Anda di halaman 1dari 4

RHINITIS ALERGI

No. Dokumen : 445/ PUSK –PTH/SOP/SK-UKP/2022


No. Revisi :
S Tanggal Terbit :
O Halaman :¼
P

UPT Suprapto
PUSKESMAS 197606281998031003
Petapahan
1. Pengertian Rhinitis alergi adalah penyakit inflamasi yang disebabkan oleh reaksi alergi pada
pasien atopi yang sebelumnya sudah tersensitisasi oleh alergen yang sama
serta dilepaskan suatu mediator kimia ketika terjadi paparan ulangan dengan
allergen spesifik tersebut. Menurut WHO ARIA (Allergic Rhinitis and it’s Impact
on Asthma), 2001, rhinitis alergi adalah kelainan pada gejala bersin-bersin,
rinore, rasa gatal dan tersumbat setelah mukosa hidung terpapar alergen yang
diperantai oleh Ig E.
2. Tujuan Sebagai acuan penerapan langkah – langkah untuk pengobatan Rhinitis Alergi
di Puskesmas petapahan
3. Kebijakan SK Kepala UPT Puskesmas petapahan Nomor / 445/ PUSK –PTH/SK-UKP/2022
tentang Pemberian layanan klinis
4. Referensi Permenkes No. 5 tahun 2014 tentang Panduan Praktik Klinis Bagi Dokter di
Fasilitas Pelayanan Kesehatan Primer.
5. Alat dan --
bahan
6. Langkah- 1. Petugas menanyakan Keluhan :
langkah 2. Petugas melakukan Pemeriksaan Fisik dan Pemeriksaan Penunjang
3. Petugas menegakkan Diagnosis berdasarkan anamnesis, pemeriksaan fisik,
dan pemeriksaan penunjang bila diperlukan.
4. Penatalaksanaan
7. Bagan
alir

1
8. Hal – hal Melakukan pemeriksaan dengan baik pada pasien dan melihat kondisi pasien
yang
diperlukan

9. Unit terkait Poli umum, Laboratorium dan Apotek

10. Dokumen Rekam medis pasien


Terkait Lembaran informed consent

11. Rekam No Yang Isi Tanggal mulai diberlakukan


historis Diubah Perubahan
perubahan

2
RHINITIS ALERGI

No. Dokumen : 445/ PUSK


–PTH/SOP/SK-UKP/2022
No. Revisi :
DAFTAR
TILIK Tanggal Terbit :

Halaman : 4/4

UPT
PUSKESMAS
Petapahan
No Langkah Kegiatan
1 Apakah petugas melakukan anamnesis (keluhan utama, riwayat penyakit sekarang,
riwayat penyakit dahulu, riwayat alergi, dan riwayat penyakit keluarga).
2 Apakah petugas melakukan pemeriksaan vital sign yang diperlukan.
3 Apakah petugas melakukan pemeriksaan fisik yang diperlukan / yang sesuai.
4 Jika ada indikasi petugas melakukan pemeriksaan penunjang.
5 Apakah petugas menegakkan diagnosa dan atau differential diagnosis berdasarkan
hasil anamnesa, pemeriksaan vital sign, pemeriksaan fisik dan pemeriksaan penunjang
(jika diperlukan)
6 Apakah petugas memberikan terapi sesuai dengan diagnosa yang ditegakkan
7 Apakah petugas memberikan edukasi kepada pasien.
8 Jika ada indikasi petugas melakukan rujukan ke sub unit lain.
9 Apakah petugas memberikan resep kepada pasien untuk diserahkan ke sub unit
farmasi.
10 Apakah petugas mendokumentasikan semua hasil anamnesis, pemeriksaan,
diagnosa , terapi,rujukan yang telah dilakukan dalam rekam medis pasien.
Jumlah
Compliance rate (CR)

3
RHINITIS ALERGI
No. Dokumen : 445/ PKM -PTH/SK-
UKP/2022/
DAFTAR No. Revisi :
TILIK Tanggal Terbit :
Halaman :¼

UPTD UPT
PUSKESMAS PUSKESMAS
TAPUNG 1
Petapahan
No Langkah Kegiatan Ya Tidak TB

1. Apakah Petugas Memanggil pasien sesuai nomor urut

2. Apakah petugas mempersilahkan duduk

3. Apakah petugas menanyakan identitas pasien secara lengkap dan mencatatnya


ke dalam Rekam Medis
4. Apakah petugas menanyakan RPS yang didahului keluhan utama pasien
dan mencatatnya dalam rekam medis

5. Apakah petugas menuliskan diskripsi atau analisis terhadap keluhan utama


atau keluhan penting lainnya di dalam rekam medis

6. Apakah petugas menanyakan RPD dan mencatatnya ke dalam rekam medis

7. Apakah petugas menanyakan RPK dan mencatatnya di dalam rekam medis

8. Apakah petugas menanyakan riwayat pribadi, sosial ekonomi dan budaya


pasien
9. Apakah petugas mempersilahkan menunggu panggilan untuk di periksa

Jumlah
Compliance rate (CR)

Anda mungkin juga menyukai