Anda di halaman 1dari 3

PEMERINTAH KABUPATEN BANGKALAN

DINAS KESEHATAN
UPT PUSKESMAS SEPULU
Jalan Samudra No.103.Telepon 0859-0004-5400,KodePos 69154
Website : https//sites.google.com/view/puskesmas-sepulu
E-mail : pkmsepulu10@gmail.com
SEPULU

NOTULEN RAPAT

PELAKSANAAN

Pertemuan : Lokakarya mini bulanan pertama puskemas sepulu

Tempat : Ruang pertemuan puskesmas sepulu

Hari : senin

Tanggal : 09-01-2023

Waktu : 08:30-selesai

Notulen : juhairiyah

PIMPINAN RAPAT Puskesmas sepulu

Rapatdipimpinoleh : Kepalapuskesmassepulu

SUSUNAN ACARA

Pembukaan : Sambutan dari kepala puskesmas sepulu


Assalamualaikum wr.wb. puji syukur saya panjatkan kepada
Allah SWT yang telah mana pada hari ini kita telah di
berikan kesehatan sehingga kita dapat berkumpul di aula
puskemas sepulu dalam rangkan minlok.terimakasih kepada
rekan rekan puskesmas sepulu yang telah hadir di minlok
bulan ini dan saya sangat mengharapkan kerjasama rekan-
rekan semua dalam melaksanakan kegiatan upaya
kesehatan berbasis masyarakat, tanpa kerjasama yang baik
dari setiap pengelolah program kegiatan ini tidak akan
berjalan dengan baik.baik program esesian dan program
maupun pengembangan.

PokokBahasan : 1. Pemaparan hasil kegiatan/PKP yang sudah di


lakukan di tahun 2022 ( Agusmunandar )
2. Pemaparan rencana kegiatan di tahun 2023 oleh
ketua UKM ( Agusmunandar)

HASIL RAPAT  Pemaparan hasil kegiatan /PKP yang sudah di


lakukan di tahun 2022 ( Agusmunandar )
1.Pelayanan Kesehatan Gigi Masyarakat

1. PAUD dan TK yang mendapat penyuluhan/pemeriksaan


gigi dan mulut
2. Kunjungan ke Posyandu terkait kesehatan gigi dan mulut

2.Pelayanan Kesehatan Indera

Deteksi dini gangguan penglihatan dan ganguan


pendengaran paling kurang pada 40% populasi

3. Penanganan Masalah Penyalahgunaan Napza


Penyediaan dan penyebaran informasi tentang
pencegahan & penanggulangan bahaya
penyalahgunaan Napza

4.Pelayanan Kesehatan Matra

Hasil pemeriksaan kesehatan jamaah haji 3 bulan


sebelum operasional terdata.

5.Pelayanan Kesehatan Tradisional

1. Pembinaan Penyehat Tradisional

6.Pelayanan Kesehatan Olahraga

1. Kelompok /klub olahraga yang dibina


2. Pengukuran Kebugaran Calon Jamaah Haji
3. Puskemas menyelenggarakan pelayanan kesehatan
Olahraga internal
4. Pengukuran kebugaran Anak Sekolah

7.Pelayanan Kesehatan Kerja

1. Puskesmas menyelenggarakan K3 Puskesmas (internal)


2. Puskesmas menyelenggarakan pembinaan K3
perkantoran
3. Promotif dan preventif yang dilakukan pada kelompok
kesehatan kerja

 Pemaparanren canakegiatan di tahun 2023


olehketua UKM ( Agusmunandar)

1.Penyuluhan dan pelayanan KB


2. Pendampingan rujukan balita stanting / gizi buruk
3. Kunjungan pembinaan posyandu
4.Kunjungan lapangan bumil resti
5. Deteksidini/srining factor resikodan PMT prioritas di
instansi
6. skrining perilaku merokok dan sosialisasi KTR di
sekolahdan di pondok pesantren
7. memantau minum obat oralit dan zink bagi balita diare di
masyarakat
8.Penemuan kasusaktif TBC
9.Investigasi kontak TBC
10.Kunjungan rumah untuk terapi pencegahan TBC
11.Pemberantasan sarangn yamuk (PSN) pelepasan liaran
nyamuk walbachia
12. Edukasi lansia dan lansiar esti
13.Kunjungan rumah edukasi keluarga untuk perawatan dan
berobat pada orang dengan ganguan jiwa (ODGJ)
14. Kunjungan pembinaan praktek mandiri
15.Pelaksaan skrining masalah kesehatan jiiwa di UKBN/
lembaga pembinaan obat cacing pada anak sekolah
16.swiping balita yang tidak dating imunisasi di posyandu
/DOFU
17.Penemuan kasus hepatitis B (Hbsagreaktif) pada bayi
usia 9-12 bulan di masyarakat
18. Imunisasirutin di posyandu

PENUTUP

Kesimpulan : 1. Pencapaian program kesehatan di wilayah kerja


puskesmas sepulu telah berlajan dengan yang di
harapkan hampir semua kegiatan telah mencapai target

2. bagi program yang belum mencapai target di tahun


2022 untuk menjemput bola di tahun 2023 agar
mencapai target

MENGETAHUI
KEPALA UPT PUSKESMAS SEPULU, NOTULEN

JUHAIRIYAH.S.ST.Bd
SLAMET FITRIADY S,S.Kep.,Ns
Penata
NIP. 19780830 200701 2 008

Anda mungkin juga menyukai