Anda di halaman 1dari 13

LAPORAN HASIL

TRACER STUDY

SD NEGERI 1 KELIKI
KECAMATAN TEGALLALANG
KABUPATEN GIANYAR
LEMBAR PENGESAHAN

LAPORAN HASIL TRACER STUDY DI SD NEGERI 1 KELIKI TELAH


DIBACA DAN DISETUJUI

Pada
Hari : Senin
Tanggal : 25 Juli 2022

Mengetahui,
Kepala SD Negeri 1 Keliki

I Ketut Suteja, S.Pd.


NIP 19711212 200604 1 025
KATA PENGANTAR

Puji syukur kami panjatkan kehadirat Ida Sang Hyang Widhi, karena atas asung
kerta wara nugraha beliaulah kami dapat menyelesaikan Laporan Hasil Tracer Study
yang diselenggarakan oleh SD Negeri 1 Keliki.
Laporan ini dapat selesai tentu tidaklepas dari bantuan banyak
pihak. Oleh karena itu, kami mengucapkan terima kasih yang setulus-tulusnya.
Harapan kami semoga laporan ini membantu menambah pengetahuan
pengalaman bagi para pembaca, Penulisan laporan ini memang masih banyak
kekurangan karena pengalaman yang penulis miliki masih sangat kurang. Oleh karena
itu penulis harapkan kepada para pembaca untuk memberikan masukan – masukan
yang bersifat membangun untuk kesempurnaan laporan ini.

Penulis
BAB I
PENDAHULUAN

1.1 Latar Belakang


Tolak ukur keberhasilan sekolah dalam mendidik siswa-siswa untuk rnembentuk karakter
dan keterampilan yang dapat dilihat dari keterserapan lulusan SD Negeri 1 Keliki pada
Sekolah Menengah Pertama. Dengan demikian SD Negeri 1 Keliki tentu memilik tanggung
jawab untuk memfasilitas serta menjembatani lulusan- lulusan sekolah untuk memasuk
jenjang sekolah selanjutnya.
Untuk dapat mengukur sejauh mana SD Negeri 1 berhasil membentuk lulusan-
lulusan yang dapat berbicara banyak di jenjang sekolah selanjutnya perlu diadakan
Tracer Study yang ditujukan kepada stakeholder yakni orang tua siswa, komite
sekolah, dan kepala Sekolah Menengah Pertama (SMP). Hal yang akan dibahas
dalam Tracer Study meliputi pembelajaran selama lulusan mengabdikan ilmunya,
apakah ilmu yang dimiliki bermanfaat bagi dirinya sendiri untuk melanjutkan ke
jenjang selanjutnya, dan apakah diperlukan ilmu-ilmu diluar materi dari sekolah
untuk menunjang kemampuan siswa. Selain hal-hal tersebut, dengan adanya Tracer
Study SD Negeri 1 Keliki juga dapat mengetahui bagaimana perkembangan siswa.
Hasil dari Tracer Study ini akan memberikan manfaat secara langsung SD Negeri 1
karena
selain menjadi monitoring,Tracer Study dapat berfungsi sebagai
feedback bagi proses pembelajarandan rnanajemen sekolah untuk mengevaluasi dan
memperbaiki kurikuIum agar lulusan SD Negeri 1 Keliki bisa bersaing dalam
melanjutkan sekolah pada jenjang SMP, SMA, Perguruan Tinggi, sarnpai dengan
dunia kerja nantinya. Selain itu, basil Tracer Study yang dilakukanjuga sangat
bermanfaat bagi sekolah sebagaipenunjang dalam akreditasi.

1.2 Tujuan
Tujuan diadakannya Tracer Study SD Negeri 1 Keliki adalah sebagai berikut :
1. Mengetahui outcome pendidikan yang dihasilkan oleh SD Negeri 1 Keliki.
2. Mengetahui kontribusi SD Negeri 1 Keliki terhadap kompetensi yang dimiliki
Iulusan.
3. Monitoring kernampuan adaptasi Iulusan SD Negeri 1 Keliki ketika memasuki
Sekolah Menengah Pertarna (SMP).
4. Sebagai bahan evaluasi bagi SD Negeri 1 Keliki untuk meningkatkan kualitas dimasa
yang akan 4ating,
BAB II
LANDASAN TEORI

2.1 Pengertian Tracer Study


Tracer Study atau yang umumnya dikenal dengan studi rekam jejak atau survei

alumni, adalah studi mengenai lulusan lembaga penyelenggara pendidikan tinggi

(SyafiqdanFikawati,2016). Tracer study merupakansuatustudiyang dapat

menyediakan informasi yang bermanfaat bagi kepentingan evaluasi hasil pendidikan

tinggi dan selanjutnya dapat digunakan untuk penyempurnaan dan penjaminan kualitas

lembaga pendidikan tinggi. Selain itu, tracer study juga menyediakan informasi

mengenai hubungan antara pendidikan tinggi dan dunia kerja professional, menilai

relevansipendidikantinggi,menyediakaninformasibagiparapemangku

kepentingan (stakeholders), dan merupakan kelengkapan persyaratan bagi akreditasi

pendidikan tinggi.
2.2 Tujuan Pelaksanaan Tracer Study
Tracer study bertujuan untuk mengetahui hasil pendidikan berupa transisi dari

proses kuliah menuju dunia kerja. Output dan outcame pendidikan berupa penguasaan

keilmuan, kompetensi, dan kemampuan bisa dieksplorasi lebih lanjut melalui tracer

study. Pelaksanaan tracer study secara spesifik bertujuan sebagai berikut:


Mengindentifikasi kompetensi lulusan meliputi pengetahuan, keterampilan, dan sikap.
Mengetahui penyerapan, proses, dan posisi lulusan dalam dunia kerja sehingga dapat menyiapkan lulusan
Membantu program pemerintah dalam rangka memetakan dan menyelaraskan kebutuhan dunia kerja den
Mengetahui keinginan pasar kerja (job market signal) dan relevansinya dengan kompetensi yang dirancan
Sebagai dasar pengembangan kelembagaan lebih lanjut serta untuk memenuhi standar sertifikasi ataupun
Memberikan informasi penting untuk siswa, orang tua, dosen, tenaga kependidikan, pengguna lulusan, da
Menilai keluaran (output) dan hasil (outcome) sekolah
Memperolehinformasitentangkeberadaanlulusan(alumni)danmenjalin komunikasi berkelanjutan dengan a
Menentukan profil kemampuan dan keterampilan lulusan alumni.
Sebagai dasar untuk meningkatkan proses pembelajaran.
Sebagai tanggung jawab sekolah (sistem akuntabilitas) untuk mempersiapkan siswa untuk menghadapi du

2.3 Manfaat Tracer Study


Manfaat tracer study tidak terbatas pada sekolah saja, tetapi lebih jauh lagi dapat
memberikan informasi penting mengenai hubungan antara dunia pendidikan tinggi
dengan dunia usaha. Tracer Study bisa memberikan informasi mendalam dan rinci
mengenai kecocokan kerja baik horisontal (antar berbagai bidang ilmu) maupun vertikal
(antar berbagai level/strata pendidikan).
Sehingga tracer study bisa membantu mengatasi permasalahan kesenjangan
kesempatan kerja dan upaya perbaikannya. Bagi sekolah, informasi mengenai
kompetensi yang relevan bagi dunia usaha dan dapat membantu upaya perbaikan
kurikulum dan sistem pembelajaran. Dunia usaha juga bisa melihat ke sekolah
melalui tracer study, kemudian menyiapkan diri dengan menyediakan pelatihan-
pelatihan yang lebih relevan bagi angkatan kerja baru. Pelaksanaan tracer study secara
spesifik memiliki manfaat sebagai berikut:
1. Sebagai database alumni yang tercatat sesuai dengan program studi dan tahun lulus
2. Sebagai masukan penting bagi peningkatan kualitas sekolah
3. Sebagai alat evaluasi untuk memahami relevansi sekolah dengan dunia kerja
4. Sebagai masukan untuk meningkatkan kinerja tenaga pendidik dan tenaga
kependidikan
5. Sebagai masukan untuk perbaikan kurikulum
6. Sebagai bahan evaluasi untuk akreditasi internasional
7. Sebagai bahan untuk membangun jaringan alumni.
BAB III
PEMBAHASAN

3.1 Jawaban Hasil Tracer Study Online SD Negeri 1 Keliki


Setelah dilakukan tracer study terhadap stakeholders atau pemangku kepentingan SD
Negeri 1 Keliki dengan cara mengisi angket baik secara tertulis maupun dikirim melalui
google form, diperoleh 11 point kategori kepuasan. Adapun hasil yang diperoleh sebagai
berikut :

1. Aspek Sikap Lulusan

a. Kepuasan terhadap kedisiplinan siswa


Tingkat kepuasan terhadap sikap disiplin siswa : 50% sangat puas, 33,3%puas dan 16,7%
cukup puas.

b. Kepuasan terhadap sikap religius siswa


Tingkat kepuasan terhadap sikap religius siswa : 50% sangat puas dan 50% puas
c. Kepuasan terhadap perilaku tangguh dan bertanggung jawab siswa
Tingkat kepuasan terhadap perilaku tanggung dan bertanggung jawab siswa : 33,3%
sangat puas, 50% puas dan 16,7%cukup puas.

d. Kepuasan terhadap sikap yang terbebas dari perundungan (bully)


Tingkat kepuasan terhadap sikap yang terbebas dari perundungan (bully) : 33,3%
sangat puas, 50% puas dan 16,7%cukup puas.

2. Aspek Keterampilan Lulusan


a. Kepuasan terhadap keterampilan berkomunikasi siswa
Tingkat kepuasan terhadap keterampilan berkomunikasi siswa : 50% sangat puas, dan 50%
puas
b. Kepuasan terhadap keterampilan berkolaborasi dan bekerjasama dengan
orang lain.
Tingkat kepuasan terhadap keterampilan bekerjasama dengan orang lain : 33,3%
sangat puas, 50% puas, 16,7% cukup puas.

c. Kepuasan terhadap keterampilan berpikir kritis dan memecahkan masalah


Tingkat kepuasan terhadap keterampilan berpikir kritis dan memecahkan masalah
siswa : 16,7 sangat puas, 66,7% puas, dan 16,75 cukup puas.

d. Kepuasan terhadap keterampilan kreatif dan inovatif


Tingkat kepuasan terhadap keterampilan mengembangkan kreatifitas dan inovatif
siswa : 16,7% sangat puas dan 83,3% puas.
c. Kepuasan terhadap kemampuan mengekspresikan diri dan berkreasi
Tingkat kepuasan terhadap kemampuan mengekspresikan diri dan berkreasi siswa :
16,7% sangat puas dan 66,7% puas dan 16,7% cukup puas

3. Aspek Akademik Lulusan


a. Kepuasan terhadap kompetensi akademik
Tingkat kepuasan terhadap kompetensi lulusan siswa : 33,3% sangat puas dan
66,7% puas

b. Kepuasan terhadap peningkatan rata-rata nilai ujian sekolah.


Tingkat kepuasan terhadap peningkatan rata-rata nilai ujian sekolah: 33,3%
sangat puas dan 66,7% puas
BAB III
PENUTUP
3.1 Simpulan
Berdasarkan hasil rekapitulasi angket yang diisi oleh pemangku kepentingan
didapatkan hasil nilai sangat puas dan puas pada setiap indikator kepuasan. Sehingga dapat
disimpulkan bahwa mutu lulusan SDN panggang memiliki sikap, keterampilan, dan
akademik yang baik dan memuaskan.

Anda mungkin juga menyukai