Anda di halaman 1dari 18

PROYEK PROPOSAL

BAB I

PENDAHULUAN

I.1 Latar Belakang

Perkembangan ilmu pengetahuan dan teknologi yang berkembang dengan


sangat cepat, menuntut pula adanya suatu peningkatan dari sumber daya manusia
sebagai pengguna teknologi tersebut. ilmu pengetahuan yang diperoleh selama
mengikuti perkuliahan, dimana kebanyakan hanya berupa teori – teori tanpa ada
aplikasi dilapangan dirasa belum cukup untuk dapat mengimbangi perkembangan
ilmu pengetahuan. Kadang ketrampilan maupun pengetahuan yang diperoleh bukan
berasal dari bangku kuliah justru dirasa lebih bermanfaat dalam mencapai tingkat
masa depan.
Sejalan dengan perkembangan zaman, ternyata kemajuan ilmu pengetahuan dan
teknologi telah merambah pada semua sendi kehidupan manusia, salah satunya adalah
pada teknologi yang digunakan dalam pencarian dan pengolahan suatu sumber
minyak bumi, yang kini telah mengalami kemajuan yang sangat pesat. berbagai
metode telah dikembangkan disertai dengan penggunaan alat – alat canggih sebagai
alat bantu yang lebih efisien dan berdaya guna telah lama digunakan. Namun dengan
begitu majunya perubahan yang telah terjadi, ternyata tidak menutup kemungkinan
untuk dapat dikembangkan lagi suatu metode metode yang lebih sempurna dan tentu
saja lebih murah. Disamping itu, Kurikulum Pendidikan yang berlaku di Jurusan
Teknik Geologi Fakultas Teknik Universitas Hasanuddin (FT-UH), memperbolehkan
setiap mahasiswanya untuk melakukan suatu kerja praktek pada sebuah perusahaan
ataupun industri, kemudian hasil dari kerja praktek tersebut dapat digunakan sebagai
suatu studi kasus khusus (Spesifikasi), yang merupakan salah satu syarat yang harus
dipenuhi untuk memperoleh gelar sarjana program pendidikan Strata-1 dalam bidang
geologi.

1
PROPOSAL KERJA PRAKTEK PROFESI 2006
TEKNIK GEOLOGI UNHAS
Di PT.VICO INDONESIA
PROYEK PROPOSAL

Berdasarkan atas berbagai pertimbangan yang telah dikemukakan diatas,


dengan ini kami bermaksud untuk melaksanakan kerja Praktek pada perusahaan yang
Bapak pimpin. Oleh karena itu kami sangat berharap kiranya perusahan dapat
membantu kami dalam menyelesaikan pendidikan Strata-1 ini.

I.2 Maksud Dan Tujuan

Maksud dari kerja praktek dan penelitian ini adalah menerapkan teori-teori yang
didapat di kampus pada daerah penelitian serta menambah pengetahuan, pengalaman
dan skill dalam pekerjaan tersebut, yang tidak diperoleh selama mengikuti
perkuliahan. Sedangkan tujuannya adalah membuktikan teori-teori tersebut dengan
metode penelitian ilmiah.

I.3 Alat, Bahan Dan Fasilitas

Dalam melakukan penelitian dibutuhkan beberapa peralatan, bahan dan fasilitas


yang diharapkan kiranya dapat disediakan oleh perusahaan, yaitu :
Alat :
- Peralatan yang terkait dengan penelitian.
- Personal Computer (PC) yang menunjang penelitian.
- Perpustakaan.
Bahan :
- Data-data yang dibutuhkan.
- Laboratorium yang dibutuhkan.
Fasilitas :
- Akses ke perpustakaan.
- Akses ke internet.
- Akses untuk penggandaan data.
- Akomodasi, transportasi dan komsumsi.
- Tunjangan intensif untuk memperlancar penelitian.

2
PROPOSAL KERJA PRAKTEK PROFESI 2006
TEKNIK GEOLOGI UNHAS
Di PT.VICO INDONESIA
PROYEK PROPOSAL

I.4 Waktu Dan Tempat Penelitian

Lama penelitian 1-2 bulan dengan jadwal kerja praktek bulan November -
Desember atau waktu kegiatan diserahkan dan disesuaikan dengan kebijakan
perusahaan pada waktu kegiatan yang diusulkan.
Adapun Tempat Penelitian Ditentukan Kemudian Oleh Pihak Perusahaan
(Field dan Office).

I.5 Judul Penelitian

Judul yang diajukan dengan topik utama adalah Eksplorasi/Eksploitasi


Minyak dan Gas Bumi dengan menggunakan Carbonate Sequence stratigrafi
(parameter data Log dan seismik). Judul akan berubah sesuai kebijakan
perusahaan.

I.6 Mahasiswa Peneliti

Adapaun mahasiswa yang akan melakukan penelitian adalah sebagai berikut :

Nama : R u s d i a n a
NIM : D 611 02 017

Alamat (Rumah) :Jl. Cokroaminoto no 03 Rt 17 Kecamatan Muara Badak


Kabupaten Kutai Kartanegara.Kal-Tim.
Telp : (0548)31034 Hp : 085255318248

Alamat (Kampus) : FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS HASANUDDIN.


JL. PERINTIS KEMERDEKAAN KM. 10. TAMALANREA
MAKASSAR. PROPINSI SULAWESI SELATAN (90245).
TELP. (0411) 580202, FAX (0411) 580202

3
PROPOSAL KERJA PRAKTEK PROFESI 2006
TEKNIK GEOLOGI UNHAS
Di PT.VICO INDONESIA
PROYEK PROPOSAL

I.7 Pembimbing

Pembimbing dalam hal ini diharapkan berasal dari Pembimbing dari


perusahaan, dan Pembimbing di kampus dari Jurusan Teknik Geologi Universitas
Hasanuddin, Makassar.

I.8 Laporan

Semua hasil penelitian akan disajikan dalam bentuk laporan tertulis yang
disusun secara sistematis dan teratur sesuai dengan acuan / kode etik tulisan ilmiah,
serta akan dipresentasikan di perusahaan dan di lingkungan akademik Jurusan Teknik
Geologi Universitas Hasanuddin, Makassar.

4
PROPOSAL KERJA PRAKTEK PROFESI 2006
TEKNIK GEOLOGI UNHAS
Di PT.VICO INDONESIA
PROYEK PROPOSAL

I. 9 Tahapan Penelitian

Mengenai tahapan penelitian, dapat dilihat pada tabel berikut :

MASALAH
(PROBLEM)

PEMBATASAN MASALAH
(PROBLEM RESTRICTION)

PENYUSUNAN HIPOTESIS
(HYPOTHESIS)

PENGUMPULAN INFORMASI
(INFORMATION GATHERING)

PENGUMPULAN DATA
(DATA COLLECTION)

PENGOLAHAN DATA
(DATA PROCESSING)

ANALISA DATA
(DATA ANALYSIS)

PENGUJIAN HIPOTESA
(HYPOTHESIS TEST)

PENULISAN LAPORAN
(REPORT WRITING)

KESIMPULAN
(CONCLUSION)

KERANGKA DASAR PENELITIAN


(BASIC FRAMEWORK OF THE RESEARCH)
PROSES JALANNYA PENELITIAN
(PROCESS OF THE RESEARCH)

5
PROPOSAL KERJA PRAKTEK PROFESI 2006
TEKNIK GEOLOGI UNHAS
Di PT.VICO INDONESIA
PROYEK PROPOSAL

KONSEP DASAR PENELITIAN


(BASIC CONCEPT OF THE RESEARCH)

6
PROPOSAL KERJA PRAKTEK PROFESI 2006
TEKNIK GEOLOGI UNHAS
Di PT.VICO INDONESIA
PROYEK PROPOSAL

BAB II

LANDASAN TEORI

Unit seismik modern seringkali digunakan sebagai penunjang dalam


penemuan unit stratigrafi yang dapat diinterpretasikan tanpa mengunakan apresiasi
pembatasan geofisika.Unit seismik menunjukkan respon dari bumi melalui
gelombang seismik, dan posisi lapisan geologi yang merupakan salah satu faktor
sebagai efek dari respon.Analisis dan proses dapat melemahkan beberapa peristiwa
dalam suatu penambahan simpel refleksi. Refleksi dapat terreposisi sebelum
interpretasi geologi karena penjalaran gelombangnya mempunyai komponen
horisontal. Karena banyak refleksi merupakan gabungan dari interferensi,sehingga
tidak ada satupun persesuaian antara seismik dengan rupabumi.

Stratigrafi biasanya signifikan hanya dari seri data seismik dengan data
sumur.Gelombang seismik dapat digunakan untuk mengetahui roman stratigrafi, data
seismik juga dapat menunjukkan seberapa jauh perpanjangan ketelitian penafsiran
stratigrafi. Selein itu data seismik juga digunakan dalam penafsiran sekuen stratigrafi.

II.1. Sekuen Stratigrafi

Sekuen sebagai suatu unit strata yang dibatasi oleh unconformity untuk
pertama kalinya diajukan oleh Sloss 1948. Pada awalnya Sloss memberikan istilah
sekuen untuk paket strata yang dibatasi oleh interregional unconformity di north
American craton antara deposit akhir Prekambrium dan Holosen. Sloss kemudian
mengembangkan konsep sekuen (cratonic sequence) mebjadi alat stratigrafi yang
penggunaannya pertama kali adalah untuk pembuatan peta facies.

Perkembangan besar sekuen stratigrafi yaitu pada saat Vail,Mitchum, Sangree


dan Thompson III dari Exxon mempubikasikan konsep stratigrafi seismik (Van

7
PROPOSAL KERJA PRAKTEK PROFESI 2006
TEKNIK GEOLOGI UNHAS
Di PT.VICO INDONESIA
PROYEK PROPOSAL

Wagoner, 1990). Di dalam artikelnya mereka menghadirkan konsep eustasi yang


menghasilkan pola strata yang dibatasi oleh unconformity dari data seismik reflaksi.
Mitchum (1977 dalam Van Wagoner,1990) memperjelas dan memperluas konsep
sekuen dengan mendefinisikannya sebagai unit stratigrafi yang tersusun atas
relatively conformable succession dari strata yang secara genetik berhubungan
dengan bagian atas dan bawahnya dibatasi oleh unconformity atau relative
conformity. Teknologi seismik refleksi menyebabkan loncatan yang besar bagi
perkembangan konsep asli cratonic sequence oleh Sloss.

Interpetasi stratigrafi seismik melibatkan wakil dari batas sekuen dan system
tract berdasarkan atas dasar konfigurasi refleksi. Diasumsikan bahwa hasil refleksi
seismik cukup untuk dapat melihat permukaan-permukaan kronostratigrafi.
Penentuan wakil boundary-boundary dan system tract yang tercermin dari seismik
kemudian dicocokkan dengan data well log,biostratigrafi dan geokimia untuk
menghasilkan suatu integritas antar data tersebut, maka korelasi antara waktu seismik
dengan kedalaman sumur perlu dilakukan.

II.2. Istilah dalam Stratigrafi seismik

Istilah-istilah yang sering dikenal dalam strtigrafi seismik menyangkut


masalah stratal geometry yang merupakan hubungan geometri antara permukaan-
permukaan lapisan seperti onlap, downlap,toplap dan erosional truncation.
Permukaan lapisan dapat berupa discordant atau concordant. Discordnt merupakan
pola strata dengan permukaan strata di atas dan bawah mempunyai hubungan yang
menyudut. Concordant merupakan pola strata dengan permukaan strata di bawah dan
di tasnya paralel.Onlap merupakan istilah updip dari strata yang lebih muda
menyudut terhadap strata yang lebih tua. Downlap merupakan istilah downdip dari
strata yang lebih muda yang menyudut terhadap strata yang lebih tua.Toplap
merupakan istilah updip dari strata yang lebih tua yang menyudut terhdap strata yang

8
PROPOSAL KERJA PRAKTEK PROFESI 2006
TEKNIK GEOLOGI UNHAS
Di PT.VICO INDONESIA
PROYEK PROPOSAL

lebih muda.Erosinal truncation merupakan istilah top-discordant dari strata yang lebih
tua terhadap strata yang lebih muda yang merupakan hasil dari erosi.

II.3. Pembagian system tract

System tract diartikan sebagai suatu hubungan dari suaru sistem deposisi
serupa (Brown dan Fisher,1977 dalam Van Wagoner,1990). System tract dicirikan
oleh bentuk geometri dan asosiasi facies di dalam sekuen.
Berdasarkan data seismik,sekuen dapat dibagi menjadi beberapa sistem tract
(Van Wagoner,1990), yaitu antara lain :lowstand, shelf-margin,transgressive dan
highstand system tract.

Lowstand system tract (LST) terdiri dari deposit tertua dari sekuen deposisi
tipe 1. Bagian dasarnya dibatasi oleh sequence boundary tipe 1 dan bagian atasnya
oleh transgressive surface. Lowstant system tract terdiri basin floor-fan, slope fan dan
lowstand prograding wedge. Lowstant system tract terdeposisi selama penurunan
muka air laut relatif sampai awal kenaikan muka air laut relatif. Basin floor fan
dicirikan oleh bentuk seismik mounded dengan bidirectional downlap dan pola well
log blocky, slope fan dicirikan oleh profil seismik dengan karakter hummocky sampai
mounded, dan lowstand prograding wedge didefenisikan melalui profil seismik
aggradational offlap.

Transgressive system tract (TST) merupakan sistem tract yang berada di bgian
tengah urutan ideal sekuen. Bagian dasarnya dibatasi oleh transgressive surface dan
bagian atasnya dibatasi maximum flooding surface.Transressive system tract terdiri
atas pola parasekuen backstepping atau landwardstepping. Semakin ke arah atas
parasekuen yang lebih muda menjadi semakin tipis dan menunjukkan facies yang
lebih dalam daripada parasekuen yang lebih tua sehingga dapat dikenali dengan pola
well log fining-upward.

9
PROPOSAL KERJA PRAKTEK PROFESI 2006
TEKNIK GEOLOGI UNHAS
Di PT.VICO INDONESIA
PROYEK PROPOSAL

Highstans system tract (HST) terdiri dari strata termuda di dlam urutan sekuen
deposisi dan biasanya meluas pada shelf. Sistem ini biasanya dibatasi oleh maximum
flooding surface di bagian atasnya dan sequence boundary di bagian atasnya. Deposit
HST terjadi selama tahap akhir naiknya muka air laut relatif sampai tahap awal dari
turunnya muka air laut relatif. Pada garis seismik, awal HST dikarakteristikan oleh
progradational offlap, dimana akhir HST dikarakteristikkan oleh oblique offlap. Di
dalam well log disirikan oleh coarsening-upward.

Pada tahun 1980 aplikasi stratigrafi seismik diperluas dengan model


akomodasi yang dikembangkan oleh Jervey (1988, dalam Van Wagoner,1990) yang
digunakan untuk memperjelas pola-pola strata yang diperlihatkan oleh seismik.
Model-model akomodasi dengan cepat dapat memimpin terwujudnya pembagian
sekuen menjadi unit-unit strata yang lebih kecil yang kemudian disebut sebagai
system tract (Brown dan Fisher,1977 dalam Van Wagoner,1990)

10
PROPOSAL KERJA PRAKTEK PROFESI 2006
TEKNIK GEOLOGI UNHAS
Di PT.VICO INDONESIA
PROYEK PROPOSAL

BAB III

PENUTUP

Dengan diberikannya kesempatan kepada mahasiswa untuk melakukan kerja


praktek dan penelitian/penulisan skripsi di perusahaan akan lebih mengenalkan dan
mendekatkan mahasiswa pada lingkungan kerja yang nyata, serta keterkaitan antara
Lembaga Pendidikan Tinggi dengan dunia kerja semakin dapat ditingkatkan.
Kesempatan yang diberikan oleh pihak perusahaan tentunya akan dimanfaatkan
semaksimal mungkin oleh mahasiswa .
Demikian usulan kerja praktek dan penelitian ini kami ajukan.

11
PROPOSAL KERJA PRAKTEK PROFESI 2006
TEKNIK GEOLOGI UNHAS
Di PT.VICO INDONESIA
PROYEK PROPOSAL

CHAPTER I

PREFACE

I.1 Background

The faster development of science and technology today, has been demand us
to increasing quality of human resource as the user, knowledge that giving from
college, which focus just in theory without aplication, we feel so far is not enough to
balancing the science development. Sometimes skill or even the knowledge that we
get from outside college, precisely more useful to win the future competition.
As way as the development of era, the development of science and technology has
entering to all human life too,for example, the technology that used to exploring and
exploitation an oil and gas source oday, has been ten steps in front of than ten years
ago, a lot of methods
has been modified as way as using hi-tech tools, but the rapid changing that
happening today in oil industry today is not closing the possibility to find and
modified the methods become more perfect and of course more cheeper.
Beside that, the curriculum that being used as guide in the Geological
Engineering departement, hasanuddin university, allowing every student take
practical training of profession at company or industry, and then, result from
practical training of profession as scientific paper of specific case study, later will
used to full fill one order to achieve an engineer degree in strata – 1, education
program in the field of geology.
Considering that, we hope, the company that you lead, will allow us to
practical training/co- op and helping to finish our education.

12
PROPOSAL KERJA PRAKTEK PROFESI 2006
TEKNIK GEOLOGI UNHAS
Di PT.VICO INDONESIA
PROYEK PROPOSAL

I.2 Objectives

The Practical training of profession at the oil company is conducted to apply


the theory that we get from college in the field and to increase knowledge, skill and
experience that connect with exploring and exploitation oil and gas that we cannot
get from campus, and the goal of this is to prove that theory with scientific method.

I.3 Tools, Materials, And Facilities

The tools, materials, and facilities will be needed during the practical training
of profession that hopely can be supported by company are :
1. Tools
a. Tools connected with the practical training of profession
b. A PC to support the practical training of profession
c. A library
2. Materials

a. All the data needed for practical training of profession


b. A sufficient equipped laboratory
3. Facilities

a. Acces to the library


b. Acces to the internet
c. Acces data multiplication
d. Accomodation, transportation, and consumption.
e. Intensive support to enhance the process of practical training

I.4 Practical Training/Co - Op Of Profession Schedule And Place.

Practical training of profession is planned about11-2 month By schedules periode


November - Desember 2006 (the time of practical training will be determined by
Company). About place of Co – op is determined later by the company (Office or
Field).

13
PROPOSAL KERJA PRAKTEK PROFESI 2006
TEKNIK GEOLOGI UNHAS
Di PT.VICO INDONESIA
PROYEK PROPOSAL

I.5 Research Title

The name of the research will be adjusted by approval and compromise of


your company With the main topic is exploring and exploitation oil and gas by using
Carbonate sequence stratigraphy (seismic and Logging data parameter).

I.6 The Researchers

Name :Rusdiana
#Reg : D 611 02 017

Address (home) : : Jl. Cokroaminoto no 03 Rt 17 Kecamatan Muara Badak


Kabupaten Kutai Kartanegara.Kal-Tim.
Telp : (0548)31034 Hp : 085255318248

Address (Campus) : Dept. of Geology Engineering, Engineering Faculty of


Hasanuddin University. Jl. Perintis Kemerdekaan KM. 10,
Tamalanrea Makassar, Province South Sulawesi, 90245.

I.7 Advisors

In this case, advisors are expected from your company, and from our lecturers
from Geology engg, Hasanuddin University, Makassar.

I.8 Report

All reports will be presented in the form of paper which is designed


sistimatatically and regularly according to etick code of article/paper, and will be
presenting in the company and academical societies, Geology engg. Makassar.

14
PROPOSAL KERJA PRAKTEK PROFESI 2006
TEKNIK GEOLOGI UNHAS
Di PT.VICO INDONESIA
PROYEK PROPOSAL

I.9 Practical Training/Co - Op Of Profession Methods

The following scheme shows the method that will be used in the practical
training of profession :

MASALAH
(PROBLEM)

PEMBATASAN MASALAH
(PROBLEM RESTRICTION)

PENYUSUNAN HIPOTESIS
(HYPOTHESIS)

PENGUMPULAN INFORMASI
(INFORMATION GATHERING)

PENGUMPULAN DATA
(DATA COLLECTION)

PENGOLAHAN DATA
(DATA PROCESSING)

ANALISA DATA
(DATA ANALYSIS)

PENGUJIAN HIPOTESA
(HYPOTHESIS TEST)

PENULISAN LAPORAN
(REPORT WRITING)

KESIMPULAN
(CONCLUSION)

KERANGKA DASAR PENELITIAN

15
PROPOSAL KERJA PRAKTEK PROFESI 2006
TEKNIK GEOLOGI UNHAS
Di PT.VICO INDONESIA
PROYEK PROPOSAL

(BASIC FRAMEWORK OF THE RESEARCH)


PROSES JALANNYA PENELITIAN
(PROCESS OF THE RESEARCH)
KONSEP DASAR PENELITIAN
(BASIC CONCEPT OF THE RESEARCH)

16
PROPOSAL KERJA PRAKTEK PROFESI 2006
TEKNIK GEOLOGI UNHAS
Di PT.VICO INDONESIA
PROYEK PROPOSAL

CHAPTER III

CONCLUSION

By giving the change to get new experience to practical training of profeesion


and make a scientific paper written at oil and gas company will be introduce and
closing student to working circumstance, and connecting with college instition will be
more enhanced. The change that your company given can be taken with seriosly by
the students.
By here we forwarded own practical training of profession proposal.

Makassar, 03january, 3rd 2006

17
PROPOSAL KERJA PRAKTEK PROFESI 2006
TEKNIK GEOLOGI UNHAS
Di PT.VICO INDONESIA
PROYEK PROPOSAL

MAHASISWA PEMOHON /PENELITI


(THE STUDENTS RESEARCHER)

Rusdiana
D61102 017

Mengetahui/Menyetujui,
(Approved by)
Jurusan Teknik Geologi
u.b Bagian Kemahasiswaan Teknik Geologi UNHAS
(The Student affairs Coordinator of Geology Engineering Dept.)

Adi Tonggiroh, ST, MT


NIP. 132 262 298

18
PROPOSAL KERJA PRAKTEK PROFESI 2006
TEKNIK GEOLOGI UNHAS
Di PT.VICO INDONESIA

Anda mungkin juga menyukai