Anda di halaman 1dari 15

RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER (RPS)

PR OGRAM STUDI SARJANA TEKNIK KIMIA


FAKULTAS TEKNIK
UNIVERSITAS SEBELAS MARET

Identitas Mata Kuliah Identitas dan Validasi Nama Tanda Tangan


Kode Mata Kuliah : TK2523 Dosen Pengembang RPS : 1. Mujtahid Kaavessina, S.T.,M.T., Ph.D. 1. A

2. Dr. Ari Diana Susanti, S.T., M.T. 2. A

3. Dr. Ir. Endah Retno Dyartanti, M.T. 3. A

4. Aida Nur Ramadhani, S.T., M.T. 4. A

5. Tika Paramitha, S.T., M.T. 5. A

Nama Mata Kuliah : Kimia Fisika


Bobot Mata Kuliah (sks) : 3 sks Koord. Kelompok Mata Kuliah : Mujtahid Kaavessina, S.T., M.T., Ph.D.

Semester : 2
Mata Kuliah Prasyarat : Fisika Kepala Program Studi : Dr. Adrian Nur, S.T., M.T.

Capaian Pembelajaran Lulusan (CPL)


Kode CPL Unsur CPL
CPL-1 : Mampu menerapkan pengetahuan matematika, sains, dan rekayasa di bidang teknik kimia

CP Mata kuliah (CPMK) : 1. Mahasiswa mampu menganalisis sifat termodinamika dan termokimia suatu bahan
2. Mahasiswa mampu menganalisis kesetimbangan, kelarutan, dan kinetika reaksi
3. Mahasiswa mampu manganalisis sifat dan karakteristik permukaan padatan dan cairan

Bahan Kajian Keilmuan : 1. Pendahuluan


a. Gambaran ilmu kimia fisika dalam teknik kimia
b. Penerapan sederhana dalam keteknikan khususnya teknik kimia
2. Gas dan sifat-sifatnya
a. Gas ideal dan dan gas nyata
b. Hukum gas ideal dan teori kinetika gas
3. Dasar termodinamika
a. Kerja, panas, energi dalam, enthalpi dan entropi
4. Termokimia
a. Kapasitas panas
b. Panas pembentukan dan hukum hess
5. Energi bebas gibbs (G)
a. Spontanitas reaksi
b. Kesetimbangan reaksi
6. Kesetimbangan Kimia
a. Tetapan kesetimbangan
b. Prinsip Le Chatelier
7. Sistem larutan dan koloid
a. Kelarutan dan sifat koligatif larutan
b. Hukum Roult
8. Sel elektrokimia
a. Bilangan oksidasi
b. Reaksi redoks dan penyetaraan reaksi
c. Jenis sel elektrokimia
9. Kinetika reaksi
a. Konstanta kinetika reaksi
b. Laju reaksi kimia
10. Kimia permukaan
a. Cair: tegangan permukaan dan surfaktan
b. Padat : adsorpsi dan aktivitas katalis padat

Deskripsi Mata Kuliah : MK ini membahas sifat sifat gas ideal dan hukum yang menyertainya dengan menerapkan dalam bidang keteknikan, konsep dasar
hukum termodinamika berkenaan kerja, energi dan entropi, sifat termokimia bahan, energi bebas gibbs serta penerapan dalam
memprediksi spontanitas suatu reaksi kimia, kesetimbangan dan prinsip Le Chatelier, Sistem larutan dan koloid, kinetika dan laju
reaksi kimia, reaksi redoks dan sel elektrokimia serta kimia permukaan pada bahan cair dan padat

Daftar Referensi : 1. Atkins, P., Elements of physical chemistry, 2009, jilid 1 dan 2,
2. Bird, Tony, 1993 “Kimia Fisika untuk Universitas”, Terjemahan, Edisi ke-2, Gramedia, Jakarta
Metode Pembelajaran Penilaian*
Pengalaman Teknik
Tahap Kemampuan akhir Materi Pokok Referensi Waktu Indikator/kode
Luring Daring Belajar penilaian
CPL
dan bobot
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10
1 Sub-CPMK1 : 1. Pendahuluan [1] Ch.1 - Kuliah dan Materi - Kuliah dan - Mempelajari - Kemampuan - Berdasarkan
Mahasiswa a. Gambaran ilmu [2] diskusi perkuliahan diskusi [TM: contoh menyebutkan Peraturan
mampu kimia fisika - Tugas 1 : 2x(3x50”)] sederhana dan Rektor UNS
mendiskripsikan dalam teknik Mengidentifikas - Tugas penerapan ilmu menjelaskan 582/UN27/H
sifat-sifat gas kimia i fenomena dan [PT+BM:(2+2) kimia fisika contoh K /2016 Bab
ideal, hukum gas b.Penerapan menganalisa x(3x60”)] dalam bidang sederhana XII pasal 17
ideal dan teori sederhana penerapan keteknikan penerapan ilmu dan 18
kinetik gas, serta dalam hukum gas - Mempelajari kimia fisika - Penilaian di
menerapkan keteknikan ideal dalam sifat dan hukum dalam bidang Kelas saat
dalam bidang khususnya industri kimia gas ideal, serta keteknikan diskusi
keteknikan. teknik kimia teori kinetik gas - Kemampuan - Penilaian
2.Gas dan sifat- - Mempelajari mendiskripsika Tugas 1
sifatnya penggunaan n sifat dan - Soal UTS no
a. Gas ideal dan gas ideal dan hukum gas 1.
dan gas nyata gas nyata dalam ideal, serta - Bobot 10 %
b.Hukum gas penerapan teori kinetik gas
ideal dan teori keteknikan - Ketepatan
kinetika gas penggunaan gas
ideal dan gas
nyata dalam
penerapan
keteknikan
2 Sub-CPMK2 : 1. Dasar [1] Ch.2 - Kuliah dan Materi - Kuliah dan - Mempelajari - Kemampuan - Kriteria
Mahasiswa termodinamika [2] diskusi perkuliahan diskusi [TM: dasar hukum menjelaskan berdasarkan
mampu a.Kerja, panas, - Tugas 2 : 1x(3x50”)] termodinamika dasar hukum Peraturan
mendiskripsikan energi dalam, Mengidentifikasi - Tugas 2 tentang kerja, termodinamika Rektor UNS
dan menerapkan enthalpi dan fenomena dan [PT+BM:(1+1) panas, energi tentang kerja, 582/UN27/HK
konsep dasar entropi menganalisa x(3x60”)] dalam dan panas, energi /2016 Bab XII
Metode Pembelajaran Penilaian*
Pengalaman Teknik
Tahap Kemampuan akhir Materi Pokok Referensi Waktu Indikator/kode
Luring Daring Belajar penilaian
CPL
dan bobot
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10
hokum penerapan entropi dalam dan pasal 17 dan
termodinamika dasar - Mengidentifikas entropi 18
tentang kerja dan termodinamika i fenomena - Ketepatan - Penilaian di
panas, energi dalam industri dalam identifikasi Kelas saat
dalam dan entropi. kimia kehidupan yang fenomena diskusi
dihubungkan dalam - Penilaian
dengan konsep kehidupan yang Tugas 2
dasar dihubungkan - Bobot 10%
termodinamika dengan konsep
dasar
termodinamika
3 Sub-CPMK3 1. Termokimia [1] Ch.3 - Kuliah dan Materi - Kuliah dan - Menghitung - Ketepatan - Kriteria
Mahasiswa a. Kapasitas [2] diskusi perkuliahan diskusi [TM: kapasitas panas menghitung berdasarkan
mendiskripsikan panas - Tugas 3 : 2x(3x50”)] bahan kapasitas panas Peraturan
dan menerapkan b. Panas Menerangkan - Tugas - Mempelajari bahan Rektor UNS
sifat termokimia pembentukan sifat-sifat [PT+BM:(2+2) dan - Ketepatan 582/UN27/H
bahan: kapasitas dan hukum termokimia x(3x60”)] menghitung menjelaskan K /2016 Bab
panas, entalpi, hess bahan dan entalpi dan XII pasal 17
panas 2. Energi bebas menyelesaikan - Mempelajari menghitung dan 18
pembentukan, gibbs (G) perhitungan dan entalpi - Penilaian di
hukum Hess dan a. Spontanitas enthalpi untuk menghitung - Ketepatan Kelas saat
tenaga ikat reaksi dibandingkan reaksi menjelaskan diskusi
b. Kesetimbangan dengan hasil endoterm dan dan - Penilaian
reaksi empiris/percoba eksoterm menghitung Tugas 3
an industri - Mempelajari reaksi - Soal UTS no 2
kimia penerapan endoterm dan - Bobot 10%
hukum Hess eksoterm
- Mempelajari - Ketepatan
tenaga ikat menjelaskan
Metode Pembelajaran Penilaian*
Pengalaman Teknik
Tahap Kemampuan akhir Materi Pokok Referensi Waktu Indikator/kode
Luring Daring Belajar penilaian
CPL
dan bobot
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10
dan
menerapkan
hukum Hess
- Ketepatan
menjelaskan
mengenai
tenaga ikat

4 Sub-CPMK4 1. Kesetimbangan [1] Ch.4,5 - Kuliah dan Materi - Kuliah dan - Mempelajari - Kemampuan - Kriteria
Mahasiswa Kimia [2] diskusi perkuliahan diskusi [TM: energi bebas menjelaskan berdasarkan
mampu a. Tetapan - Tugas 4 : 1x(3x50”)] Gibbs, serta tentang energi Peraturan
mendiskripsikan kesetimbanga Mendiskripsikan - Tugas pengaruh suhu bebas Gibbs, Rektor UNS
dan menerapkan n dan [PT+BM:(1+1) dan tekanan serta pengaruh 582/UN27/H
energi bebas Gibbs b. Prinsip Le menyelesaikan x(3x60”)] terhadap energi suhu dan K /2016 Bab
dalam Chatelier penerapan bebas Gibbs tekanan XII pasal 17
memprediksi energi Gibbs - Memprediksi terhadap dan 18
spontanitas reaksi dalam spontanitas dan energi bebas - Penilaian di
dan memprediksi kesetimbangan Gibbs Kelas saat
kesetimbangan spontanitas dan suatu reaksi - Ketepatan diskusi
reaksi kesetimbangan memprediksi - Penilaian
suatu reaksi spontanitas Tugas 4
dan - Soal UTS no 3
kesetimbangan - Bobot 10%
suatu reaksi
5 Sub-CPMK5 1. Sistem larutan [1] Ch.5,7 - Kuliah dan Materi - Kuliah dan - Mempelajari - Kemampuan - Kriteria
Mahasiswa dan koloid [2] diskusi perkuliahan diskusi [TM: tetapan menjelaskan berdasarkan
mampu a. Kelarutan dan - Tugas 5 : 1x(3x50”)] kesetimbangan tetapan Peraturan
mendefinisikan sifat koligatif Menyelesaikan - Tugas dan prinsip Le kesetimbangan Rektor UNS
kesetimbangan larutan persoalan [PT+BM:(1+1) Chatelier dan prinsip Le 582/UN27/H
Metode Pembelajaran Penilaian*
Pengalaman Teknik
Tahap Kemampuan akhir Materi Pokok Referensi Waktu Indikator/kode
Luring Daring Belajar penilaian
CPL
dan bobot
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10
dan menerapkan b. Hukum Roult kesetimbangan x(3x60”)] - Mempelajari Chatelier K /2016 Bab
tetapan reaksi baik dan - Kemampuan XII pasal 17
kesetimbangan system mencontohkan menjelaskan dan 18
dan prinsip Le homogen keadaan sistem dan - Penilaian di
Chatelier maupun homogen dan mencontohkan Kelas saat
heterogen heterogen keadaan sistem diskusi
homogen dan - Penilaian
heterogen Tugas 5
- Soal UTS no 4
- Bobot 10%
Evaluasi Tengah Semester / Ujian Tengah Semester
6 Sub-CPMK6 1. Sistem larutan [1] Ch.5,7 - Kuliah dan Materi - Kuliah dan - Mempelajari - Kemampuan - Kriteria
Mahasiswa dan koloid [2] diskusi perkuliahan diskusi [TM: sistem larutan menjelaskan berdasarkan
mampu a. Kelarutan dan - Tugas 6 : 2x(3x50”)] dan konsentrasi sistem larutan Peraturan
mendiskripsikan sifat koligatif Menyelesaikan - Tugas larutan dan Rektor UNS
sistem larutan dan larutan persoalan [PT+BM:(2+2) - Mempelajari konsentrasi 582/UN27/H
sistem koloid, b. Hukum Roult larutan dan x(3x60”)] dan larutan K /2016 Bab
serta sifat-sifat penerapan menerapkan - Kemampuan XII pasal 17
keduanya dan hokum Raoult prinsip hukum menjelaskan dan 18
penerapan hukum dalam bidang Raoult dan - Penilaian di
Roult keteknikkimiaan - Mempelajari menerapkan Kelas saat
- Tugas 7: sifat koligatif prinsip hukum diskusi
Menyelesaikan larutan Raoult - Penilaian
persoalan koloid - Mempelajari - Kemampuan Tugas 6-7
pada penerapan fenomena menjelaskan - Soal UAS no 1
di kehidupan kelarutan dan sifat koligatif - Bobot 15%
sehari-hari hasil kali larutan
kelarutan - Kemampuan
- Mempelajari menjelaskan
Metode Pembelajaran Penilaian*
Pengalaman Teknik
Tahap Kemampuan akhir Materi Pokok Referensi Waktu Indikator/kode
Luring Daring Belajar penilaian
CPL
dan bobot
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10
sifat dan fenomena
kestabilan kelarutan dan
koloid hasil kali
- Mempelajari kelarutan
sistem koloid - Kemampuan
menjelaskan
sifat dan
kestabilan
koloid
- Kemampuan
menjelaskan
sistem koloid
7 Sub-CPMK7 1. Sel elektrokimia [1] Ch.10 - Kuliah dan Materi - Kuliah dan - Menghitung - Ketepatan - Kriteria
Mahasiswa a. Bilangan [2] diskusi perkuliahan diskusi [TM: orde reaksi menentukan berdasarkan
mampu oksidasi - Tugas 8 : 2x(3x50”)] kimia orde reaksi Peraturan
mendiskripsikan b. Reaksi redoks Menyelesaikan - Tugas - Menghitung kimia Rektor UNS
reaksi kimia dan persoalan reaksi [PT+BM:(2+2) tetapan - Ketepatan 582/UN27/H
berkenaan dengan penyetaraan kimia x(3x60”)] kinetika reaksi menghitung K /2016 Bab
kinetika dan reaksi berkenaan kimia tetapan XII pasal 17
tetapan laju reaksi c. Jenis sel dengan orde kinetika reaksi dan 18
kimia elektrokimia reaksi, tetapan kimia - Penilaian di
laju reaksi dan Kelas saat
laju reaksinya diskusi
- Penilaian
Tugas 8
- Penilaian UAS
no 2
- Bobot 10%
8 Sub-CPMK8 1. Kinetika reaksi [1] Ch.9 - Kuliah dan Materi - Kuliah dan - Mempelajari - Kemampuan - Kriteria
Metode Pembelajaran Penilaian*
Pengalaman Teknik
Tahap Kemampuan akhir Materi Pokok Referensi Waktu Indikator/kode
Luring Daring Belajar penilaian
CPL
dan bobot
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10
Mahasiswa a. Konstanta [2] diskusi perkuliahan diskusi [TM: konsep reduksi menjelaskan berdasarkan
mampu kinetika - Tugas 9 : 2x(3x50”)] dan oksidasi konsep reduksi Peraturan
mendiskripsikan reaksi Menyelesaikan - Tugas - Mempelajari dan oksidasi Rektor UNS
reaksi redoks b. Laju reaksi persoalan reaksi [PT+BM:(2+2) penyetaraan - Ketepatan 582/UN27/H
berkenaan kimia redoks dan x(3x60”)] suatu reaksi penyetaraan K /2016 Bab
bilangan oksidasi penyetaraannya kimia suatu reaksi XII pasal 17
serta - Tugas 10: - Mempelajari kimia dan 18
penerapannya Menyelesaikan kegunaan - Kemampuan - Penilaian di
dalam sel persoalan sel elektroda menjelaskan Kelas saat
elektrokimia elektrokimia pembanding kegunaan diskusi
- Menghitung elektroda - Penilaian
potensial pembanding Tugas 9 dan
elektroda - Ketepatan 10
standar dan menghitung - Penilaian UAS
menerapkan potensial no 3
hukum Faraday elektroda - Bobot 15%
standar dan
menerapkan
hukum
Faraday
9 Sub-CPMK9 1. Kimia 1] Ch.16 - Kuliah dan Materi - Kuliah dan - Mempelajari - Kemampuan - Kriteria
Mahasiswa permukaan dan diskusi [TM: perkuliahan diskusi [TM: tegangan menjelaskan berdasarkan
mampu a. Cair: Ch.18 1x(3x50”)] 1x(3x50”)] permukaan dan tegangan Peraturan
mendiskripsikan tegangan [2] - Tugas 11: - Tugas surfaktan pada permukaan Rektor UNS
tentang kimia permukaan Menyelesaikan [PT+BM:(1+1) fasa cairan dan surfaktan 582/UN27/H
permukaan pada dan surfaktan persoalan x(3x60”)] - Mempelajari pada fasa K /2016 Bab
bahan cair dan b. Padat : permukaan adsorpsi dan cairan XII pasal 17
padat adsorpsi dan bahan cair dan luas permukaan - Kemampuan dan 18
aktivitas padat dalam pada bahan menjelaskan - Penilaian di
Metode Pembelajaran Penilaian*
Pengalaman Teknik
Tahap Kemampuan akhir Materi Pokok Referensi Waktu Indikator/kode
Luring Daring Belajar penilaian
CPL
dan bobot
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10
katalis padat penerapan di fasa padat adsorpsi dan Kelas saat
bidang keteknik- seperti katalis luas diskusi
kimiaan padat permukaan - Penilaian
[PT+BM:(1+1) pada bahan Tugas 11
x(3x60”)] fasa padat - Soal UAS no 4
seperti katalis - Bobot 10%
padat
Evaluasi Akhir Semester / Ujian Akhir Semester
*Kriteria Penilaian terlampir
Rubrik Penilaian “Kimia Fisika”

CPL-1 : Mampu menerapkan pengetahuan matematika, sains, dan rekayasa di bidang teknik kimia
No Kriteria Sub-CPMK Kurang Cukup Baik Sangat Baik
1 Mahasiswa mampu Tidak bisa mendiskripsikan Bisa mendiskripsikan sifat-sifat Bisa mendiskripsikan sifat- Bisa memahami sifat-sifat, hukum
mendiskripsikan sifat-sifat gas sifat-sifat dan hukum gas ideal, dan hukum gas ideal namun sifat, hukum gas ideal dan gas ideal dan teori kinetik gas
ideal, hukum gas ideal dan teori dan teori kinetik gas beserta pemahaman teori kinetik gas pemahaman teori kinetik gas serta penerapannya dalam bidang
kinetik gas, serta menerapkan penerapannya dalam bidang kurang. Atau sebaliknya dengan benar keteknikan
dalam bidang keteknikan keteknikan
Penerapan pendekatan gas ideal Belum mampu menerapkan
dan teori kinetik gas dalam pendekatan ideal dan teori
keteknikan belum benar kinetik gas dalam bidang
keteknikan

2 Mahasiswa mampu Tidak bisa memahami dan Bisa mendiskripsikan konsep Pendiskripsian konsep dasar Pemahaman konsep dasar hukum
mendiskripsikan dan menerapkan menerapkan konsep dasar dasar hukum termodinamika. hukum termodinamika sudah termodinamika sudah memadai.
konsep dasar hukum hukum termodinamika tentang cukup dengan pemahaman
termodinamika tentang kerja dan kerja dan panas, energi dalam Penerapan konsep dasar dalam penerapan konsepnya sudah Bisa menjelaskan dan
panas, energi dalam dan entropi dan entropi keteknikan dan contoh kasus benar menghubungkan konsep
belum benar termodinamika dalam studi kasus
keteknikan

3 Mahasiswa mendiskripsikan dan Tidak bisa memahami sifat Pemahaman tentang sifat Bisa memahami sifat Bisa memahami secara
menerapkan sifat termokimia termokimia bahan, sehingga termokimia bahan belum cukup termokimia bahan namun komprehensif tentang sifat
bahan: kapasitas panas, entalpi, penerapannya tidak benar sehingga ketepatan penerapannya masih ada kesalahan minor termokimia bahan dan
panas pembentukan, hukum Hess belum benar dalam penerapannya. penerapannya.
dan tenaga ikat
Perhitungan enthalpi reaksi kimia Dapat memprediksi enthalpi Perhitungan enthalpi reaksi kimia
berdasarkan enthalpi bahan dan reaksi kimia dengan dengan beberapa pendekatan
energi ikatnya masih ada kesalahan minor sudah benar,
kesalahan mendasar
Penerapan hukum Hess Penerapan hukum Hess sudah
masih ada kesalahan minor benar
4 Mahasiswa mampu Tidak memahami diskripsi Pemahaman tentang konsep Bisa memahami konsep Bisa memahami konsep energi
mendiskripsikan dan menerapkan energi bebas gibbs energi Gibbs belum memadai energi Gibbs Gibbs
energi bebas Gibbs dalam sehingga keterkaitannya dengan
memprediksi spontanitas reaksi Tidak bisa membedakan reaksi spontanitas reaksi dan Bisa memahami reaksi Bampu memahami dan
dan kesetimbangan reaksi berjalan spontan atau tidak kesetimbangan reaksi tidak benar spontan dan kesetimbangan menerapkan hubungannya
reaksi, Namun ada kesalahan dengan spontanitas reaksi dan
Tidak Memahami hubungan minor dalam kesetimbangan reaksi
kesetimbangan reaksi dan menghubungkan dengan
energi Gibss konsep energi Gibbs

5 Mahasiswa mampu mendefinisikan Tidak memahami konsep dan Pemahaman tentang konsep Bisa memahami dan Bisa menjelaskan dan
kesetimbangan dan menerapkan penerapan kesetimbangan kesetimbangan sudah ada menerapkan konsep menerapkan konsep
tetapan kesetimbangan dan prinsip reaksi kimia dan prinsip Le kesetimbangan dan kesetimbangan dan prinsip Le
Le Chatelier Chatelier Bisa mempredikasi pergeseran menjelaskan prinsip Le Cathelier
dan faktor yang mempengaruhi Chatelier.
arah pergeseran kesetimbangan Bisa memprediksi arah
Bisa memahami factor yang pergeseran kesetimbangan akibat
Namun ketika menghadapi studi mempengaruhi factor yang mempengaruhinya
kasus keteknikan belum mampu kesetimbangan dan araha
menerapkannya pergeserannya Bisa memecahkan studi kasus
kesetimbangan tanpa ada
Ada kesalahan minor dalam kesalahan
melakukan analisa
kesetimbangan pada studi
kasus yang dipelajari

6 Mahasiswa mampu Tidak memahami konsep Pemahaman tentang sistem Kemampuan menjelaskan Mampu menjelaskan system
mendiskripsikan sistem larutan dan larutan dan koloid larutan dan koloid sudah ada, system campuran bagus campuran baik suspensi, larutan
sistem koloid, serta sifat-sifat Tidak bisa menerapkan hukum namun penerapan dan Penerapan hukum Roult dan koloid
keduanya dan penerapan hukum Roult dalam studi kasus penggunaan hukum Roult masih masih ada kesalahan minor
Roult pencampuran salah seperti perhitungan ataupun Mampu menggunakan hukum
asumsi yang diambil Roult dengan benar
Belum mampu memilih proses
yang sesuai untuk pemisahan Sudah mampu memahami Mampu memilih metode
campuran tersebut konsep pemilihan proses pemisahan dari system campuran
pemisahan unsun campuran yang ada
tersebut

7 Mahasiswa mampu Tidak memahami konsep Bisa memahami kinetika dan Konsep reaksi kimia sudah Konsep reaksi kimia sudah
mendiskripsikan reaksi kimia kinetika reaksi kimia tetapan reaksi kimia, dipahami dipahami
berkenaan dengan kinetika dan
tetapan laju reaksi kimia Tidak bisa menentukan orde Masih terdapat kesalahan Terdapat kesalahan minor Secara tepat sudah mampu
reaksi dan persamaan mendasar dalam menentukan dalam menentukan orde menganalisa data reaksi kimia
kecepatan reaksi dengan data orde reaksi dan persamaan reaksi reaksi dan tetapan laju reaksi dalam menentukan orde reaksi
yang tersedia kimia dari data yang disediakan dan tetapan reaksi kimia

Persamaan dan penyetaraan


reaksi kimia yang disusun sudah
benar

8 Mahasiswa mampu Tidak dapat menjelaskan Bisa menjelaskan konsep reduksi Bisa memahami dan Bisa menyetarakan reaksi kimi
mendiskripsikan reaksi redoks bilangan oksidasi dan oksidasi serta bilangan menggunakan bilangan redoks dengan benar
berkenaan bilangan oksidasi serta oksidasi oksidasi dalam melakukan
penerapannya dalam sel Tidak dapat menyetarakan penyetaraan reaksi kimia Bisa menerapkan konsep sel
elektrokimia reaksi kimia redoks Masih ada kesalahan mendasar redoks dengan kesalahan elektrokimia dengan benar
dalam menyetarakan reaksi kimia minor
Tidak dapat menerapkan redoks Bisa menganalisa dengan hukum
konsep sel elektrokimia dan Bisa menerapkan konsep sel faraday dalam sel elektrolisa
perhitungannya Masih ada kesalahan dalam elektrokimia dengan
penerapan konsep sel kesalahan minor seperti
elektrokimia terutama dalam dalam penggunaan deret
perhitungan elektrolisa (hukum volta
Faraday)
Bisa menghitung banyaknya
hasil elektrolisa suatu larutan
dengan persamaan faraday

9 Mahasiswa mampu Tidak memahami konsep kimia Pemahaman tentang gaya adhesi Bisa membedakan gaya Mampu memprediksi bentuk
mendiskripsikan tentang kimia permukaan untuk bahan fasa dan kohesi masih kurang adhesi dan kohesi permukaan zat cair dengan
permukaan pada bahan cair dan cair dan padat pendekatan gaya adhesi dan
padat Pemahaman tentang tegangan Bisa menganalisa kohesi
permukaan zat cair dan surfaktan perhitungan tegangan
masih kurang permukaan zat cair dengan Analisa perhitungan tegangan
kesalahan minor permukaan sudah benar
Pemahaman morfologi
permukaan padatan cukup Mamahami penggunaan Memahami penggunaan surfaktan
surfaktan dalam suatu proses suatu proses
di industry
Mampu memahami
morfologi permukaan zat
padat dengan baik
Nilai Tugas dan Soal mempunyai kisaran nilai 0 – 100 sesuai Peraturan Rektor UNS 582/UN27/HK /2016
Penilaian Nilai Tugas Nilai Ujian Nilai sub-CPMK Nilai UTS dan UAS Nilai MK
Sub-CPMK1 (Tugas 1 x 20%) +
Tugas 1 Soal UTS no 1
(Soal UTS no 1 x 80%)
Sub-CPMK2 (Tugas 2 x 20%) + Nilai UTS =
Tugas 2 Soal UTS no 2
(Soal UTS no 2 x 80%) [(Nilai sub-CPMK1 x 10%) +
Sub-CPMK3 (Nilai sub-CPMK2 x 10%)+
Tugas 3 (Tugas 3 x 100%)
(Nilai sub-CPMK3 x 10%) +
Sub-CPMK4 (Tugas 4 x 20%) + (Nilai sub-CPMK4 x 10%) +
Tugas 4 Soal UTS no 3 (Nilai sub-CPMK5 x 10%)] x 2
(Soal UTS no 3 x 80%)
Sub-CPMK5 (Tugas 5 x 20%) + Nilai MK = (Nilai
Tugas 5 Soal UTS no 4
(Soal UTS no 4 x 80%) UTS + Nilai UAS) / 2
Sub-CPMK6 Tugas 6 Soal UAS no 1 (rata-rata Tugas 6-7 x 20%) + Nilai UAS =
Tugas 7 (Soal UAS no 1 x 80%) [(Nilai sub-CPMK6 x 15%) +
Sub-CPMK7 (Tugas 8 x 20%) + (Nilai sub-CPMK7 x 10%)+
CPL 1 Tugas 8 Soal UAS no 2 (Nilai sub-CPMK8x 15%) +
(Soal UTS no 2 x 80%)
Sub-CPMK8 Tugas 9 Soal UAS no 3 (rata-rata Tugas 9-10 x 20%) + (Nilai sub-CPMK9 x 10%)] x 2
Tugas 10 (Soal UAS no 3 x 80%)
Sub-CPMK9 (Tugas 4 x 20%) +
Tugas 11 Soal UAS no 4
(Soal UAS no 4 x 80%)
Nilai CPL 1 untuk MK KF = Nilai rata-rata semua Sub CPMK

Anda mungkin juga menyukai