Anda di halaman 1dari 30

✓ BARU V1

PERBAIKAN VII

PERMOHONAN PERSETUJUAN ETIK


PENELITIAN MENGGUNAKAN SUBYEK
HEWAN COBA

Judul : Uji Efektivitas Ekstrak Daun Kebiul (Caesalpinia


Bonduc (L).Roxb) terhadap Kadar Glukosa Darah
Tikus dengan Diabetes Melitus yang Diinduksi
Streptozotocin
Peneliti Utama : Anisah Ainun Zahrah
NPM : 105421102320
No. Hp : 081243784010
Program Pendidikan/ Instansi : Pendidikan Dokter

KOMITE ETIK PENELITIAN KESEHATAN


FAKULTAS KEDOKTERAN DAN ILMU KESEHATAN
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH MAKASSAR
2023
MAJELIS PENDIDIKAN TINGGI PIMPINAN PUSAT MUHAMMADIYAH
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH MAKASSAR
FAKULTAS KEDOKTERAN & ILMU KESEHATAN
KOMISI ETIK PENELITIAN KESEHATAN
Alamat: Lt.3 KEPK Jl. Sultan Alauddin No. 259 Tlp. 0411- 840 199, E-mail: ethics@med.unismuh.ac.id, Makassar, Sulawesi Selatan

‫ﺒﺳﻢﺍﷲﺍﻟﺮﺤﻤﻦﺍﻟﺮﺤﯾﻢ‬
FORMULIR PENGAJUAN ETIK PENELITIAN KESEHATAN YANG
MEMANFAATKAN HEWAN PERCOBAAN

No.Registrasi Protokol :

1 Ketua Pelaksana : (gelar,


nama, instansi)

2 Judul Penelitian:
3. Tipe Proyek
Proyek Baru

Proyek Lanjutan

Proyek Perubahan

Apabila Proyek perubahan dan lanjutan, sebutkan No. SP3 sebelumnya :

4 Penelitian bukan kerja sama

kerjasama nasional

kerjasama internasional
(lampirkan persetujuan etik dari negara tersebut )

melibatkan peneliti asing (lampirkan persetujuan dari LIPI)


5 Institusi Pelaksana
6 Sumber Dana

7 Total dana penelitian Rp


8 Tempat penelitian
10 Waktu penelitian Mulai :

Selesai:

11 Persyaratan Dokumen untuk Kelengkapan Protokol (beri tanda v yang ada)


√ Lima rangkap Formulir Pengajuan Etik Penelitian Kesehatan menggunakan Binatang
Percobaan
√ Satu rangkap proposal asli yang sudah disetujui oleh pembimbing atau kepala instansi
(dilampirkan : persetujuan atasan yang berwenang)
√ Lima Rangkap Ringkasan Proposal bersama lampiranya di bawah ini:√
√ Lampiran 1. Susunan tim peneliti beserta keahliannya
√ Lampiran 2. Biodata lengkap peneliti utama (termasuk pengalaman penelitian)
√ Lampiran 3. Persetujuan Atasan yang Berwenang/ Pembimbing
√ Lampiran 4. Persetujuan Ahli Hewan Percobaan KEPK Fak. Kedokteran
√ Lampiran 5. Deskripsi Penelitian
√ Lampiran 6. Alat dan Bahan yang Dipakai pada Penelitian, lengkap dengan spesifikasi
Lampiran 7. Surat Perjanjian Kerjasama antara Peneliti, Sponsor dan Institusi Penelitian
(untuk penelitian kerjasama)
Lampiran 8. Investigator’s brochure (Bila diperlukan)
√ Lampiran 9. Rincian anggaran
√ Lampiran 10. lain-lain

Deskripsi Penelitian :
12. Protokol penelitian ini telah dibahas dengan Penanggung Jawab Lab/ Ahli Hewan Percobaan/ Komisi
Pemanfaatan dan Pemeliharaan Hewan Percobaan (KPPH)?

Ya Tidak

13. Bila ya, apakah ada rekomendasi KPPH tentang protokol penelitian yang diajukan ?

Ya Tidak

(bila ada, rekomendasi harap dilampirkan)

14. Data hewan percobaan yang akan digunakan :


Spesies hewan : Strain : Umur : Berat badan :

Jenis kelamin : Jumlah : Asal hewan :

15. Keterangan mengenai prosedur yang akan dilakukan terhadap hewan.

a. Tujuan proyek :

.
b. Alasan memanfaatkan hewan dalam kajian penelitian ini ( silahkan kemukakan dengan review
literatur).
.

c. Prosedur yang akan dilakukan (termasuk pre, post, dan selama pelaksanaan ).
- Pre Penelitian:
- Post Penelitain :
- Selama Penelitian :
d. Lama penelitian :

e. Apakah ada hewan yang akan dimusnahkan setelah penelitian selesai.

Ya Tidak

Bila ya, beri penjelasan alasan pemusnahan

f. Cara hewan dimusnahkan/ disacrificed :

16. Peralatan dan obat-obatan/ anestesi yang akan digunakan terhadap hewan
a. Peralatan :
b. Obat penenang-analgesik (anestesia)
Nama obat:
c. Obat –obatan lainnya
Nama obat:

17. Klasifikasi proyek ( *)

A B C D E

(*)
A : Penelitian yang dilakukan pada hewan invertebrata, atau tumbuhan, bakteri, amuba (binatang
bersel satu).
B : Penelitian pada hewan vertebrata yang sedikit sekali atau sama sekali tidak menimbulkan rasa
ketidak nyamanan
C : Penelitian pada hewan vertebrata yang sedikit menimbulkan stres atau rasa sakit tetapi pendek
D : Penelitian yang dilakukan pada hewan vertebrata dimana stress dan rasa sakit tidak bisa
dihindarkan.
E : Prosedur yang menimbulkan rasa sakit di atas toleransi sakit pada hewan tanpa dianestesi, dalam
keadaan sadar.
18. Lokasi dimana hewan akan ditempatkan :

Makassar , 19 September 2023

Anisah Ainun Zahrah


MAJELIS PENDIDIKAN TINGGI PIMPINAN PUSAT MUHAMMADIYAH
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH MAKASSAR
FAKULTAS KEDOKTERAN & ILMU KESEHATAN
KOMISI ETIK PENELITIAN KESEHATAN
Alamat: Lt.3 KEPK Jl. Sultan Alauddin No. 259 Tlp. 0411- 840 199, E-mail: ethics@med.unismuh.ac.id, Makassar, Sulawesi Selatan

‫ﺒﺳﻢﺍﷲﺍﻟﺮﺤﻤﻦﺍﻟﺮﺤﯾﻢ‬

RINGKASAN PROPOSAL

Judul Penelitian : Uji Efektivitas Ekstrak Daun Kebiul (Caesalpinia


Bonduc (L).Roxb) terhadap Kadar Glukosa Darah
Tikus dengan Diabetes Melitus yang Diinduksi
Streptozotocin

Peneliti Utama : Anisah Ainun Zahrah

Penghubung : Dr. dr. Ami Febriza Achmad, M.Kes

No. telepon/HP : 081243784010

Lokasi Penelitian/ : Laboratorium Farmasi Universitas Muhammadiyah


Bagian Makassar

Jenis Penelitian : Beri tanda √ kotak yang sesuai


Riset Proyek Baru

Pengajaran Proyek Perbaikan

Lain-lain Proyek Lanjutan


Bila Proyek perbaikan atau lanjutan, lampirkan
persetujuan sebelumnya.

Proyek dimulai tanggal : 1 September 2023


Lama Penelitian : 1 bulan
1. Nama-Nama, Titel, Kualifikasi dan Departmen / Bagian tempat kerja dari
Peneliti Utama, Assosiet dan pembantu peneliti:
▪ Peneliti Utama: .
2. Apakah anda mencari sponsor dari luar? Ya Tidak

(Bila tidak, langsung ke nomor 3)


(Bila ya, sebutkan sponsor)

3. Jelaskan dengan singkat tetapi lengkap tentang tujuan, hipothese manfaat yang
jelas dari penelitian ini:
- Tujuan : untuk mengetahui efektifitas ekstrak daun kebiul (Caesalpinia
bonduc (L).Roxb) dalam menurunkan kadar glukosa darah tikus dengan
diabetes melitus yang diinduksi streptozotocin
- Hipotesis : Ekstrak daun kebiul (Caesalpinia bonduc (L).Roxb)
memberikan efek hipoglikemik terhadap tikus dengan diabetes melitus
yang diinduksi streptozotocin

4. Jelaskan dengan singkat tetapi lengkap tentang latar belakang ilmiah dari
penelitian ini dan rencana penelitiannya. Scientific background to the project and
project plan:
Oleh karena prevalensi diabetes melitus yang tinggi di Indonesia serta himbauan
WHO untuk selalu mengembangkan penelitian tentang herbal medicine yang
berpotensi sebagai agen hipoglikemik dikarenakan penggunaan jangka obat
sintetik yang memiliki efek samping serta penggunaan obat seumur hidup yang
meningkatkan beban negara. Serta hasil penelitian terhadap senyawa flavonoid
dari inti biji kebiul (Caesalpinia bonduc (L).Roxb) yang terbukti memiliki efek
hipoglikemik dan profil senyawa tanaman kebiul (Caesalpinia bonduc (L).Roxb)
yang memperlihatkan bahwa senyawa flavonoid ini paling banyak ditemukan
pada daun, maka peneliti bermaksud untuk melakukan penelitian tentang Uji
Efektivitas Ekstrak Daun Kebiul (Caesalpinia Bonduc (L).Roxb) Terhadap
Kadar Glukosa Darah Tikus Dengan Diabetes Melitus Yang Diinduksi
Streptozotocin.

5. Apakah metode yang digunakan pada penelitian ini bisa dilakukan dengan
simulasi komputer atau dilakukan pada binatang percobaan?
Ya No

6. Jelaskan dengan ringkas semua metode yang anda gunakan pada subyek hewan
coba:
- Dipilih secara random 25 ekor tikus wistar lalu diaklimatisasi selama 7
hari kemudian diinjeksi streptozotocin intraperitoneal pada hari ke-8 dan
diberi diet tinggi lemak pada hari ke 8,9 dan 10 lalu diukur kadar glukosa
darahnya cara tikus yang telah diberi anestesi lokal dipasang pada penahan
lalu dimasukkan jarum 23 G ke dalam pembuluh darah tanpa menggosok
ekor tikus terlebih dahulu.
- Tikus yang telah mengalami peningkatan kadar glukosa darah >200
mg/dL dikelompokkan menjadi 5 kelompok yaitu : kelompok kontrol
positif yang akan diinjeksi glibenclamid, kelompok kontrol negatif yang
akan diinjeksi Na-CMC serta kelompok konsentrasi ekstrak kebiul
200/KgBB, 300/KgBB dan 400/KgBB
- Setelah dilakukan intervensi glukosa darah diukur kembali pada jam ke
0,2,4,6 dan 24 dengan cara tikus yang telah diberi anestesi lokal dipasang
pada penahan lalu dimasukkan jarum 23 G ke dalam pembuluh darah
tanpa menggosok ekor tikus terlebih dahulu.

7. Jelaskan kemungkinan bahaya, risiko atau efek samping dari cara yang anda
gunakan, serta kewaspadaan yang anda lakukan untuk mencegah atau
meminimalkan hal tersebut:
- Risiko perdarahan pasca pengambilan sampel darah dapat dihindari
dengan kompresi lokasi pengambilan sampel
- Nyeri akibat pengambilan darah dapat dihindari dengan melakukan
anestesi lokal sesuai SOP
- Risiko infeksi pada daerah pengambilan sampel darah dapat dicegah
dengan melakukan tindakan yang aseptik dan menjaga lingkungan hewan
coba tetap bersih

8. Jelaskan hal-hal yang tidak enak atau yang mengganggu subyek tapi harus
dilakukan oleh subyek.
Subyek harus diinduksi streptozotocin agar mengalami diabetes melitus

9. Tuliskan jumlah, jenis dan batasan usia subyek termasuk kontrol bila ada.
- Jumlah : 25
- Jenis : tikus wistar (Rattus novergicus) putih jantan berat ± 200 gram
- Usia : ± 3 bulan.

10. Sumber dan cara rekrutmen subyek :


Sumber subyek dibeli dan Subyek yang memenuhi kriteria inklusi dipilih secara
random

11. Apakah ada hubungan khusus antara subyek dengan orang yang merekrutnya?
Tidak ada

12. Kriteria ekslusi? Termasuk kriteria untuk mengundurkan diri.


- Kriteria eksklusi :
a. Tikus wistar yang cacat
b. Tikus wistar yang albino
c. Tikus wistar yang tidak mampu beradaptasi.
- kriteria drop out :
≥60 % tikus mati selama penelitian maka penelitian akan diberhentikan
13. Tuliskan secara rinci semua pembiayaan yang diusulkan:
- Pembuatan ekstrak dan uji fitokimia :Rp. 1. 000.000
- Tikus wistar :95.000/ ekor, maka 25 ekor x 75.000 = 2.375.000
- Perawatan tikus : 100.000
- Streptozotocin : 1.000.000
- Biaya tak terduga : 1.000.000

14. Apakah digunakan manusia sebagai subyek penelitian?


Ya Tidak

15. Fasilitas apa yang anda sediakan untuk mencegah dan mengatasi adverse event?
Menggunakan APD dan melakukan tindakan yang steril

16. Bagaimana anda menjaga kerahasiaan informasi, baik selama penelitian maupun
setelah penelitian selesai?
Dengan tidak menyebarkan hasil penelitian sampai penelitian selesai

17. (a). Apaka digunakan bahan radioaktif? Ya Tidak

(b). Apakah pada penelitian ini digunakan tehnik DNA, toksin, mutagen,
tetragon atau karsinogen?

Ya Tidak

18. Apakah proposal ini dimintakan persetujuan etik dari komite etik lain ?
Ya Tidak

Bila ya, ke komite etik mana saja:

Apakah sudah disetujui? Ya Tidak

Bila ya, lampirkan kopi dari persetujuan tersebut..

19. Isu etik apakah yang mungkin terjadi pada pelaksanaan proyek penelitian,
sehubungan dengan jawaban anda terdahulu?
Isu etik yang mungkin terjadi adalah keadilan dalam memperlakukan subyek dan
kesejahteraan hewan.
Jelaskan jawaban anda untuk hal tersebut!
- Kesejahteraan hewan: Dalam penelitian diabetes melitus yang
menggunakan tikus sebagai model, penting untuk memastikan bahwa
tikus-tikus tersebut diperlakukan dengan baik dan mendapatkan
perawatan yang memadai. Ini termasuk kondisi kandang yang sesuai,
pemberian makanan dan air yang cukup, serta pemantauan kesehatan
secara berkala untuk mengidentifikasi potensi penderitaan atau penyakit.
- Penghindaran penderitaan yang tidak perlu: Peneliti harus berusaha untuk
mengurangi penderitaan yang tidak perlu pada hewan percobaan. Ini
berarti menggunakan metode alternatif yang tidak melibatkan penderitaan
hewan atau menggunakan teknik yang lebih meminimalkan stres dan rasa
sakit bagi tikus dalam penelitian.
- Validitas dan relevansi penelitian: Pertimbangan etika juga harus
melibatkan pertanyaan tentang apakah penggunaan hewan coba dalam
penelitian ini benar-benar diperlukan untuk mendapatkan hasil yang
relevan dan valid. Dalam beberapa kasus, penelitian dengan model hewan
mungkin menjadi langkah yang diperlukan sebelum mencoba
diaplikasikan pada manusia. Namun, para peneliti harus secara kritis
mempertimbangkan manfaat ilmiah yang diharapkan dan pertimbangan
etis dalam penggunaan hewan coba.
- Alternatif pengujian: Isu etika muncul tentang penggunaan tikus diabetes
melitus sebagai model penelitian. Peneliti harus mempertimbangkan
penggunaan alternatif pengujian, seperti penggunaan sel-sel atau model in
silico (dalam komputer), jika memungkinkan, untuk mengurangi
penggunaan hewan coba atau menerapkan metode non-invasif.
- Pengawasan dan persetujuan etika: Penelitian yang melibatkan hewan
coba harus melewati proses pengawasan dan persetujuan etika oleh komite
etika atau badan yang bertanggung jawab untuk memastikan bahwa
penelitian ini sesuai dengan standar etika yang tinggi dan relevan dengan
tujuan penelitian yang diinginkan.
- Penggunaan data yang ada: Peneliti harus mencari dan memanfaatkan data
yang sudah ada, jika memungkinkan, untuk menghindari pengulangan
penelitian yang tidak perlu pada hewan coba.
- Penting untuk selalu menekankan perlunya mempertimbangkan isu-isu
etika dalam penelitian yang melibatkan hewan coba, termasuk dalam
penelitian diabetes melitus menggunakan tikus sebagai model. Tujuan
utama adalah memastikan bahwa perlakuan terhadap hewan coba
dilakukan secara etis dan penelitian dilakukan dengan mempertimbangkan
kesejahteraan dan keadilan terhadap hewan tersebut.
PERNYATAAN

Saya yang bertanda tangan di bawah ini telah membaca dan mengerti tentang peraturan-
peraturan terbaru tentang percobaan yang dilakukan pada manusia atau hewan dan penjelasan-
penjelasan tambahan tehadap peraturan tersebut. Saya menyadari tanggung jawab yang harus
saya jalankan dalam menjalankan semua langkah-langkah penelitian saya, prinsip-prinsip dan
lain-lain hal yang ditentukan oleh Komite Etik Penelitian Kesehatan Fakultas Kedokteran dan
Ilmu Kesehatan Universitas Muhammadiyah Makassar sehubungan dengan etika penelitian
menggunakan subyek manusia atau hewan.

Makassar, 19 September 2023

Anisah Ainun Zahrah


MAJELIS PENDIDIKAN TINGGI PIMPINAN PUSAT MUHAMMADIYAH
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH MAKASSAR
FAKULTAS KEDOKTERAN & ILMU KESEHATAN
KOMISI ETIK PENELITIAN KESEHATAN
Alamat: Lt.3 KEPK Jl. Sultan Alauddin No. 259 Tlp. 0411- 840 199, E-mail: ethics@med.unismuh.ac.id, Makassar, Sulawesi Selatan

‫ﺒﺳﻢﺍﷲﺍﻟﺮﺤﻤﻦﺍﻟﺮﺤﯾﻢ‬
Lampiran 1 :
Susunan Tim Peneliti

N0 Nama Kedudukan
dalam penelitian

1 Anisah Ainun Zahrah Peneliti utama


2 Dr. dr. Ami Febriza Achmad, M.Kes Pembimbing
3
4
MAJELIS PENDIDIKAN TINGGI PIMPINAN PUSAT MUHAMMADIYAH
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH MAKASSAR
FAKULTAS KEDOKTERAN & ILMU KESEHATAN
KOMISI ETIK PENELITIAN KESEHATAN
Alamat: Lt.3 KEPK Jl. Sultan Alauddin No. 259 Tlp. 0411- 840 199, E-mail: ethics@med.unismuh.ac.id, Makassar, Sulawesi Selatan

‫ﺒﺳﻢﺍﷲﺍﻟﺮﺤﻤﻦﺍﻟﺮﺤﯾﻢ‬
Lampiran 2:
Biodata Peneliti Utama
I. Identitas Peneliti
Nama Anisah Ainun Zahrah
Tempat dan tanggal lahir Sikeli, 24 Januari 2002
Jenis kelamin Perempuan
Pekerjaan Mahasiswa
No. HP 081243784010
Tempat tinggal Minasa Upa
Email anisahainunzahrahregistrasi@gmail.com

II. Riwayat Pendidikan


Jenjang Akademik Lulus Tahun
SDN SDN 14 Sikeli
SMPN SMPN 09 Kabaena Barat
SMAN SMAN 02 Bombana
S1

III. Riwayat Pekerjaan


Riwayat Pekerjaan Tahun
IV. Pengalaman Penelitian

Judul Penelitian Pendanaan

Makassar, 19 September 2023

Anisah Ainun Zahrah


MAJELIS PENDIDIKAN TINGGI PIMPINAN PUSAT MUHAMMADIYAH
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH MAKASSAR
FAKULTAS KEDOKTERAN & ILMU KESEHATAN
KOMISI ETIK PENELITIAN KESEHATAN
Alamat: Lt.3 KEPK Jl. Sultan Alauddin No. 259 Tlp. 0411- 840 199, E-mail: ethics@med.unismuh.ac.id, Makassar, Sulawesi Selatan

‫ﺒﺳﻢﺍﷲﺍﻟﺮﺤﻤﻦﺍﻟﺮﺤﯾﻢ‬
Lampiran 3 :
SURAT PERSETUJUAN

Yang bertanda tangan dibawah ini:


Nama : Dr. dr. Ami Febriza Achmad, M.Kes

Jabatan : pembimbing

Menerangkan bahwa yang bersangkutan di bawah ini :


Nama : Anisah Ainun Zahrah

NIM : 105421102320

Program : Pendidikan Dokter

Menyatakan setuju bila yang bersangkutan di atas melakukan penelitian dengan judul:
Uji Efektivitas Ekstrak Daun Kebiul (Caesalpinia Bonduc (L).Roxb) terhadap Kadar
Glukosa Darah Tikus dengan Diabetes Melitus yang Diinduksi Streptozotocin

Makassar, 19 September 2023

Dr. dr. Ami Febriza Achmad, M.Kes


MAJELIS PENDIDIKAN TINGGI PIMPINAN PUSAT MUHAMMADIYAH
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH MAKASSAR
FAKULTAS KEDOKTERAN & ILMU KESEHATAN
KOMISI ETIK PENELITIAN KESEHATAN
Alamat: Lt.3 KEPK Jl. Sultan Alauddin No. 259 Tlp. 0411- 840 199, E-mail: ethics@med.unismuh.ac.id, Makassar, Sulawesi Selatan

‫ﺒﺳﻢﺍﷲﺍﻟﺮﺤﻤﻦﺍﻟﺮﺤﯾﻢ‬

Lamp 4
PENANGGUNG JAWAB HEWAN PERCOBAAN

Formulir isian diterima tanggal : 2023

Keputusan : Diterima

Perbaikan

Ditolak

pada tanggal: ………………………………………

Nomor Rujukan:
0 0 0 0

Makassar, 19 September 2023

Penanggung Jawab Hewan Percobaan

Anisah Ainun Zahrah


MAJELIS PENDIDIKAN TINGGI PIMPINAN PUSAT MUHAMMADIYAH
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH MAKASSAR
FAKULTAS KEDOKTERAN & ILMU KESEHATAN
KOMISI ETIK PENELITIAN KESEHATAN
Alamat: Lt.3 KEPK Jl. Sultan Alauddin No. 259 Tlp. 0411- 840 199, E-mail: ethics@med.unismuh.ac.id, Makassar, Sulawesi Selatan

‫ﺒﺳﻢﺍﷲﺍﻟﺮﺤﻤﻦﺍﻟﺮﺤﯾﻢ‬
MAJELIS PENDIDIKAN TINGGI PIMPINAN PUSAT MUHAMMADIYAH
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH MAKASSAR
FAKULTAS KEDOKTERAN & ILMU KESEHATAN
KOMISI ETIK PENELITIAN KESEHATAN
Alamat: Lt.3 KEPK Jl. Sultan Alauddin No. 259 Tlp. 0411- 840 199, E-mail: ethics@med.unismuh.ac.id, Makassar, Sulawesi Selatan

‫ﺒﺳﻢﺍﷲﺍﻟﺮﺤﻤﻦﺍﻟﺮﺤﯾﻢ‬
Lampiran 5 :
DESKRIPSI PENELITIAN

A. LATAR BELAKANG

Indonesia merupakan negara tropis yang dikenal sebagai mega center


biodiversity terbesar ke-2 di dunia setelah Brazil. Terdapat sekitar 30.000 jenis
tumbuhan yang tersebar di seluruh wilayah Indonesia , sekitar 7000-nya di perkirakan
berkhasiat sebagai obat dan 2500-nya sengaja di budidayakan sebagai tanaman obat.
Hal ini menjadi bukti bahwa di Indonesia sendiri penggunaan tanaman sebagai obat
telah lama dan masih digunakan sampai sekarang. Berbagai tanaman tersebut
dimanfaatkan menjadi obat tradisional yang secara turun temurun telah dibuktikan
berdasarkan pengalaman (empiris) dapat memelihara kesehatan, mencegah dan
mengobati berbagai macam penyakit. Salah satu tanaman yang berkhasiat sebagai obat
dan telah lama digunakan adalah biji kebiul (Caesalpinia bonduc (L).Roxb).
Kebiul (Caesalpinia bonduc (L).Roxb) merupakan tumbuhan tropis yang
tersebar di seluruh dunia utamanya India, Sri Lanka, Myanmar dan Indonesia.
Kandungan senyawa bioaktif flavonoid, saponin, tanin, alkaloid, sterol, fenol, dan
glikosida yang tersebar di seluruh bagian tanaman kebiul digunakan sebagai antipiretik,
antibakteri, antihelmintik, antioksidan, antiperiodik, hidrokel bahkan antidiabetik.
Hasil penelitian sebelumnya menyimpulkan bahwa serbuk biji kebiul
(Caesalpinia bonduc (L).Roxb) dapat menurunkan kadar glukosa darah mencit dengan
diabetes melitus eksperimental yang di induksi streptozotocin mulai dosis 5% dan
meningkat secara eksponensial setiap penambahan konsentrasi 2,5% sampai dosis
maksimal 10%. Senyawa flavonoid pada kebiul (Caesalpinia bonduc (L).Roxb) dapat
meningkatkan sekresi insulin, meningkatkan toleransi glukosa, menurunkan resistensi
insulin perifer dan menurunkan absorpsi glukosa. Berdasarkan analisis senyawa kimia
flavonoid ini paling banyak ditemukan pada bagian daun diikuti dengan inti biji dan
batang dari tanaman kebiul (Caesalpinia bonduc (L).Roxb).
Diabetes melitus merupakan suatu sindroma metabolik yang ditandai dengan
peningkatan kadar glukosa darah akibat menurunnya jumlah sekresi insulin ataupun
ketidakefektifan kerja insulin itu sendiri. Diabetes melitus telah menjadi penyebab
kematian prematur terbesar di dunia. Penyakit ini juga menjadi predisposisi berbagai
penyakit lainnya seperti diabetik retinopati, penyakit kardiovaskular dan gagal ginjal.
Pada Tahun 2019, Internasional Diabetes Federation (IDF) memperkirakan
sebanyak 463 juta penderita diabetes dan setidaknya terdapat 4,2 juta kasus kematian di
dunia. Kasus ini diperkirakan akan terus meningkat menjadi 578 juta kasus pada 2030
dan menjadi 700 juta kasus pada 2045. Indonesia sendiri menduduki urutan ke-7 dengan
kasus diabetes tertinggi di dunia pada Tahun 2019.
Riset Kesehatan Dasar (RISKEDAS) 2018 menunjukkan bahwa prevalensi
diabetes secara diagnostik didapatkan mulai dari usia ≥ 15 Tahun sebesar 2%. Hal ini
menunjukkan peningkatan sebesar 0,5% dibandingkan dengan hasil Riset Kesehatan
Dasar (RISKEDAS) 2013.
Pasien diabetes melitus harus mengkonsumsi obat antidiabetes seumur hidup.
Penggunaan obat antidiabetes sintetik jangka panjang seperti sulfonylurea dan biguanid
tentunya memiliki efek samping oleh karena itu perlu obat pendamping alami yang
murah, mudah didapatkan tetapi memiliki efek samping rendah.WHO menghimbau
untuk selalu mengembangkan dan meneliti tanaman yang memiliki efek hipoglikemik
karena penggunaan obat sintetik yang kurang aman.
Berbagai ayat dan hadist tentang tanaman juga obat telah Allah turunkan dan menjadi
ladang ijtihad bagi manusia untuk terus mengembangkan serta meneliti tentang tanaman
sebagai obat salah satunya adalah ayat dan hadist berikut.

Artinya:
“ Dan apakah mereka tidak memperhatikan bumi, berapakah banyaknya Kami
tumbuhkan di bumi itu pelbagai macam tumbuh-tumbuhan yang baik?” Syu’ara (26)
ayat 7

Artinya
"Allah tidak menurunkan suatu penyakit kecuali menurunkan obat baginya."(HR.
Muslim)
Oleh karena adanya himbauan tersebut dan hasil penelitian terhadap senyawa
flavonoid dari inti biji kebiul (Caesalpinia bonduc (L).Roxb) yang terbukti memiliki
efek hipoglikemik. Serta profil senyawa tanaman kebiul (Caesalpinia bonduc (L).Roxb)
yang memperlihatkan bahwa senyawa flavonoid ini paling banyak ditemukan pada daun,
maka peneliti bermaksud untuk melakukan penelitian tentang UJI EFEKTIVITAS
EKSTRAK DAUN KEBIUL (CAESALPINIA BONDUC (L).ROXB) TERHADAP
KADAR GLUKOSA DARAH TIKUS DENGAN DIABETES MELITUS YANG
DIINDUKSI STREPTOZOTOCIN.
B. Rumusan Masalah

Rumusan masalah pada penelitian ini yaitu “apakah ekstrak daun kebiul

(CAESALPINIA BONDUC (L).ROXB) efektif dalam menurunkan kadar glukosa

darah tikus dengan diabetes melitus yang diinduksi streptozotocin”

C. Tujuan Penelitian

1. Tujuan umum.
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui efektifitas ekstrak daun kebiul
(Caesalpinia bonduc (L).Roxb) dalam menurunkan kadar glukosa darah tikus dengan
diabetes melitus yang diinduksi streptozotocin.
2. Tujuan Khusus.
a. Untuk mengetahui bagaimana pengaruh pemberian ekstrak daun kebiul

(Caesalpinia bonduc (L).Roxb) dalam menurunkan kadar glukosa darah tikus

dengan diabetes melitus yang diinduksi streptozotocin dengan konsentrasi 200

mg/KgBB

b. Untuk mengetahui bagaimana pengaruh pemberian ekstrak daun kebiul

(Caesalpinia bonduc (L).Roxb) dalam menurunkan kadar glukosa darah tikus

dengan diabetes melitus yang diinduksi streptozotocin dengan konsentrasi 300

mg/KgBB
c. Untuk mengetahui bagaimana pengaruh pemberian ekstrak daun kebiul

(Caesalpinia bonduc (L).Roxb) dalam menurunkan kadar glukosa darah tikus

dengan diabetes melitus yang diinduksi streptozotocin dengan konsentrasi 500

mg/KgBB

D. Manfaat Penelitian

1. Bagi Peneliti
Sebagai bahan pengetahuan dan pembelajaran tersendiri dalam melakukan
penelitian eksperimental di laboratorium.
2. Bagi Universitas
Menjadi referensi pengetahuan di Fakultas Kedokteran dan Ilmu Kesehatan
Universitas Muhammadiyah Makassar mengenai tanaman herbal daun kebiul
(Caesalpinia bonduc (L).Roxb) dan menambah pengetahuan tentang penyakit endokrin
dan metabolik diabetes melitus
3. Bagi Masyarakat
Menambah pengetahuan masyarakat bahwa daun kebiul (Caesalpinia bonduc
(L).Roxb) dapat digunakan untuk penyakit diabetes melitus.
E. Metode Penelitian
1. Desain Penelitian

Desain penelitian ini yaitu penelitian true eksperimental dengan perlakuan


pemberian ekstrak daun kebiul (Caesalpinia bonduc (l).roxb) pada tikus dengan
diabetes melitus yang diinduksi streptozotocin untuk menguji efektivitasnya dalam
menurunkan kadar glukosa darah.
2. Subjek Penelitian

a. Kriteria Inklusi

1) Tikus wistar putih jantan

2) Tikus wistar dengan berat badan minimal ± 200 gram


3) Tikus wistar berusia ± 3 bulan.

b. Kriteria Eksklusi
1) Tikus wistar yang cacat
2) Tikus wistar yang albino
3) Tikus wistar yang tidak mampu beradaptasi.

c. Kriteria Drop Out


1) ≥60 % tikus mati selama penelitian maka penelitian akan diberhentikan
2) Tikus yang tidak mengalami diabetes melitus setelah induksi streptozotocin
yaitu tikus yang memiliki kadar glukosa darah sewaktu < 200 mg/dL.
3. Alat dan Bahan

a. Alat
Alat-alat yang digunakan adalah : spoit 1ml, spoit 5 ml, pipet tetes,
glukometer, cawan porselin, gelas ukur 50 ml dan 100 ml, mortir, neraca analitik,
timbangan analitik, stamper, rotavapor, seperangkat alat maserasi, gelas piala 50
ml,tabung reaksi, jarum 23 G.
b. Bahan
Bahan yang digunakan dalam penelitian ini adalah : simplisia daun kebiul
(Caesalpinia bonduc (l).roxb) , larutan CMC-Na 1 %, tablet glibenclamid, etanol
96%, strip glukometer, aquades, larutan Mg, larutan HCl, larutan FeCl3 1%.
c. Penentuan Jumlah Sampel

Sampel yang digunakan pada penelitian ini adalah tikus wistar (Rattus
novergicus).Pada penelitian ini jumlah sampel minimal diestimasi berdasarkan rumus
Federer sebagai berikut :
(t-1)(r-1)>15
Keterangan :
r = jumlah sampel tiap kelompok perlakuan
t = banyaknya kelompok perlakuan

Dalam rumus akan digunakan t = 5 karena menggunakan 5 kelompok


perlakukan, dalam hal ini ada 3 sampel konsentrasi ekstrak, 1 kontrol positif dan 1
kontrol negatif, maka jumlah sampel (n) minimal tiap kelompok ditentukan sebagai
berikut :

( t-1)(r-1) > 15

d. (5-1)(r-1) > 15
e. (4) (r-1) > 15

f. r-1 > 15:4

g. r>3,75 + 1

h. r>4,75 (dibulatkan menjadi 5)

Berdasarkan hasil perhitungan menggunakan rumus Federer di atas, maka


jumlah sampel tikus minimum adalah 5 ekor dalam setiap kelompok. Pada penelitian
ini digunakan 5 kelompok, jadi total sampel tikus yang digunakan adalah 25 sampel.

F. Hipotesis

1. Hipotesis Null (H0)


Ekstrak daun kebiul (Caesalpinia bonduc (L).Roxb) tidak memberikan efek
hipoglikemik terhadap tikus dengan diabetes melitus yang diinduksi streptozotocin.
2. Hipotesis Alternatif (Ha)
Ekstrak daun kebiul (Caesalpinia bonduc (L).Roxb) memberikan efek
hipoglikemik terhadap tikus dengan diabetes melitus yang diinduksi streptozotocin.
Lampiran 6.
Alat dan Bahan Penelitian

A. Alat

- spoit 1ml
- spoit 5 ml
- pipet tetes
- glukometer
- cawan porselin
- gelas ukur 50 ml dan 100 ml
- mortir
- neraca analitik
- timbangan analitik
- stamper
- rotavapor
- seperangkat alat maserasi
- gelas piala 50 ml
- tabung reaksi
- jarum 23 G.
B. Bahan
- simplisia daun kebiul (Caesalpinia bonduc (l).roxb)
- larutan CMC-Na 1 %
- tablet glibenclamid
- etanol 96%
- strip glukometer
- Aquades
- larutan Mg
- larutan HCl
- larutan FeCl3 1%.
Lampiran 9.
Rencana Biaya Penelitian

Alat dan Bahan Jumlah Harga Satuan Biaya

Pembuatan ekstrak 1 700.000 700.000

Uji fitokimia 3 50.000 150.000

Tikus Rattus 25 95.000 2.375.000

Novergicus

Biaya perawatan 10 5.000 50.000

tikus

Streptozotocin 1 1.000.000 1.000.000

Jumlah 4.425.000
DAFTAR PUSTAKA

Warta Ekspor. OBAT HERBAL TRADISIONAL. Kementerian Perdagangan RI. STT:


Ditjen PEN/MJL/81/IX/2014. Edisi September 2014
2. FARMAKOPE HERBAL INDONESIA EDISI II 2017 DEPARTEMEN
KESEHATAN REPUBLIK INDONESIA.
3. Novalinda N, Priastomo M, Rijai L. Literature Review: Bahan Alam yang
Berpotensi sebagai Antidiabetes. Proceeding of Mulawarman Pharmaceuticals
Conferences. 2021 Dec 31;14:389–97.
4. Safwan S, Ridwan S, Rahman Wahid A. Struktur dan Distribusi Senyawa yang
Diisolasi dari Berbagai Bagian Tanaman Kadara (Caesalpinia bonduc L.): Review.
Jurnal Ilmu Kefarmasian. 2023;4(1).
5. Fathnur SK, Giri A, Akademi S, Al-Fatah F, Jalan B, Gang I, et al. UJI EFEK
ANTIHIPERGLIKEMIK AIR SEDUHAN SERBUK BIJI KEBIUL (Caesalpinia
bonduc (L)Roxb) PADA MENCIT JANTAN YANG TERBEBANI GLUKOSA.
Vol. 2, Jurnal Ilmiah Ibnu Sina. 2017.
6. Lobo V, Patil A, Phatak A, Chandra N. Free radicals, antioxidants and functional
foods: Impact on human health. Vol. 4, Pharmacognosy Reviews. 2018. p. 118–26.
7. Azizah UN, Wurjanto MA, Kusariana N, Susanto HS. Hubungan Kualitas Tidur
dengan Kontrol Glikemik pada Penderita Diabetes Melitus : Systematic Review.
Jurnal Epidemiologi Kesehatan Komunitas [Online]. 2022 Feb;7(1):411-422.
8. Riset Kesehatan Dasar (Riskesdas). Badan Penelitian dan Pengembangan
Kesehatan Kementerian RI tahun 2018.
9. Wulandari DD, Salim HM, Santoso APR, Putri EBP. Pencegahan Penyakit Diabetes
Mellitus melalui Pelatihan Pembuatan Jamu Saintifik bagi Warga Kecamatan
Wonokromo Surabaya. Jurnal Surya Masyarakat. 2021 Nov 29;4(1):104.
10. Fauziah Noer S, Yasir Y, Bariun H. UJI EFEK HIPOGLIKEMIK EKSTRAK
ETANOL INTI BIJI GORI (Caesalpinia crista L.) ASAL KABUPATEN
WAKATOBI PADA MENCIT JANTAN (Mus musculus). Vol. 3, Jurnal FARBAL.
2015.
11. Novianti R, Parlindungan D, Primairyani A, Gusti W, Saputri I. PEMBERIAN
EKSTRAK Bambusa vulgaris var DAN Musa paradisiaca TERHADAP
PERTUMBUHAN Caesalpinia Sp. Jurnal Biosilampari : Jurnal Biologi. 2022 Jun
30;4(2):118–26.
12. Kashif Husain M, Penchala Pratap G, Alam M, Javed G, Husain Kazmi M. Botany,
traditional uses and pharmacological importance of Karanjwa (Caesalpinia bonduc
(L.) Roxb.): A possible prophylactic AYUSH-unani single drug for the management
of COVID-19. ~ 1 ~ International Journal of Herbal Medicine [Internet].
2020;8(6):63–9. Available from: www.florajournal.com
13. FORMULASI SEDIAAN HAND AND BODY LOTION DARI EKSTRAK BIJI
BUAH KEBIUL (Caesalpinia bonduc (L) Roxb). 2022 Oct;18
14. Indria Putri A. KEANEKARAGAMAN GENUS TUMBUHAN DARI FAMILI
FABACEAE DI KAWASAN HUTAN PANTAI TABANIO KABUPATEN TANAH
LAUT KALIMANTAN SELATAN. Prosiding Seminar Nasional Lingkungan
Lahan Basah. 3. 2020 Oct;31(1)3:186-195
15. Kepada Fakultas Ilmu Kesehatan D. KARYA TULIS ILMIAH UJI DAYA
HAMBAT EKSTRAK CANGKANG BIJI BUAH KADARA (Caeasalphia
Bonduc) TERHADAP BAKTERI STAPHYLOCOCCUS AUREUS SECARA IN
VITRO. Universitas Muhammadiyah Mataram; 2020.
16. UJI PENDAHULUAN ANTI KANKER DARI EKSTRAK ETANOL BIJI
KEBIUL (Caesalpinia bonduc (L) Roxb) DENGAN METODE BRINE SHRIMP
LETHALITY TEST (BSLT). Akademi Farmasi Alfatah;2020.
17. Komalasari H. POTENSI UMBI KENTANG HITAM (Coleus tuberosus)
SEBAGAI PANGAN FUNGSIONAL: REVIEW: REVIEW. FAGI [Internet].
2022Jul.1 [cited 2023Jul.20];3(1):106-14. Available from:
https://jurnal.uts.ac.id/index.php/JTP/article/view/1627
18. Ricki A. FORMULASI SEDIAAN EMULSI M/A DARI EKSTRAK ETANOL
BIJI KEBIUL (Caesalpinia bonduc (L.) Roxb.) KARYA TULIS ILMIAH. Akademi
Farmasi Alfatah; 2020.
19. Widhiantara IG, Arunngam P, Siswanto FM. Ethanolic extract of caesalpinia
bonducella f. seed ameliorates diabetes phenotype of streptozotocin-nicotinamide-
induced type 2 diabetes rat. Biomedical and Pharmacology Journal. 2018 Jun
1;11(2):1127–33.
20. Buang A, Pancasakti Makassar U, Susilo SA, Makassar UP. Uji Aktivitas
Antibakteri Ekstrak Biji Kebiul (Caesalpinia Bonducella Flem.) Terhadap
Streptococcus Mutans Antibacterial Activity Test Of Kebiul Seed Extract
(Caesalpinia Bonducella Flem.) Against Streptococcus Mutans. Desember.
2022;1(2):2022.
21. Junita L.UJI AKTIVITAS ANTIINFLAMASI EKSTRAK ETANOL BIJI KEBIUL
(Caesalpinia bonduc (L) Roxb) PADA TIKUS PUTIH. Universitas Sriwijaya; 2018.
22. Pv J, Research PD, Ag J. Caesalpinia bonducella: A medicinal potential value. ~
206 ~ Journal of Pharmacognosy and Phytochemistry [Internet]. 2021;10(4):206–
14. Available from: www.phytojournal.com
23. Hardianto D. TELAAH KOMPREHENSIF DIABETES MELITUS: KLASIFIKASI,
GEJALA, DIAGNOSIS, PENCEGAHAN, DAN PENGOBATAN: A
Comprehensive Review of Diabetes Mellitus: Classification, Symptoms,
Diagnosis, Prevention, and Treatment. J Bioteknol Biosains Indones [Internet].
2021 Jan. 28 [cited 2023 Jul. 20];7(2):304-17. Available from:
https://ejurnal.bppt.go.id/index.php/JBBI/article/view/4209
24. Putu N, Puspita S, Yanthi W, Astiti A, Wayan N, Program S, et al. SIMBIOSIS IX
(2): 74-80 AKTIVITAS ANTIDIABETES EKSTRAK ETANOL DAUN
BELIMBING BESI (Averrhoa carambola) PADA MENCIT (Mus musculus L.)
ANTIDIABETIC ACTIVITIES OF ETHANOL EXTRACT OF STAR FRUIT
LEAVES (Averrhoa carambola) in Mice (Mus musculus L.). 2021; Available from:
http://ojs.unud.ac.id/index.php/simbiosis
25. Biologi J, Sains dan Teknologi F, Alauddin Makassar U, Pemeriksaan C,
Pengobatan dan Cara Pencegahan LESTARI C, Aisyah Sijid S, et al. Diabetes
Melitus: Review Etiologi [Internet]. 2021. Available from: http://journal.uin-
alauddin.ac.id/index.php/psb
26. KLASIFIKASI PENYAKIT DIABETES MELITUS TIPE I DAN DIABETES
MELITUS TIPE II DENGAN MENGGUNAKAN METODE ANALISIS
DISKRIMINAN [Internet]. 2020. Available from: http://saintek.uinsu.ac.id,
27. Liwang, Ferry, dkk. (editor).Jilid 2 - Kapita Selekta Kedokteran Edisi IV.
Depok: Media Aesculapius Fak. Kedokteran UI; 2020.
28. Endokrinologi Indonesia PEDOMAN PENGELOLAAN DAN PENCEGAHAN
DIABETES MELITUS TIPE P. PEDOMAN PENGELOLAAN DAN
PENCEGAHAN DIABETES MELITUS TIPE 2 DEWASA DI Indonesia.2021
PERKENI Penerbit PB. PERKENI.
29. Gargantiel M, Faller E. A Perspective Review On Diabetes Mellitus And The
Potential Antidiabetic Activity Of Medicinal Plants. 2021.
30. Husna F, Suyatna D, Arozal W, Erni H. Model Hewan Coba pada Penelitian
Diabetes. 2019 July ; 6(3): 131 – 141.
31. Parasuraman S, Raveendran R, Kesavan R. Blood sample collection in small
laboratory animals. 2018 Jul-Sep;8(3):153.
32. Jawara Z. Metode Pemilihan dan Pembuatan Hewan Model Beberapa Penyakit Pada
Penelitian Eksperimental 2021. osf.io/b6yjw.
MAJELIS PENDIDIKAN TINGGI PIMPINAN PUSAT MUHAMMADIYAH
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH MAKASSAR
FAKULTAS KEDOKTERAN & ILMU KESEHATAN
KOMISI ETIK PENELITIAN KESEHATAN
Alamat: Lt.3 KEPK Jl. Sultan Alauddin No. 259 Tlp. 0411- 840 199, E-mail: ethics@med.unismuh.ac.id, Makassar, Sulawesi Selatan

‫ﺒﺳﻢﺍﷲﺍﻟﺮﺤﻤﻦﺍﻟﺮﺤﯾﻢ‬

Anda mungkin juga menyukai