Anda di halaman 1dari 2

Nama : Muhammad Ilham Syukri

Kelas : Mandiri A/1

Npm : 2356031001

Dosen Pengampu : Nanang Trenggono M.SI

TUGAS INDIVIDU (1)


PENGALAMAN MENGHADAPI DAN PEMECAHAN MASALAH SELAMA MASA
SEKOLAH MENEGAH ATAS (SMA)

Pada masa-masa akhir sekolah menengah atas, siswa harus memilih perguruan tinggi
yang akan mereka pilih. Tetapi, memilih perguruan tinggi yang tepat bisa menjadi
pengalaman yang menakutkan dan membingungka 1n. Berikut ini adalah esai tentang
pengalaman saya yang kebingungan untuk memilih perguruan tinggi saat sekolah
menengah ke atas atau SMA.

Pendahuluan

Saat siswa memasuki masa-masa akhir sekolah menengah atas, mereka harus memilih
perguruan tinggi yang akan mereka hadiri. Namun, memilih perguruan tinggi yang tepat
bisa menjadi pengalaman yang menakutkan dan membingungkan. Dalam esai ini saya
akan berbagi pengalaman saya tentang kebingungan memilih perguruan tinggi saat saya
berada di sekolah menengah atas. Banyak orang yang bingung untuk memlih perguruan
tinggi untuk kedepannya, termasuk saya yang sangat bingung untuk menentukan
perguruan tinggi dan prodi yang cocok tuntuk saya.

Pengalaman Kebingungan

Saat saya berada di sekolah menengah atas, saya merasa sangat bingung tentang
perguruan tinggi mana yang harus saya pilih. Dan saat itu saya bingung dengan minat
dan bakat saya saat itu, dan saya tidak tahu perguruan tinggi mana yang akan
memungkinkan saya untuk mengejar dan melatih semua minat dan bakat saya. Selain
itu saya juga merasa sangat tertekan dengan harapan- harapan orang tua dan teman-
teman saya untuk memilih perguruan tinggi yang terbaik.

Saya mencoba mencari informasi tentang perguruan tinggi dari berbagai sumber,
seperti internet, brosur, dan dari orang orang atau guru. Namun, semakin banyak
informasi yang saya dapatkan, semakin membuat bingung saya. Saya merasa seperti
saya tidak tahu apa – apa yang saya inginkan dan apa yang saya butuhkan dari
perguruan tinggi.

Penyelesaian Masalah
1
Muhammad Ilham syukri, 2356031001, Jurusan Ilmu Komunikasi, Univesitas Lampung, Angkatan 2023
Saya akhirnya memutuskan untuk mencari bantuan dari guru-guru dan orantua dan
juga mencoba mendengarkan nasihat orang tua di sekolah dan rumah saya. Nasihat
mereka membantu saya untuk mengevaluasi minat dan bakat saya, serta memberikan
informasi tentang perguruan tinggi yang cocok untuk saya.

Setelah memikirkan nya dengan matang-matang, saya merasa lebih yakin dan siap
untuk memilih perguruan tinggi dan jurursan yang tepat untuk saya. Saya memilih
perguruan tinggi yang menawarkan program yang sesuai dengan minat dan bakat saya,
serta memiliki lingkungan yang mendukung dan ramah.

Kesimpulan

Memilih perguruan tinggi yang tepat bisa menjadi pengalaman yang menakutkan dan
membingungkan. Namun, dengan mencari bantuan dari orang tua dan guru-guru dan
melakukan evaluasi diri, siswa dapat memilih perguruan tinggi yang tepat untuk
mereka. Saya belajar bahwa penting untuk memilih perguruan tinggi yang sesuai
dengan minat dan bakat kita, serta memiliki lingkungan yang mendukung dan ramah.

Saran

Menurut saya ada baiknya untuk mendengarkan perkataan guru-guru dan orang tua,
dan harus memikirakan matang-matang untuk kedepannya, jangan Cuma
mendengarkan kata orang-orang kita harus memikirkan sesuai dengan minat dan bakat
kita. Ada benar nya juga untuk mendengarkan saran-saran dari orang lain khusunya
orang tua, dan yang terpenting pikirkan sesuai kemauan minat dan bakat kita2

2
Muhammad Ilham syukri, 2356031001, Jurusan Ilmu Komunikasi, Univesitas Lampung, Angkatan 2023

Anda mungkin juga menyukai