Anda di halaman 1dari 20

LAPORAN

TENAGA PENDAMPING KOPERASI DAN UKM


PROVINSI JAWA TIMUR

Oleh:

VIA RISKY KURNIASIH, S.P.

PERIODE APRIL
TAHUN 2023
DAFTAR ISI

1. PENDAHULUAN.............................................................................................................1
A. Dasar Penetapan Penugasan............................................................................................1
B. Tujuan Kegiatan Pendampingan......................................................................................1
C. Gambaran Umum Koperasi dan UMKM di Wilayah Penugasan...................................2
2. DATA PESERTA YANG DI DAMPINGI.....................................................................3
3. IDENTIFIKASI PROFIL, PERMASALAHAN DAN KEBUTUHAN DIKLAT.......4
4. TARGET YANG DIHARAPKAN DICAPAI DALAM KEGIATAN
PENDAMPINGAN..................................................................................................................6
a. Target Pendampingan yang Diharapkan Dicapai............................................................6
b. Rencana Kerja Pelaksanaan Pendampingan selama 12 Bulan........................................7
c. Rencana Kerja Tenaga Pendamping KUMKM Bulan januari 2023...............................8
5. PELAKSANAAN PENDAMPINGAN............................................................................9
a. Jadwal Kerja Pendampingan...........................................................................................9
b. Hambatan Selama Pendampingan...................................................................................9
c. Hasil dan Kemajuan Pendampingan...............................................................................9
6. KESIMPULAN DAN SARAN.......................................................................................11
a. Kesimpulan...................................................................................................................11
b. Saran..............................................................................................................................11

Bangkalan, 29 April 2023


MENGETAHUI,
Koordinator Tenaga Pendamping TENAGA PENDAMPING
KUKM Provinsi Jawa Timur

IVA CHANDRANINGTYAS, S.Sos., M.AB. VIA RISKY KURNIASIH, S.P.


NIP.19720502 199403 2 008
1. PENDAHULUAN
A. Dasar Penetapan Penugasan
Dasar-dasar kegiatan pendampingan oleh Tenaga Pendamping (TP) yaitu :
1) Peraturan Menteri Koperasi dan Usaha Kecil dan Menengah RI Nomor 16
Tahun 2022 Tentang Petunjuk Teknis Penggunaan Dana Alokasi Khusus
Nonfisik Peningkatan Kapasitas Koperasi, Usaha Kecil dan Menengah.
2) Surat Keputusan Kepala Dinas Koperasi, Usaha Kecil dan Menengah Provinsi
Jawa Timur Nomor : 903/14/115.6/2023, Tanggal 2 Januari 20223 Tentang :
Penetapan tenaga pendamping Koperasi dan UKM Provinsi Jawa Timur
Tahun Anggaran 2023
3) Surat Perintah Tugas Kepala Dinas Koperasi dan UKM Provinsi Jawa Timur
Nomor : 903/15/115.6/2023 Tanggal 2 Januari 2023

B. Tujuan Kegiatan Pendampingan


Tenaga Pendamping Koperasi dan UKM mempunyai beberapa tugas diantaranya
adalah :
1) Mengidentifikasi kebutuhan Pelatihan bagi pelaku Koperasi, Usaha Mikro, dan
Usaha Kecil, calon wirausaha, dan/atau wirausaha pemula;
2) Memberikan bimbingan, konsultasi, dan pendataan peserta Pelatihan;
3) Mengusulkan peserta Pelatihan kepada panitia penyelenggaraan Pelatihan
berdasarkan hasil identifikasi kebutuhan;
4) Menyusun rencana kerja pelaksanaan Pendampingan kepada peserta pasca
Pelatihan
5) Melakukan Evaluasi serta melaporkan hasil pelaksanaan tugas secara berkala
kepada kepala OPD provinsi, Kepala UPTD provinsi atau kepala OPD
kabupaten/kota melalui koordinator pendamping; dan
6) Melaporkan dan menginput hasil pelaksanaan tugas Pendampingan ke sistem
aplikasi peningkatan kapasitas Koperasi dan Usaha Mikro dan Usaha Kecil
setiap bulan.

LAPORAN PENDAMPINGAN KOPERASI DAN UMKM JATIM PERIODE APRIL 1


C. Gambaran Umum Koperasi dan UMKM di Wilayah Penugasan

Kabupaten Bangkalan merupakan salah satu dari 4 (empat) Kabupaten di Pulau


Madura ,Provinsi Jawa Timur. Kabupaten Bangkalan secara geografis sangat strategis karena
menjadi salah satu penyangga dari kota Surabaya. Kabupaten Bangkalan sebagai kawasan
Gerbangkertosusila (Gresik – Bangkalan – Mojokerto – Surabaya – Sidoarjo – Lamongan)
sebagai kawasan metropolitan di Provinsi Jawa Timur. Bahkan yang terbaru, Presiden Jokowi
telah menerbitkan Perpres No. 80 tahun 2019 tentang Percepatan Pembangunan Kawasan
Gerbangkertosusila agar memiliki daya saing ekonomi dengan daerah lainya. Praktis kedepan
Kabupaten Bangkalan akan mengalami kemajuan ekonomi yang sangat pesat. Namun
demikian, kabupaten bangkalan tidak akan melupakan potensinya baik di sektor pertanian,
UMKM, mapun wisata.

Wilayah Kabupaten Bangkalan mempunyai luas 1.260, 14 Km2 dengan kepadatan


penduduk 750,25 jiwa/km2, dengan batas wilayah sebagai berikut :

 Sebelah utara berbatasan Laut Jawa


 Sebelah Selatan berbatasan dengan Selat Madura
 Sebelah Barat berbatasan dengan Laut Jawa
 Sebelah Timur berbatasan dengan Kabupaten Sampang
Kabupaten Bangkalan Termasuk daerah yang beriklim tropis dengan curah hujan merata
sepanjang tahun rata-rata 193 mm per hari dengan intensitas hujan rata-rata 16 hari hujan.
Temperatur rata-rata 32oC dengan Variasi Temperatur antara musim hujan dengan kemarau
relatif kecil. Secara Administrasi Kabupaten Bangkalan terdiri dari 18 (Delapan Belas)
Kecamatan, 8 Kelurahan dan 273 Desa. 18 Kecamatan tersebut antara lain : Bangkalan,
Burneh, Tanah Merah, Galis, Blega, Konang, Kokop, Tanjung Bumi, Geger, Sepulu,
Klampis, Arosbaya, Socah, Kamal, Labang, Tragah, Kwanyar, Modung.

Kabupaten Bangkalan memiliki beberapa potensi baik potensi Sumber Daya Alam, Wisata,
dan Kuliner.

1. Potensi Sumber Daya Alam


Potensi sumber daya alam yang dimiliki Bangkalan beraneka ragam diantaranya Buah
Salak, Buah Rambutan, Durian, Kerajinan Tangan, dan Galian Lime Stone.
2. Potensi Wisata
Kabupaten Bangkalan memiliki spot tempat wisata yang menarik baik wiasata pantai
maupun wisata perbukitan dan wisata Religi. Wisata Pantai berada di Pantai Siring
Kemuning, Mercusuar, Pantai Lajing, Suramadu. Sedangkan Wisata Religi yang terkenal

LAPORAN PENDAMPINGAN KOPERASI DAN UMKM JATIM PERIODE APRIL 2


yakni Makam Syaikhonan Kholil Bangkalan dan Komplek pemakaman Rato Ebu di
Arosbaya.
3. Potensi Kuliner
Kuliner yang sudah sangat terkenal di Kabupaten Bangkalan yakni Bebek Sinjay. Selain
itu ada beberapa tempat Kuliner seperti Warung Amboina, Nya Letek, Tera’ Bulan, RM
Suramadu, Bebek Rsiky, dll
Hal inilah yang menjadi pondasi bagi para pelaku Usaha Mikro, Kecil, Menengah
(UMKM) di Kabupaten Bangkalan. Saat ini jumlah Usaha Mikro Kecil Menengah di
Kab.Bangkalan mencapai +/- 22.500 UMKM. Sedangkan untuk Jumlah Koperasi di
Kab.Bangkalan mencapai 855 koperasi, yang terbagi atas koperasi aktif sebanyak 199 dan
koperasi tidak aktif sebanyak 658.

2. DATA PESERTA YANG DI DAMPINGI


Peserta kegiatan identifikasi yang ditargetkan oleh Tenaga Pendamping KUMKM pada
periode bulan Januari adalah sebanyak 6 orang dari koperasi / UMKM yang dapat dilihat
pada tabel berikut :

No Nama Nama Produk Yang Dihasilkan Jabatan Di Skala


Peserta UMKM UMKM Usaha
UMKM
1 Novita Toko Toko yang menyediakan Pemilik Mikro
Andriyani Mutiara bahan pokok Usaha
2 Ukaemmy Percetakan Percetakan dan penyedia Pemilik Mikro
Wijayati Emmy UKM ATK Usaha
3 Sukartini UKM Sari Keripik teripang dan terung Pemilik Mikro
Laut Usaha
4 Fatmawati Dapur Olahan jajanan basah Pemilik Mikro
Online Usaha
5 Nawarah Sinom Jamu tradisional Pemilik Mikro
Usaha
6 Nur Hofifah - Masakan rumahan seperti Calon Mikro
nasi dan lauk-pauk Wirausaha
7 Tri Noviyanti 3Fashion Jual Baju wanita dan pria Pemilik Mikro
Usaha
8 Nur Asiyah Aas Menjahit baju wanita sesuai Pemilik Mikro
Collection pesanan Usaha
9 Siti Julaiha Kerupuk Kerupuk Terung Pemilik Mikro
Terung Ibu Usaha
Musidah
10 Fitri Aulia Krupuk Jaya Aneka krupuk olahan Pemilik Mikro
Makmur seafood Usaha

LAPORAN PENDAMPINGAN KOPERASI DAN UMKM JATIM PERIODE APRIL 3


3. IDENTIFIKASI PROFIL, PERMASALAHAN DAN KEBUTUHAN DIKLAT
NO NAMA PESERTA/ NAMA UMKM/ ALAMAT UMKM/ PERMASALAHAN DALAM KEBUTUHAN REKOMENDASI
SASARAN KOPERASI KOPERASI PENGEMBANGAN USAHA DIKLAT
PENDAMPINGA
1 Novita Andriyani Toko Mutiara Jl. Trunojoyo, Kec. Kurangnya modal usaha untuk melakukan Tata letak toko dan Melakukan pembinaan terkait
Bangkalan pengembangan tempat usaha dan tata strategi pemasaran permodalan yang disediakan
letak produk kurang menarik sehingga produk oleh perbankan, dan
terkesan menumpuk. pendampingan tata letak toko
yang lebih menarik.
2 Ukaemmy Wijayati Percetakan Emmy Jl. Mayjen Sungkono Sudah memiliki beragam jasa Pemasaran produk Membuat Nomor Induk
UKM No.14, Kec. Bangkalan percetakan tetapi belum memiliki melalui sosial media Berusaha (NIB) untuk legalitas
Instagram terpisah untuk pemasaran usahanya dan penggunaan sosial
media
produk dan belum memiliki NIB untuk
pengembangan usaha
3 Sukartini UKM Sari Laut Dusun Pesisir Belum memiliki Nomor Induk Berusaha Laporan Keuangan Membuat Nomor Induk
Junganyar, Kec. Socah (NIB) dan belum memiliki pembukuan Usaha Mikro Berusaha (NIB) untuk legalitas
keuangan sehingga arus kas tidak usahanya dan menggunakan
diketahui secara akuntable aplikasi keuangan untuk
melakukan pencatatan keuangan
sederhana.
4 Fatmawati Dapur Online Jl. KH. Marzuki, Kec. Belum memiliki pembukuan keuangan Laporan Keuangan Menggunakan aplikasi keuangan
Bangkalan secara akuntable dan Tata letak dapur Usaha Mikro dan untuk melakukan pencatatan
kurang diperhatikan sehingga kinerja pentingnya Tata letak keuangan sederhana dan
toko memberikan pendampingan
pelayanan kurang efektif.
terkait tata letak dapur produksi.
5 Nawarah Sinom Desa Langkap, Kec. Belum mengenal penggunaan media Pemasaran produk Meningkatkan nilai jual dari
Burneh sosial sebagai salah satu sarana promosi melalui sosial media produknya dengan membuat
dan packaging kurang menarik. packaging dan informasi produk
yang menarik
6 Nur Hofifah - Tanah merah Laok Permodalan masih minim dan belum Strategi pemasaran Melakukan pembinaan terkait
mengetahui pangsa pasar yang tepat permodalan yang disediakan
oleh perbankan dan pembenian
terkait strategi penasaran.

LAPORAN PENDAMPINGAN KOPERASI DAN UMKM JATIM PERIODE APRIL 4


NO NAMA PESERTA/ NAMA UMKM/ ALAMAT UMKM/ PERMASALAHAN DALAM KEBUTUHAN REKOMENDASI
SASARAN KOPERASI KOPERASI PENGEMBANGAN USAHA DIKLAT
PENDAMPINGA
7 Tri Noviyanti 3Fashion Jl. Mayjen Sungkono, Belum memiliki label sendiri dan kurang Pemasaran produk Memanfaatkan sosial media
Kec. Bangkalan memanfaatkan sosial media untuk melalui sosial media untuk promosi dan update
promosi ataupun sebagai sarana informasi pengetahuan tentang trend
sehingga terkadang tidak memahami trend fashion
yang ada

8 Nur Asiyah Aas Collection Jl. KH. Moh. Toha Gg. I, Promosi jasa kurang memanfaatkan sosial Pemasaran produk Memanfaatkan sosial media
Kec. Bangkalan media sehingga kurang dikenal, dan melalui sosial media untuk promosi dan update
kurang mengetahui perkembangan busana pengetahuan tentang busana
sehingga terkadang tidak memahami
keinginan konsumen
9 Siti Julaiha Kerupuk Terung Junganyar Utara, Kec. Kurangnya melakukan promosi produk Strategi pemasaran Memanfaatkan media sosial
Ibu Musidah Socah dan label produk kurang menarik, dan untuk promosi dan membuat
belum memiliki NIB untuk labelling
pengembangan usahanya
10 Fitri Aulia Krupuk Jaya Jl. Junganyar pesisir, Sudah memiliki reseller tetapi belum Strategi pemasaran Memanfaatkan media sosial
Makmur Kec. Socah memiliki labelling sendiri sehingga untuk promosi dan membuat
produk kurang dikenal oleh konsumen labelling

LAPORAN PENDAMPINGAN KOPERASI DAN UMKM JATIM PERIODE APRIL 5


4. TARGET YANG DIHARAPKAN DICAPAI DALAM KEGIATAN
PENDAMPINGAN
a. Target Pendampingan yang Diharapkan Dicapai
Target yang diharapkan dapat dicapai dari kegiatan pendampingan UMKM
disajikan pada tabel berikut :
NO KOPERASI/ URAIAN PERMASALAHAN TARGET YANG
UMKM YANG DIHARAPKAN
DIDAMPINGI DICAPAI
1 Toko Mutiara Kurangnya modal usaha untuk melakukan Mendapatkan informasi
pengembangan tempat usaha dan tata letak terkait permodalan dan
produk kurang menarik sehingga terkesan mampu mengubah tata
menumpuk. letak menjadi lebih efektif.
2 Percetakan Emmy Sudah memiliki beragam jasa percetakan Mampu memanfaatkan
UKM tetapi belum memiliki Instagram terpisah media sosial semaksimal
untuk pemasaran produk dan belum mungkin untuk
memiliki NIB untuk pengembangan pengembangan produk jasa
usaha percetakan dan memiliki
Nomer Induk Berusaha
(NIB)
3 UKM Sari Laut Belum memiliki Nomor Induk Berusaha Memanfaatkan aplikasi
(NIB) dan belum memiliki pembukuan keuangan untuk pencatatan
keuangan sehingga arus kas tidak diketahui keuangan dan
secara akuntable memanfaatkan media sosial
untuk promosi.
4 Dapur Online Belum memiliki pembukuan keuangan secara Memanfaatkan aplikasi
akuntable dan Tata letak dapur kurang keuangan untuk pencatatan
diperhatikan sehingga kinerja pelayanan keuangan dan memiliki
kurang efektif. Nomor Induk Berusaha
(NIB)
5 Sinom Belum mengenal penggunaan media sosial Memanfaatkan media
sebagai salah satu sarana promosi dan sosial dengan baik sebagai
packaging kurang menarik. sarana promosi digital
6 - Permodalan masih minim dan belum Mendapatkan informasi
mengetahui pangsa pasar yang tepat mengenai permodalan dan
dapat menentukan pangsa
pasar dengan tepat
7 3Fashion Belum memiliki label sendiri dan kurang Memiliki label sendiri dan
memanfaatkan sosial media untuk promosi dapat memanfaatkan sosial
ataupun sebagai sarana informasi sehingga media sebagai sarana
terkadang tidak memahami trend yang ada informasi dan promosi

8 Aas Collection Promosi jasa kurang memanfaatkan sosial Memiliki Nomor Induk
media sehingga kurang dikenal, dan kurang Berusaha (NIB) dan dapat
mengetahui perkembangan busana sehingga memanfaatkan media sosial
terkadang tidak memahami keinginan untuk perkembangan usaha
konsumen
9 Kerupuk Terung Ibu Kurangnya melakukan promosi produk dan Memiliki packaging yang
Musidah label produk kurang menarik, dan belum menarik dan dapat
memiliki NIB untuk pengembangan memanfaatkan sosial media
usahanya sebagai penjualan
10 Krupuk Jaya Sudah memiliki reseller tetapi belum Memiliki labeling sendiri
Makmur memiliki labelling sendiri sehingga produk dan Nomor Induk Berusaha
kurang dikenal oleh konsumen (NIB) serta memanfaatkan
sosial media sebagai
penjualan

LAPORAN PENDAMPINGAN KOPERASI DAN UMKM JATIM PERIODE APRIL 6


LAPORAN PENDAMPINGAN KOPERASI DAN UMKM JATIM PERIODE APRIL 7
b. Rencana Kerja Pelaksanaan Pendampingan selama 12 Bulan

Kabupaten Bangkalan, 10 Januari 2023


MENGETAHUI,
Koordinator Tenaga Pendamping
KUKM Provinsi Jawa Timur TENAGA PENDAMPING

IVA CHANDRANINGTYAS, S.SOS., M.AB.


VIA RISKY KURNIASIH, S.P.
NIP.19720502 199403 2 008

LAPORAN PENDAMPINGAN KOPERASI DAN UMKM JATIM PERIODE APRIL 8


c. Rencana Kerja Tenaga Pendamping KUMKM Bulan April 2023

MENGETAHUI, Bangkalan, 02 April 2023


Koordinator Tenaga Pendamping
KUKM Provinsi Jawa Timur
TENAGA PENDAMPING

VIA RISKY KURNIASIH, S.P.


IVA CHANDRANINGTYAS, S.SOS., M.AB.
NIP.19720502 199403 2 008

LAPORAN PENDAMPINGAN KOPERASI DAN UMKM JATIM PERIODE APRIL 9


LAPORAN PENDAMPINGAN KOPERASI DAN UMKM JATIM PERIODE APRIL 10
5. PELAKSANAAN PENDAMPINGAN
a. Jadwal Kerja Pendampingan
Pada Bulan Januari, secara umum tenaga pendamping telah melakukan beberapa kegiatan
pendampingan dinataranya:
1. Bimbingan teknis mengenai tata cara pembuatan foto dan video dokumentasi produk
yang menarik, pemanfaatan social media.
2. Fasilitasi Nomor Induk Berusaha (NIB) Usaha Mikro, Kecil, Menengah
3. Identifikasi permasalahan yang dirasakan oleh UMKM, Jenis produk UMKM, Strategi
pemasaran UMKM.
b. Hambatan Selama Pendampingan
Hambatan yang sering ditemui dalam pendampingan usaha mikro adalah kurangnya
keterbukaan beberapa pemilik usaha sehingga ada beberapa pemilik usaha mikro yang tidak
memberikan kesempatan tenaga pendamping untuk lebih mengenal usahanya. Kebanyakan
dari usaha mikro belum memiliki Nomor Induk Berusaha (NIB) dan masih menjalankan
usahanya dengan promosi dan strategi-strategi pemasaran yang sangat umum. Ketika
dilakukan pendampingan maupun pembinaan terhadap pemilik usaha mikro, banyak diantara
mereka yang hanya mengharapkan adanya bantuan modal usaha, baik berupa uang tunai
maupun alat produksi. Antusias mereka terhadap ilmu-ilmu pengembangan usaha masih
sedikit.
c. Hasil dan Kemajuan Pendampingan

NO UMKM/ URAIAN PERMASALAHAN OUTPUT


KOPERASI PENDAMPINGAN
YANG
DIDAMPINGI
1 Toko Mutiara Kurangnya modal usaha untuk melakukan Informasi terkait permodalan
pengembangan tempat usaha dan tata letak dan pembinaan terkait tata
produk kurang menarik sehingga terkesan letak toko.
menumpuk.
2 Percetakan Emmy Sudah memiliki beragam jasa percetakan Pembuatan Nomor Induk
UKM tetapi belum memiliki Instagram terpisah Berusaha (NIB)
untuk pemasaran produk dan belum
memiliki NIB untuk pengembangan usaha
3 UKM Sari Laut Belum memiliki Nomor Induk Berusaha (NIB) Pemanfaatan aplikasi
dan belum memiliki pembukuan keuangan keuangan untuk pembukuan
sehingga arus kas tidak diketahui secara keuangan sederhana
akuntable
4 Dapur Online Belum memiliki pembukuan keuangan secara Pembuatan Nomor Induk
akuntable dan Tata letak dapur kurang Berusaha (NIB)
diperhatikan sehingga kinerja pelayanan
kurang efektif.
5 Sinom Belum mengenal penggunaan media sosial Penggunaan sosial media
sebagai salah satu sarana promosi dan sebagai sarana promosi
packaging kurang menarik.
6 - Permodalan masih minim dan belum Informasi terkait permodalan
mengetahui pangsa pasar yang tepat

LAPORAN PENDAMPINGAN KOPERASI DAN UMKM JATIM PERIODE APRIL 11


NO UMKM/ URAIAN PERMASALAHAN OUTPUT
KOPERASI PENDAMPINGAN
YANG
DIDAMPINGI
7 3Fashion Belum memiliki label sendiri dan kurang Cara memanfaatkan media
memanfaatkan sosial media untuk promosi sosial untuk mencari
ataupun sebagai sarana informasi sehingga informasi, trend, dan
terkadang tidak memahami trend yang ada promosi

8 Aas Collection Promosi jasa kurang memanfaatkan sosial Pembuatan Nomor Induk
media sehingga kurang dikenal, dan kurang Berusaha (NIB)
mengetahui perkembangan busana sehingga
terkadang tidak memahami keinginan
konsumen
9 Kerupuk Terung Ibu Kurangnya melakukan promosi produk dan Cara memanfaatkan sosial
Musidah label produk kurang menarik, dan belum media untuk promosi
memiliki NIB untuk pengembangan usahanya
10 Krupuk Jaya Makmur Sudah memiliki reseller tetapi belum memiliki Pembuatan Nomor Induk
labelling sendiri sehingga produk kurang Berusaha (NIB)
dikenal oleh konsumen

LAPORAN PENDAMPINGAN KOPERASI DAN UMKM JATIM PERIODE APRIL 12


6. KESIMPULAN DAN SARAN
a. Kesimpulan
Kesimpulan yang dapat ditarik dari laporan ini adalah sebagai berikut :
1) Usaha Mikro masih banyak yang belum memiliki Nomor Induk Berusaha (NIB)
2) Strategi pemasan yang digunakan oleh kebanyakan usaha masih menggunakan strategi
pemasaran yang biasa
3) Kurangnya pemanfaatan teknologi untuk pengembangan usaha baik dari segi pemasaran
produk maupun administrasi keuangannya
4) Kurangnya pemahaman terhadap manfaat media sosial
5) Banyaknya usaha miko yang belum memahami pentingnya diferensiasi produk
b. Saran
Sebaiknya pemilik usaha mikro segera memiliki legalitas usahanya berupa Nomor
Induk Berusaha (NIB) untuk pengambangan usaha, dan diharapkan untuk selalu melakukan
pembukuan keuangan sehingga mengetahui jalannya aliran modal usaha. Sedangkan untuk
Dinas Koperasi dan Usaha Mikro Kab.Bangkalan diharapkan dapat memberikan pelatihan-
pelatihan terkait pengembangan usaha dan strategi pemasaran produk di era digital.

Bangkalan, 29 April 2023


MENGETAHUI,
Koordinator Tenaga Pendamping
KUKM Provinsi Jawa Timur TENAGA PENDAMPING

IVA CHANDRANINGTYAS, S.SOS., M.AB. VIA RISKY KURNIASIH, S.P.


NIP.19720502 199403 2 008

LAPORAN PENDAMPINGAN KOPERASI DAN UMKM JATIM PERIODE APRIL 13


LAPORAN BULANAN TENAGA PENDAMPING UKM

N HARI/ PERMASALAHAN/
TINDAK KETE
O TANGGA KEGIATAN TUJUAN TARGET REALISASI PENJELASAN KESIMPULAN
LANJUT RANGAN
L KEGIATAN
1 03-04-2023 Koordinasi dengan Koordinasi dan Laporan bulanan Memperbaiki laporan - Koordinasi dan Melakukan revisi Dinas Koperasi
koordinator dan evaluasi laporan bulanan evaluasi laporan laporan dan dan Usaha
Tenaga dilakukan untuk mempersiapkan Mikro Kab.
Pendamping mengetahui pengiriman Bangkalan
kesalahan yang ada laporan
di laporan bulanan
2 04-04-2023 Koordinasi dengan Koordinasi dan Laporan bulanan Memperbaiki laporan - Koordinasi dan Melakukan revisi Dinas Koperasi
koordinator dan evaluasi laporan bulanan evaluasi laporan laporan dan dan Usaha
Tenaga dilakukan untuk mempersiapkan Mikro Kab.
Pendamping mengetahui pengiriman Bangkalan
kesalahan yang ada laporan
di laporan bulanan
3 06-04-2023 Koordinasi dengan Koordinasi dan Anggota koperasi Terlaksana - Perlu diadakan Pendataan Usaha Dinas Koperasi
koordinator dan evaluasi laporan yang memiliki pendampingan pendataan Usaha Mikro dan Usaha
Tenaga usaha mikro mikro, kepada usaha mikro Mikro sesuai dengan Mikro Kab.
Pendamping kecil, atau wilayah kerja tenaga Bangkalan
menengah. pendamping, dan
diharapkan anggota
koperasi yg memiliki
usaha mikro.
4 10-04-2023 Pendampingan dan Identifikasi Usaha Mendapatkan Informasi terkait Kurangnya modal usaha Tata letak pada toko Memberikan Toko Mutiara
Pembinaan Usaha Mikro informasi terkait permodalan dan untuk melakukan mempengaruhi minat pendampingan
Mikro pembinaan terkait pengembangan tempat pembeli, sehingga terkait informasi
permodalan dan usaha dan tata letak produk penting untuk usaha permodalan usaha
tata letak toko.
mampu kurang menarik sehingga melakukan tata letak dan display
mengubah tata terkesan menumpuk. atau display yang produk yang
letak menjadi menarik menarik
lebih efektif.

LAPORAN PENDAMPINGAN KOPERASI DAN UMKM JATIM PERIODE APRIL 14


N HARI/ PERMASALAHAN/
TINDAK KETE
O TANGGA KEGIATAN TUJUAN TARGET REALISASI PENJELASAN KESIMPULAN
LANJUT RANGAN
L KEGIATAN
5 11-04-2023 Koordinasi dengan Koordinasi dan Anggota koperasi Terlaksana - Perlu diadakan Pendataan Usaha Dinas Koperasi
koordinator dan evaluasi laporan yang memiliki pendampingan pendataan Usaha Mikro dan Usaha
Tenaga usaha mikro mikro, kepada usaha mikro Mikro sesuai dengan Mikro Kab.
Pendamping kecil, atau wilayah kerja tenaga Bangkalan
menengah. pendamping, dan
diharapkan anggota
koperasi yg memiliki
usaha mikro.
6 11-04-2023 Pendampingan dan Identifikasi Usaha Mampu Pembuatan Nomor Sudah memiliki beragam Pemanfaatan sosial Melakukan Percetakan
Pembinaan Usaha Mikro memanfaatkan Induk Berusaha jasa percetakan tetapi media untuk pembinaan terkait Emmy UKM
Mikro (NIB) belum memiliki pengembangan usaha pemanfaatan
media sosial kurang dilakukan, media sosial dan
Instagram terpisah untuk
semaksimal jasa percetakan yang pendampingan
pemasaran produk dan
mungkin untuk ada hanya dikenal dalam membuat
belum memiliki NIB oleh konsumen instagram bisnis
pengembangan untuk pengembangan sekitar toko beserta konten di
produk jasa usaha dalamnya.
percetakan dan
memiliki Nomer
Induk Berusaha
(NIB)

7 12-04-2023 Koordinasi dengan Koordinasi Mencari solusi Sharing antar tenaga - Kegiatan turun Melaksanakan Dinas Koperasi
koordinator dan mengenai Bersama jika ada pendamping usaha lapang yang turun lapang dan Usaha
Tenaga permasalahan permasalahan yang mikro dilakukan masih sesuai target. Mikro Kab.
Pendamping yang dihadapi dihadapi belum ada Bangkalan
saat turun lapang permasalahan yang
serius.
8 12-04-2023 Pendampingan dan Identifikasi Usaha Memanfaatkan Pemanfaatan Belum memiliki Nomor Pembukuan Pendampingan UKM Sari Laut
Pembinaan Usaha Mikro aplikasi keuangan aplikasi keuangan Induk Berusaha (NIB) dan keuangan diperlukan terkait laporan
Mikro untuk pencatatan untuk pembukuan belum memiliki untuk mengetahui keuangan
pembukuan keuangan arus kas dari suatu

LAPORAN PENDAMPINGAN KOPERASI DAN UMKM JATIM PERIODE APRIL 15


N HARI/ PERMASALAHAN/
TINDAK KETE
O TANGGA KEGIATAN TUJUAN TARGET REALISASI PENJELASAN KESIMPULAN
LANJUT RANGAN
L KEGIATAN
keuangan dan keuangan sehingga arus kas tidak usaha.
memanfaatkan sederhana diketahui secara akuntable
media sosial
untuk promosi.
9 13-04-2023 Pendampingan dan Identifikasi Usaha Memanfaatkan Pembuatan Katalog Belum memiliki Usaha sudah berjalan Pendampingan Dapur Online
Pembinaan Usaha Mikro aplikasi keuangan produk pembukuan keuangan dengan baik tetapi terkait pelaporan
Mikro untuk pencatatan secara akuntable dan Tata belum memiliki keuangan dengan
keuangan dan letak dapur kurang pelaporan keungan menggunakan
aplikasi sederhana
memiliki Nomor diperhatikan sehingga
Induk Berusaha kinerja pelayanan kurang
(NIB) efektif.
10 14-04-2023 Pendampingan dan Identifikasi Usaha Memanfaatkan Penggunaan sosial Belum mengenal Usaha masih Melakukan Sinom
Pembinaan Usaha Mikro media sosial media sebagai penggunaan media sosial melakukan penjualan pendampingan
Mikro dengan baik sarana promosi sebagai salah satu sarana
secara langsung dan terkait kemasan
sebagai sarana promosi dan packaging belum memiliki label produk
kurang menarik. produk pada
promosi digital
kemasannya
11 17-04-2023 Pendampingan dan Identifikasi Usaha Mendapatkan Informasi terkait Permodalan masih minim Permodalan masih Melakukan Calon wirausaha
Pembinaan Usaha Mikro informasi permodalan dan belum mengetahui minim sehingga pendampingan makanan
Mikro mengenai pangsa pasar yang tepat belum berani untuk terkait
permodalan dan menjalankan permodalan dan
usahanya pembinaan terkait
dapat menentukan
bisnis plan
pangsa pasar
dengan tepat
12 18-04-2023 Pendampingan dan Identifikasi Usaha Memiliki label Cara Belum memiliki label Informasi terkait Melakukan 3Fashion
Pembinaan Usaha Mikro sendiri dan dapat memanfaatkan sendiri dan kurang trend fashion kurang pendampingan
Mikro memanfaatkan media sosial untuk memanfaatkan sosial media sehingga usaha yang terkait update
sosial media mencari informasi, dimiliki kurang trend fashion dan
untuk promosi ataupun
berkembang, dan pemanfaatan
sebagai sarana trend, dan promosi sebagai sarana informasi

LAPORAN PENDAMPINGAN KOPERASI DAN UMKM JATIM PERIODE APRIL 16


N HARI/ PERMASALAHAN/
TINDAK KETE
O TANGGA KEGIATAN TUJUAN TARGET REALISASI PENJELASAN KESIMPULAN
LANJUT RANGAN
L KEGIATAN
informasi dan sehingga terkadang tidak belum bisa aplikasi untuk
promosi memahami trend yang ada melakukan promosi membuat promosi
yang menarik lebih menarik
14 26-04-2023 Koordinasi dengan Koordinasi terkait Menyelesaikan Bertukar pendapat - Permasalahan turun Mengaplikasikan Dinas Koperasi
koordinator dan permasalahan permasalahan yang dengan coordinator lapang terselesaikan saran coordinator dan Usaha
Tenaga Usaha Mikro di ada di Usaha MIkro terkait permasalahan saat turun lapang Mikro Kab.
Pendamping Lapangan saat turun lapang Bangkalan
15 27-04-2023 Pendampingan dan Identifikasi Usaha Memiliki Nomor Pembuatan Nomor Promosi jasa kurang Kurangnya Memberikan Aas Collection
Pembinaan Usaha Mikro Induk Berusaha Induk Berusaha memanfaatkan sosial media pemanfaatan sosial pendampingan
Mikro (NIB) dan dapat (NIB) sehingga kurang dikenal, media sehingga dalam
memanfaatkan dan kurang mengetahui penjualan jasa memanfaatkan
perkembangan busana kurang dikenal dan sosial media
media sosial
sehingga terkadang tidak kurang update.
untuk memahami keinginan
perkembangan konsumen
usaha
16 27-04-2023 Pendampingan dan Identifikasi Usaha Memiliki Cara Kurangnya melakukan Masih melakukan Melakukan Kerupuk Terung
Pembinaan Usaha Mikro packaging yang memanfaatkan promosi produk dan label penjualan secara pendampingan Ibu Musidah
Mikro menarik dan sosial media untuk produk kurang menarik, langsung dan terkait kemasan
dapat promosi dan dan belum memiliki NIB kemasan produk produk
untuk pengembangan kurang menarik
memanfaatkan packaging
usahanya
sosial media
sebagai penjualan
17 28-04-2023 Pendampingan dan Identifikasi Usaha Memiliki labeling Pembuatan Nomor Sudah memiliki reseller Pemasaran sudah Melakukan Krupuk Jaya
Pembinaan Usaha Mikro sendiri dan Induk Berusaha tetapi belum memiliki luas tetapi produk pendampingan Makmur
Mikro Nomor Induk (NIB) labelling sendiri sehingga kurang dikenal oleh terkait kemasan
Berusaha (NIB) produk kurang dikenal oleh konsumen karena produk dan
konsumen belum memiliki label strategi
serta
produk pada pemasaran
memanfaatkan packagingnya
sosial media
sebagai penjualan

LAPORAN PENDAMPINGAN KOPERASI DAN UMKM JATIM PERIODE APRIL 17


LAMPIRAN

Usaha Mikro “Aas Collection” Usaha Mikro “Kerupuk Terung Ibu Musidah”

Usaha Mikro “UKM Sari Laut” Usaha Mikro “Percetakan Emmy UKM”

Usaha Mikro “Krupuk Jaya Makmur” Usaha Mikro “Dapur Online”

LAPORAN PENDAMPINGAN KOPERASI DAN UMKM JATIM PERIODE APRIL 18

Anda mungkin juga menyukai