Anda di halaman 1dari 10

PEMBELAJARAN

Magang: Pembelajaran di Kelas


DOSEN: MUHAMAD FATHONI, M.Pd.I
Pengertian Pembelajaran
• Belajar adalah suatu proses perubahan di dalam kepribadian manusia yang ditunjukkan
dalam bentuk peningkatan kualitas dan kuantitas tingkah laku seperti peningkatan
kecakapan, pengetahuan, sikap, kebiasaan, pemahaman, ketrampilan, daya fikir, dan
kemampuan lainnya.
• Pembelajaran adalah proses interaksi peserta didik dengan pendidik dan sumber belajar
pada suatu lingkungan belajar. Pembelajaran merupakan bantuan yang diberikan pendidik
agar dapat terjadi proses perolehan ilmu dan pengetahuan, penguasaan kemahiran dan
tabiat, serta pembentukan sikap dan kepercayaan pada peserta didik. Dengan kata lain,
pembelajaran adalah proses untuk membantu peserta didik agar dapat belajar dengan
baik.
Tujuan dan Ciri Belajar
• Tujuan Belajar secara umum: • Ciri-ciri Belajar
1. Untuk Memperoleh Pengetahuan 1. Perubahan yang didasari dan disengaja
2. Menanamkan Konsep dan Keterampilan (intensional)
3. Membentuk Sikap 2. Perubahan yang berkesinambungan
(kontinu)
3. Perubahan yang fungsional
4. Perubahan yang bersifat positif
5. Perubahan Bersifat Aktif
6. Perubahan yang bersifat permanen
7. Perubahan yang terjadi berarah atau
bertujuan
8. Perubahan prilaku secara keseluruhan
Jenis-jenis Belajar
Rasional

Pengetahuan Abstrak

Apresiasi
Belajar Keterampilan

Pemecahan
Sosial
Masalah

Kebiasaan
Prinsip-Prinsip Pembelajaran
Aktivitas

Motivasi, Minat dan Perhatian

Individualitas

Keperagaan

Ketauladanan

Pembiasaan

Korelasi
Teori Dalam Pembelajaran
• Teori belajar Behavioristik
Menurut teori ini yang terpenting adalah masuk atau input yang berupa stimulus dan
keluaran atau output yang berupa respon.Sedangkan apa yang terjadi antara stimulus
dan respon dianggap tidak penting untuk diperhatikan karena tidak bisa diamati.Teori ini
mengutamakan pengukuran, sebab pengukuran merupakan suatu hal penting untuk
melihat terjadi atau tidaknya perubahan tingkah laku tersebut. behavioristik tidak
mengakui adanya kecerdasan, bakat, minat dan perasaaan individu dalam suatu belajar.

• Teori belajar Kognitif


Menurut teori ini, suatu informasi yang berasal dari lingkungan pembelajar, pada
awalnya diterima oleh reseptor.Reseptor-reseptor tersebut memberikan simbol-
simbol informasi yang ia terima dan kemudian diteruskan ke registor pengindraan
yang terdapat pada saraf pusat.Dengan demikian, informasi-informasi yang
diterima oleh registor pengindraan telah mengalami transformasi.
Lanjutan
• Teori belajar Humanistik
Perhatian psikologi humanistik yang terutama tertuju pada masalah bagaimana tiap-tiap
individu dipengaruhi dan dibimbing oleh maksud-maksud pribadi mereka hubungkan
kepada pengalaman-pengalaman mereka sendiri.Menurut para pendidik aliran humanistik
penyususnan dan penyajian meteri pelajaran harus sesuai dengan perasaan dan
perhatian siswa.
Komponen Pembelajaran
Kurikulum

Evaluasi Guru

Peserta
Media
Didik

Metode Materi
Persipan Pembelajaran
• Pengembangan Silabus, Contoh Silabus
• Penyusunan Rencana Pelaksanaan Pembelajaran (RPP), Contoh RPP

• Penyiapan Materi, Alat Peraga dan Refrensi Belajar


‫رب العالمين‬
‫ّ‬ ‫هلل‬ ‫الحمد‬

Anda mungkin juga menyukai