Anda di halaman 1dari 4

Nama : Krisanta F. A.

Resley
NIM : 202179020

Kiat Belajar dan Motivasi Belajar di Perguruan Tinggi.

Tantangan SDM Indonesia.


1. SDM unggul yang dibutuhkan di masa depan tidak bisa diciptakan oleh
perkembangan ilmu yang dibentuk berdasarkan tren masa lalu.
2. Meningkatnya kelas pendapatan menengah.
3. Pesatnya urbanisasi.
4. Populasi umur => bonus demografi.
5. Indonesia akan lebih berliterasi digital, staboil secara politik, dan sukses
dalam memberantas kemiskinan.
6. Perubahan pasar tenaga kerja.

Perguruan Tinggj Sebagai Pusat Pengembangan IPTEKS.


1. Revolusi Industri 4.0 menyebabkan disrupsi besar-besaran, termasuk di
IPTEK dan perguruan tinggi.
2. Perguruan tinggi harus mampu merespon cepat dan tepat agar tetap
mampu bersaing.
3. Perguruan tinggi telah dan akan melakukan revisi pada kelembagaan,
bidang studi, kurikulum, sumber daya, serta pengembangan cyber university,
risbang dan inovasi.
Tridarma Perguruan Tinggi.
Peran unik dari perguruan tinggi :
1. Engine of sustained growth.
2. Penyiapan creative & competitive human capital.
3. Mesin inovasi dan reka cipta, tulang punggung innovation dream economy.

Hak Kewajiban Mahasiswa.


Hak & Kewajiban yang harus ditanamkan dalam diri mahasiswa antara
lain :
1. Kebebasan akademik menuntut dan mengkaji ilmu sesuai norma dan
susila yang berlaku dalam lingkungan akademik.
2. Memperoleh pengajaran dan layanan di bidang akademik sesuai dengan
minat, bakat dan kemampuan.
3. Menyelesaikan studi lebih awal.
4. Memperoleh layanan informasi yang berkaitan dengan program studi serta
hasil belajarnya.
5. Memanfaatkan sumber daya melalui perwakilan organisasi mahasiswa
yang ada di kampus.
6. Mematuhi peraturan yang berlaku.

Transformasi Sikap dan Pikiran Ke Arah Cara Belajar di PT.


Aktif dan Proaktif.
 Selalu mencari aktivitas.
 Inisiatif.
 Mencari, bukan menunggu.
Berpikir Kritis.
 Benarkah yang saya lihat atau rasakan.
 Apa pengaruh pilihan saya kepada orang lain?
Cengeng? Tidak!
 Hadapi masalah, bukan meninggalkannya.
 Jangan menjadi pengecut dan putus asa.
Diri Sendiri.
 Ini hidupku, bukan hidup orang lain.
 Jangan bergantung pada orang lain.
Etos Kerja.
 Tidak gampang menyerah.
 Kerja keras – cerdas – ikhlas – tuntas.
Future-oriented.
 Pasca kampus = dunia sebenarnya.
 Tentukan masa depan dari sekarang.

Pentingnya Saling Menghargai.


Poin-poin penting dalam menghargai orang lain :
1. Seseorang harus memposisikan diri sebagai lawan yang baik,
memperlakukan orang lain dengan baik sehingga akan terjalin timbal balik
yang baik pula.
2. Menghargai orang lain seharusnya tidak dengan memandang orang lain
jahat atau baik.
3. Menghargai orang lain berarti mendorong orang lain untuk berkembang.
4. Menghargai setiap kepunyaan orang lain, baik yang menempel pada
tubuhnya yang bersifat lahiriyah maupun karya yang dihasilkannya.
5. Memahami bahwa kedudukan setiap orang adalah sama, tidak dilihat dari
status sosial, ras, agama, dan lainnya.
HOW?
Bicara dengan bahasa yang baik, bertindak dengan gerakan tubuh
yang sopan, menerima bantuan dari orang lain sekecil apapun, budayakan
dengan kata “tolong”, “maaf”, dan “terima kasih”.
Merdeka Belajar Kampus Merdeka.

Bertujuan mendorong mahasiswa menguasai berbagai keilmuan atau


keahlian yang berguna untuk memasuki dunia kerja. Kampus Merdeka
memberikan kesempatan bagi mahasiswa untuk memilih perkuliahan
maupun pembelajaran yang akan mereka ambil.

Pelaksanaan Pembelajaran Kumulatif.


Kampus memberikan pengakuan pelaksanaan pembelajaran program
Kampus Merdeka di luar Perguruan Tinggi.
1. Pertukaran Mahasiswa.
2. Mengajar di Sekolah.
3. Kegiatan Magang atau Praktik Kerja.
4. Studi atau Proyek Independen.
5. Proyek Kemanusiaan.
6. Penelitian atau Riset.
7. Kegiatan Wirausaha.
8. Proyek di Desa.

Anda mungkin juga menyukai