Anda di halaman 1dari 8

Rencana Pelaksanaan Pembelajaran

Nama Sekolah : SD ________________________________


Kelas : VI
Tema : Globalisasi
Subtema : Globalisasi di Sekitarku
Pembelajaran 1
Fokus Pembelajaran : IPS, Bahasa Indonesia, dan IPA
Tujuan
Kegiatan Pembelajaran Penilaian
Pembelajaran
Pembukaan
Guru menyapa siswa melalui media
komunikasi, mengajak berdoa
bersama, mengingatkan untuk
menjaga kesehatan, serta tetap
bersemangat dalam belajar.
Kegiatan Inti Sikap:
1. Siswa bersama orang tua/wali Santun dan kerja sama saat
Siswa dapat mencermati video pembelajaran berdiskusi bersama orang
mengidentifikasi dari: tua/wali.
kerja sama negara a. Kiriman guru melalui media
anggota ASEAN komunikasi berisi penjelasan Pengetahuan:
dalam bidang sosial kegiatan yang akan dilakukan IPS
dengan benar. dan materi pembelajaran Menjelaskan kerja sama negara-
b. VIDEO pembelajaran BUPENA negara ASEAN di bidang sosial.
Siswa dapat 6B (IPS, Bahasa Indonesia, dan Bahasa Indonesia
menjelaskan IPA) Menjelaskan tentang teks
pengertian teks (http://erlangga.co.id/bdr- eksplanasi.
eksplanasi dengan bupena-sd) IPA
benar. c. TV, internet, atau sumber lain Mengidentifikasi cara kerja
2. Siswa diminta mengerjakan Ayo Pembangkit Listrik Tenaga Air
Siswa dapat Berlatih BUPENA 6B halaman 5 (PLTA).
menjelaskan proses (IPS), halaman 6 (Bahasa
menghasilkan Indonesia), dan halaman 9 (IPA). Keterampilan:
energi listrik Hasil kerja siswa dapat difoto dan IPS
dengan benar. dikirim ke guru melalui WA. Berdiskusi dan menyajikan
3. Siswa diminta mengerjakan laporan tentang peran
Keterampilan Kinerja Praktik Indonesia dalam kerja sama
halaman 5 (IPS) secara mandiri. ASEAN di bidang sosial.
Diskusi dapat dilakukan bersama Bahasa Indonesia
orang tua/wali. Hasil kerja siswa Membaca dan menuliskan
dapat difoto dan dikirim ke guru jawaban berdasarkan isi teks
melalui WA. eksplanasi.
4. Siswa diminta mengerjakan IPA
Lembar Portofolio Menganalisis cara kerja
Pembelajaran 1. pembangkit listrik berdasarkan
(http://erlangga.co.id/bdr- gambar.
bupena-sd-portofolio)
Penutup
Mengetahui ………………., ………..2020
Kepala Sekolah Guru Kelas VI
Pembelajaran 2
Fokus Pembelajaran : SBdP dan PPKn
Tujuan Pembelajaran Kegiatan Pembelajaran Penilaian
Pembukaan
Kegiatan Inti Sikap:
1. Siswa bersama orang tua/wali Percaya diri dalam
Siswa dapat menjelaskan mencermati video mengerjakan soal.
pengertian reklame dan pembelajaran dari:
ciri-ciri reklame dengan a. Kiriman guru melalui Pengetahuan:
benar. media komunikasi berisi SBdP
penjelasan kegiatan yang Mengidentifikasi
Siswa dapat menjelaskan akan dilakukan serta reklame dan
sikap yang tepat dalam materi pembelajaran manfaatnya.
menghadapi terhadap b. VIDEO pembelajaran
PPKn
keberagaman kegiatan BUPENA 6B (SBdP dan
Menyebutkan contoh
ekonomi dengan benar. PPKn)
cara menyikapi
(http://erlangga.co.id/bdr-
keberagaman kegiatan
bupena-sd)
ekonomi.
c. TV, internet, atau sumber
lain
2. Siswa diminta mengerjakan Keterampilan:
Ayo Berlatih BUPENA 6B SBdP
halaman 11 (SBdP) dan Menuliskan ciri-ciri
halaman 12 (PPKn). Hasil reklame berdasarkan
kerja siswa dapat difoto dan pengamatan reklame.
dikirimkan kepada guru PPKn
melalui WA. Menganalisis cara
3. Siswa diminta mengerjakan menyikapi keberagaman
Lembar Portofolio kegiatan ekonomi
Pembelajaran 2. berdasarkan kasus.
(http://erlangga.co.id/bdr-
bupena-sd-portofolio)
4. Guru memberikan umpan
balik sesuai kebutuhan.
5. Hasil kerja siswa di LEMBAR
PORTOFOLIO akan
dikumpulkan (dikirimkan
kepada guru) setelah
Pembelajaran 6 selesai.

Penutup

Mengetahui ………………., ………..2020

Kepala Sekolah Guru Kelas VI


Pembelajaran 3
Fokus Pembelajaran : Bahasa Indonesia dan IPA
Tujuan Pembelajaran Kegiatan Pembelajaran Penilaian
Pembukaan
Kegiatan Inti Sikap:
1. Siswa bersama orang tua/wali Percaya diri saat
Siswa dapat menemukan mencermati video pembelajaran melakukan presentasi.
informasi penting dalam dari:
teks eksplanasi dengan a. Kiriman guru melalui media Pengetahuan:
benar. komunikasi berisi penjelasan Bahasa Indonesia
kegiatan yang akan dilakukan Menemukan informasi
Siswa dapat serta materi pembelajaran penting dalam teks
mengidentifikasi proses b. VIDEO pembelajaran BUPENA eksplanasi.
menyalurkan energi 6B (Bahasa Indonesia dan IPA)
IPA
listrik dengan benar. (http://erlangga.co.id/bdr-
Menjelaskan proses
bupena-sd)
menyalurkan energi listrik.
c. TV, internet, atau sumber lain
2. Siswa diminta mengerjakan Ayo
Berlatih BUPENA 6B halaman 14 Keterampilan:
(Bahasa Indonesia) dan halaman Bahasa Indonesia
16 (IPA). Hasil kerja siswa dapat Menuliskan informasi
difoto dan dikirimkan kepada penting dalam teks
guru melalui WA. eksplanasi.
3. Siswa diminta mengerjakan IPA
Keterampilan Proyek halaman Membuat peta penyaluran
17 (IPA). Guru menjelaskan dan distribusi listrik.
bahwa kegiatan dilakukan secara
mandiri dengan bimbingan orang
tua. Siswa dapat berdiskusi
dengan orang tua/wali.
Presentasi hasil karya siswa dapat
dilakukan di depan anggota
keluarga lain dan direkam. Foto
hasil kerja siswa dan video
presentasi dapat dikirimkan
kepada guru melalui WA.
4. Siswa diminta mengerjakan
Lembar Portofolio
Pembelajaran 3.
(http://erlangga.co.id/bdr-
bupena-sd-portofolio)
5. Guru memberikan umpan balik
sesuai kebutuhan.
6. Hasil kerja siswa di LEMBAR
PORTOFOLIO akan dikumpulkan
(dikirimkan kepada guru) setelah
Pembelajaran 6 selesai.
Penutup

Mengetahui ………………., ………..2020


Kepala Sekolah Guru Kelas VI
Pembelajaran 4
Fokus Pembelajaran : Bahasa Indonesia dan PPKn
Tujuan Pembelajaran Kegiatan Pembelajaran Penilaian
Pembukaan
Kegiatan Inti Sikap:
1. Siswa bersama orang tua/wali Percaya diri dalam
Siswa dapat mencermati video mengerjakan tugas.
menyampaikan informasi pembelajaran dari:
penting dari teks a. Kiriman guru melalui media Pengetahuan:
eksplanasi dengan benar. komunikasi berisi penjelasan Bahasa Indonesia
kegiatan yang akan Mengidentifikasi
Siswa dapat dilakukan serta materi informasi penting dari
menceritakan manfaat pembelajaran teks eksplanasi.
kegiatan ekonomi bagi b. VIDEO pembelajaran
PPKn
masyarakat dengan BUPENA 6B (Bahasa
Mengidentifikasi
benar. Indonesia dan PPKn)
kegiatan ekonomi
(http://erlangga.co.id/bdr-
keluarga.
bupena-sd)
c. TV, internet, atau sumber
lain Keterampilan:
2. Siswa diminta mengerjakan Bahasa Indonesia
Keterampilan Kinerja Praktik Menyampaikan
BUPENA 6B halaman 18 informasi penting dari
(Bahasa Indonesia). Hasil kerja teks eksplanasi secara
siswa dapat difoto. Guru lisan.
menjelaskan bahwa siswa dapat PPKn
mempresentasikan hasil Menceritakan kegiatan
kegiatannya di depan anggota ekonomi keluarga.
keluarga lain dan direkam.
Foto dan video kegiatan siswa
dapat dikirimkan kepada guru
melalui WA.
3. Siswa diminta mengerjakan
Keterampilan Kinerja Praktik
halaman 19 (PPKn). Guru
menjelaskan bahwa siswa dapat
meminta masukan dan saran
dari anggota keluarga lain. Hasil
kegiatan siswa dapat difoto dan
dikirimkan kepada guru melalui
WA.
4. Guru memberi umpan balik
sesuai kebutuhan.
Penutup

Mengetahui ………………., ………..2020

Kepala Sekolah Guru Kelas VI


Pembelajaran 5
Fokus Pembelajaran : IPS dan SBdP
Tujuan Pembelajaran Kegiatan Pembelajaran Penilaian
Pembukaan
Kegiatan Inti Sikap:
1. Siswa bersama orang tua/wali Rasa ingin tahu, disiplin,
Siswa dapat menjelaskan mencermati video pembelajaran dan tanggung jawab
kerja sama negara dari: ketika mengerjakan
anggota ASEAN dalam a. Kiriman guru melalui media tugas.
bidang budaya dengan komunikasi berisi penjelasan
benar. kegiatan yang akan dilakukan Pengetahuan:
serta materi pembelajaran IPS
Siswa dapat b. VIDEO pembelajaran BUPENA Menjelaskan kerja sama
mengidentifikasi 6B (IPS dan SBdP) negara-negara anggota
langkah-langkah (http://erlangga.co.id/bdr- ASEAN dalam bidang
membuat poster dan bupena-sd) budaya.
membuat rancangan c. TV, internet, atau sumber lain
SBdP
poster dengan baik. 2. Siswa diminta mengerjakan Ayo
Mengidentifikasi
Berlatih BUPENA 6B halaman
langkah-langkah
21 (IPS). Guru menjelaskan
membuat poster.
bahwa untuk soal nomor 7 siswa
dapat berdiskusi bersama orang
tua/wali. Hasil kerja siswa dapat Keterampilan:
difoto dan dikirimkan kepada IPS
guru melalui WA. Melengkapi tabel
3. Siswa diminta mengerjakan bentuk kerja sama
Keterampilan Kinerja Praktik dalam bidang
halaman 24 (SBdP). Guru kebudayaan dan
menjelaskan bahwa kegiatan manfaatnya bagi
dapat dilakukan dengan Indonesia.
bimbingan orang tua. Siswa SBdP
dapat membuat rancangan Membuat rancangan
poster di kertas HVS atau kertas poster tentang
gambar. Hasil kerja siswa dapat mencintai produk
difoto, lalu dikirimkan kepada Indonesia.
guru melalui WA.
4. Siswa diminta mengerjakan
Lembar Portofolio
Pembelajaran 5.
(http://erlangga.co.id/bdr-
bupena-sd-portofolio)
5. Guru memberi umpan balik
sesuai kebutuhan.
Penutup

Mengetahui ………………., ………..2020

Kepala Sekolah Guru Kelas VI


Pembelajaran 6
Fokus Pembelajaran : Bahasa Indonesia dan PPKn
Tujuan Pembelajaran Kegiatan Pembelajaran Penilaian
Pembukaan
Kegiatan Inti Sikap:
1. Siswa bersama orang tua/wali Percaya diri dan
Siswa dapat menyajikan mencermati video pembelajaran disiplin dalam
informasi penting teks dari: mengerjakan tugas.
eksplanasi dalam bentuk a. Kiriman guru melalui media
gambar seri dengan baik. komunikasi berisi penjelasan Pengetahuan:
kegiatan yang akan dilakukan Bahasa Indonesia
Siswa dapat menjelaskan serta materi pembelajaran Mengidentifikasi
cara menghargai b. VIDEO pembelajaran BUPENA informasi berdasarkan
keberagaman kegiatan 6B (Bahasa Indonesia dan teks eksplanasi.
ekonomi dengan benar. PPKn)
PPKn
(http://erlangga.co.id/bdr-
Menjelaskan
bupena-sd)
pentingnya sikap
c. TV, internet, atau sumber lain
menghargai
2. Siswa diminta mengerjakan Ayo
keberagaman kegiatan
Berlatih BUPENA 6B halaman
ekonomi.
26 (Bahasa Indonesia) dan
halaman 27 (PPKn). Hasil kerja
siswa dapat difoto dan Keterampilan:
dikirimkan kepada guru melalui Bahasa Indonesia
WA. Menyusun gambar seri
3. Siswa diminta mengerjakan soal berdasarkan informasi
Higher Order Thinking Skills yang terdapat dalam
(HOTS) halaman 28. Guru teks eksplanasi.
menjelaskan bahwa siswa dapat PPKn
mengerjakannya dengan Menuliskan pendapat
berdiskusi dan dibimbing oleh tentang dampak jika
orang tua/wali. Hasil kerja siswa tidak bersikap
dapat difoto dan dikirimkan menghargai
kepada guru melalui WA. keberagaman kegiatan
4. Siswa diminta mengerjakan ekonomi.
Lembar Portofolio
Pembelajaran 6.
(http://erlangga.co.id/bdr-
bupena-sd-portofolio)
5. Siswa diminta mengerjakan
Latihan Soal Subtema 1
halaman 29–32.
6. Guru meminta siswa/orang tua
mengumpulkan LEMBAR
PORTOFOLIO Subtema 1 kepada
Guru/Sekolah.
Penutup

Mengetahui ………………., ………..2020


Kepala Sekolah Guru Kelas VI

Anda mungkin juga menyukai