegiatannya
merupakan pengarahan pengarahan dan
bimbingan-bimbingan sosial mengenai cara-
cara hidup masyarakat yang lebih baik. Oleh
karena itu, berbagai perencanaan sosial dibuat.
Secara sosiologis, perencanaan sosial
didasarkan pada perincian pekerjaan yang
harus dilakukan dalam rangka mempersiapkan
masa depan yang lebih baik dari sebelumnya.
Tugas
pokok
melakukan modifikasi, menghilangkan
perhatian atau membuat kebijakan – kebijakan
ataupun program-program sosial
dalam dalam suatu organisasi pelayanan.

Perencana
an sosial
Konsep perubahan
mencakup tiga pemahaman
dasar, yaitu: Perencanaan sosial professional umumnya
a) adanya perbedaan, mempunyai peran utama:
1) Mengembangakan perundang-undangan
2) Mengevaluasi program-program sosial
b) yang merupakan 3) Menciptakan / mendesain model-model
perubahan antar waktu, dan pelayanan
4) Mengembangkan komite dewan
penasehat/badan kebijakan yang
c) dari satu keadaan ke bertugasmemberikan masukan kepada
keadaan berikutnya dalam pengembang program-program pada
sistem yang sama organisasipelayanan.
(Kolopaking,dkk. 2003).
Perubahan sosial juga dipahami sebagai gejala yang
netral yang dapat berupa gerak
maju atau mundur. Dengan melihat gerakan atau
arah perubahan, perubahan sosial dapat
dibedakan menjadi perubahan sosial yang tidak
terencana (identik dengan gerakmundur) dan
perubahan terencana yang lebih dikenal sebagai
pembangunan (gerakmaju).
Perencanaan sosial lebih bersifat preventifoleh karena
kegiatannya merupakan pengarahan-pengarahan dan bimbingan
sosialmengenai cara-cara hidup masyarakat yang lebih baik.
Akibat perkembangan ilmupengetahuan dan teknologi yang cepat
akan besar pengaruhnya dalam kehidupan,baik positif maupun
negatif.Secara sosiologis, perencanaan ini didasarkan pada
perincian pekerjaan yangharus dilakukan dalam rangka
mempersiapkan masa depan yang lebih baik daripada
sebelumnya.
Macam- Macam Perencanaan
Terdapat beberapa jenis
perencanaan bergantung pada
sudut pandangnya.Menurut
prosesnya perencanaan di bagi
menjadi :
1.Policy Planning, suatu rencana yang memuat kebiajkan-
kebijakan saja, tentanggaris besar atau pokok dan bersifat
umum. Mengenai apa dan bagaimanamelaksanakan
kebijakanitu tidak dirumuskan. Contohnya ada pada GBHN

2.Program Planning, merupakan perincian dan penjelasan


dari policy planning.Dalam perencanaan ini biasanya
memuat, hal-hal berikut:(a) Ikhtisar tugas-tugas yang harus
dikerjakan(b) Sumber-sumber dan bahan-bahan yang
dapat digunakan(c) Biaya, personalia, situasi dan kondisi
pekerjaan(d) Prosedur kerja yang harus dipatuhi(e) Struktur
organisasi yang harus dipenuhi
Elthania Lindani E1022201012
Koleta Rany H E1022201001
Delia Anggra Eni S E1022201018
Elbrisania Tiara P E1022201004
Yuventus Vigo A E1022201015
Kristian Hendy D E1022201013
Rafael Rengga Yodi C E1022201005

Anda mungkin juga menyukai