Anda di halaman 1dari 7

SILABUS REVISI KE-NU-AN KURIKULUM 2013

TINGKAT MADRASAH IBTIDAIYAH

Nama Madrasah : ………………………


Kelas : 1 (Satu)
Semester : I (Gasal)
Alokasi Waktu : 36 JP (18 pertemuan)
Kompetensi Inti :
Kompetensi Inti I : Berpegang teguh pada Aqidah Ahlussunnah wal Jama’ah NU
Kompetensi Inti II : Berakhlak dan berkepribadian santri aswaja
Kompetensi Inti III : Memahami budaya/tradisi, institusi, dan organisasi NU
Kompetensi Inti IV : Mengamalkan, mencintai, dan melestarikan budaya/tradisi NU serta berkhidmah pada NU

Kompetensi Dasar Materi Alokasi Sumber Belajar,


Indikator Kegiatan Pembelajaran Penilaian
(KD) Pembelajaran Waktu Media, dan Alat
1.1 Memiliki 1.1.1 Berpegang teguh Observasi/
aqidah pada Aqidah Pengamatan
Ahlussunnah Ahlussunnah wal
wal Jama’ah Jama’ah NU
NU yang dalam kehidupan
kokoh sehari-hari

2.1 Memiliki 2.1.1 Berakhlak dan Observasi/


akhlak dan berkepribadian Pengamatan
kepribadian santri aswaja
santri aswaja dalam kehidupan
sehari-hari

3.1 Mengenal NU 3.1.1 Menjelaskan Nahdlatul 1. Pesdik mengamati gambar lambang Tes Tulis 2 x 35 1. Modul Ke-NU-
dan lambang pengertian NU Ulama (NU) NU. menit an Kur. 2013
NU secara sederhana 2. Pesdik melakukan kegiatan literasi Kls. 1 LP
dengan membaca buku bahan ajar Ma’arif NU
yang menjelaskan tentang pengertian Kab. BMS.
NU secara sederhana. 2. Gambar
lambang NU

Silabus KeNUan/MI/LP Ma’arif NU/BMS/TP.2018-2019 1


3.1.2 Mengetahui 3. Pendidik dan pesdik melakukan
lambang NU kegiatan tanya jawab terkait dengan
4. hasil kegiatan mengamati dan literasi
5. Dengan bimbingan pendidik, pesdik
dapat menyebutkan pengertian NU
secara sederhana dan mengetahui
lambang NU

3.2 Mengenal 3.2.1 Mengetahui puji- Shalawat 1. Pesdik mengamati lafal puji-pujian Tes Tulis 4 x 35 1. Modul Ke-NU-
ajaran pujian shalawat badar dan shalawat badar. menit an Kur. 2013
Ahlussnunnah badar Lagu Mars 2. Pendidik memberikan contoh cara Kls. 1 LP
wal Jama’ah Syubbanul menyanyikan puji-pujian shalawat Ma’arif NU
(Puji-pujian Wathan badar Kab. BMS.
dan lagu) 3. Pesdik secara bersama-sama 2. Media teks lafal
melakukan puji-pujian shalawat badar shalawat badar.
sesuai contoh dari guru 3. Media teks lafal
4. Pendidik memberikan klarifikasi dan lagu Mars
penguatan hasil kegiatan pesdik. Syubbanul
Wathan.
3.2.2 Mengetahui lagu 1. Pesdik mengamati lafal lagu Mars
Mars Syubbanul Syubbanul Wathan dan terjemahnya.
Wathan 2. Pendidik memberikan contoh cara
menyanyikan lagu Mars Syubbanul
Wathan dan terjemahnya
3. Pesdik secara bersama-sama
menyanyikan lagu Mars Syubbanul
Wathan sesuai contoh dari guru.
4. Pendidik memberikan klarifikasi dan
penguatan hasil kegiatan pesdik.

3.3 Mengenal 3.3.1 Mengetahui tata Budaya Santri 1. Pesdik mengamati gambar orang Tes Tulis 2 x 35 1. Modul Ke-NU-
tradisi cara berpeci Berpeci, berpeci, berkerudung, dan bersarung. menit an Kur. 2013
Ahlussnunnah 3.3.2 Mengetahui tata Berkerudung, 2. Pendidik dan pesdik melakukan Kls. 1 LP
wal Jama’ah cara berkerudung dan Bersarung kegiatan tanya jawab berdasarkan Ma’arif NU
(berpeci, 3.3.3 Mengetahui tata hasil pengamatan. Kab. BMS.
berkerudung, cara 3. Pesdik dapat menyebutkan budaya 2. Peci,
dan bersarung) bersarung berpeci, berkerudung, dan bersarung 3. Kerudung
dalam budaya/tradisi Ahlussnunnah 4. Sarung
wal Jama’ah. 5. Gambar/ foto

Silabus KeNUan/MI/LP Ma’arif NU/BMS/TP.2018-2019 2


4. Pendidik memberikan klarifikasi dan orang berpeci,
penguatan hasil jawaban pesdik. berkerudung,
dan bersarung

3.4 Mengenal 3.4.1 Menyebutkan Walisanga 1. Pesdik mengamati gambar walisanga. Tes Tulis 2 x 35 1. Modul Ke-NU-
walisanga tokoh penyebar (Sunan Gresik, 2. Pendidik dan pesdik melakukan menit an Kur. 2013
(Sunan Gresik, agama Islam di Sunan Ampel, kegiatan tanya jawab berdasarkan Kls. 1 LP
Sunan Ampel, tanah Jawa dan Sunan hasil pengamatan. Ma’arif NU
dan Sunan (Walisanga) Giri) 3. Pesdik menyebutkan dan Kab. BMS.
Giri) 4. menunjukkan gambar Sunan Gresik, 2. Gambar
Sunan Ampel, dan Sunan Giri. walisanga
5. Pendidik memberikan klarifikasi dan 3. Gambar
penguatan hasil jawaban pesdik. mewarnai
4. Sunan Gresik,
3.4.2 Menyebutkan 1. Pesdik melakukan kegiatan literasi Sunan Ampel,
tempat dakwah tentang tempat dakwah walisanga dan Sunan Giri
Sunan Gresik, (Sunan Gresik, Sunan Ampel, dan
Sunan Ampel, Sunan Giri).
dan Sunan Giri 2. Pendidik dan pesdik melakukan
kegiatan tanya jawab berdasarkan
hasil literasi.
3. Pesdik menyebutkan tempat dakwah
Sunan Gresik, Sunan Ampel, dan
Sunan Giri.
4. Pendidik memberikan klarifikasi dan
penguatan hasil presentasi pesdik.

4.1 Mendeskripsik 4.1.1 Mewarnai Nahdlatul Pesdik mewarnai lambang NU. Kinerja 2 x 35 1. Modul Ke-NU-
an NU dan lambang NU Ulama (NU) 1.Praktik menit an Kur. 2013
lambang NU 4.1.2 Menyebutkan Pesdik mempresentasikan tentang simbol 2.Produk Kls. 1 LP
simbol dan warna dan warna dalam lambang NU dengan Ma’arif NU
dalam lambang bahasa sendiri Kab. BMS.
NU dengan 2. Gambar
bahasa sendiri lambang NU.

4.2 Mengamalkan 4.2.1 Melafalkan Shalawat 1. Pesdik menyanyikan puji-pujian Kinerja 2 x 35 1. Modul Ke-NU-
ajaran bacaan shalawat badar dan shalawat badar. (Praktik) menit an Kur. 2013
Ahlussnunnah badar Lagu Mars 2. Pesdik menyanyikan lagu Mars Kls. 1 LP

Silabus KeNUan/MI/LP Ma’arif NU/BMS/TP.2018-2019 3


wal Jama’ah 4.2.2 Menyanyikan Syubbanul Syubbanul Wathan. Ma’arif NU
(Puji-pujian lagu Mars Wathan Kab. BMS.
dan lagu) Syubbanul 2. Media tulisan
Wathan. lafal shalawat
badar.
3. Media tulisan
lafal lagu Mars
Syubbanul
Wathan

4.3 Mengamalkan 4.3.1 Mewarnai gambar Budaya Santri Pesdik mewarnai gambar orang peci, Kinerja 2 x 35 1. Modul Ke-NU-
tradisi orang berpeci Berpeci, kerudung, dan bersarung sebagai (Praktik) menit an Kur. 2013
Ahlussnunnah 4.3.2 Mewarnai gambar Berkerudung, penanaman dasar tradisi aswaja NU. Kls. 1 LP
wal Jama’ah orang dan Bersarung Ma’arif NU
(berpeci, berkerudung Kab. BMS.
berkerudung, 4.3.3 Mewarnai gambar 2. Peci
dan bersarung) orang bersarung 3. Kerudung
4. Sarung
5. Gambar/foto
orang berpeci,
berkerudung,
dan bersarung

4.4 Meneladani 4.4.1 Membuat kliping Walisanga 1. Pesdik dengan bimbingan guru Kinerja 2 x 35 1. Modul Ke-NU-
walisanga sederhana berisi (Sunan Gresik, membuat kliping sederhana yang 1. Produk menit an Kur. 2013
(Sunan Gresik, gambar, nama, Sunan Ampel, berisi gambar, nama, dan tempat 2. Praktik Kls. 1 LP
Sunan Ampel, dan tempat dan Sunan dakwah Sunan Gresik, Sunan Ampel, Ma’arif NU
dan Sunan dakwah Sunan Giri) dan Sunan Giri. Kab. BMS.
Giri) Gresik, Sunan 2. Pesdik mempresentasikan hasil 2. Gambar
Ampel, dan membuat kliping di depan kelas. walisanga
Sunan Giri 3. Gambar Sunan
4.4.5 Mempresentasika Gresik, Sunan
n kliping dengan Ampel, dan
bahasa sendiri Sunan Giri
4. Contoh peta
konsep

Silabus KeNUan/MI/LP Ma’arif NU/BMS/TP.2018-2019 4


Semester : II (Genap)
Alokasi Waktu : 32 JP (16 pertemuan)
Kompetensi Inti :
Kompetensi Inti I : Berpegang teguh pada Aqidah Ahlussunnah wal Jama’ah NU
Kompetensi Inti II : Berakhlak dan berkepribadian santri aswaja
Kompetensi Inti III : Memahami budaya/tradisi, institusi, dan organisasi NU
Kompetensi Inti IV : Mengamalkan, mencintai, dan melestarikan budaya/tradisi NU serta berkhidmah pada NU

Kompetensi Dasar Materi Alokasi Sumber Belajar,


Indikator Kegiatan Pembelajaran Penilaian
(KD) Pembelajaran Waktu Media, dan Alat
1.1 Memiliki 1.1.1 Berpegang teguh Observasi/
aqidah pada Aqidah Pengamatan
Ahlussunnah Ahlussunnah wal
wal Jama’ah Jama’ah NU
NU yang dalam kehidupan
kokoh sehari-hari

2.1 Memiliki 2.1.1 Berakhlak dan Observasi/


akhlak dan berkepribadian Pengamatan
kepribadian santri aswaja
santri aswaja dalam kehidupan
sehari-hari

3.1 Mengenal 3.1.1 Menyebutkan Tokoh NU 1. Pesdik mengamati foto tokoh NU KH. Tes Tulis 2 x 35 1. Modul Ke-NU-
tokoh KH. tokoh pendiri NU KH. Hasyim Hasyim Asy’ari menit an Kur. 2013
Hasyim (KH. Hasyim Asy’ari 2. Pesdik melakukan kegiatan literasi Kls. 1 LP
Asy’ari Asy’ari) tentang biografi dan jasa-jasa KH. Ma’arif NU
3.1.2 Menyebutkan jasa Hasyim Asy’ari Kab. BMS.
KH. Hasyim 3. Pesdik melakukan kegiatan tanya 2. Foto KH.
Asy’ari jawab dengan pendidik hasil dari Hasyim Asy’ari
literasi.
4. Pesdik dengan bimbingan pendidik
dapat menyebutkan tokoh pendiri NU
beserta jasanya.
5. Pendidik memberikan klarifikasi dan
penguatan hasil tanya jawab dengan
pesdik.

Silabus KeNUan/MI/LP Ma’arif NU/BMS/TP.2018-2019 5


3.2 Mengenal 3.2.1 Menyebutkan Basmalah 1. Pendidik menyajikan kepada pesdik Tes Tulis 6 x 35 Modul Ke-NU-an
ajaran ajaran dalam al permasalahan sehari-hari berkaitan menit Kur. 2013 Kls. 1
Ahlussunnah Ahlussunnah wal Fatihah, niat, dengan membaca al Fatihah dalam LP Ma’arif NU
wal Jama’ah Jama’ah NU doa iftitah, shalat, niat, doa iftitah, takhiyat, dan Kab. BMS.
NU tentang berupa membaca takhiyat, dan wirid.
basmalah, niat, basmalah dalam wirid 2. Pendidik melakukan tanya jawab
doa iftitah, surat Al Fatihah dengan pesdik tentang permasalahan
takhiyat, dan 3.2.2 Menyebutkan tersebut.
wirid ajaran 3. Pesdik dengan bimbingan pendidik
Ahlussunnah wal dapat menyebutkan ajaran ahlussunah
Jama’ah NU wal jama’ah NU tentang basmalah,
berupa niat, doa iftitah, takhiyat, dan wirid.
melafalkan niat 4. Pendidik memberikan klarifikasi dan
dalam shalat penguatan terhadap pesdik tentang
3.2.3 Menyebutkan ajaran ahlussunnah wal jama’ah NU
ajaran tentang basmalah, niat, doa iftitah,
Ahlussunnah wal takhiyat, dan wirid.
Jama’ah NU
berupa membaca
doa iftitah
“Allahu akbar
kabira ... dst”
3.2.4 Menyebutkan
ajaran
Ahlussunnah wal
Jama’ah NU
berupa membaca
“sayyidina” pada
takhiyat
3.2.5 Menyebutkan
ajaran
Ahlussunnah wal
Jama’ah NU
berupa membaca
wirid setelah
shalat

4.1 Meneladani 4.1.1 Membuat karya Tokoh NU 1. Pesdik membuat pigura dengan Kinerja 4 x 35 1. Modul Ke-NU-
tokoh KH. seni pigura KH. Hasyim gambar/foto KH. Hasyim Asy’ari 1. Praktik menit an Kur. 2013

Silabus KeNUan/MI/LP Ma’arif NU/BMS/TP.2018-2019 6


Hasyim dengan teknik Asy’ari 2. Pesdik mempresentasikan tokoh dalam 2. Produk Kls. 1 LP
Asy’ari kolase dari bahan pigura dengan bahasa sendiri Ma’arif NU
alam/ buatan Kab. BMS.
berisi gambar 2. Foto KH.
tokoh KH. Hasyim Asy’ari
Hasyim Asy’ari. 3. Kardus
4.1.2 Pesdik 4. Lem, gunting,
mempresentasika penggaris,
n tokoh dalam spidol/ pensil
pigura (KH. 5. Biji/ sedotan,
Hasyim Asy’ari) dll.
dengan bahasa
sendiri

4.2 Mengamalkan 4.2.1 Memberi tanda Basmalah, 1. Pesdik memberi tanda cheklist pada Kinerja 4 x 35 1. Modul Ke-NU-
ajaran cheklist pada niat, doa daftar ajaran Ahlussunnah wal 1. Praktik menit an Kur. 2013
Ahlussunnah daftar ajaran iftitah, Jama’ah NU tentang basmalah, niat, 2. Produk Kls. 1 LP
wal Jama’ah Ahlussunnah wal takhiyat, dan doa iftitah, takhiyat, dan wirid.. Ma’arif NU
NU (basmalah, Jama’ah NU wirid 2. Pesdik mempresentasikan hasil Kab. BMS.
niat, doa tentang basmalah, memberi tanda cheklist pada data 2. Daftar cheklist
iftitah, niat, doa iftitah, dengan bahasa sendiri di depan kelas. ajaran
takhiyat, dan takhiyat, dan Ahlussunnah
wirid) wirid. wal Jama’ah
NU tentang
basmalah, niat,
doa iftitah,
takhiyat, dan
wirid setelah
shalat

.....................................................................
Mengetahui,
Kepala MI Guru Mata Pelajaran Ke-NU-an,

................................................... ...................................................

Silabus KeNUan/MI/LP Ma’arif NU/BMS/TP.2018-2019 7

Anda mungkin juga menyukai