Anda di halaman 1dari 18

PROSES BELAJAR DAN

MATERI PENYULUHAN
SOSIAL
Sebagai proses pendidikan,
keberhasilan penyuluhan sangat
dipengaruhi oleh proses belajar
yang dialami dan dilakukan
oleh sasaran penyuluhan.
• Jenis belajar
PROSES
PEMBELAJARAN • Cara belajar
• Prinsip belajar
• Ciri-ciri belajar
• Faktor yang mempengaruhi
proses belajar

2
Belajar mengidentifikasi
berbagai ragam stimulus
Belajar dengan konsep
Jenis
Belajar Belajar prinsip

Belajar memecahkan
masalah

3
• Learning by Doing
• Learning by Experience
• Learning by problem solving
• Learning by Participation
Cara • Learning by Multimedia

Belajar ✓

Belajar dengan kesadaran penuh
Belajar dengan peniruan
✓ Belajar dengan kondisi atau
kebiasaan
✓ Belajar dengan mengartikan

4
Prinsip Latihan

Prinsip menghubung-
Prinsip- hubungkan
Prinsip Prinsip Akibat
Belajar
Prinsip Kesiapan

5
• Proses belajar adalah proses aktif
• Belajar harus dialami sendiri oleh
individu yang memiliki kemauan
belajar
• Kemampuan belajar individu
Ciri-Ciri tidak sama
• Proses belajar dipengaruhi oleh
Belajar pengalaman nya
• Proses belajar dipengaruhi oleh
kebutuhan yang benar-benar
dirasakan
• Proses belajar tergantung pada
kondisi lingkungan yang nyaman

6
• Tujuannya adalah agar terjadi
proses perubahan perilaku menuju
Pendidikan ke arah yang lebih baik dan
menguntungkan bagi kehidupan
Orang sasaran didik.
• Hambatan Fisiologik
Dewasa (penglihatan, pendenngaran,
kontras warna cenderung merah,
penerangan lebih banyak, dsb.)
• Hambatan psikologik (dimotivasi,
tidak digurui atau diceramahi,
kebutuhan, pengalaman, hasil
kerja-sama, prses evolusi)

7
TAHAPAN PEMBELAJARAN

Memperta
Melakukan hankan
Perubahan Perubahan
Siap
Sudah Berubah

Belum menyadari
Menyadari
Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Belajar

Yang berasal dari Yang berasal dari


luar sasaran dalam diri sasaran
belajar (nonsosial (fisiologis dan
dan sosial ) psikologis )

9
Sgl pesan yg dikomunikasikan oleh
seorang penyuluh kpd sasarannya

Materi
Penyuluhan Bentuk pesan bersifat:

Sosial Informatif Persuasif Intertaiment

Tipe pesan
Pesan ideologis → nilai2
Pesan informatif →
bernegara & berbangsa
• Pesan informatif dpt dibedakan menjadi:
– Pengetahuan dasar
– Hasil riset terapan
– Pengetahuan praktis
– Pesan dr penggunaanya
• Ekspresi ttg kebutuhan (keluhan, kepuasan,
kegembiraan dll)
• Reaksi konsumen ( (perlu TL, sikap negatif )
Berisikan
pemecahan
masalah yg sedang
dan akan dihadapi

Sifat2 Berisikan petunjuk


Materi atau rekomendasi
yg harus
Penyuluhan dilaksanakan

Materi
instrumental
(materi utk jangka
panjang)
Kebijakan

Hasil penelitian
Ragam Pengalaman sasaran penyuluhan
Materi Hasil-hasil pembangunan kessos
Penyuluhan Petunjuk teknis

Teknologi pekerjaan sosial terbaru


• Sesuai tingkat kemampuan
sasaran/ masy
• Tdk bertentang dg adat istiadat
dan kepercayaan
Materi • Mampu mendatangkan
keuntungan
Penyuluhan • Bersifat praktis, mudah dipahami
dan diaplikasikan
• Mengesankan dan dpt
dimanfaatkan dg hasil nyata dan
segera dinikmati
15

Materi penyuluhan perlu di rinci


Pokok kedalam pokok bahasan
contoh :
Bahasan • Definisi tentang Anak jalanan
• Karakeristik Anak Jalanan
• Faktor Penyebab
• Dampak masalah anak jalana
• Solusi
• ….dsb
• Yang dapat dilihat
• Yang dapat didengar
• Yang dapat didengar dan dilihat
Bentuk • Yang langsung dapat dipraktikan
materi yg Berdasarkan penelitian keberhailannya
disampaikan • 20%, jika informasi melalui pendengaran
• 30% hanya diterima melalui penglihatan
dalam • 60% hanya diterima melalui
Penyuluhan pendengaran dan penglihatan
• 75% jika dilaksanakan melalui peragaan,
sasaran dpt melihat, mendengarkan dan
mempraktikan sendiri
1. Diperlukan oleh masyarakat
2. Dapat dilaksanakan
3. Mengena pada perasaan
Materi 4. Memberi atau berdampak
keuntungan ekonomis
Penyuluhan 5. Mengesankan
yang baik 6. Mendorong kearah kegiatan
7. Dapat membujuk sasaran
ADA BEBERAPA PERIBAHASA

Seseorang yg melihat Sebuah gambar yg baik


lebih baik drpd seribu lebih berharga drpd
orang yg mendengarkan seribu kata

Bila sy mendengar, saya


Masy akan lebih percaya lupa, Bila sy melihat saya
bila ia dpt melihat dg ingat dan tahu; Dan jika
mata kepala sendiri sy mengerjakan, sy
mengerti dan mengenal

Anda mungkin juga menyukai