Anda di halaman 1dari 2

LEMBAR KERJA

PRAKTIKUM SIMULASI INDUSTRI OBAT TRADISIONAL

OBJEK : SKRINING FITOKIMIA

Instruksi Kerja :
Seorang apoteker pada bagian QC di Industri Obat tradisional Perintis Farma, melakukan uji
kandungan kimia terhadap ekstrak tumbuhan yang akan diolah untuk produksi obat herbal.
Tugas :
1. Lakukanlah prosedur skrining fitokimia dengan benar
2. Isilah lembar kerja sesuai dengan prosedur yang telah dikerjakan

A. Identitas Ekstrak
 Nama spesies :
 Nama umum :
 Bagian yang digunakan :

B. Deskripsi pengerjaan skrining fitokimia


C. Hasil Pengujian Skrining Fitokimia
Golongan Fitokimia Reagen Hasil Pengamatan

D. Kesimpulan

Kelas :
Kelompok :
Nama Anggota :

Anda mungkin juga menyukai