Anda di halaman 1dari 2

UJIAN TENGAH SEMESTER GANJIL 2023/2024

PASCA SARJANA FAKULTAS PETERNAKAN, UB

MATA KULIAH : Manajemen Strategis Agribisnis Peternakan Kelas A


HARI / TANGGAL: Selasa, 10 Oktober 2023
Waktu : 06.30-08.30
DOSEN : H.D. UTAMI,IR. MS., M.Appl.Sc., PhD., IPM, ASEAN Eng.

Berdasar Video buatlah Review bagaimana Bio-Circular-Green Economy Model New


opportunities for ASEAN dengan menjawab pertanyaan berikut:
1. Jelaskan Apa saja Pilihan Ekonomi Asean tahun 2030 ?

2. Jelaskan BCG (Bio-Circular-Green) sebagai Model Economi baru ?

3. Bagaimana Model BCG berbasis input dari Science, Teknologi dan Inovasi ?

4. Bagaimana Model BCG berbasis filosofi Ekonomy?

5. Jelaskan contoh Ekonomi BCG (Bio-Circular-Green) di Thailand?

6. Jelaskan bagiamana inisiatif BCG Asean untuk Indonesia?

7. Jelaskan bagiamana peluang Kolaborasi Internasional EECi ?

Good Lucks

LINK VIDEO

Bio-Circular-Green Economy Model New opportunities for


ASEAN
https://www.youtube.com/watch?v=epxm5oKzgIo
Nama: Farhan Aksal
NIM: 226050100011008
Kelas: A

1. Pilihan ekonomi ASEAN 2020 yaitu:


• Penciptaan nilai dari aset-aset kuat asean yang meliputi alam pertanian dan sumber
daya manusia yang baik
• Meningkatkan daur ulang dan mengurangi konsumsi sebagai bagian dari new normal
dan hal ini memerlukan kebijakan pemerintah dan partisipasi masyarakat

2. Bio-Circular-Green sebagai model economi baru untuk perekonomian ASEAN adalah


bioekonomi yang menggunakan sumberdaya hayati terbarukan dari darat dan laut untuk
menghasilkan bahan pangan dan energi, circular merupakan model produksi dan konsumsi
yaitu berbagi, menggunakan kembali, memperbaiki, mendaur ulang bahan bahan yang ada,
green economy yaitu mengefisiensikan sumberdaya rendah karbon dan inklusif secara sosial

3. BCG tidak hanya dari biologi atau bioteknologi, yaitu terdiri dari nano, bio, info, dan cogno
dan kita harus terbiasa dengan big economy

4. Ada 3 elemen utama yaitu moderasi, alasan/kewajaran, dan kekebalan terhadap perubahan
yang cepat, jadi dalam hal ini menggunakan sumberdaya yang ada sebanyak mungkin dan
mencoba mendaur ulang dan menggunakannya kembali, kita perlu mengandalkan diri kita
sendiri untuk mewujudkan ekonomi berkecukupan

5. Contoh hekonomi BCG di thailand

• Bioplois: merupakan pabrik percontohan untuk menghasilkan produk biorefenery


• Aripolis untuk pengembangan robot otomatis dan sistem intelijen
• The food innopolis: sudah diterapkan di Bangkok
• Development of COVID 19 vaccines: pengembangan vaksin covid 19 yang mana
sudah banyak anggota ASEAN juga yang melakukannya
• The national biopharmaceutial facility (NBF): bekerjasama dengan aking mongkut’s
university yang memproduksi produk kesehatan yang ramah lingkungan
• Ecowaste: pusat penelitian kolaboratif di KMUTT mengenai ekonomi sirkular yang
didukung oleh lancang-mekong

6. BCG asean untuk indonesia yaitu berpartisipasi dalam berbagai kegiatan dan membangun
jaringan. Jaringan tersebut harus memiliki arahan untuk membangun kemampuan teknologi .
kolabporasi antara ilmuwan, pelaku industri, masyarakat sipil, pekerja, tenaga kesehatan dan
promosi oleh investor dan sektor swasta juga perlu dipanggil untuk membantu pemerintah
dalam membangun asean dan kerjasama internasional
7. Peluang kolaborasi internasional EECI sangat terbuka lebar tentunya dengan dukungan
finansial yang baik, kita dapat belajar dan memberikan contoh satu sama lain, dan
membangun tenaga kerja yang dibutuhkan

Anda mungkin juga menyukai