Anda di halaman 1dari 10

MODUL AJAR

Pendidkan Agama Islam


dan Budi Pekerti

KEMENTERIAN PENDIDIKAN, KEBUDAYAAN, RISET DAN TEKNOLOGI


BADAN PENELITIAN DAN PENGEMBANGAN DAN PERBUKUAN
PUSAT ASESMEN DAN PEMBELAJARAN
2023
Tujuan Pembelajaran
Satuan Pendidikan : SMK (Non Keagamaan)
Mata Pelajaran : Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti
Kelas : X
Tahun Pelajaran : 2022/2023
Penyusun : Muhammad Fadhillah
CP KOMPETENSI LINGKUP MATERI TP
Peserta didik menganalisis dan Menganalisis Asuransi,Bank,Koperasi Menganalisis ketentuan
mengomunikasikan konsep Pendidikan Agama Syariah untuk Asuransi,Bank,Koperasi
Islam dan Budi Pekerti , perekonomian Umat Syariah untuk
Asuransi,Bank,Koperasi Syariah untuk dan bisnis lain yang perekonomian Umat
perekonomian Umat dan bisnis lain yang maslahah serta analisis dan bisnis lain yang
maslahah, disertai dengan analisis dalil dan dalil dan hikmah syar’I maslahah agar dapat
hikmah tasyri'nya, sehingga semakin mantap nya membantu
keyakinan menjalankan agama sebagai meningkatkan
ekspresi rasa syukur kepada Allah Swt. kemaslahatan umat
sehingga amaliah ibadahnya dapat membentuk
kepedulian sosial dan mempengaruhi cara
berfikir, bersikap, dan bertindak dalam
kehidupan sehari- hari dalam konteks
beragama, berbangsa, dan bernegara.
Alur Tujuan Pembelajaran
Satuan Pendidikan : SMA (Non Program Keagamaan)
Mata Pelajaran : Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti
Kelas : X
Tahun Pelajaran : 2022/2023
Penyusun : Muhammad Fadhillah
NPM : 20.12.5257
CAPAIAN TUJUAN ATP KELAS ALOKASI
PEMBELAJARAN PEMBELAJARAN XII WAKTU
Peserta didik Menganalisis Asuransi,Bank 2 JP
menganalisis dan
Ketentuan ,Koperasi
mengomunikasikan
konsep Pendidikan Asuransi,Bank,Kop Syariah untuk
Agama Islam dan Budi
erasi Syariah untuk perekonomian
Pekerti
Asuransi,Bank,Koperasi perekonomian Umat dan
Syariah untuk
Umat dan bisnis bisnis lain
perekonomian Umat dan
bisnis lain yang lain yang maslahah yang maslahah
maslahah. disertai
agar memahami dan analisis
dengan analisis dalil dan
hikmah tasyri'nya, kemaslahatan dalil serta
sehingga semakin
umat. hikmah
mantap keyakinan
menjalankan agama tsyari'nya
sebagai ekspresi rasa
syukur kepada Allah
Swt. sehingga amaliah
ibadahnya dapat
membentuk kepedulian
sosial dan
mempengaruhi cara
berfikir, bersikap, dan
bertindak dalam
kehidupan seharihari
dalam konteks
beragama, berbangsa,
dan bernegara.
A. INFORMASI UMUM
Identitas Sekolah
Nama Penyusun : Muhammad Fadhillah
Nama Lembaga : SMKN 1 Martapura
Tahun : 2022/2023
Satuan Pendidikan : SMK
Kelas : X ( Sepuluh )
Mata Pelajaran : Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti
Semester : Genap
Alokasi waktu : 2 JP
Kompetensi Awal (hasil Asesmen awal
a. Sebagian peserta didik telah memahami konsep Pendidikan Agama Islam dan ruang
lingkupnya
b. Sebagian peserta didik telah memahami perkembangan Ilmu Pendidikan Agama
Islam akan tetapi belum memahami dengan baik tentang periode periode
perkembangan Pendidikan Agama Islam
Profil Pelajar Pancasila/Profil Pelajar Rahmatan Lil’ Alamin
a. Berkeadaban (Taadub)
b. Keteladaan (Qudwah)
c. Beriman, bertakwa kepada tuhan YME, dan Berakhlak Mulia
d. Bernalar Kritis
Sarana dan Prasarana
a. LCD
b. Laptop
c. Papan Tulis
d. Bolpoin
e. Spidol
Target Peserta Didik
Perangkat ajar ini digunakan untuk siswa kelas reguler ( 15 sd 35 orang perkelas).
Peserta didik yang mengalami kesulitan belajar ditangani dengan teknik bimbingan
individu atau menggunakan tutor sebaya untuk membimbing peserta didik sehingga
dapat mencapai capaian pembelajaran.
Model dan Methode Pembelajaran Yang Digunakan
a. Model : Pendekatan Saintifik
b. Metode : Ceramah , Tanya Jawab, dan diskusi
B. Komponen Inti

Tujuan Pembelajaran

Menganalisis konsep Pendidikan Agama Islam dan sejarah perkembangannya agar


tumbuh keyakinan dan kesadaran dalam beribadah

Kriteria Ketercapaian Tujuan Pembelajaran (KKTP)


Melalui pembelajaran pendekatan saintifik, peserta didik dapat :
a. Menganalisis Asuransi,Bank,Koperasi Syariah
Pemahaman Bermakna
a. Memahami Asuransi,Bank,Koperasi Syariah untuk perekonomian Umat dan bisnis
lain yang maslahah.
b. Memahami Makna Beriman Asuransi,Bank,Koperasi Syariah untuk perekonomian
Umat dan bisnis lain yang maslahah. ini adalah salah satu ibadah yang menjadikan
diri kita sebagai mahkluk yang selalu hidup optimis dan selalu bertakwa kepada Allah
SWT.
Kata Kunci
a. PAI
b. Asuransi,Bank,Koperasi Syariah untuk perekonomian Umat dan bisnis lain yang
maslahah.
Pertanyaan Pemantik
a. Apa itu Asuransi,Bank,Koperasi Syariah?
b. Bagaimana mengkorelasikan dan mengaplikasikan makna dari
Asuransi,Bank,Koperasi Syariah dalam kehidupan?
Persiapan Pembelajaran
a. Guru menyiapkan perangkat pembelajaran.
b. Guru menyiapkan Slide tentang materi PAI dan perkembangannya
c. Guru menyiapkan bahan bacaan tentang konsep PAI dan perkembangannya
Kegiatan Pembelajaran
Langkah-langkah Pembelajaran
Kegiatan Pendahuluan (10 Menit)
Melakukan pembukaan dengan salam pembuka dan berdoa untuk memulai
pembelajaran, memeriksa kehadiran peserta didik sebagai sikap disiplin
Mengaitkan materi/tema/kegiatan pembelajaran yang akan dilakukan dengan
pengalaman peserta didik dengan materi/tema/kegiatan sebelumnya serta
mengajukan pertanyaan untuk mengingat dan menghubungkan dengan materi
selanjutnya.
Menyampaikan motivasi tentang apa yang dapat diperoleh (tujuan & manfaat)
dengan mempelajari materi Kurban dan aqiqah
Menjelaskan hal-hal yang akan dipelajari, kompetensi yang akan dicapai, serta
metode belajar yang akan ditempuh

Kegiatan Inti (110 Menit)


Kegiatan Peserta didik diberi motivasi dan panduan untuk melihat,
Literasi mengamati, membaca dan menuliskannya kembali. Mereka diberi
tayangan dan bahan bacaan terkait materi
Asuransi,Bank,Koperasi Syariah untuk perekonomian Umat dan
bisnis lain yang maslahah.
Critical Guru memberikan kesempatan untuk mengidentifikasi hal hal
Thinking yang belum dipahami. Pertanyaan ini harus tetap berkaitan
dengan materi Asuransi,Bank,Koperasi Syariah untuk
perekonomian Umat dan bisnis lain yang maslahah.
Collaboration Peserta didik dibentuk dalam beberapa kelompok untuk
mendiskusikan, mengumpulkan informasi, mempresentasikan
ulang, dan saling bertukar informasi mengenai
Asuransi,Bank,Koperasi Syariah untuk perekonomian Umat dan
bisnis lain yang maslahah.
Comunication Peserta didik mempresentasikan hasil kerja kelompok atau
individu secara klasikal, mengemukakan pendapat atas presentasi
yang dilakukan kemudian ditanggapi kembali oleh kelompok
atau individu yang mempresentasikan
Creativity Guru dan peserta didik membuat kesimpulan tentang hal-hal yang
telah dipelajari terkait konsep Asuransi,Bank,Koperasi Syariah
untuk perekonomian Umat dan bisnis lain yang maslahah. Peserta
didik kemudian diberi kesempatan untuk menanyakan kembali
hal-hal yang belum dipahami

Kegiatan Penutup (15 Menit)


Peserta didik membuat rangkuman/kesimpulan pelajaran.tentang point-point
penting yang muncul dalam kegiatan pembelajaran yang baru dilakukan.
Guru membuat rangkuman/simpulan pelajaran.tentang point-point penting yang
muncul dalam kegiatan pembelajaran yang baru dilakukan. Guru menutup
pembelajaran dengan do’a
Pembelajaran Berdiferensiasi
a. Untuk siswa yang sudah memahami materi ini sesuai dengan tujuan pembelajaran dan
mengeksplorasi topik ini lebih jauh, disarankan untuk membaca materi menganalisis
konsep ilmu fikih dan perkembangannya dari berbagai referensi yang relevan.
b. Guru dapat menggunakan alternatif metode dan media pembelajaran sesua dengan
kondisi masing-masing agar pelaksanaan pembelajaran menjadi lebih menyenangkan
(joyfull learning) sehingga tujuan pembelajaran bisa tercapai.
c. Untuk siswa yang kesulitan belajar topik ini, disarankan untuk belajar kembali tata
cara pada pembelajaran di dalam dan atau di luar kelas sesuai kesepataan antara guru
dengan siswa. Siswa juga disarankan untuk belajar kepada teman sebaya

Asesmen
A. Asesmen Awal
1. Jelaskan Pengertian Asuransi,Bank,dan Koperasi Syariah?
2. Jelaskan Kaitan Asuransi,Bank,Koperasi Syariah dalam Kehidupan?
Pemetaan Penguasaan Kompetensi Peserta didik hasil asesmen awal

No Kompetensi dan Lingkup Materi Sudah Belum(


(%) %)
1 Jelaskan Pengertian Asuransi,Bank,Koperasi
Syariah?
2 Jelaskan ka Asuransi,Bank,Koperasi Syariah dalam
Kehidupan?

Tindak Lanjut hasil Asesmen Awal


No Nama Nomor Soal Nilai Tindak
1 2 3 4 5 lanjut
1 Ahmad
2 Budi
3 Caca
4 Dani
5 Dina
6 Fadli
B. Asesmen Formatif ( Selama Proses Pembelajaran)

1) Teknik Asesmen : Observasi , Unjuk Kerja


2) Bentuk Instrumen : Pedoman/ Lembar Observasi

Lembar kerja pengamatan kegiatan pembelajaran dengan pendekatan Saintifik


N Nama Aspek Yang di minati Socre
o Ide/ Aktif Kerja sama 1 2 3 4
gagasan
1 Ahmad
2 Budi
3 Caca
4 Dani
5 Dina
6 Fadli
Nilai = x25

C. Asesmen Sumatif
a. Asesmen Pengetahuan

Teknik Asesmen :
 Tes : Tertulis
 Non Tes : Observasi
Bentuk Instrumen :
 Asesmen Tidak Tertulis :Daftar Pertanyaan
 Asesmen Tertulis : Jawaban Singkat
b. Asesmen Keterampilan

1) Teknik Asesmen : Kinerja


2) Bentuk Instrumen : Lembar kinerja

Pengayaan
a. pengayaan diberikan kepada peserta didik yang telah mencapai kompetensi dan tujuan
pembelajaran.
b. Guru memberikan pertanyaan-pertanyaan yang lebih variatif dengan menambah keluasan
dan kedalaman materi yang mengarah pada high order thinking
c. Program pengayaan dilakukan di luar jam belajar efektif
Remedial
a. Remedial diberikan kepada peserta didik yang belum mencapai kompetensi dan tujuan
pembelajaran
b. Guru melakukan pembahasan ulang terhadap materi yang telah diberikan dengan
cara/metode yang berbeda untuk memberikan pengalaman belajar yang lebih
memudahkan peserta didik dalam memaknai dan menguasai materi ajar misalnya lewat
diskusi dan permainan.
c. Program remedial dilakukan di luar jam belajar efektif.
Refleksi Peserta Didik
NO Pertanyaan Refleksi Jawaban
Refleksi
1 Bagian manakah yang menurut kamu hal paling sulit dari
pelajaran ini?
2 Apa yang akan kamu lakukan untuk memperbaiki hasil
belajarmu?
3 Kepada siapa kamu akan meminta bantuan untuk memahami
pelajaran ini?
4 Jika kamu diminta untuk memberikan bintang 1 sampai 5, berapa
bintang yang akan kamu berikan pada usaha yang telah kamu
lakukan?
5 Apakah kamu sudah dapat Menganalisis konsep PAI dan
perkembangannya?

Refleksi Guru
1. Bagaimana membuat peserta didik merasa nyaman di sekolah ?
2. Bagaimana membuat kegiatan pembelajaran lebih menarik?
3. Apakah semua peserta didik terlibat aktif dalam proses pembelajaran?
4. Kesulitan apa yang dialami peserta didik?
Glosarium
1. Konsep : rancangan
Daftar Pustaka
1. Kementerian Agama RI, Pendidikan Agama Islam dan Bud Pekerti Untuk
SMA/SMK, Jakarta: Kementerian Agama, 2019

Anda mungkin juga menyukai