Anda di halaman 1dari 12

MAKALAH

SPEKTROFOTOMETER

DISUSUN OLEH

NAMA : RIZKY RYAN MAUDIYANTO


(2214313450052)

STIKES MAHARANI MALANG


PRODI TEKNOLOGI LABORATORIUM MEDIS
2022/2023
DAFTAR ISI
BAB I PENDAHULUAN

Kata Pengantar Makalah ………………………………………………………………………………………………………………………....

Tujuan ………………………………………………………………………………………………………………………………………………………

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

a.Spectrofotometri ……………………………………………………………………………………………………………………………….....

BAB III HASIL DAN PEMBAHASAN

a.Gambar Literatur Dari Alat yang Digunakan …………………………………………………………………………………………..

b.Bagian Bagian dan Fungsi Alat ……………………………………………………………………………………………………………….

c.Prosedur Penggunaan Alat …………………………………………………………………………………………………………………….

d.Prosedur Pemeliharan Pemakaian Alat ………………………………………………………………………………………………….

BAB IV PENUTUP

Kesimpulan ……………………………………………………………………………………………………………………………………………….

DAFTAR PUSTAKA
BAB I
PENDAHULUAN

Kata Pengantar Makalah :


Segala puji dan syukur saya panjatkan kepada Allah SWT yang selalu memberikan taufik
dan hidayah-Nya sehingga saya sebagai penulis dapat menyelesaikan tugas laporan praktikum
yang berjudul “ spektrofotometri “ ini dengan sebaik-baiknya.
Laporan praktikum ini di buat untuk memenuhi penilaian tugas dalam mata kuliah
instrumentasi dengan judul spektrofotometri dan poct laporan praktikum ini di buat karena ada
tugas praktikum spektrofotometri yang bertujuan agar kami dapat memahami cara memakai
alat spektrofotometri.
Akhirnya kami berharap makalah laporan praktikum ini dapat memberikan kontribusi
yang bermanfaat bagi peningkatan pembelajaran dan penambahan ilmu pengetahuan untuk
mahasiswa yang lain. Penulisan makalah ini tidak sepenuhnya sempurna, maka dari itu penulis
sangat memerlukan kritik dan saran dari berbagai pihak untuk menyempurnakan isi makalah.
Akhir kata penulis ucapkan terima kasih dan semoga penulisan laporan ini berguna bagi para
pembaca dan khususnya penulis sendiri

Tujuan Praktikum :
1. Mengetahui alat-alat yang digunakan dalam praktikum kimia klinik /imunoserologi
2. Mahasiswa mampu mempraktekkan pengunaan alat-alat pada praktikum kimia klinik /
imnoserologi
3. Mengetahui cara memelihara alat-alat laboratorium
BAB II
TINJAU PUSTAKA
A. SPEKTROFOTOMETRI
Spektrofotometer merupakan alat yang digunakan untuk mengukur absorbansi
dengan cara melewatkan cahaya dengan panjang gelombang tertentu pada suatu objek
kaca atau kuarsa yang disebut kuvet. Sebagian dari cahaya tersebut akan diserap dan
sisanya akan dilewatkan.
Tentang pengertian spektrofotometer, jenis spektrofotometer, fungsi
spektrofotometer, bagian-bagian pada spektrofotometer, prinsip kerja
spektrofotometer, cara menggunakan spektrofotometer, merawat spektrofotometer di
laboratorium, bagian rentan pada spektrofotometer, tips memilih spektrofotometer,
harga spektrofotometer, penjual spektrofotometer hingga spesifikasi spektrofotometer.
BAB III

HASIL DAN PEMBAHASAN

A. Gambar literatur dari alat yang digunakan


1. SPEKTROFOTOMENTRI

B. Bagian-bagian dan fungsi dari alat

Bagian-bagian pada spektrofotometer yaitu :

1. Sumber cahaya
2. Monoktomator
3. Detektor
Tempat cuplikan ( kuvet

Fungsi spektrofotometer dan fungsi bagiannya :

Spektrofotometer berfungsi sebagai alat untuk mengukur dan membaca ataupun


menganalisa sebuah senyawa tertentu yang terkandung pada zat tertentu baik dari segi
kuantitatif maupun segi kualitatif.
Fungsi dari bagian alat :

1. Sumber cahaya berfungsi menangkap objek dengan panjang gelombang yang berbeda.
2. Monokromator berfungsi memecah cahaya polikromatis menjadi cahaya monokromatis
(tunggal) pada panjang gelombang tertentu.
3. Detektor fungsinya untuk menangkap sinar yang telah melewati sampel untuk kemudian
diubah menjadi signal listrik oleh amplifier, sehingga didapatkan besaran nilai
pengukuran dan dicatat oleh recorder.
4. Tempat cuplikan (kuvet) merupakan alat yang digunakan untuk mengukur konsentrasi
reagen yang dibaca.

SAMPEL DARAH

Sampel darah berfungsi untuk memeriksa kadar gula darah, kolestrol, asam urat.

KAPAS

Kapas berfungsi untuk membersihkan darah pertama yang keluar.


ALKOHOL

Alkohol yaitu cairan yang digunakan sebagai antiseptik (membunuh atau menghambat
pertumbuhan mikroorganisme).

HANDSCOON

Handscoon berfungsi untuk mencegah terjadinya infeksi silang serta mencega. Terjadinya
infeksi silang serta mencegah terjadinya penularan kuman.

POIN OF CARE TESTING (POCT)

A. Tujuan pratikum
- Untuk mengetahui kadar gula dalam tubuh
- Untuk mengetahui kadar asam urat dalam tubuh
B. Metodologi
1. Alat dan bahan
- Alat GCU
- Blood lancet pen
- Cip
- Strip
- Kapas
- Alkohol
- Handscoon
- Sampel darah

2. Prosedur
a. Siapkan alat dan bahan
b. Usap ujung jari dengan kapas yang diberi alkohol
c. Tusuk jari dengan blood lancet agar darah dapat keluar
d. Usap darah pertama keluar menggunakan kapas
e. Letakkan setetes darah pda strip
f. Tunggu hasilnya keluar

C. Prosedur pengunaan alat spektrofotometer

CARA PENGGUNAAN SPEKTROFOTOMETER :


- Colokkan kabel pada stopkontak
- Tekan timbol ON pada alat dan trafo
- Pastikan selang limbah dibelakang alat
- Tekan enter pada menu utama
- Lalu tekan tombol set up dan lanjut ke prigram set modify dan diatur untuk pemeriksaan
apa yang dilakukan.
- Cocokkan dengan parameter regaen Gloriy
- Tekan esc lanjut ke perform test dan tekan enter lanjut ke program list dan tekan enter
- Lakukan sesuai SOP pemeriksaan
- Setelah melakukan test, tekan aspirate water dengan aquadest dan tekan esc.

CARA PENGGUNAAN
- Siapkan alat dan bahan
- Usap ujung jari dengan kapas yang diberi alkohol
- Tusuk ujung jari dengan blood lancet agar darah dapat keluar
- Usap darah pertama yang keluar menggunganakan kapas
- Letakkan setetes darah pada strip
- Tunggu hasilnya keluar

D. Prosedur Pemeliharaan Pemakaian Alat


Pemeliharaan Alat Point Of Care Testing ( POCT)
Umumnya cukup mudah tidak memerlukan perawatan khusus, karena bentuk
yang sangat kecil sehingga tidak memerlukan tempat yang luas. Pemeliharaan harus
diperhatikan cara penyimpanan ( suhu, kelembaban, getaran, guncangan dan
benturan) (Menkes,2010)

Pemeliharaan spektofotometri
1. Sebelum digunakan, biarkan mesin warming-up selama 15-20 menit.
2. Spektrofotometer sebisa mungkin tidak terpapar sinar matahari langsung, karena
cahaya dari matahari akan dapat mengganggu pengukuran.
3. Simpan spektrofotometer di dalam ruangan yang suhunya stabil dan diatas meja yang
permanen.
4. Pastikan kompartemen sampel bersih dari bekas sampel.
5. Saat memasukkan kuvet, pastikan kuvet kering.
6. Lakukan kalibrasi panjang gelombang dan absorban secara teratur .
E. HASIL
Wanita : Glukosa : 2,9 mg/dl (Rendah)
Laki-laki : Urid acid : 4,9 mg/dl (Normal)
70-130 normal
BAB IV

PENUTUP

KESIMPULAN

Spektrofotometri merupakan metode pengukuran mengenai analisis kimia kuantitatif


dari dasar hukum Lambert-Beer. Dasar ini menyatakan jika jumlah sinar yang terserap/
diteruskan oleh larutan tertentu akan memiliki fungsi eksponensial dari ketebalan dan
konsentrasi larutan yang dilalui sinar.

Tujuannya adalah untuk mempermudah pengambilan sampel (karena hanya


membutuhkan sampel yang sedikit) dan memperoleh hasil pada periode waktu yang sangat
cepat atau dekat dengan lokasi sehingga perencanaan pengobatan dapat dilakukan sesuai
kebutuhan sebelum pasien pergi. dengan hasil dari peralatan standar yang ada di laboratorium
klinik.
DAFTAR PUSTAKA

makalah spektrofotometer - Yazhid Blog (atlm.web.id)

KTI OK.pdf (stikesperintis.ac.id)

makalah asam urat (aniromaningsih.blogspot.com)

MAKALAH KOLESTEROL (aceh-laboratorium.blogspot.com)

http://www.atlm.web.id/2013/04/makalah-glukosa.html

http://images.app.goo.gl/8UR6EEb3swNP2Sd8

http://images.app.goo.gl/i9KWYZARsCNk9v9

http://images.app.goo.gl/WhjESBiv98Gg9gL6

https://images.app.goo.gl/f2bKhUCrFFFmykRS

https://dokumen.tips/documents/cara-merawat-spektrofotometer.htlm

http://www.google.com/imgres?imgurl-https%3A%2F%2Fcdn.

Anda mungkin juga menyukai