Anda di halaman 1dari 8

INFORMASI JABATAN

1. Nama Jabatan : Penelaah Mutu Konstruksi


f
2. Kode Jabatan : -

3. Unit Organisasi
a. Eselon I :
b. Eselon II : Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Provinsi Maluku
c. Eselon III : Bidang Cipta Karya
d. Eselon IV : Seksi Perencanaan dan Pengendalian Cipta Karya

4. Kedudukan dalam Struktur Organisasi :

Kepala Bidang
Cipta Karya

Kepala Seksi Kepala Seksi Kepala Seksi


Perencanaan dan Pengembangan Air Penataan Bangunan
Pengendalian Cipta Minum dan dan Lingkungan
Karya Penyehatan Lingkungan Permukiman

Pengadministrasi
Pengadministrasi Penelaah Mutu Analis
Pengelola Data Perencanaan dan
Pengelola Tata
Umum Konstruksi Perencanaan Bangunan Umum
Program

5. Ikhtisar Jabatan :
Melakukan kegiatan penelaahan mutu konstruksi di bidang pekerjaan umum dan
penataan ruang

6. Uraian Tugas :
a. Mengumpulkan data kegiatan penataan bangunan gedung dan pemukiman di bidang
Cipta Karya
1. Mempelajari disposisi pimpinan dan petunjuk teknis;
2. Menyusun instrumen pengumpulan;
3. Membuat daftar pengumpulan;
4. Membuat laporan hasil.

b. Mengklasifikasikan data kegiatan penelaah mutu konstruksi di bidang Cipta Karya;


1. Mempelajari peraturan terkait;
2. Memeriksa bahan dan data;
3. Membuat daftar klasifikasi.

Informasi Jabatan …
c. Melaksankan pengecekan dan penyusunan konsep penelaahan mutu konstruksi di
bidang Cipta Karya;
1. Mempelajari petunjuk teknis;
2. Menginventarisir bahan/data penyehatan lingkungan;
3. Memeriksa bahan/data penyehatan lingkungan;
4. Menyusun konsep rencana kegiatan, bahan dan alat dan perlengkapan Penelaan
mutu konstruksi
5. Mengkonsultasikan konsep rencana kegiatan dengan pimpinan
6. Memfinalisasi konsep.

d. Mencatat perkembangan dan permalasahan data bahan perencanaan program


kegiatan penelaahan mutu konstruksi di bidang cipta karya secara periodic sesuai
dengan prosedur dan ketentuan yang berlaku untuk mengetahui langkah
pemecahannya.
1. Mencatat permasalahan dan perkembangan;
2. Mengkonsultasikan permasalahan untuk perbaikan tugas ke depan;
3. Memfinalisasi hasil;

e. Melaksanakan tugas kedinasan lain yang diberikan pimpinan baik lisan maupun
tertulis sesuai dengan ketentuan yang berlaku agar kegiatan kedinasan dapat berjalan
lancar.
1. Mempelajari penugasan yang diberikan pimpinan;
2. Menyiapkan bahan-bahan pelaksanaan tugas;
3. Menjalankan tugas sesuai dengan arahan dan aturan yang ada;
4. Melaporkan hasil pelaksanaan tugas.

7. Bahan Kerja :

No. Bahan Kerja Penggunaan Dalam Tugas


1. SOTK,SOP,Rencana Melaksanakan pengumpulan data
kegiatan penataan bangunan gedung
Kerja,SK,SP dan pemukiman

2. SOTK,SOP,Rencana Melaksanakan Pengklasifikasian data


Kerja,SK,SP kegiatan penelaahan mutu konstruksi

3. DPA,SOTK,SOP,Rencana Melaksanakan pengecekan dan


Kerja,SK,SP; penyusunan konsep penelaahan mutu
konstruksi
4. Mencatat Perkembangan dan
Permasalahan data Bahan Perencanaan
Program Kegiatan Penelaahan Mutu
SOP,Rencana Kerja,SK,SP
Kontruksi secara periodik sesuai dengan
Prosedur dan ketentuan yang berlaku
untuk mengetahui langkah pemecahannya.

Informasi Jabatan …
5. Melaksanakan Tugas kedinasan lain yang
diperintahkan oleh pimpinan baik tertulis
SOP, SK,SP maupun lisan sesuai dengan ketentuan
yang berlaku agar kegiatan kedinasan dapat
berjalan lancar

8. Perangkat/Alat Kerja :

No. Perangkat/ Alat Kerja Untuk Tugas


GPS,Desto ,Laptop ,Ploter, Melaksanakan pengumpulan data kegiatan
1. Kamera, Sarana Prasarana penataan bangunan gedung dan pemukiman;
Mobilisasi

GPS,Desto ,Laptop ,Ploter, Melaksanakan Pengklasifikasian data


2.
Kamera, Sarana Prasarana kegiatan penelaahan mutu konstruksi;

Alat tulis Kantor, Melaksanakan pengecekan dan penyusunan


3. Komputer ,Printer, konsep penelaahan mutu konstruksi;
Scanner,Sarana Prasarana
Mencatat Perkembangan dan Permasalahan
Alat tulis Kantor, data Bahan Perencanaan Program Kegiatan
4. Komputer ,Printer ,Scanner, Penelaahan Mutu Kontruksi secara periodik
Sarana Prasarana Mobilisasi sesuai dengan Prosedur dan ketentuan yang
berlaku untuk mengetahui langkah
pemecahannya.
Melaksanakan Tugas kedinasan lain yang
diperintahkan oleh pimpinan baik tertulis
5. Komputer/Printer/Scanner
maupun lisan sesuai dengan ketentuan yang
berlaku agar kegiatan kedinasan dapat
berjalan lancar;

9. Hasil Kerja :

No. Hasil Kerja Satuan Hasil

Laporan Hasil pengumpulan data kegiatan penelaahan Mutu Bangunan Jasa


1 Dokumen
Kontruksi

Laporan Data Hasil Pengklasifikasian data kegiatan penelaahan mutu konstruksi


2 Dokumen

Laporan Hasil pengecekan dan penyusunan konsep penelaahan mutu


3 Dokumen
konstruksi

Informasi Jabatan …
4 Laporan Hasil Catatan Perkembangan dan Permasalahan data Bahan
Perencanaan Program Kegiatan Penelaahan Mutu Kontruksi Dokumen

5 Laporan Hasil Tugas kedinasan lain Dokumen

10. Tanggung Jawab :


a. Kebenaran program kerja
b. Kebenaran dokumen pelaksanaan tugas
c. Ketepatan waktu penyelesasian tugas
d. Kerahasiaan dokummen
e. Keakuratan data kepada pimpinan;
f. Ketertiban administrasi pelaksanaan tugas.

11. Wewenang :
a. Menyiapkan bahan laporan pelaksanaan tugas
b. Menolak memberikan informasi yang bersifat rahasia;
c. Membantu kelancaran pelaksanaan tugas.

12. Korelasi Jabatan :

No Jabatan Unit Kerja/Instansi Dalam Hal


1. Kepala Seksi Perencanaan Dinas Pekerjaan Umum Arahan dan laporan
dan Pengendalian Cipta dan Penataan Ruang pelaksanaan tugas
Karya Provinsi Maluku
2. Pelaksana lainnya dan JFT Dinas Pekerjaan Umum Koordinasi dan kerjasama
lainnya dan Penataan Ruang pelaksanaan tugas
Provinsi Maluku

13. Kondisi Lingkungan Kerja :

No Aspek Keterangan
1. Tempat kerja Dalam ruangan

2. Suhu sejuk

3. Udara Sejuk

4. Keadaan ruangan Cukup luas

5. Letak Datar

6. Penerangan Terang

7. Suara Tenang

Informasi Jabatan …
8. Keadaan tempat kerja Tenang

9. Getaran Tidak ada getaran

14. Resiko Bahaya :

No Bahaya Fisik/Mental Penyebab


1. - -

15. Syarat Jabatan :


a. Pangkat/Golru : Penata, III/c
b. Pendidikan : DIII/DIV/S1
- Teknik Arsitektur/Teknik Sipil/Teknik Lingkungan atau
bidang lain yang relevan dengan tugas jabatan
c. Diklat
1) Penjenjangan : Prajabatan
2) Teknis : Diklat Teknis
d. Pengalaman Kerja : -

e. Pengetahuan Kerja :
1) Memahami peratran perundang-undangan;
2) Memahami program strategis da non strategis, SOP mutu
konstruksi
3) Teknis komunikasi lisan.

f. Keterampilan Kerja :
1) Memahami kebijakan perencanaan perencanaan, design dan
indikator kinerja utama
2) Mampu mengkonsep surat sesuai tata naskah
3) Melaksanakan agenda dan jadwal kedinasan

g. Bakat Kerja :
1) G : Intelegensi
2) V : Verbal
3) N : Numerik
4) Q : Ketelitian

h. Temperamen :
1) D : Kemampuan menyesuaikan diri menerima tanggung jawab untuk kegiatn
memimpin, mengendalikan atau merencakan.
2) M : Kemampuan menyesuaikan diri dengan kegiatan pengambilan kesimpulan,
pembuatan pertimbangan, atau pembuatan peraturan/ keptusan berdasarkan
kriterian yang diukur atau yang dapat di uji
i. Minat Kerja :

Informasi Jabatan …
1) I : Inventigatif
2) R : Realistik
3) A : Artistik

j. Upaya Fisik :
1) Duduk
2) Melihat
3) Bekerja dengan jari
4) Mendengar

k. Kondisi Fisik :
1) Jenis Kelamin : Laki-laki/Perempuan
2) Umur : tidak ada syarat khusus
3) Tinggi Badan : tidak ada syarat khusus
4) Berat Badan : tidak ada syarat khusus
5) Postur Badan : tidak ada syarat khusus
6) Penampilan : rapi

l. Fungsi Pekerjaan :
1) Data : D3 : Menyusun;
2) Data : D4 : Menghitung data
3) Orang : O3 : Menyelia
4) Orang : O8 : Menerima Instruksi;
5) Benda : B7 : Memegang.

16. Prestasi Kerja yang Diharapkan :

Waktu
Volume
No Hasil Kerja penyelesaian
(setahun)
(menit)
1. Laporan Hasil pengumpulan data kegiatan penelaahan
Mutu Bangunan Jasa 1.500 12
Kontruksi
2. Laporan Data Hasil Pengklasifikasian data kegiatan 3000 30
penelaahan mutu konstruksi
3. Laporan Hasil pengecekan dan penyusunan 1.500 12
konsep penelaahan mutu konstruksi
4.
Laporan Hasil Catatan Perkembangan dan
Permasalahan data Bahan Perencanaan Program 330 10
Kegiatan Penelaahan Mutu Kontruksi
5. Laporan Hasil Tugas kedinasan lain 818 1

17. Butir Informasi Lain : -

Informasi Jabatan …
Informasi Jabatan …
PERHITUNGAN BEBAN KERJA UNTUK KEBUTUHAN PEGAWAI

Nama Jabatan : Penelaah Mutu Konstruksi


Unit Kerja : Seksi Perencanaan dan Pengendalian Cipta Karya
Ikhtisar Jabatan : Melakukan kegiatan penelaahan mutu konstruksi di bidang pekerjaan umum dan penataan ruang.

Waktu Waktu Pegawai


Beban
No Uraian Tugas Satuan Hasil Penyelesaian Kerja Efektif yang Ket
Kerja
(Menit) (Menit) Dibutuhkan
1 2 3 4 5 6 7 8

1 Mengumpulkan data kegiatan penataan bangunan


30 72000 480 0.20
gedung dan pemukiman di bidang Cipta Karya
2 Mengklasifikasikan data kegiatan penelaah mutu
300 72000 480 2.00
konstruksi di bidang Cipta Karya
3 Melaksankan pengecekan dan penyusunan konsep
1500 72000 2 0.04
penelaahan mutu konstruksi di bidang Cipta Karya;
4 Mencatat perkembangan dan permalasahan data bahan
perencanaan program kegiatan penelaahan mutu
konstruksi di bidang cipta karya secara periodic sesuai 900 72000 2 0.03
dengan prosedur dan ketentuan yang berlaku untuk
mengetahui langkah pemecahannya
5 Melaksanakan tugas kedinasan lain yang diberikan
pimpinan baik lisan maupun tertulis sesuai dengan
120 72000 12 0.02
ketentuan yang berlaku agar kegiatan kedinasan dapat
berjalan lancar
J U M L A H 2.26

P E M B U L A T A N 2

Informasi Jabatan …

Anda mungkin juga menyukai