Anda di halaman 1dari 3

IDENTIFIKASI KEBUTUHAN

MASYARAKAT DAN
HARAPAN MASYARAKAT
No. Dokumen :
SOP 445/
/SOP/PKMMD/2023
No. Revisi :
Tanggal Terbit :
Halaman :
PUSKESMAS APRIDO, SKM
MUARA DELANG Nip: 19830424 200501 1005

1. Pengertian Identifkasi Kebutuhan Dan Harapan Masyarakat adalah metode yang


dilakukan oleh puskesmas untuk mendapatkan informasi dari masyarakat dan
untuk mendapatkan umpan balik masyarakat.
Komunikasi dengan masyarakat dilakukan baik secara verbal maupun tertulis
2. Tujuan Sebagai acuan dalam melaksanakan Identifikasi Kebutuhan Dan
Harapan Masyarakat di Pukesmas Muara Delang.
3. Kebijakan SK Kepala Puskesmas No. 800/150/SK/PKMMD/2023 Tentang
Identifikasi Kebutuhan Dan Harapan Masyarakat
4. Referensi Peraturan Menteri Negara Pendayagunaan Aparatur Negara No. 13 tahun
2009 tentang Peningkatan Kualitas Pelayanan Publik dengan
Partisipasi Masyarakat
5. Alat dan Bahan ATK
Laptop
LCD
Kamera
Blanko Survey
Papan Informasi
6. Prosedur 1. petugas menyiapkan instrument untuk identifkasi kebutuhan Harapan
Masyarakat dapat berupa komunikasi lisan maupun tulisan seperti lembar
survey kepuasan pelanggan, kotak saran, media social (Instagram, Youtube,
Whatapps, pengaduan, dan Pertemuan Lintas sectoral (SMD, MMD, Lokmin
Triwulan).
2. Petugas melakukan identifikasi kebutuhan dan harapan masyarakat sesuai
jadwal yang disepakati melalui survey kepuasan pelanggan, kotak saran,
media social (Instagram, Youtube, Whatapps, Google Review), pengaduan,
dan Pertemuan Lintas sectoral (SMD, MMD, Lokmin Triwulan).
3. Petugas mencatat hasil identifikasi kebutuhan dan harapan masyarakat di
lembar identifikasi dan melakukan rekapitulasi setiap sekali sebulan.
4. Petugas melakukan analisa tentang hasil identifikasi kebutuhan dan
harapan masyarakat dengan mengedepankan nilai-nilai dan kepercayaan
pasien dan hambatan/masalah dalam memenuhi kebutuhan masyarakat
5. Petugas memaparkan hasil identifkasi kebutuhan dan harapan masyarakat
pada mini lokakarya bulanan puskesmas untuk membahas rencana tindak
lanjut
6. Petugas melakukan monitoring dan evaluasi dari hasil tindak lanjut
identifikasi kebutuhan dan harapan masyarakat.
7. Petugas melakukan umpan balik kepada masyarakat atas hasil evaluasi
identifikasi kebutuhan masyarakat.
IDENTIFIKASI KEBUTUHAN
MASYARAKAT DAN
HARAPAN MASYARAKAT
No. Dokumen :
SOP 445/
/SOP/PKMMD/2023
No. Revisi :
Tanggal Terbit :
Halaman :
PUSKESMAS APRIDO, SKM
MUARA DELANG Nip: 19830424 200501 1005

7. Bagan Alir
Petugas Melakukan kegiatan survey
indentifikasi harbut sesuai jadwal yang di
sepakati

Petugas mencatat hasil identifikasi dan


rekapitulasi nya

Petugas memaparkan harbut di minilok untuk


membahas rencana tindak lanjut

Petugas melakukan umpan balik kepada


masyarakat atas hasil evaluasi
8. Unit Terkait 1. Kepala Puskesmas
2. Seluruh Staf Puskesmas

9. Dokumen Terkait 1. Notulen Rapat


2. Survey
3. Kotak saran
4. Buku Informasi dan Pengaduan masyarakat
10. Rekaman Histori Tanggal mulai
Perubahan No Yang diubah Isi Perubahan
diberlakukan
Bagian prosedur : Petugas 31 Januari 2023
Petugas menyiapkan menyiapkan
instrument untuk instrument untuk
Identifikasi Kebutuhan Identifikasi
Dan Harapan Kebutuhan
Masyarakat dapat berupa Dan Harapan
komunikasi Masyarakat dapat
lisan maupun tulisan berupa
seperti lembar survey komunikasi
kepuasan pelanggan, lisan maupun
kotak saran, dan tulisan seperti
Pertemuan Lintas lembar survey
sectoral (SMD, MMD, kepuasan
Lokmin Triwulan). pelanggan,
kotak saran, media
social (Instagram,
Youtube,
Whatapps,
Google Review),
pengaduan, dan
Pertemuan Lintas
sectoral (SMD,
MMD, Lokmin
Triwulan).

Anda mungkin juga menyukai