Anda di halaman 1dari 14

REINKARNASI DAN

MOKSA DALAM
PANDANGAN HINDU
PEMBAWA MATERI
KELOMPOK 4 AGAMA HINDU ROMBEL 34

1 2 3

NI KOMANG DIAH I KADEK ANCA I MADE DWI CAHYA


SEPTIANI LIANA PRAYOGI PUTRA
2217041016 2214101041 2214101142
TOPIK PEMBAHASAN

>
01. 02. 03. <

Proses &Tujuan Sumber Sastra


Pengertian
Reinkarnasi Terkait
Punarbhawa
Reinkarnasi

04.
<
05. 06.
Jenis-jenis &
Pengertian Moksa
Tingkatan Kesimpulan
Moksa
<
Pengertian Punarbhawa

Reinkarnasi juga disebut dengan Punarbhawa. Kata


Punarbhawa berasal dari bahasa Sanskerta, yaitu
Punar dan Bhawa. Punar artinya lagi atau kembali,
sedangkan Bhawa artinya menjelma atau lahir. Oleh
karena itu, Punarbhawa berarti kelahiran kembali
atau kelahiran yang berulang-ulang. Kelahiran
kembali disebut penitisan, reinkarnasi, atau samsara.
Proses & Tujuan Reinkarnasi
Proses Reinkarnasi Tujuan Reinkarnasi

Punarbhawa terjadi karena jiwatman Reinkarnasi ini bertujuan untuk


masih dipengaruhi wisaya dan awidya. memperbaiki kehidupan sebelumnya di
Atma yang masih diselubungi suksma dunia, melepaskan diri dari dosa. adanya
sarira dan terikat kenikmatan duniawi konsep punarbawa menjadikan umat
senantiasa berada dalam keadaan Hindu enggan berbuat salah atau
awidya. Hal ini membuat atma belum bisa melanggar aturan yang tertuang dalam
bersatu kembali dengan sumbernya, yaitu kitab suci mereka. Reinkarnasi memiliki
Brahman (Sang Hyang Widhi). Keadaan nilai positif untuk menuntun umat
tersebut menyebabkan atma selalu manusia dalam menjalani kehidupan dan
mengalami kelahiran secara berulang- melakukan kebaikan sampai
ulang. mendapatkan kesempurnaan yaitu Moksa.
Sumber Sastra Terkait Punarbhawa
1 Bhagawadgita. IV. 9 2 Bhagawadgita IV. 5
Janma Karma ca me divyam Sri Bhagawan Uvaca:
evaṁ yo vetti tatvataḥ, Bahuni me vyantitani janmani tava ca
tyaktvā deham purnarjanma Arjuna, tanya aham veda sarvani
naiti mām eti so rjuna. na tvam vtha paramtapa.
Terjemahannya: Terjemahannya:
Ia yang mengetahui sebenarnya kelahiran suci Sri Bhagawan bersabda: Banyak
dan karya-Ku, ia tidak kehidupan yang Ku telah jalani dan
lahir lagi, jika meninggalkan badannya, ia demikian pula engkau, O Arjuna. Semua
datang padaku, O Arjuna. kelahiran itu aku ketahui, tetapi
engkau tidak dapat mengetahuinya, O
Arjuna.
PENGERTIAN MOKSA

Kata Moksa berasal dari bahasa sansekerta,dari akar kata “Muc”


yang berarti kebebasan atau melepaskan,moksa berarti
kelepasan. kebebasan moksa adalah tujuan akhir dari umat Hindu
untuk membebaskan dirinya dari keterikatan dunia. Hal tersebut
karena dengan Moksa, makhluk hidup tidak lagi harus menerima
Hukum Karma atau Reinkarnasi, karena Atman nya telah menjadi
satu dengan Tuhan Yang Maha Esa
Jenis-Jenis Mokhsa

01 02 03
Moksha Adhi Moksha Parama Moksha
Tingkatan Moksha

Samipya 01 02 Sarupya

Salokya 03 04 Sayujya
Tingkatan Moksha
Tingkatan moksa juga dapat dibedakan menjadi tiga yakni Jiwa Mukti, Wideha Mukti
dan Purna Mukti. Adapun maksud dari ketiganya adalah sebagai beriku:

A. Jiwa Mukti, yaitu moksa yang diperoleh semasa masih hidup, dimana atman manusia
tidak terpengaruh oleh gejolak indria dan maya. Moksa ini, dapat disamakan Sarupya
(sadharmya) dan Samapya.

B. Wideha Mukti yaitu moksa yang dicapai oleh manusia semasa hidupnya, di mana
atmanya telah meninggalkan badan wadagnya (jasadnya), tetapi roh yang bersangkutan
masih terkena pengaruh maya yang tipis. Moksa pada tingkatan ini, atma dinyatakan
setarakan dengan Brahman, tetapi belum dapat menyatu dengan-Nya, hal ini diakibatkan
masih ada pengaruh maya. Moksa Widehamukti dapat disejajarkan dengan salokya.

C. Purna Mukti yaitu moksa yang paling sempurna, dimana atman manusia sudah bisa
bersatu dengan Brahman. Moksa ini dapat diperoleh setelah meninggal. Istila Purna
Mukti sejajar dengan Sayujya
Cara Menuju Moksha

01. Bhakti Marga 03. Jnana Marga

02. Karma Marga 04. Yoga Marga


KESIMPULAN
Reinkarnasi juga disebut dengan Punarbhawa.
Punarbhawa berarti kelahiran kembali atau kelahiran
yang berulang-ulang. Punarbhawa bertujuan untuk
memperbaiki kehidupan sebelumnya di dunia dan
melepaskan diri dari dosa. kebebasan moksa adalah tujuan
akhir dari umat Hindu untuk membebaskan dirinya dari
keterikatan dunia. Hal tersebut karena dengan Moksa,
makhluk hidup tidak lagi harus menerima Hukum Karma
atau Reinkarnasi. Moksa dibagi menjadi 3 jenis yaitu
moksa, adhi moksa dan parama moksha. Dan cara
mencapai moksa yaitu dengan 4 cara antara lain adalah
bakthi marga, karma marga, jnana marga dan yoga marga
any
question?
TERIMA KASIH ☺

Anda mungkin juga menyukai