Anda di halaman 1dari 38

Proses Bisnis Cold Storage untuk

Produk Ice Cream

Padang, 17 Desember 2022


present by. Yannas GS., ST
Table of Content

• Cold Chain Management


• Ice Cream Distribution
• Cold Storage
• Transportation
What is Cold Chain Management?
• Cold chain atau rantai dingin
merupakan sebuah sistem rantai
pasok yang mempertimbangkan
tingkatan suhu dalam prosesnya.

• Cold chain management -> menjaga


produk beku atau dingin dalam
lingkungan dengan temperatur
tertentu, baik selama produksi,
penyimpanan, transportasi, proses
dan penjualan. Hal ini ditujukan untuk
menjaga kualitas produk.
What is Cold Chain Management?
Why Cold Chain Management is Important?

1. Integrity of Goods and Products

Keamanan, integritas, kualitas, dan


kegunaan barang dan produk
bergantung pada manajemen rantai
dingin. Manajemen rantai dingin modern
menggunakan pengemasan termal
terbaru, pelacakan dan pemantauan
suhu, serta dalam penyimpanannya
membantu memastikan keamanan,
kualitas, dan integritas produk yang
sensitif terhadap suhu
Why Cold Chain Management is Important?

2. Product Safety

Tidak ada produsen manapun yang ingin


menjadi berita utama untuk produk dan barang
yang tidak aman. Kontrol dan pemantauan suhu
yang efektif berarti standar dan standar
peraturan Anda terpenuhi – menjaga
keselamatan orang.
Why Cold Chain Management is Important?

3. Reducing Waste and Loss

Salah satu tantangan terbesar dari setiap rantai


pasokan adalah mencegah pemborosan,
kerusakan, dan kehilangan produk. Dengan
manajemen rantai dingin, produk dipantau dan
dilacak di setiap langkah rantai pasokan dingin.
Perusahaan bergantung pada pengemasan
termal canggih, refrigeran canggih, reefer, paket
rantai dingin dan sistem palet, pemantauan
suhu, dan wadah berinsulasi khusus untuk
melindungi dan mengamankan barang dan
produk mereka.
Why Cold Chain Management is Important?

4. Improving Efficiency

Memindahkan barang dan produk melintasi Kota


dan antar pulau, selain mahal juga memakan
waktu, dan bisa jadi tidak efisien. Karena
manajemen rantai dingin menggunakan
pelacakan dan pemantauan cerdas yang
terintegrasi, perusahaan dapat merampingkan
pengangkutan, pengiriman, dan penyimpanan
produk mereka – membantu meningkatkan
efisiensi dan mengurangi biaya.
Why Cold Chain Management is Important?

5. Customer Service

Layanan manajemen rantai dingin seper


ti pengiriman persediaan kemasan termal
Just in Time (JIT) dan praktik terbaik rantai
dingin memastikan Anda dan pelanggan
Anda mendapat manfaat dari rantai
pasokan dingin yang efisien, efisien, dan
hemat biaya.
Why Cold Chain Management is Important?

6. Compliance and Regulatory


Standards
Kepatuhan terhadap peraturan yang
mengatur pembuatan, transportasi,
pengiriman, dan penyimpanan produk yang
sensitif terhadap suhu secara aman adalah
suatu keharusan.
Ice Cream Distribution
Definisi Ice Cream
• Ice Cream
Produk olahan susu yang dibuat melalui proses pembekuan dan agitasi
dengan prinsip membentuk rongga udara pada campuran bahan ice
cream (Ice Cream Mix) sehingga dihasilkan pengembangan volume ice
cream.

(Menurut Standar Nasional Indonesia)


• Ice Cream
Sejenis makanan semi padat yang dibuat dengan cara pembekuan
tepung es krim atau campuran susu, lemak hewani maupun nabati, gula
dan dengan atau tanpa bahan makanan lain yang diizinkan
Alur Proses Distribusi Ice Cream

Distribution Warehouse Transport


Prinsipal Deliveryman Customer Konsumen
Center Frozen DC
Apa itu Cold Storage ?
• Cold storage merupakan sebuah ruangan yang didesain khusus
dengan mesin berpendingin yang digunakan sebagai ruang
penyimpanan berbagai macam bahan pangan terutama yang
mudah rusak (perishable) dengan tujuan untuk mempertahankan
kualitas bahan pangan tersebut.
Tipe-tipe Cold Storage
CHILLED ROOM

Merupakan ruangan penyimpanan


dengan suhu chiller yang berkisar
antara 0℃ ~ 8℃. Chilled room biasanya
digunakan untuk menyimpan bahan-
bahan segar seperti sayur dan buah,
ataupun jenis bahan makanan lain
yang daya tahan kesegarannya kurang
dari 2 bulan.
Tipe-tipe Cold Storage
FREEZER ROOM

Freezer room memiliki rentang suhu -


25℃~ -18℃ yang berfungsi untuk
membekukan bahan makanan. Pada
suhu tersebut, bahan makanan yang
biasa disimpan yaitu daging, susu, keju,
ice cream dan lainnya yang
membutuhkan suhu di bawah 0℃.
Tipe-tipe Cold Storage
BLAST FREEZER

Dengan rentang suhu -40℃ ~ -30℃, blast


freezer berfungsi untuk membekukan bahan
makanan dengan waktu singkat. Tujuannya
yaitu untuk mencegah bakteri tidak dapat
berkembang dan merusak bahan makanan,
misalnya saja pada seafood yang
merupakan salah satu jenis makanan yang
bernutrisi tinggi namun mudah rusak jika
penyimpanannya tidak benar.
Activity
Activity:
• Tata kelola barang
• Akurasi Stock dengan system
• Control

Activity:
Activity: • Picking
• Penerimaan barang • Loading
• Pengembalian barang • Transfer Antar Warehouse

Distribution Centre
Apa yang perlu diperhatikan?
Selain kestabilan suhu, beberapa hal yang perlu diperhatikan dalam pengelolaan cold
storage antara lain:

• Clean & Calibrate. Mesin Pendingin dalam warehouse harus dipastikan selalu bersih
dan dalam maintenance control yang ketat
• Mengetahui Hot dan Cold Area. Apabila dalam suatu area gudang ada beberapa
lokasi yang berbeda suhu, maka harus dipastikan produk ditempatkan sesuai
dengan kebutuhan suhunya
• Pre-Cooling diperlukan untuk beberapa produk sebelum masuk ke cold storage
• Pastikan bahwa polusi udara serta gangguan hama tidak terjadi dalam cold
storage
• Lakukan pemeriksaan produk dengan ketat dalam proses receiving
APD (Alat Pelindung Diri)
• Dalam pengelolaan cold storage harus
memperhatikan keselamatan para pekerja :

Jaket Sarung Tangan Masker Full Face Sepatu


Material Handling Equipment

FORKLIFT REACH TRUCK PALLET MOVER

• Kapasitas angkat 1-10 ton • Kapasitas angkat 1-2 Ton • Kapasitas angkat 1-2 Ton
• Menjangkau ketinggian 3-6m • Menjangkau ketinggian 3-9m • Tenaga baterai
• Tenaga baterai, diesel dan gas • Tenaga baterai
• Block Stack Warehouse • Racking Warehouse
Material Handling Equipment

STANDARD HAND PALLET FOLDING HAND TROLEY HAND TRUCK

• Garpu pendek lebar 550mm • Kapasitas 150-300 kg • Kapasitas 120 kg


• Garpu panjang lebar 685mm
• Kapasitas 150-300 kg
Proses Inbound Mobil Frozen
Penge
• Tahapan-tahapan saat proses Cek
Penge
inbound Frozen : cekan dan
Penge
cekan dan dokum
cekan
dokum dokum Buka entasik
history
en Dokum entasi Segel an
Proses rekam Tanda
Surat entasi Segel
Hitung Input kondisi
bongk suhu tangan
Jalan Foto kendar
total data baran
dokum
ar aan g
mobil muata ke en
muata
koson n System dengan
Proses Put-away
Put-away : proses handling produk
dari area intransit ke area
penyimpanan yang sudah
ditentukan Picker
Penga Simpa
Picker meng
Proses mbilan n
meneri gunak
cetak produk produk
ma an
dokum sesuai sesuai
dokum area
en put- dokum dokum
en put- APD
away en put- en put-
away lengka
Proses Picking Produk
Picking : proses pengambilan
barang dari tempat
penyimpanan menuju ke pintu
outbound Picker
Penga
Picker meng Simpa
Proses mbilan
meneri gunak n
cetak produk
ma an produk
dokum sesuai
dokum area sesuai
en dokum
en APD dokum
picking en
ProsesDriver
Outbound
Picker
Driver menuj menge
Outbound : proses pengeluaran
Pre menuj u luarka
dan serah terima produk dari
Coolin u loket gudan
Driver
gudang ke mobil pengiriman
n Serah
g muat g utk
dan produk terima
Driver utk menye Driver
sesuai produk
Mobil penga
melak menga rahkan menuj
hasil Driver
denga
s.d Proses was
ukan mbil dokum u loket
picking keluar
n
suhu muat melak
cek dokum en ke muat
ke DC
driver
-20℃ produk ukan
produk en penga untuk
ruang menuj
ke tanda
sesuai muat was proses
ante u
Transportasi
• Transportasi adalah usaha
pemindahan orang atau barang
dari lokasi asal (origin) ke lokasi
tujuan (destination) untuk
keperluan tertentu dan
menggunakan alat tertentu.

• Dalam konteks manajemen rantai


pasok, fungsi penting transportasi
memberikan solusi layanan logistik,
yaitu pergerakan produk (product
movement) dan penyimpanan
barang (product storage)
Alur Proses Pengiriman
Coverage Area

Merupakan Batasan area kerja satu


Distribution Center.
Transportation Zone
Zona secara geografis dimana customer berada

Fungsi:
- Pengelompokan Customer
- Pembagian area kerja Salesman
- Menentukan Route DC
001

002
Route
Jalur yang dilalui dari DC ke satu Transportation Zone.

Fungsi:
- Menentukan biaya perjalanan

001 DC

002
Customer Profile

• Lokasi toko
• Jarak toko
• Hari dan atau waktu operasional toko
• Kondisi jalan yang dilalui
• Permintaan khusus dari toko
Vehicle Type

Grandmax (4G) Engkel (4R) Double (6R)

Tronton (10R)
Street Identification

Grandmax (4G) Grandmax/Engkel Grandmax/Engkel / Double


Apa yang perlu diperhatikan?
• Beberapa hal yang perlu diperhatikan saat pengiriman Ice
cream dari Cold Storage ke Customer :

1. Kualitas packaging dan product


2. Kondisi box kendaraan
3. Suhu dalam kendaraan
4. Durasi pengiriman
Kesimpulan
1. Cold Chain Management sangat diperlukan untuk menjaga kualitas
produk dari mulai proses produksi sampai dengan distribusi ke
pelanggan
2. Cold Chain Management yang baik akan mengurangi resiko kerugian
perusahaan selama proses produksi sampai distribusi ke pelanggan
3. Diperlukan perhatian yang khusus dalam menangani produk-produk
beku
4. Semakin banyak channel distribusi, semakin mudah untuk penetrasi
pasar
5. Kemajuan teknologi harus dapat diimbangi oleh para pelaku usaha
untuk mendapatkan hasil yang optimal
Terima Kasih

Anda mungkin juga menyukai