Anda di halaman 1dari 15

AKSI NYATA

Topik 2

Merdeka
Belajar

Putri Inpana Pratiwi, S.Pd.


Modul Pelatihan
1.Mengenali dan memahami diri 4. Mendidik dan melatih kecerdasan
sebagai pendidik budi pekerti

2. Mendidik dan mengajar


5. Pendidikan yang mengantarkan
keselamatan dan kebahagiaan
3. Mendampingi murid dengan utuh
dan menyeluruh
mengenali diri dan perannya
sebagai pendidik

"Pendidik itu menuntun tumbuh atau hidupnya


kekuatan kodrat yang ada pada anak-anak,
agar dapat memperbaiki lakunya (bukan
dasarnya) hidup dan tumbuhnya kekuatan
kodrat anak."
- Ki Hadjar Dewantara -
Apa peran saya sebagai guru?
Setiap hal kecil yang kita sampaikan di kelas akan
berkontribusi pada kecakapan hidup anak saat
dewasa, oleh karenanya sejak merancang,
memfaslitasi hingga menilai proses pembelajaran
guru mesti hadir secara utuh.
Semua yang kita rancang untuk disimak murid-
murid mesti bertujuan. sebab saat mengajar di
dalam kelas, sejatinya kita sedang membentuk
budaya masa depan lewat murid-murid kita.
Ki Hadjar Dewantara

Mendidik
Anak-anak tumbuh berdasarkan kekuatan
dan kodratnya yang unik, tidak mungkin pendidik
mengubah padi menjadi jagung atau sebaliknya

Mengajar
olehkarenanya peran pendidik adalah menuntun murid
agar bisa bertumbuh dan berkembang sesuai kodratnya
Ki Hadjar Dewantara

Mendidik "Pendidikan adalah tempat persemaian benih-benih

dan kebudayaan yang hidup dalam masyarakat, dan


daya upaya untuk memanjukan perkembangan budi

Mengajar
pekerti, pikiran dan jasmani

manusia merdeka perlu memiliki modal keterampilan berpikir


atau bernalar yang baik. dimana melatih kemampuan
tersebut membutuhkan proses sepanjang hayat.
Mendampingi murid dengan utuh dan menyeluruh

Kodrat Keadaan
Kodrat
Murid Kodrat Alam

Kodrat Zaman
Mendampingi murid dengan utuh dan menyeluruh

Kontinyu
Pengembangan yang secara berkesinambungan dilakukan
terus menerus dengan perencanaan yang baik.
Asas
konvergen
Trikon Bersama dengan bangsa lain mengusahakan
terbinanya karakter dunia.

Konsentris
Bersikap terbuka tetapi tetap kritis dan
selektif terhadap pengaruh kebudayaan
Mendidik dan Melatih
kecerdasan budi pekerti

Memahami kemampuan kodrat


anak atau murid sebagai individu
yang sadar mampu memikirkan,
memahami, merasakan, berempati,
berkehendak dan bertindak
semestinya dapat kita tanamkan
dalam benak kita sebagai pendidik.
Mengantarkan murid selamat dan bahagia
Dokumentasi kegiatan
Refleksi dan Umpan Balik

Afi Khalida, S.Pd.

Rina Fitriana, S.Pd.


Refleksi dan Umpan Balik

Amalia Puspita Dewi, S.Pd.

Rizki Sudrajat, S.Pd.


Refleksi dan Umpan Balik

Mila Sri H, S.Pd.


Terimakasih
Semangat ibu bapak guru hebat

Anda mungkin juga menyukai