Anda di halaman 1dari 16

KABINET

WILOPO
KELOMPOK 3
Anggota :

1 2
Ade Nur Alifah Azzahra Safira

3 4
Muhammad Raffi
Cici Najwa Sanju
Octoriza
DEMOKRASI
Demokrasi adalah sistem pemerintahan dimana
rakyat memiliki peran dalam pengambilan
keputusan melalui pemilihan umum atau
perwakilan yang dipilih oleh mereka
DEMOKRASI
PARLEMENTER/LIBERAL

Demokrasi parlementer adalah sistem


pemerintahan dimana kekuasaan eksekutif
terletak pada parlemen yang dipilih olehrakyat,
dan kepala negara biasanya adalah seorang raja
ataupresiden seremonial.
KABINET
Kabinet adalah kelompok pejabat
pemerintahan yang dipilih oleh kepala negara
atau kepala pemerintahan untuk membantu
dalam pengambilan keputusan dan
pelaksanaan kebijakan negara.
KABINET
WILOPO
Kabinet Wilopo merujuk pada kabinet pemerintahan
Indonesia yang dipimpin oleh Perdana Menteri Wilopo pada
tahun 1952. Kabinet ini dibentuk dalam konteks
Pemerintahan Revolusi Nasional di Indonesia pasca-
kemerdekaan. Kabinet Wilopo bertujuan untuk mengatasi
masalah ekonomi dan politik yang dihadapi oleh Indonesia
saat itu
Latar Belakang
Kabinet Wilopo dibentuk sebagai respons terhadap berbagai tantangan
ekonomi dan politik yang dihadapi olehIndonesia pada saat itu. Pada
masa itu, Indonesia masih beradadalam tahap pembangunan dan
pemulihan pasca-perang kemerdekaan. Beberapa alasan pembentukan
Kabinet Wilopo antara lain untuk mengatasi inflasi yang tinggi,
mengatasimasalah ketidakstabilan politik, serta me
njaga stabilitas ekonomi dan sosial dalam upaya membangunnegara
yang lebih stabil dan sejahtera.
Partai yang
terdapaat dalam
kabinet wilopo
1. Partai Nasional Indonesia (PNI)
2. Partai Sosialis Indonesia (PSI)
3. Murba (Masyumi Nahdlatul Ulama)
Program Kerja
ORGANISASI NEGARA
Mengisi dan menyelesaikan penyelenggaraan
otonomi di beberapa daerah.
Melaksanakan pemilihan umum dewan daerah
dan dewan konstituante.
Menyederhanakan organisasi pemerintah yang
telah terbentuk.
Program Kerja
KEMAKMURAN
Melanjutkan usaha perubahan dalam bidang agraria.
Meningkatkan produksi nasional termasuk bahan
makanan untuk rakyat sehingga dapat memajukan
tingkat kehidupan.
Program Kerja
PENDIDIKAN
Mempercepat usaha dalam perbaikan dan
pembaharuan pendidikan serta pengajaran.
PERBURUHAN
Meningkatkan derajat kaum buruh dengan melengkapi
adanya undang-undang perburuhan sehingga dapat
meningkatkan perekonomian sekala nasional.
Program Kerja
KEAMANAN
Mengembangkan tenaga masyarakat untuk menjamin
keamanan dan ketenteraman.
Menyempurnakan organisasi dan alat-alat kekuasaan
negara.
Menjalankan kebijakan untuk mengatasi masalah
keamanan sesuai dengan negara hukum.
Program Kerja
KEBIJAKAN LUAR NEGERI
Memasukkan Irian Barat ke dalam wilayah RI dengan waktu sesingkat
singkatnya.
Melakukan hubungan antara Indonesia dan Belanda berlandaskan
perjanjian Internasional.
Menghilangkan perjanjian-perjanjian yang merugikan negara, terutama
rakyat.
Mempercepat peninjauan hasil perjanjian KMB.
Mengisi politik luar negeri bebas aktif dengan aktif menuju perdamaian
dunia.
Alasan gugur
Sebab utama jatuhnya kabinet
Wilopo adalah akibat adanya
peristiwa Tanjung Morawa sehingga
muncul mosi tidak percaya dalam
tubuh kabinet.
daftar pustaka
Diakses pada hari senin, 11 September 2023 pukul 22.01
https://sumbersejarah1.blogspot.com/2018/03/program-
kerja-kabinet-wilopo-susunan-anggota-penyebab-
jatuhnya.html
Diakses pada hari Senin, 4 September 2023 pukul 18.42
https://id.m.wikipedia.org/wiki/Wilopo
Zuhdi Susanto, 2018, Indonesia. Kementrian Pendidikan
dan Kebudyaan. Sejarah Indonesia/Kementrian
Pendidikan dan kebudayaan. Edisi Revisi, Erlangga
TERIMA
KASIH

Anda mungkin juga menyukai