Anda di halaman 1dari 1

Lampiran Asesmen

Asesmen Pertemuan Pertama

INSTRUMEN ASESMEN INDIVIDU

□ Kuis bentuk uraian (5 menit)

Pada sebuah pelemparan dua buah dadu :


1. Tentukan kejadian munculnya jumlah mata kedua dadu lebih dari 7
2. Tentukan kejadian munculnya jumlah mata kedua dadu adalah bilangan prima

RUBRIK PENILAIAN KELOMPOK (LKS-


1)

Skor
No. Indikator Bagian LKS
1 Siswa dapat Aktivitas 1, Terisi benar Terisi benar Terisi benar Terisi
menjelaskan 2, 3, 4 ≤ 25% > 25% sampai > 70% benar
pengertian ruang ≤ 70 % sampai ≤ > 85%
85%
sampel dan kejadian

2 Siswa dapat Latihan soal Terisi benar Terisi benar Terisi benar Terisi
menentukan ruang ≤ 25% > 25% sampai > 70% benar
sampel dan kejadian ≤ 70 % sampai ≤ > 85%
85%
suatu percobaan
Jumlah skor
 Nilai akhir = x100
8

RUBRIK PENILAIAN INDIVIDU

Tujuan Pembelajaran Indikator Ketercapaian Pembelajaran Nomor Soal


Menentukan ruang sampel dan Siswa dapat menentukan ruang sampel dan
1 dan 2
kejadian suatu percobaan kejadian suatu percobaan

Nomor Contoh Produk Siswa Yang Mencapai Tujuan Contoh Produk Siswa Yang Belum
Skor
Soal Pembelajaran Mencapai Tujuan Pembelajaran
kejadian jumlah mata kedua dadu lebih dari
1 7 = {(2, 6), (3, 5), (3, 6), (4, 4), (4, 5), (5,3), 5 ---
(5,4), (5,5), (5,6), (6,2), (6,3), (6,4), (6,5), (6,6)
kejadian jumlah mata kedua dadu prima = ---
2 {(1,1), (1, 2), (2, 1), (1, 4), (2, 3), (3,2), (4,1), 5
(1,6), (2,5), (3,4), (4,3), (5,2), (6,1), (5,6), (6,5)

 Nilai akhir = Jumlah skor x 10


MAT.E.ARF.10.10 25

Anda mungkin juga menyukai