Anda di halaman 1dari 9

A.

Rasionalisasi Pentingnya CBR

Sering kali kita bingung memilih buku referensi untuk kita baca dan pahami. Terkadang

kita memilih satu buku, namun kurang memuaskan apa yang kita harapkan. Misalnya dari

segi tata bahasa, pembahasan Profesi kependidikan. Oleh karena itu, penulis membuat

Critical Book Review ini untuk mempermudah pembaca dalam memilih buku referensi,

terkhusus pada pokok bahasa tentang profesi kependidikan

B. Tujuan Penulisan CBR

Tujuan penulis menulis CBR ialah untuk menyampaikan apa apa saja yang dibahas dalam

Buku Profesi kependidikan ini, sehingga pembaca lebih mudah lagi dalam memilih buku

referensi. Juga penulis menulis CBR untuk menyelesaikan tugas mata kuliah profesi

kependidikan.

C. Manfaat CBRT

1 Untuk menambah wawasan tentang psikologi pendidikan

2. Untuk mengetahui buku mana yang tepat untuk psikologi pendidikan

3. Untuk melatih mahasiswa agar terbiasa mengerjakan karya ilmiah

4. Untuk melatih mahasiswa membuat Critical Book Review


BUKU UTAMA KELOMPOK 1

IDENTITAS BUKU

JudulBuku : Keterampilan dan Apresiasi Sastra Indonesia di

Sd Penulis : Kelompok 1

Kota terbit : Medan

Tahun terbit : 2023

ISI KRITIK BUKU

Pada bukuiniterdapat 1 topik yang akan di


bahasyaituberisikantentangketerampilanmenyimak dan berbicara, Alwi(2005:1043), yang
menyatakanbahwaketerampilanadalahpelaksanaantugas, sedangkanmenurutYudha dan
Rudhyanto (2005:7), keterampilanadalahkemampuananakdalammelakukanberbagaimacamtugas.
aktivitassepertiketerampilanmotorik, bahasa, sosio- emosional, kognitif dan afektif (nilai moral).
Keterampilan yang dimilikianakhendaknyadilatihsejakdini agar
kelaktumbuhmenjadiketerampilanbertindak yang terampil, keterampilan yang
dimilikianakdapatdiwujudkanmelaluiberbagaikegiatan, salah
satunyaketerampilan mendengarkan.
Tanggapanuntukmateriiniadalahmateri yang terdapat di dalambukukelompok 1
sudahbagus,merekamemaparkanpengertiandaribeberapaahlimengenaipengertianketerampilanmen
yimak dan berbicara,sehingga para pembacadapatmengetahui dan memahamiapa yang
dimaksuddenganketerampilanmenyimak dan berbicara. Pada materiinikelompok 1 juga
memaparkanmaterimengenaiunsurmenyimak, proses menyimak, tujuanmenyimak, Jenis
menyimak, Indikatorketerampilanmenyimak, Upaya meningkatkandayasimak dan
penilaianmenyimak.

Adapun komentarataumasukandarikelompok kami mengenaimateri yang di paparkan oleh


kelompok 1 adalahkiranyamateritentangberbicara juga di lebih di paparkansehingga para
pembaca juga bisa tau dan mengertibagian-bagianmateridariberbicaraituapasaja. Kiranya juga
kelompok 1 lebihmemperhatikankerapihandalammembuatbuku, seperti rata
kanankirinyaharuslebih di perhatikan.

KELEBIHAN DAN KEKURANGAN BUKU

KelebihanBuku

Kelebihandaribukuiniadalah, merekamemaparkanmateri-materi yang menarik dan bermanfaat, di


dalamsetiap BAB terdapatpenjelasan yang sangat bagusserta di lengkapi oleh pendapat para
ahli- ahli dan setiapkalimatnyamudah di pahami oleh para pembaca, di dalambukukelompok 1
juga merekamemaparkansoal-soalmenarik pada setiap BAB nya.

KekuranganBuku

Adapun kekurangan pada bukuiniyaitu:

Pada materi BAB 9 yang berjudul Bahasa dan Sastra Indonesia di Sekolah Dasar tetapi pada
pemaparanmaterinyamerekamalahmemaparkanapaitusifatmembaca, pemahamanmembaca dan
jenisbacaan, Seharusnyamerekamenjelaskanapaitubahasa dan sepertiapa sastra Indonesia di
Sekolah Dasar dan untuk cover pada bukukelompoksatukurangmenarik, Penyusunan daftar isi
yang kurangrapi, dan ada pada beberapa BAB yang tidaksesuaistandarmembuatmakalah pada
umumnyasepertiruangsisi yang tidak sama.
 BUKU PEMBANDING 1
A. IDENTITAS BUKU

JudulBuku : KeterampilanMenyimak dan Berbicara : Teori dan

Praktik Penulis: Hanum Hanifa Sukma, M.Pd dan M. FakhrurSaifudin,

M.Pd Penerbit : K-Media

Kota terbit : Yogyakarta

Tahunterbit ; 2021

ISBN : 978-623-316-618-8

B. ISI KRITIK BUKU

Pada bukuiniterdapat 2 topik yang akan di bahasyaitu berisikantentangketerampilanmenyimak


dan berbicarasertateori dan praktik, berikutisibukutersebut :

Pada sub bab A,


yaituketerampilanmenyimakdijelaskanapapengertiandariketerampilanmenyimak, apasajaunsur-
unsuruenyimak, bagaimana proses menyimak, apatujuanmenyimakjenis-jenismenyimak,
indikatorkemampuanmenyimak, faktor-faktorpenghambatketerampilanmenyimak,
upayameningkatkandayasimak, metodeketerampilanmenyimak, penilaianpenyimak,
praktikketerampilanmenyimak dan bagaimanaevaluasiketerampilanmenyimak.
Pada sub bab B, membahasmengenaiketerampilanberbicara, pengertianberbicara,
maksudberbicara, prinsipberbicara, tujuandariberbicarajenis-jenisberbicara,
hambatandalamberbicara, faktor-faktor yang mempengaruhikeefektifanberbicara, ciri-
ciripembicaraideal, keterpaduanketerampilanmenulisdenganfokusberbicara,
pembelajaranbahasaindonesia, metodeketerampilanberbicara, penilaianketerampilanberbicara,
bagaimanabentukinstrumensertapraktikketerampilanberbicara dan
evaluasiketerampilanberbicara.

Tanggapanuntukbukuiniadalahsumber yang sangat berhargabagisiapasaja yang


tertarikuntukmeningkatkankemampuanmenyimak dan berbicaramereka. Penulis, Hanum Hanifa
Sukma, M.Pd, denganjelasmenggabungkanteori dan
praktikdalampembahasantentangketerampilanini.Satuhal yang
sayahargaidalambukuiniadalahpendekatannya yang
komprehensifterhadapketerampilanmenyimak dan berbicara.
Penulistidakhanyamemberikanpemahamanteoritistentangkonsep-
konsepdasardalamketerampilanini, tetapijuga memberikanberbagaiteknik dan latihan yang
dapatdigunakanpembacauntukmeningkatkankemampuanmereka. Hal ini sangat
membantubagimereka yang inginmemahamidasar-
dasarteorisertamenerapkannyadalamkehidupansehari-hari.Selainitu, bukuini juga sangat
relevandengan dunia saatini yang semakinterhubungsecara global. Keterampilanmenyimak dan
berbicara yang baikadalahkunciuntukberkomunikasidenganbaik di berbagaikonteks,
baikitudalampekerjaan, pendidikan, ataukehidupansosial. Bukuinimemberikanwawasan yang
berhargatentangbagaimanaberbicaradenganefektif, mendengarkandenganbaik, dan
berinteraksidengan orang lain secaraefisien.Penjelasan yang jelas dan struktur yang
baikmembuatbukuinimudahdiikutipembacadapatmerasaterbantu.Secarakeseluruhan,
"KeterampilanMenyimak dan Berbicara: Teori dan Praktik" adalahbuku yang sangat informatif
dan bergunauntuksiapasaja yang inginmeningkatkankemampuanmerekadalamberkomunikasi.
Penulismenggabungkanteori dan praktikdenganbaik, membuatbukuinimenjadisumberdaya yang
berhargadalammengembangkanketerampilanmenyimak dan berbicara.

Adapun komentarataumasukkan yang dapat kami berikanuntukbukuiniadalahterkaitejaan yang


sudahbagus dan dapat di mengerti. Namun kami menemukan di halaman 35
tentangfaktorpenghambatberbicara internal dan eksternal, di situ
tidakterdapatpenjelasanmengenaibagaimanafaktortersebutdapatmengahambatdalambericara. Dan
juga untukpenulisan abjad di setiappointidaksesuaiatautidakseragamada yang hurufkapital dan
ada yang hurufkecil. Spasi di bukutersebut juga tidakrapikarenaada yang berjarak dan tidak. Dan
juga ada paragraph yang kalimatnyaterlalu Panjang, sehinggasedikitsulitmembacanya. Dan
tampilanbukutersebut juga kurangmenarik.
C. KELEBIHAN BUKU DAN KEKURANGAN BUKU

a. KelebihanBuku

Namunadapaunkelebihandaribukutersebutyakni :

Bukuinimenggabungkanteori dan praktiksecaraseimbang. Hal


inimemungkinkanpembacauntukmemahamikonsep-konsepdasar di balikketerampilanmenyimak
dan berbicarasambilmendapatkanpandanganpraktistentangcarameningkatkanketerampilan ini.
Keterampilanmenyimak dan berbicaraadalahketerampilankuncidalam dunia yang
semakinterhubungsecara global. Bukuini sangat relevan dan sangat
bisamembantudengantuntutankomunikasisaatini, baikdalamkontekspendidikan, pekerjaan,
maupunkehidupan sosial. Penulisan yang jelas dan bahasa yang
mudahdipahamimembuatbukuinicocokuntukberbagaitingkatanpembaca, termasukmereka yang
mungkintidakmemilikilatarbelakangpendidikandalambidang linguistik.Bukuinitidakhanyamemba
hasketerampilanmenyimak dan berbicarasecaraumum, tetapi juga
menggalisecaramendalamberbagaiaspek yang relevan, sepertipemahamanmendengarkan,
berbicaraefektif, dan jenis-jenis komunikasi.

b. KekuranganBuku

Bukuinihanya menyajikanteknik-teknikpraktis,
beberapapembacamungkinmenginginkanlebihbanyakstudikasusataulatihan yang
lebihrinciuntukmembantumerekamenerapkanketerampilaninidalamkehidupansehari-
haridengan lebih baik. Dan Bagian teoridalambukuinimungkinterasaberatbagibeberapapembaca
yang lebihtertarik pada panduanpraktis.
Terlalubanyakteoritanpacontohkonkretatauaplikasipraktisbisamembuatpembacamerasakehilanga
n fokus.
 BUKU PEMBANDING 2
A. IDENTITAS BUKU

Judul Buku : Apresiasi Sastra

Indonesia Penulis : E. Kosasih

Penerbit : Nobel

Edumedia Kota terbit :

Jakarta

Tahun terbit ; 2008

ISBN : 978-602-8219-57-0

B. ISI KRITIK BUKU

Pada buku ini terdapat 5 topik yang akan di bahas yaitu berisikan tentang kesusastraan, Sejarah
sastra Indonesia, puisi, prosa, dan drama, berikut isi buku tersebut :

Pada sub bab A, yaitu Kesastraan,dijelaskan apa pengertian sastra,istilah kesusastraan berasal
dari bahasa sansekerta,yaitu susastra,su berarti “bagus”atau “indah”,sastra sebagai seni dan
sebagai ilmu,seni sastra merupakan produk budaya yang yang mengutamakan keindahan, ilmu
sastra pengetahuan yang menyelidiki secara sistimatis dan logis,ada pun fungsi sastra,fungsi
rekreatif dan fungsi didaktif ,ada beberapa jenis-jenis sastra,prosa,puisi,drama

Pada sub bab B, Sastra lama,ada ciri-ciri sastra lama,nama yang kurang jelas,cerita-ceritanya
kebanyakan memakai warna gaib,menggunakan kata-kata baku,tidak menggunakan peralatan
elektronik,terdapat jenis-jenis sastra lama,mantra,pantun,pantun berkait,telibun,pantun
kilat,gurindam,syahir.peribahasa,teka-teki,fabel,legenda,hikayat dan bab ini juga membahas
mengenai sastra baru yang terdapat di Indonesia juga membahas ciri ciri satra baru yang ada di
Indonesia dan membahas tentang sastra baru yang terus berkembang seiring dengan perjalanan
waktu dan dinamika kehidupan masyarakatnya.

Pada sub C, membahas mengenai puisi, apa itu pengertian puisi, apa apa saja unsur unsur yang
terdapat dalam puisi, jenis jenis puisi, pemaknaan dalam berpuisi,membaca puisi yang pada
umumnya yang dilakukan dengan nyaring atau berdeklamasi, dan hal hal yang perlu diperhatikan
dalam menulis puisi.

Pada sub bab D, membahas tentangyaitu Prosa,yang dijelaskan pengertian dari prosa,prosa karya
sastra yang disusun dalam bentuk cerita atau narasi., ada pun beberapa jenis-jenis prosa,dongeng
sebuah cerita yang biasanya dibumbui dengan hal-hal yang tidak masuk akal atau tidak mungkin
terjadi terkecuali dalam khayalan, cerpen&novel cerita yang menurut fisiknya berbentuk
pendek.memahami nilai-nilai dalam Novel/cerpen,Setiap karya sastra tidak bisa tercipta tanpa
melibatkan unsur-unsur kebudayaan. Semua karya sastra akan terkait dan melibatkan dinamika
suatu kehidupan masyarakat yang punya adat dan tradisi tertentu. nilai-nilaibudaya,nilai-
nilai,sosial,nilai-nilai moral,mengapresiasikan cerita terjemahan,Membandingkan dua novel yang
berasal dari budaya yang berbeda tentunya sangat menarik, dan menulis cerita,merekayasa
rangkaian cerita menjadi unik, baru, dan tentu saja tidak ada duanya. Kedengarannya sulit sekali.

Pada sub bab E, membahas tentang drama, apa itu pengertian drama, perkembangan seni drama
yang juga membahas tentang beberapa nama nama pertunjukkan drama di dunia, apa apa saja
unsur unsur yang terdapat dalam drama, juga membahas apa saja jenis jenis yang terdapat dalam
drama, serta membahas tentang para pelaku pementasan dalam dram seperti penulis naskah,
sustradara, narrator, pemain penata artisfik rias dan kostum serta membahas tentang fasilitas
fasilitas pementasan dalam drama seperti panggung hidrolik, control suara dan Cahaya, ruang
gantung dan system akustik.

Adapun tanggapan kami untuk buku ini adalah sumber yang sangat berharga terhadap siapa saja
yang meningkatkan kemampuan apresiasi satra diindonesia, penulis E.Kosasih dengan jelas
menggabungkan tiori dan paktek pembahasan sastra indoneisa, suatu hal yang saya hargai dalam
buku ini sastra Indonesia turut memperbaiki nama bangsa Indonesia di mata dunia internasional.
Sastra Indonesia memiliki sejarah yang panjang. Berbagai pengaruh dari daerah dan luar negeri
turutmenyumbangkan warna tersendiri. Itulah salah satu hal yang dibahas dalam buku ini. Selain
itu, tentu saja dibahas pula defi nisi, jenis-jenis,beberapa contoh, dan cara mengapresiasi karya
sastra,itu yang membuat buku ini sangat menarik buat dibaca.

Adapun komentar atau masukkan yang dapat kami berikan untuk buku ini adalah terkait ejaan
yang sudah menarik dan dapat di mengerti. Namun peletakan gambar yang kurang rapi
mengakibatkan pembaca bingung untuk membaca materi tersebut dan Dan juga untuk penulisan
abjad di setiap poin tidak sesuai atau tidak seragam ada yang huruf kapital dan ada yang huruf
kecil. Spasi di buku tersebut juga tidak rapi karena ada yang berjarak dan tidak. Dan juga ada
paragrap yang kalimatnya terlalu Panjang, sehingga sedikit bosan membacanya.

C. KELEBIHAN BUKU DAN KEKURANGAN BUKU

a. Kelebihan Buku

Namun adapaun kelebihan dari buku tersebut yakni :

Buku ini memiliki kaliamat kaliamat atau sususan kaliamat yang mudah di pahami atau
dimengerti, buku ini juga mengandung gambar atau prta konsep sehingga pembaca tertarik untuk
membaca isi dari buku tersebut, buku ini juga secara lengkap membahas bagian bagian yang ada
dalam setiap bab nya, pada cover buku ini juga sangat menarik yang membuat kesan pertma
pembaca teertarik unntuk mencoba membaca buku ini, buku ini menyajikan beberapa hal yang
mengenai Sejarah sastra Indonesia , jenis jenis karya sastra , dan cara mengapresiasi sastra, pada
buku ini mengenai Sejarah sastra sangat banyak ditemukan dan juga diberikan tahun dan tanggal
pada setiap penjelasannya yang dapat mempermudah dan menambah wawasan pembaca dan
yang terakhir kelebihan buku ini adalah warnanya tidak monoton karana memiliki atau disertai
warna lain sehingga kerteraikan pembaca dalam buku ini terbilang menarik.

b. Kekurangan Buku

buku ini tidak memiliki banyak kekurangan hanya ada bebrapa kekurangan didalamya seperti:

 Dalam buku ini terdapat beberapa Bahasa yang sulit dipahami oleh pembaca
 Beberapa materi sedikit kurang lengkap

Anda mungkin juga menyukai