Anda di halaman 1dari 3

ALUR PEMBELAJARAN

Mata Pelajaran : Praktik Kerja Lapangan


Lokasi PKL : MANNA KAMPUS
Penyusun : Ibu Reni Diah Wulansari (Ka. Personalia)
Konsentrasi Keahlian : Akuntansi dan Keuangan

Elemen Deskripi Capaian Pembelajaran Tujuan Pembelajaran Alur Tujuan Pebelajaran


Internalisasi dan Meliputi internalisasi dan Pada akhir fase F, peserta 1. Memahami soft skills pada Peserta PKL akan menjalani
penerapan soft skills penerapan etika berkomunikasi didik mampu menerapkan lingkungan kerja pembekalan secara inclass dan
secara lisan dan tulisan, integrasi etika berkomunikasi 2. Menerapkan soft skills pada mampu menerapkan nya pada
(antaralain jujurm disiplin, secara lisan dan tulisan, lingkungan kerja kegiatan PKL di lapangan,
dengan materi antara lain :
komitmen dan tanggung jawab), integrasi (antaralain jujurm 3. Memahami norma, POS dan
1. Siswa memahami dan
etos kerja, bekerja secara mandiri disiplin, komitmen dan K3LH yang ada pada menjalankan peraturan dan
dan/atau bekerja di dalam tim, tanggung jawab), etos lingkungan kerja tata tertib Manna Kampus,
kepedulian sosial dan lingkungan kerja, bekerja secara 4. Menerapkan norma, POS sehingga siswa memiliki
serta ketaatan terhadap norma, mandiri dan/atau bekerja dan K3LH yang ada pada kedisiplinan dan tanggung
K3LH dan POS yang berlaku di di dalam tim, kepedulian lingkungan kerja jawab secara professional
dunia kerja sosial dan lingkungan 2. Siswa memahami dan mampu
serta ketaatan terhadap menjalankan budaya kerja (7
norma, K3LH dan POS core value Manna Kampus)
yang berlaku di dunia yaitu : Caring, Human
Integrity, Ethical
kerja
Comunication, Adaptive,
Profesional, Excellent Service,
dan Reputable and
Profitability. Yang akan
menjiwai attitude (sikap) siswa
dalam melaksanakan
tugasnya di Manna Kampus
3. Siswa mampu menjalin
hubungan baik dengan
seluruh stake holder Manna
Kampus (pimpinan, rekan
kerja, konsumen, sesama
PKL) dengan perilaku atau
sikap yang baik dan beretika
4. Siswa PKL Mampu
menjalankan pembelajaran
sesuai dengan job deskripsi
dan ketentuan Manna
Kampus
5. Siswa mampu menerapkan
norma K3LH di lingkungan
kerja
Penerapan hard skills Meliputi pelaksanaan pekerjaan Pada akhir fase F, peserta Siswa mampu menjalankan
sesuai POS yang berlaku di dunia didik mampu menerapkan kegiatan dan menerapkan skill
kerja kompetensi teknis pada (keahlian) dan knowledge
pekerjaan sesuai dengan (Pengetahuan) di bidang akuntansi
dan keuangan seperti :
POS yang berlaku di dunia
1. Siswa mampu memberikan
kerja layanan (service excellent)
yang baik kepada konsumen
dan mampu memberikan
solusi atas pertanyaan dan
keberatan konsumen,
menggunakan komunikasi
yang baik dan beretika
2. Siswa mampu melakukan
upaya peningkatan penjualan
produk kepada konsumen
dengan melakukan promosi
dan penawaran produk
kepada konsumen
3. Siswa melakukan kegiatan
pemajangan produk (display
produk) sesuai dengan
ketentuan perusahaan
(planogram) dan menjalankan
mekanisme dalam mendisplay
produk ( kemasan, cek exp,
FEFO/FIFO, kelayakan
produk, dll)
4. Siswa memahami proses
distribusi produk dari gudang
ke toko, dari toko ke
konsumen.
5. Siswa mengetahui kegiatan
promosi di Manna Kampus
6. Siswa mampu menjalankan
tugas dan tanggung jawab
sesuai dengan SOP dan job
deskripsi pekerjaan
7. Siswa mampu menjalankan
system keamanan toko, dan
kebersihan area kerja.
Peningkatan dan Meliputi penguasaan kompetensi Pada akhir fase F, peserta
pengembangan hard teknis dan/atau kompetensi teknis didik mampu menerapkan
skills yang belum tuntas dipelajari kompetensi teknis baru
sesuai konsentrasi keahlian dan/atau kompetensi
teknis yang belum tuntas
Penyiapan Meliputi penyiapan kemandirian Pada akhir fase F, Peserta 1. Siswa mampu
Kemandirian peserta didik untuk penguatan didik mampu melakukan mengaplikasikan dasar-dasar
Berwirausaha dan pemahaman analisis usaha analisis usaha secara marketing (segmentasi,
targeting, positioning, dll)
mandiri
2. Siswa melakukan strategi
penjualan secara langsung
dan melalui media social
3. Siswa memanfaatkan media
social dalam melakukan
kegiatan pemasaran dan
penjualan
4. Siswa mampu melakukan
analisis pasar secara
sederhana untuk
mendapatkan peluang usaha

Anda mungkin juga menyukai