Anda di halaman 1dari 11

MODUL AJAR 3

BAHASA INDONESIA
AKU ANAK BERSIH DAN SEHAT
A. Informasi Umum

Penyusun/Tahun Nurhaliza /2023


Kelas/Fase Capaian I/Fase A
Elemen/Topik Menyimak/Cerita Bergambar
Alokasi Waktu 105 menit (3 Jam Pelajaran)
Pertemuan Ke- 1
Profil Pelajar Pancasila Beriman, Bertakwa kepada Tuhan Yang Maha Esa, dan
Berakhlak Mulia, Bergotong Royong, Kreatif
Sarana Prasarana Papan Tulis, poster
Target Peserta Didik Regular/tipikal
Model Pembelajaran Saintifik
Mode Pembelajaran Tatap Muka

B. Komponen Inti
Tujuan Pembelajaran
1. Peserta didik mampu menjelaskan sikap menyimak yang baik
2. Peserta didik mampu melengkapi kalimat sederhana dengan gambar atau kata
3. Melalui kegiatan menceritakan gambar yang dibuat, peserta didik mampu
menyampaikan gagasan dengan runtut, jelas dan baik
Pertanyaan Pemantik
1. Berapa kali kalian mandi dalam sehari?
2. Pernahkah kalian sakit?
3. Pernakah kalian memakai masker?

Persiapan Pembelajaran
1. Guru melakukan asesmen diagnostik dalam bentuk kuis sebelum pembelajaran.
2. Guru membacakan cerita bergambar

Kegiatan Pembelajaran
1. Pendahuluan (10 menit)
a. Guru membuka kegiatan pembelajaran dengan mengucapkan salam.
b. Kelas dilanjutkan dengan do’a dipimpin oleh salah seorang siswa
c. Guru menanyakan kabar peserta didik dan mengecek kehadiran peserta didik.
d. Guru menyapa para peserta didik dan mengajak mereka berbincang tentang apa
yang mereka lihat dalam perjalanan ke sekolah hari in
e. Guru menjelaskan bahwa ia akan membacakan buku dan menunjukkan sampul
cerita untuk diamati peserta didik.
f. Guru juga mendiskusikan tata cara menyimak dan berdiskusi.
g. Guru mengajak peserta didik mengamati gambar sampul dan mengajukan
pertanyaan-pertanyaan.

2. Kegiatan Inti (85 menit)


Langkah 1. Menyimak
a. Peserta didik menyimak cerita yang disampaikan guru bagaimana langkah –
langkah mencuci tangan yang tepat.
b. Peserta didik menyimak cerita, bersikaplah dengan baik. Duduklah dengan
tenang dan peserta didik mencatat hal –hal yang penting dari cerita.

Langkah 2. Menanya/ Berpikir Kritis


a. Guru memberikan kesempatan kepada peserta didik tentang hal yang telah
diamati, apabila mengalami kesulitan guru memberikan bimbingan (stimulus)
agar peserta didik mencari tahu dengan cara bertanya.
b. Peserta didik menanyakan hal yang telah diamati.

Langkah 3. Mengeksplorasi
a. Peserta didik dapat menjawab pertanyaan berdasarkan pengalaman yang dialami
ketika sakit
b. Guru dan peserta didik bersama-sama memeragakan cara mencuci tangan yang
benar
c. Peserta didik menuliskan kelanjutan kalimat yang dibacakan guru

Langkah 4. Mengomunikasikan
a. Peserta didik dapat menceritakan kembali cara menjaga kesehatan
b. Guru meminta peserta didik mempraktekkan cara mencuci tangan dengan baik

3. Kegiatan Penutup (10 menit)


a. Siswa di bimbing merefleksi semua kegiatan yang sudah dilakukan. “ Anak-
anak bagaimana dengan kegiatan belajar hari ini? Kegiatan apa saja yang paling
kalian sukai? Siapa yang dapat menyebutkan kegiatan apa saja yang kita pelajari
hari ini?
b. Guru memberikan penguatan dan kesimpulan
c. Guru menyampaikan kegiatan pembelajaran berikutnya.
d. Salam dan do’a penutup dipimpin oleh ketua kelas

Rencana Asesmen
1. Peserta didik mengerjakan tugas terstruktur, pada buku paket

Refleksi Guru
 Apakah pembelajaran dapat berlangsung sesuai rencana?
 Apakah peserta didik yang mengalami hambatan, dapat teridentifikasi dan
terfasilitasi dengan baik?
C. Lampiran
Lembar Aktivitas
Silakan kerjakan Latihan dari Bahasa Indonesia SD Kelas 1 Penerbit Tiga Serangkai

Bahan Bacaan Guru dan Peserta Didik


Buku Bahasa Indonesia SD Kelas I Penerbit Tiga Serangkai
A. Informasi Umum

Penyusun/Tahun Nurhaliza /2023


Kelas/Fase Capaian I/Fase A
Elemen/Topik Menulis dan membaca/ Kata yang diawali ka-, ki-, ku-, ke-,
dan ko-
Alokasi Waktu 105 menit (3 Jam Pelajaran)
Pertemuan Ke- 2
Profil Pelajar Pancasila Beriman, Bertakwa kepada Tuhan Yang Maha Esa, dan
Berakhlak Mulia, Bergotong Royong, Kreatif
Sarana Prasarana Papan Tulis, poster
Target Peserta Didik Regular/tipikal
Model Pembelajaran Saintifik
Mode Pembelajaran Tatap Muka

B. Komponen Inti
Tujuan Pembelajaran
1. Melalui kegiatan merangkai bunyi huruf konsonon dan huruf vokal, Peserta didik
mampu membaca suku kata dengan benar
2. Peserta didik dapat membaca kalimat – kalimat yang diawali (misalnya: ka-, ki-, ke-,
dan ko-,)
3. Peserta didik dapat menulis kalimat-kalimat yang diawali (misalnya: ka-, ki-, ke-, dan
ko-,) dengan benar.

Pertanyaan Pemantik
1. Apa saja kata yang awalan huruf k?
2. Binatang apa saja yang berawalan huruf k ?
Persiapan Pembelajaran
1. Guru melakukan asesmen diagnostik dalam bentuk kuis sebelum pembelajaran.
2. Guru memperlihatkan sampul buku yang berisi nama dan kelas

Kegiatan Pembelajaran
1. Pendahuluan (10 menit)
1. Guru membuka kegiatan pembelajaran dengan mengucapkan salam.
2. Kelas dilanjutkan dengan do’a dipimpin oleh salah seorang siswa
3. Guru menanyakan kabar peserta didik dan mengecek kehadiran peserta didik.
4. Guru menunjukkan sampul buku yang telah dibuat nama
5. Guru mengajak peserta didik mengamati sampul dan mengajukan pertanyaan-
pertanyaan.
2. Kegiatan Inti (85 menit)
Langkah 1. Menyimak
a. Guru dan peserta didik mengucapkan huruf dalam kata ‘kuman’
b. Peserta didik mengamati gambar yang berawalan ka-, ki-, ke-, dan ko-
c. peserta didik menyebutkan kata-kata yang di awali ka-, ki-, ke-, dan ko-dan
peganglah pensil dengan benar.

Langkah 2. Menanya/ Berpikir Kritis


a. Guru memberikan kesempatan kepada peserta didik tentang hal yang telah
diamati, apabila mengalami kesulitan guru memberikan bimbingan (stimulus)
agar peserta didik mencari tahu dengan cara bertanya.
b. Peserta didik menanyakan hal yang telah diamati.

Langkah 3. Mengeksplorasi
a. peserta didik menyebutkan kata-kata yang di awali ka-, ki-, ke-, dan ko-
b. Peserta didik menulis yang benar di awali dengan suku kata ka-, ki-, ke-, dan
ko-
c. Peserta didik menebalkan suku kata ka-, ki-, ke-, dan ko- dengan pensil warna
Peserta didik dapat membaca kalimat – kalimat yang diawali (misalnya: ka-,
ki-, ke-, dan ko-,)

Langkah 4. Mengasosiasi
a. Peserta didik menyebutkan binatang yang awalan ka-, ki-, ke-, dan ko-
b. Peserta didik melafalkan dengan suara jelas suku kata ka-, ki-, ke-, dan ko-

Langkah 5. Mengomunikasikan
a. Peserta didik dapat menulis kalimat-kalimat yang diawali (misalnya: ka-, ki-,
ke-, dan ko-,) dengan benar.
b. Peserta didik dapat membaca kalimat-kalimat benda yang diawali (misalnya: ka-
lung, ki-pas, ku-ku, ke-la-pa, ko-pi ) setelah selesai membaca peserta didik
menulis kata-kata tersebut dengan menggunakan peganglah pensil dengan
benar.

4. Kegiatan Penutup (10 menit)


a. Siswa di bimbing merefleksi semua kegiatan yang sudah dilakukan. “ Anak-
anak bagaimana dengan kegiatan belajar hari ini? Kegiatan apa saja yang paling
kalian sukai? Siapa yang dapat menyebutkan kegiatan apa saja yang kita pelajari
hari ini?
b. Guru memberikan penguatan dan kesimpulan
c. Guru menyampaikan kegiatan pembelajaran berikutnya.
d. Salam dan do’a penutup dipimpin oleh ketua kelas
Rencana Asesmen
1. Peserta didik mengerjakan tugas terstruktur, membuat 10 kata yang berawalan huruf k

Refleksi Guru
 Apakah pembelajaran dapat berlangsung sesuai rencana?
 Apakah peserta didik yang mengalami hambatan, dapat teridentifikasi dan
terfasilitasi dengan baik?

C. Lampiran
Lembar Aktivitas
Silakan kerjakan Latihan dari buku paket Bahasa Indonesia SD Kelas 1 Tiga Serangkai

Bahan Bacaan Guru dan Peserta Didik


Buku Bahasa Indonesia SD Kelas I Penerbit Tiga Serangkai
A. Informasi Umum

Penyusun/Tahun Nurhaliza /2023


Kelas/Fase Capaian I/Fase A
Elemen/Topik Menyimak / Menjelaskan Gambar yang Diamati
Alokasi Waktu 105 menit (3 Jam Pelajaran)
Pertemuan Ke- 3
Profil Pelajar Pancasila Beriman, Bertakwa kepada Tuhan Yang Maha Esa, dan
Berakhlak Mulia, Bergotong Royong, Kreatif
Sarana Prasarana Papan Tulis, poster
Target Peserta Didik Regular/tipikal
Model Pembelajaran Saintifik
Mode Pembelajaran Tatap Muka

B. Komponen Inti
Tujuan Pembelajaran
1. Melalui menjawab pertanyaan guru tentang gambar, peserta bisa menanggapi orang
lain dengan jelas dan santun
2. Peserta didik dapat menjawab pertanyaaan terhadap isi cerita yang dibacakan
3. Peserta didik mampu menyimpulkan informasi serta menjelaskan simpulannya
dengan relevan berdasarkan pengalamannya

Pertanyaan Pemantik
1. Pernahkah kalian melihat katak atau kodok?
2. Apa perbedaan kedianya?
3. Pernahkah kalian pilek?
Persiapan Pembelajaran
1. Guru melakukan asesmen diagnostik dalam bentuk kuis sebelum pembelajaran.
2. Guru memperlihatkan suasana di pagi hari

Kegiatan Pembelajaran
1. Pendahuluan (10 menit)
a. Guru membuka kegiatan pembelajaran dengan mengucapkan salam.
b. Kelas dilanjutkan dengan do’a dipimpin oleh salah seorang siswa
c. Guru menanyakan kabar peserta didik dan mengecek kehadiran peserta didik.
d. Guru menanyakan apakah peserta didik sarapan sebelum kesekolah
e. Guru mengaitkan materi sebelumnya dengan materi yang akan dipelajari dan
diharapkan dikaitkan dengan pengalam peserta didik (Apersepsi)
f. Memberikan gambaran tentang manfaat mempelajari pelajaran yang akan dipelajari
dalam kehidupan sehari-hari (Motivasi)
g. Guru menyampaikan tujuan pembelajaran
h. Guru memberi arahan “ice breaking” untuk memusatkan konsentrasi siwa.
2. Kegiatan Inti (85 menit)
Langkah 1. Menyimak
a. Peserta didik mengamati gambar penjelasan guru tentang kodok dan katak
b. Peserta didik menyimak cerita yang dibacakan guru ‘Saat Pilek Menyerang’

Langkah 2. Menanya/ Berpikir Kritis


a. Guru memberikan kesempatan kepada peserta didik tentang hal yang telah
diamati, apabila mengalami kesulitan guru memberikan bimbingan (stimulus)
agar peserta didik mencari tahu dengan cara bertanya.
b. Peserta didik menanyakan hal yang telah diamati.

Langkah 3. Mengeksplorasi
a. Peserta didik membedakan kodok dan katak
b. Siswa membuat gambar sesuai kata ‘saku, duku, teko, kasur, kapal dan kacang’

Langkah 5. Mengomunikasikan
a. Peserta didik membaca suku kata ‘ka, ki, ku, ke, ko’
b. Peserta didik membaca suku kata ‘ka, ki, ku, ke, ko’

3. Kegiatan Penutup (10 menit)


a. Siswa di bimbing merefleksi semua kegiatan yang sudah dilakukan. “ Anak-
anak bagaimana dengan kegiatan belajar hari ini? Kegiatan apa saja yang paling
kalian sukai? Siapa yang dapat menyebutkan kegiatan apa saja yang kita pelajari
hari ini?
b. Guru memberikan penguatan dan kesimpulan
c. Guru menyampaikan kegiatan pembelajaran berikutnya.
d. Salam dan do’a penutup dipimpin oleh ketua kelas

Rencana Asesmen
1. Peserta didik mengerjakan tugas terstruktur, pada buku paket siswa
Refleksi Guru
 Apakah pembelajaran dapat berlangsung sesuai rencana?
 Apakah peserta didik yang mengalami hambatan, dapat teridentifikasi dan
terfasilitasi dengan baik?

C. Lampiran
Lembar Aktivitas
Silakan kerjakan Latihan dari buku paket Bahasa Indonesia SD Kelas 1 Tiga Serangkai

Bahan Bacaan Guru dan Peserta Didik


Buku Bahasa Indonesia SD Kelas I Penerbit Tiga Serangkai
A. Informasi Umum

Penyusun/Tahun Nurhaliza /2023


Kelas/Fase Capaian I/Fase A
Elemen/Topik Menulis dan membaca/ Nama binatang
Alokasi Waktu 105 menit (3 Jam Pelajaran)
Pertemuan Ke- 4
Profil Pelajar Pancasila Beriman, Bertakwa kepada Tuhan Yang Maha Esa, dan
Berakhlak Mulia, Bergotong Royong, Kreatif
Sarana Prasarana Papan Tulis, poster
Target Peserta Didik Regular/tipikal
Model Pembelajaran Saintifik
Mode Pembelajaran Tatap Muka

B. Komponen Inti
Tujuan Pembelajaran
1. Melalui kegiatan menulis nama binatang, peserta didik dapat merangkai huruf dan
suku kata secara tertulis
2. Melalui kegiatan menjawab pertanyan yang dibacakan guru tentang gambar peserta
didik dapat mengenali dan menyimpulkan informasi pada gambar dengan tepat

Pertanyaan Pemantik
1. Binatang apa yang kamu sukai?
2. Binatang apa yang ada dirumah mu?
Persiapan Pembelajaran
1. Guru melakukan asesmen diagnostik dalam bentuk kuis sebelum pembelajaran.
2. Guru memperlihatkan sampul buku yang berisi nama dan kelas

Kegiatan Pembelajaran
1. Pendahuluan (10 menit)
1. Guru membuka kegiatan pembelajaran dengan mengucapkan salam.
2. Kelas dilanjutkan dengan do’a dipimpin oleh salah seorang siswa
3. Guru menanyakan kabar peserta didik dan mengecek kehadiran peserta didik.
4. Guru menunjukkan sampul buku yang telah dibuat nama
5. Guru mengajak peserta didik mengamati sampul dan mengajukan pertanyaan-
pertanyaan.

2. Kegiatan Inti (85 menit)


Langkah 1. Menyimak
a. Peserta didik mengamati gambar suasana bazar
b. Peserta didik mendengarkan guru membaca cerita pada gambar
Langkah 2. Menanya/ Berpikir Kritis
a. Guru memberikan kesempatan kepada peserta didik tentang hal yang telah diamati,
apabila mengalami kesulitan guru memberikan bimbingan (stimulus) agar peserta
didik mencari tahu dengan cara bertanya.
b. Peserta didik menanyakan hal yang telah diamati.

Langkah 3. Mengeksplorasi
a. Setelah mengamati suasana bazar, Peserta didik menceritakan kembali apa saja
yang terjadi pada gambar suasana bazar

Langkah 4. Mengasosiasi
a. Setelah mengamati suasana bazar, Peserta didik menjawab pertanyaan-pertanyaan
pada buku paket halaman 88

Langkah 5. Mengomunikasikan
a. Peserta didik melakukan pengamatan terhadap kebiasaan teman-temannya, apakah
mereka sudah tertib atau belum

3. Kegiatan Penutup (10 menit)


a. Siswa di bimbing merefleksi semua kegiatan yang sudah dilakukan. “ Anak-anak
bagaimana dengan kegiatan belajar hari ini? Kegiatan apa saja yang paling kalian
sukai? Siapa yang dapat menyebutkan kegiatan apa saja yang kita pelajari hari ini?
b. Guru memberikan penguatan dan kesimpulan
c. Guru menyampaikan kegiatan pembelajaran berikutnya.
d. Salam dan do’a penutup dipimpin oleh ketua kelas

Rencana Asesmen
1. Peserta didik mengerjakan tugas terstruktur, mengerjakan refleksi dan evaluasi

Refleksi Guru
 Apakah pembelajaran dapat berlangsung sesuai rencana?
 Apakah peserta didik yang mengalami hambatan, dapat teridentifikasi dan
terfasilitasi dengan baik?
C. Lampiran
Lembar Aktivitas
Silakan kerjakan Latihan dari buku paket Bahasa Indonesia SD Kelas 1 Tiga Serangkai

Bahan Bacaan Guru dan Peserta Didik


Buku Bahasa Indonesia SD Kelas I Penerbit Tiga Serangkai

Rimbo Panjang, 2023


Mengetahui
Kepala Sekolah Wali Kelas 1

Netty Wardah, S.Pd Nurhaliza, S.Pd

Anda mungkin juga menyukai