Anda di halaman 1dari 8

EJAAN

DOSEN PENGAMPU: FITRI JAYANTI .M.PD


KELOMPOK 1
AL MAIDA SOPIA( 12316038)
AMELIA ARDILA(12316007)
DIAH JATI PRATAMA(12316073)
definisi ejaan
Menurut kbbi
apa itu ejaan ?

pengambaran suatu bunyi dengan


Dalam Kamus Besar Bahasa
kaidah tulis -menulis yang
Indonesia (KBBI), ejaan adalah mengalami standardisasi.
kaidah cara menggambarkan
bunyi-bunyi (kata, kalimat,
dan sebagainya) dalam
bentuk tulisan (huruf-huruf)
serta penggunaan tanda baca
fungsi ejaan
01 02

Membuat pemilihan
Sebagai pembakuan
dalam membuat tata kosa kata dan istilah
bahasa agar semakin menjadi lebih baku.
baku.

03 04
Sebagai penyaring unsur bahasa Penggunaan ejaan dapat
asing keBahasa Indonesia membantu mencerna
sehingga dalam penulisannya informasi dengan lebih
cepat dan mudah,
tidak menghilangkan makna
karena penulisan bahasa
aslinya yang lebih teratur.
“penulisan ejaan”

PENULISAN HURUF ABJAD


PENULISAN HURUF ABJADPENULISAN HURUF ABJAD PENULISAN HURUF VOKALPENULISAN
Dalam ejaan bahasa Indonesia, huruf abjad
terdiri atas huruf A, B, C, D, E, F, G, H, I, Dalam ejaan bahasa Indonesia, huruf vokal
J, K, L, M, N, O, P, Q, R, S, T, U, V, W, X, terdiri atas huruf a, i, u, e, o. Sama seperti
Y, Z. Huruf abjad ini bisa ditulis dalam huruf abjad, huruf vokal juga bisa ditulis
bentuk huruf kapital maupun tidak, tergantung dalam huruf kapital atau tidak.
pada pemakaian dan tujuan penggunaannya.

PENULISAN HURUF KONSONAN


Dalam ejaan bahasa Indonesia, huruf konsonan
adalah huruf yang tidak termasuk huruf vokal,
yakni b, c, d, f, g, h, j, k, l, m, n, p, q,
r, s, t, v, w, x, y, z. Penulisan kapital atau
tidaknya juga bergantung pada pemakaian dan
tujuan penggunaannya
ejaan yang
disempurnakan
Nah, sejak diberlakukannya EYD ada beberapa
penulisan huruf dalam ejaan Suwandi kemudian
diubah seperti berikut ini:

- 'j' menjadi 'y'


- 'dj' menjadi 'j'
- 'nj' menjadi 'ny'
- 'ch' menjadi 'kh'
- 'tj' menjadi 'c'
- 'sj' menjadi 'sy'
PEMAKAIAN EJAAN
Ejaan disebut juga sebagai kaidah yang harus
dipatuhi oleh pemakai bahasa supaya
keteraturan dan keseragaman dalam penulisan
bahasa dapat tercapai. Dari beberapa
pengertian tadi, bisa dikatakan kalau ejaan
adalah cara dalam menuliskan kata/kalimat
dengan benar, dengan memperhatikan penggunaan
huruf serta tanda baca yang benar
kesimpulan
Ejaan adalah keseluruhan peraturan penggambaran
lambangbunyi ujar suatu bahasa dan berhubungan dengan
lambang satu ke lambang yang lain baik penggabungan
ataupun dalam pemisahan bahasanya. Ejaan di Indonesia
diawali dengan ejaan van Ophuysen. Ejaan van Ophuysen
ditetapkan sebagai ejaan bahasa melayu dengan latin pada
1901. Aturan-aturan baku penulisan ejaan diantaranya
penggunaan huruf kapital,penggunaan huruf miring,
penggunaan huruf tebal, tanda baca, dan penulisan kata.
Istilah adalah kata atau frasa yang dipakai sebagai nama atau
lambang yang dengan cermat mengungkapkan makna
konsep, proses, keadaan, atau sifat yang has dalam bidang
ilmu
THANK YOU
VERY MUCH

Anda mungkin juga menyukai