Anda di halaman 1dari 4

LK-10: Penyusunan Modul Project P5-PPRA

Petunjuk LK-10a:

1. Bacalah dimensi dan tema Project Penguatan Profil Pelajar Pancasila dan nilai-nilai
Profil Pelajar Rahmatan Lil Alamin.
2. Analisis jumlah Projek Penguatan Profil Pelajar Pacasila dan Profil Pelajar Rahmatan Lil
Alamin dalam satu tahun ajaran.
3. Tentukan Tema, Topik, dan NamaProjek Profil
4. Tentukan 2 dimensi, elemen, sub elemen dan akhir fase Projek Penguatan Profil Pelajar
Pacasila serta Profil Pelajar Rahmatan Lil Alamin (paling sedikit 2 dimensi dan tema).

Tema : Kearifan Lokal


Topik : Budidaya Jamur
Projek Profil : Membuat Log Jamur dan pengolahan Jamur Tiram
Dimensi Elemen Sub Elemen Akhir Fase
Beriman dan Akhlaq kepada Memahami keterhubungan Fase A
bertaqwa kepada Alam ekosistem bumi Mengidentifikasi berbagai
Tuhan yang Maha ciptaan Tuhan
Esa dan berakhlaq
mulia Fase B
Memahami keterhubungan
antara satu ciptaan dengan
ciptaan Tuhan yang lain

Fase C
Memahami Konsep
harmoni dan
mengidentifikasi adanya
saling ketergantunagan
antara berbagai ciptaan
Tuhan
Kreatif Menghasilkan Fase A
karya dan Mengekprolrasi dan
tindakan yang mengekspresiksn pikiran
orisinil dan atau perasaannya
dalam bentuk karya dan
atau tindakan serta
mengapresiasi karya dan
tindakan yang
dihasilkannya

Fase B
Mengekplorasi dan
mengekspresikan pikiran
dan atau perasaannya
sesuai dengan minat dan
kesukaannya dalam bentuk
karya dan atau tindakan
sera mengapresiasi karya

Fase C
Mengeksplorasi dan
mengekspresikan pikiran
dan atau perasaannya
sesuai dengan minat dan
kesukaannya dalam bentuk
karya dan atau tindakan
serta mengapresiasi dan
mengkritisi karya dan
tindakan yang dihasilkan.

Capaian Perkembangan
Nilai Profil Pelajar Rahmatan Lil Sub Nilai Profil Pelajar
Profil Pelajar Rahmatan
Alamin Rahmatan Lil Alamin
Lil Alamin

 Berkeadaban ( Ta’addud)  Shaleh Sosial


 Dinamis dan inovatif  Berbudaya dan peduli
(tatawwur wa ibtikar) lingkungan

Catatan:
1. Untuk mengisi Dimensi, Elemen dan Sub Elemen berpedoman pada Panduan
Pengembangan Projek Penguatan Profil Pelajar Pancasila dan Profil Pelajar Rahmatan Lil
Alamin oleh Kementerian Agama
2. Untuk mengisi Akhir Fase. Merujuk pada Buku Dimensi, Elemen dan Sub Elemen Profil
Pelajar Pancasila pada Kurikulum Merdeka Kemendikbud.

Petunjuk LK-10b:

1. Tentukan satu cara alur dalam mengembangkan aktivitas Projek (silahkan


menganalisis alur aktivitas pada Modul di halaman 21-22).
2. Uraikan aktivitas yang akan dilakukan dalam melaksanakan Projek dengan
menggunakan tabel berikut.
Alur Aktivitas

Pengenalan Budidaya Jamur Tiram sebagai kearipan lokal


Banayak masyarakat yang mulai menekuni budidaya jamur tiran
Kontekstualisasi

Mengisi log dengan bibit jamur dari F2


Aksi

Budidaya jamur tiram dan sekaligus mengolahnya menjadi makanan


Refleksi
snack akan menambahkan kreatifitas bagi anak atau peserta didik

Tindak Lanjut Merawat jamur tiram dengan menyirami setiap hari selanjutnya
mengolahnya menjadi makanan snack yang berupa kripik jamur
sebagai bukti rasa syukur pada Tuhan YME

Petunjuk LK-10c:

1. Analisis sub elemen yang sudah ditetntukan pada LK I.


2. Susun rubrik berdasarkan sub elemen tersebut berdasarkan 4 kriteria (Mulai
Berkembang, Sedang Berkembang, Berkembang Sesuai Harapan, dan Sangat
Berkembang) dengan memberi deskripsi setiap kriteria.

Rubrik Penilaian

Kategori
Subelemen Mulai Sedang Berkembang Sangat
Berkembang Berkembang Sesuai Harapan Berkembang
Profiel Pelajar
Pancasila
1. Mejaga Belum dapat Dapat membuat Dapat membuat Dapat membuat
Ekosistem membuat Produk produk akan produk dengan produk dengan
bumi agar tetapi belum baik tapi belum baik dan sangat
tidak punah sempurna begitu menarik sempurna.
yaitu varitas Belum ada kerja Ada kerjasama Ada dengan baik Ada kerjasa yang
jamur atau sama tapi belum dan kerja yang baik dan kompak
makhluq begitu kompak efektif
Allah yang
berupa
tumbuhan
Jamur
2. Kreatif
eksploratif
berani
melangkah
untuk
mencoba
dan
melakukan
tindakan
Profile Rahmatal Belum dapat Dapat membuat Dapat membuat Dapat membuat
lil’alamin : membuat Produk produk akan produk dengan produk dengan
1. Saleh social tetapi belum baik tapi belum baik dan sangat
dengan sempurna begitu menarik sempurna.
adanya Belum ada kerja Ada kerjasama Ada kerjasama Ada kerjasa yang
kerjasama sama tapi belum dengan baik dan baik dan kompak
antar begitu kompak kerja yang efektif
kelompok
2. Berbudaya
dan peduli
lingkungan

Mengetahui Guru
Kepala Sekolah

Ari Subagyo,S.Ag
Ari Subagyo,S.Ag

Anda mungkin juga menyukai