Anda di halaman 1dari 4

PEMERINTAH KABUPATEN CIREBON

DINAS PENDIDIKAN
SEKOLAH DASAR NEGERI 1 KALIBUNTU
TERAKREDITASI “A”
Jl. DI Panjaitan No. 5 Desa Kalibuntu Kec. Pabedilan Kec. Pabedilan Kab. Cirebon

KRITERIA KETERCAPAIAN TUJUAN PEMBELAJARAN (KKTP)


TAHUN PELAJARAN 20…. / 20….

Penyusun : Khusnul Khotimah, S.Pd.SD


NIP : 19700502 200801 2 009
Instansi : SDN 1 Kalibuntu
Mata Pelajaran : PPKN
Kelas : II (Dua)
Semester : I (Ganjil)

KEGIATAN INTERVAL
TUJUAN
NO UNIT PEMBELAJA Perlu Sangat Baik
PEMBELAJARAN Cukup Baik
RAN Bimbingan
(68 – 78) (79 – 89)
(0 – 68) (90 – 100)
1 UNIT 1 : 1. Lima simbol
1.1. Melalui pengamatan
Pancasila Pancasila
gambar, menyimak
Dasar
video, membaca
Negaraku
teks, tanya jawab,
bercerita, games
picture and picture
menggunakan puzzle
dan diskusi
kelompok tentang
simbol Pancasila,
peserta didik dapat
mengenali lima
simbol Pancasila
dalam Garuda
Pancasila dengan
tepat.
1.2. Melalui pengamatan
gambar, menyimak
video, membaca
teks, tanya jawab, 2. Arti dan
bercerita, games makna lima
make a match simbol
menggunakan kartu Pancasila
bermakna dan dalam
diskusi kelompok Garuda
tentang arti simbol Pancasila
Pancasila, peserta
didik dapat
menjelaskan arti
makna lima simbol

1
Pancasila dengan 3. Simbol-
tepat. simbol
1.3. Melalui pengamatan Pancasila
gambar, menyimak dengan sila-
video, membaca sila
teks, tanya jawab, Pancasila
bercerita, games
snowball throwing
dan diskusi
kelompok tentang
simbol dan sila
Pancasila, peserta
didik dapat
menceritakan
hubungan simbol-
simbol Pancasila
dengan sila-sila
Pancasila dengan
4. Tugas
tepat.
dan
1.4. Melalui menyimak
peran
video, membaca
dalam
teks, tanya jawab,
kegiatan
bercerita, games
bersama
estafet kartu tugas,
bermain peran, dan
diskusi kelompok
tentang kegiatan
bersama, peserta
didik dapat 5. Hal-hal
mengidentifikasi dan penting
membedaakn tugas dan sikap
dalam kegiatan tanggung
bersama dengan jawab
tepat. dalam
1.5. Melalui pengamatan kegiatan
gambar, menyimak bersama
video, membaca di rumah
teks, tanya jawab, dan
bercerita, games sekolah
pemilu menggunakan
surat penting,
bermain peran dan
diskusi kelompok
tentang hal-hal
penting, peserta didik
dapat
mengidentifikasi hal 6. Nilai-
penting dan memilih nilai
bertanggungjawab Pancasila
menjaga hal penting
dengan tepat
1.6. Melalui pengamatan
gambar, menyimak
video, membaca
teks, tanya jawab,
bercerita, games
pohon Pancasila,
bermain peran dan
diskusi kelompok
tentang nilai-nilai
Pancasila, peserta
didik dapat
memutuskan nilai-

2
nilai yang sesuai
Pancasila sehingga
dapat
menerapkannya
dalam kehidupan
sehari-hari dengan
baik
2
2.1 Melalui pengamatan UNIT 2 : 1. Jenis
gambar, menyimak Menaati aturan di
video, membaca teks, Aturan rumah
tanya jawab, bercerita, Di
games pohon norma, Sekitarku
dan diskusi kelompok
tentang aturan, peserta 2. Jenis aturan
didik dapat di sekolah
mengidentifikasi
aturan di rumah
sehingga dengan
bimbingan orang tua 3. Sikap
dan guru dapat menaati
melaksanakannya dan sikap
dengan baik. tidak
2.2 Melalui pengamatan menaati
gambar, menyimak aturan di
video, membaca teks, rumah
tanya jawab, bercerita,
games pohon norma, 4. Sikap
dan diskusi kelompok menaati
tentang aturan, peserta dan sikap
didik dapat tidak
mengidentifikasi menaati
aturan di sekolah aturan di
sehingga dengan sekolah
bimbingan orang tua
dan guru dapat
melaksanakannya
dengan baik.
2.3 Melalui pengamatan
gambar, menyimak 5. Berpendap
video, membaca teks, at dan
tanya jawab, bercerita, menyimak
games ular tangga
norma ,simulasi, dan
diskusi kelompok
tentang aturan, peserta
didik dapat
mengelompokkan
aturan di rumah 6. Membuat
sehingga dapat kesepakatan
menceritakan sikap sederhana
patuh dan tidak patuh
di rumah dengan baik.
2.4 Melalui pengamatan
gambar, menyimak
video, membaca teks,
tanya jawab, bercerita,
games ular tangga
norma simulasi, dan
diskusi kelompok
tentang aturan, peserta
didik dapat
mengelompokkan

3
aturan di sekolah
sehingga dapat
menceritakan sikap
patuh dan tidak patuh
di sekolah dengan
baik.
2.5 Melalui pengamatan
gambar, menyimak
video, membaca teks,
tanya jawab, bercerita,
games pasar kata,
simulasi, dan diskusi
kelompok tentang
pendapat, peserta
didik dapat
berpendapat dan
menyimak pendapat
orang lain dengan
baik.

Mengetahui …………………, .. ………… 20…


Kepala Sekolah, Guru Kelas II

……………………………… Khusnul Khotimah, S.Pd.SD


NIP. ………………………… NIP. 19700502 200801 2 009

Anda mungkin juga menyukai