Anda di halaman 1dari 9

KISI-KISI TENGAH SUMATIF SEMESTER I

MATA PELAJARAN : IPAS


KELAS / SEMESTER : V / 1

NO TUJUAN BENTUK SOAL INDIKATOR NO KUNCI


CAPAIAN PEMBELAJARAN BUTIR SOAL
PEMBELAJARAN PG ISIAN ESSAY SOAL JAWABAN
Peserta didik melakukan 5.1.1. Melakukan Peserta didik mampu 1. Bernafas adalah menghirup ….. dan A
simulasi dengan menggunakan simulasi sistim menentukan jenis gas mengeluarkan ….
gambar/bagan/alat/media pernafasan manusia, yang dihirup dan A. Oksigen dan karbondioksida
sederhana tentang sistem organ dan menjaga organ √ dikeluarkan saat B. Karbondioksida dan oksigen 1
tubuh manusia (sistem menjaga organ bernapas. C. Udara dan angin
pernafasan/pencernaan/peredara pernafasan manusia D. Udara dan oksigen
n darah) yang dikaitkan dengan
cara menjaga kesehatan organ Peserta didik mampu 2. Di dalam lubang hidung terdapat A
tubuhnya dengan benar. kegunaan bulu bulu-bulu, kegunaan dari bulu hidung
Peserta didik menyelidiki hidung. adalah….
bagaimana hubungan saling A. Untuk menyaring debu dan
ketergantungan antar komponen kotoran agar tidak masuk kedalam
√ 2
biotik- abiotik dapat tubuh.
memengaruhi kestabilan suatu B. Untuk hiasan dalam hidung
ekosistem di lingkungan C. Menghalangi semut masuk ke
sekitarnya. Berdasarkan dalam hidung.
pemahamannya terhadap D. Agar lubang hidung terlihat indah.
konsep gelombang (bunyi dan Peserta didik mampu 3. Alat pernapasan manusia adalah … C
cahaya) peserta didik menunjukan alat A. Insang
mendemonstrasikan bagaimana √ pernapasan manusia B. Trakea 3
penerapannya dalam kehidupan C. Paru-paru
sehari-hari. Peserta didik D. kulit
mendeskripsikan adanya Peserta didik mampu 4. Salah satu gangguan organ pernafasan C
ancaman krisis energi yang menentukan salah manusia adalah ….
dapat terjadi serta satu gangguan organ A. Gagal jantung
mengusulkan upaya- upaya √ 4
pernapasan B. Rematik
individu maupun kolektif yang C. Asma
dapat dilakukan untuk D. Gagal ginjal
menghemat penggunaan energi √ Peserta didik mampu 5. Salah satu alat yang dapat melindungi 5 C
NO TUJUAN BENTUK SOAL INDIKATOR NO KUNCI
CAPAIAN PEMBELAJARAN BUTIR SOAL
PEMBELAJARAN PG ISIAN ESSAY SOAL JAWABAN
dan serta penemuan sumber menunjukan salah alat pernapasan manusia….
energi alternative satu alat yang dapat A. Jaket
yang dapat digunakan melindungi alat B. Topi
menggunakan sumber daya yang pernapasan manusia. C. Masker
ada di sekitarnya D. Helm
Peserta didik mampu 6. Banyak hutan yang terbakar C
akibat dari udara menyebabkan sehingga udara
yang tercemar oleh tercemari oleh asap , hal ini akan
asap pembakaran menyebabkan penyakit ….
√ 6
hutan A. Perut
B. Diare
C. ISPA
D. kepala
Disajikan sebuah 7. Perhatikanlah gambar di samping ! B
gambar, peserta didik kegiatan pada gambar disamping
mampu menunjukan dapat merusak organ….
akibat dari gambar A. Pencernaan
√ yang ditunjukan. B. Pernapasan 7
C. Peredaran darah
D. Gerak

Peserta didik mampu 8. Pertukaran oksigen dan ALVEOLI


menuliskan nama karbondioksida terjadi di….
orga pernapasan
√ 26
tempat terjadinya
pertukan oksigen dan
karbondioksida
√ Peserta didik mampu 9. Kepanjangan dari ISPA adalah… 27 Infeksi
menuliskan Saluran
kepanjangan dari Pernapasa
ISPA Akut
NO TUJUAN BENTUK SOAL INDIKATOR NO KUNCI
CAPAIAN PEMBELAJARAN BUTIR SOAL
PEMBELAJARAN PG ISIAN ESSAY SOAL JAWABAN
Peserta didik mampu 10. Jelaskan nama-nama alat pernapasan Kebijaksanaan
menjelaskan nama- manusia ! guru
√ 36
nama organ
pernapasan manusia .
5.1.2. Melakukan Peserta didik mampu 11. Proses pencernaan manusia oleh gigi A
simulasi tentang sistim menentukan jenis disebut pencernaan ….
organ pencernaan pencernaan manusia A. Pencernaan secara mekanis
√ 8
manusia dan pentingnya jika dibantu oleh gigi. B. Pencernaan secara kimiawi
menjaga organ C. Pencernaan secara biologi
pencernaan manusia D. Pencernaan secara langsung.
Disajikan sebuah 12. Perhatikanlah gambar disamping ! A
gambar, organ Nama organ pencernaan manusia
pencernaan manusia, dalam gambar adalah…..
peserta didik mampu
√ menentukan nama A. Usus besar 9
organ pencernaan B. Usus halus
manusia yang C. Usus dua belas jari
ditunjukan oleh D. Lambung
gambar
Peserta didik mampu 13. Proses pencernaan secara kimiawi A
menunjukan dibantu oleh….
pencernaan manusia A. Gigi
√ 10
secara kimiawi. B. Enzim
C. Lidah
D. bakteri
Peserta didik mampu 14. Gangguan pencernaan yang C
menentukan disebabkan kekurangan makanan
gangguan pencernaan berserat yaitu ….
√ manusia yang A. Magh 13
disebabkan oleh B. Diare
kekurangan makanan C. Sembelit
berserat. D. Anemia
√ Disajikan beberapa 15. Perhatikan beberapa penyakit 14 B
gangguan organ berikut !
NO TUJUAN BENTUK SOAL INDIKATOR NO KUNCI
CAPAIAN PEMBELAJARAN BUTIR SOAL
PEMBELAJARAN PG ISIAN ESSAY SOAL JAWABAN
manusia, peserta 1. Mag
didik mampu 2. Influenza
menunjukan penyakit 3. Tifus
yang berhubungan 4. Anemia
dengan organ Penyakit yang menyerang organ
pencernaan. pencernaan manusia ditunjukan oleh
angka….
A. 1 dan 2
B. 1 dan 3
C. 2 dan 3
D. 2 dan 4

16. Buah – buah yang banyak B


Peserta didik mampu mengandung vitamin C adalah…..
menentukan nama- A. Alpukat dan kemiri
√ 15
nama buah yang B. Papaya dan semangka
mengandung vitamin C. Papaya dan tomat
C D. Durian dan pisang
Peserta didik mampu, 17. Menu makanan empat sehat lima C
menu makanan yang sempurna merupakan menu makanan
empat sehat lima yang ….
√ sempurna. A. Mahal 16
B. Enak
C. Bergizi seimbang
D. Enak dan mahal.
Peserta didik mampu, 18. Sari-sari makanan diedarkan ke C
menujukan organ seluruh tubuh oleh….
manusia yang A. Jantung
√ 17
mengedarkan B. Lambung
makanan ke seluruh C. Darah
manusia. D. Paru-paru
√ Peserta didik mampu, 19. Asam lambung dihasilkan oleh…. D
organ yang A. Jantung 18
menghasilkan asam B. Usus halus
NO TUJUAN BENTUK SOAL INDIKATOR NO KUNCI
CAPAIAN PEMBELAJARAN BUTIR SOAL
PEMBELAJARAN PG ISIAN ESSAY SOAL JAWABAN
lambung. C. Usus dua belas jari
D. lambung
Peserta didik mampu 20. Nama enzim yang mengubah zat LIPASE
menyebutkan enzim tepung menjadi gula adalah …
√ yang dapat mengubah 28
zat tepung menjadi
gula
Peserta didik mampu 21. Nama organ yang menghasilkan getah HATI
menuliskan nama empedu adalah…
√ organ yang 29
menghasilkan
empedu.
Peserta didik mampu 22. Penyerapan sari-sari makanan terjadi
menuliskan dan di… USUS
menyebutkan organ HALUS
√ 30
yang menjadi tempat
penyerapan sari-sari
makanan.
Peserta didik mampu 23. Enzim yang berfungsi membunuh
menuliskan dan kuman dan bakteri yang masuk ke
menyebutkan nama dalam tubuh melalui makanan adalah
enzim yang bertugas …
√ membunuh kuman 31 LIPASE
dan bakteri yang
masuk ke dalam
tubuh melalui
makanan
Peserta didik mampu 24. Jelaskan 3 macam gigi manusia dan
menjelaskan dan fungsinya !
Kebijaksanaan
√ menuliskan 3 37
guru
macama gigi dan
fungsinya
√ Peserta didik mampu 25. Jelaskanlah system pencernaan 38 Kebijaksanaan
menuliskan dan manusia ! guru
NO TUJUAN BENTUK SOAL INDIKATOR NO KUNCI
CAPAIAN PEMBELAJARAN BUTIR SOAL
PEMBELAJARAN PG ISIAN ESSAY SOAL JAWABAN
menjelaskan system
pencernaan manusia.

5.1.3. Melakukan Disajikan sebuah 26. Organ peredaran darah menusia pada
simulasi tentang gambar, peserta didik gambar disebut ….
system organ mampu menyebut A. Jantung
√ 19 A
peredaran darah nama organ B. Paru-paru
manusia dan peredaran darah C. Lambung
pentingnya berdasarkan gambar. D. Hati
menjaga organ Peserta didik mampu, 27. Aktifitas yang melancarkan peredaran
pernapasan menentukan aktifitas darah adalah ….
manusia. yang dapat A. Makan
√ 20 D
melancarkan organ B. Minum
peredaran darah. C. Istirahat
D. Olah raga
Peserta didik mampu 21 Serambi kiri
menyebutkan bagian 28. Bagian jantung yang berfungsi
jantung yang memompa darah ke seluruh tubuh
bertugas adalah….
√ memompakan darah. A. Bilik kiri
B. Bilik kanan
C. Serambi kiri
D. Serambi kanan

Peserta didik mampu 29. Pada sistim peredaran darah tertutup,


menentukan aliran darah mengalir ke seluruh tubuh
darah pada peredaran melalui….
√ darah tertutup. A. Permukaan tubuh 22 B
B. Pembuluh darah
C. Paru-paru
D. Jantung
√ Disajikan beberapa 30. Perhatikanlah beberapa pola hidup 23 B
pola hidup, peserta berikut !
NO TUJUAN BENTUK SOAL INDIKATOR NO KUNCI
CAPAIAN PEMBELAJARAN BUTIR SOAL
PEMBELAJARAN PG ISIAN ESSAY SOAL JAWABAN
didik mampu 1) Mengkonsumsi makanan gizi
menunjukan pola 2) Makan makanan cepat saji
hidup sehat yang 3) Tidur tiga jam dalam sehari
dapat menjaga 4) Olah raga secara teratur
kesehatan jantung. Pola hidup yang dapat menjaga
kesehatan organ jantung oleh angka
…..
A. 1 dan 2
B. 1 dan 4
C. 2 dan 3
D. 3 dan 4
Peserta didik mampu 31. Pada system peredaran darah manusia, A
menunjukan gangguan yang terjadi akibat adanya
gangguan peredaran penyempitan atau penyumbatan pada
darah akibat pembuluh arteri jantung dinamakan
√ penyempitan arteri ke penyakit …. 24
jantung. A. Jantung coroner
B. Hipertensi
C. Anemia
D. Strok
32. Pecahnya pembuluh darah ke otak A
Peserta didik mampu dapat mengakibatkan penyakit ….
menujukan akibat A. Strok

dari pecahnya B. Varises 25
pembuluh darah ke C. Hipertensi
otak D. hipotensi
Peserta didik mampu 33. yang bertugas untuk mengedarkan darah
menyebut organ yang oksigen dan sari-sari makanan ke
bertugas selutuh tubuh adalah …
√ 32
mengedarkan sari
makanan dan oksigen
ke seluruh tubuh.
√ Disajikan gambar, 34. Perhatikan gambar di samping ! 33 Bilik kanan
peserta didik mampu Bagian jantung yang ditunjukan no 4
NO TUJUAN BENTUK SOAL INDIKATOR NO KUNCI
CAPAIAN PEMBELAJARAN BUTIR SOAL
PEMBELAJARAN PG ISIAN ESSAY SOAL JAWABAN
menuliskan bagian dan 2 adalah …..
jantung yang
ditunjukan oleh
gambar

Peserta didik mampu 35. Ganguan peredaran darah manusia homofilia


menyebutkan nama dimana darah sulit membeku ketika
√ penyakit dimana terluka adalah … 34
darah sulit membeku
ketika terjadinya luka
36. Jenis makanan yang baik untuk
Peserta didik mampu kesehatan peredaran darah adalah
menyebutkan zat makanan yang banyak mengandung… Zat besi
yang baik untuk
√ 35
kesehatan peredaran
darah manusia yang
terdapat pada
makanan
Peserta didik mampu 37. Salah satu gangguan peredaran darah Penyumbatan
menyebutkan adalah stroke, jelaskanlah penyebab pembuluh
36
penyebab terjadinya terjadinya penyakit stroke darah ke otak
penyakit stroke
Peserta didik mampu 38. Jelaskanlah alur peredaran darah Kebijaksanan
menjelaskan alur manusia ! guru
√ 38
peredaran darah
manusia.
√ Peserta didik mampu 39. Jelaskan 3 kegiatan yang dapat 39 Kebijaksanaan
menuliskan dan menyehatkan organ peredaran darah guru
menjelaskan kegiatan manusia !
yang dapat
meningkatkan organ
peredaran darah
NO TUJUAN BENTUK SOAL INDIKATOR NO KUNCI
CAPAIAN PEMBELAJARAN BUTIR SOAL
PEMBELAJARAN PG ISIAN ESSAY SOAL JAWABAN
manusia
Peserta didik mampu 40. Tuliskanlah makanan yang dapat
menuliskan dan meningkatkan kesehatan organ
menjelaskan peredaran darah manusia
√ makanan yang baik 40 Kebijaksanaan
untuk kesehatan guru
organ peredaran
darah manusia

Mengetahui Padang , 31 Agustus 2023


Kepala SD N 40 Bukit Gado-gado Guru Kelas V

Dian Putri Rini S.Pd


Sugiono S.Pd
Nip 198506052014021001

Anda mungkin juga menyukai