Anda di halaman 1dari 3

BIOSTATISTIK

JURNAL UJI T

Lolita Suchyana Andirasdini


NIM A4A023011

Program Studi Magister Kesehatan Masyarakat


Pasca Sarjana
Universitas Muhammadiyah Semarang
2023
Cari jurnal dengan Uji T, kemudian tuliskan kembali hasil uji sesuai urutan Hipotesis, dan
cantumkan link sumber.

Judul : Model Discovery Learning Berbantuan Software Maple Terhadap Kemampuan


Pemahaman Matematis
1. Ho = kemampuan pemahaman matematis mahasiswa yang menggunakan model
pembelajaran konvensional berbantuan software maple lebih baik dari pada mahasiswa yang
menggunakan model model discovery learning
Ha = kemampuan pemahaman matematis mahasiswa yang menggunakan model discovery
learning berbantuan software maple lebih baik dari pada mahasiswa yang
menggunakan model pembelajaran konvensional.
2. Tk. Kemaknaaan, alpha = α = 5% = 0.05
3. Uji t → t hitung = 1. 046
Sig (p-value) = 0.048 < 0.05
4. Keputusan = nilai p kecil dari alpha sehingga Ho ditolak
5. Kesimpulan
Hipotesis di atas dapat disimpulkan bahwa peningkatan kemampuan pemahaman matematis
mahasiswa yang menggunakan model discovery learning berbantuan software maple lebih
baik dari pada mahasiswa yang menggunakan model pembelajaran konvensional.
(https://doi.org/10.24127/ajpm.v8i3.2423)

Judul : Efektivitas Penerapan Model Pembelajaran Problem Based Learning terhadap


Peningkatan Keterampilan Berpikir Analitis
1. Ho = model pembelajaran problem based learning tidak efektif digunakan untuk
meningkatkan kemampuan berpikir analitis peserta didik kelas VII-A MTs Ma’arif Al-
Ishlah pada materi pencemaran lingkungan
Ha = model pembelajaran problem based learning efektif digunakan untuk meningkatkan
kemampuan berpikir analitis peserta didik kelas VII-A MTs Ma’arif Al-Ishlah pada
materi pencemaran lingkungan.
2. Tk. Kemaknaaan, alpha = α = 5% = 0.05
3. Uji t → t hitung = 4.198; Sig (p-value) = 0.000 < 0.05
4. Keputusan = nilai p kecil dari alpha sehingga Ho ditolak
5. Kesimpulan
Hipotesis di atas dapat disimpulkan bahwa Penggunaan model pembelajaran problem based
learning berbantuan media kahoot efektif dalam meningkatkan kemampuan berpikir analitis
peserta didik kelas VII di MTs Ma’arif Al-Ishlah mengenai tema pencemaran lingkungan.
(https://ejurnal.iainponorogo.ac.id/index.php/insecta)

Anda mungkin juga menyukai