Anda di halaman 1dari 8

Prinsip dan Prosedur Penggunaan Model Pembelajaran Personal

1. Konsep Dasar Pembelajaran Personal


2. Desain Pembelajaran Personal yang Efektif
3. Implementasi dan Evaluasi Model Pembelajaran Personal
Transkrip wawancara materi konsep dasar pembelajaran personal
1. Apa yang dimaksud dengan pembelajaran personal, dan mengapa hal ini penting
dalam proses pendidikan?
2. Bagaimana perbedaan antara pembelajaran personal dan pembelajaran konvensional
dalam konteks pendidikan?
3. Apa saja faktor-faktor yang memengaruhi efektivitas pembelajaran personal?
4. Bagaimana seorang individu dapat mengidentifikasi gaya belajar pribadinya dan
mengintegrasikannya dalam pembelajaran personal?
5. Bagaimana teknologi dapat mendukung pembelajaran personal, dan apa manfaatnya?
6. Apa peran seorang pendidik atau guru dalam mendukung pembelajaran personal
siswa?
7. Bagaimana evaluasi dan pengukuran prestasi berbeda dalam konteks pembelajaran
personal dibandingkan dengan pembelajaran konvensional?
Transkrip wawancara materi desain pembelajaran personal yang efektif
1. Apa itu model pembelajaran personal yang efektif dan bagaimana karakteristiknya?
2. Bagaimana peran dan kolaborasi antara guru, siswa, dan orang tua dapat
meningkatkan efektivitas pembelajaran personal?
3. Bagaimana panduan dan langkah demi langkah untuk merancang kurikulum yang
sesuai dengan model pembelajaran personal?
4. Apakah pengalaman belajar yang didapat siswa dari kurikulum yang sedang
digunakan sesuai dengan model pembelajaran personal?
5. Apakah ada penggunaan teknologi seperti platform pembelajaran online atau alat-alat
adaptif dalam model pembelajaran personal?
6. Bagaimana peran teknologi tersebut dalam mendukung model pembelajaran personal?
7. Bagaimana tips dan strategi dari guru dalam mengelola kelas dengan model
pembelajaran personal?
Transkrip wawancara materi implementasi dan evaluasi model pembelajaran personal
1. Bagaimana cara bapak mengimplementasikan dan menggunakan model pembelajaran
personal didalam kelas?
2. Bagaimana cara bapak memandang pembelajaran personal tersebut? Terutama dalam
merekonstruksi model pembelajaran personal dengan gaya mengajar bapak?
3. Dalam menjalankan pembelajaran menggunakan model pembelajaran personal,
apakah bapak menggunakan media pembelajaran dalam penerapannya? Jika iya,
media apa yang bapak pilih dan cocok untuk model pembelajaran ini?
4. Apa tanggapan peserta didik, dan temuan di kelas ketika bapak menggunakan model
pembelajaran personal?
5. Bagaimana cara bapak mengukur kompetensi peserta didik dan memberikan
penilaian, jika meninjau dari pembelajaran personal yang bapak gunakan?
6. Dari seluruh pernyataan sebelumnya, apakah bapak merasa puas dengan mengajar
menggunakan model pembelajaran personal? Apakah bapak akan tetap model
pembelajaran personal dalam jangka waktu yang lama? Terlepas dari pro dan kontra
yang ditemui di kelas?
7. Apa evaluasi yang dapat bapak lakukan setelah bapak mengimplementasikan model
pembelajaran ini didalam kelas?
Lembar Observasi Konsep Dasar Pembelajaran Personal

Hari/Tanggal : Selasa, 25 September 2023


Nama Sekolah : SMA/N 2 Muaro Jambi
Nama Mahasiswa : Raden Muhammad Afrialdi
Nama Guru : Rimi S,Pd
Kelas/Tingkat : XII IPA
Silakan amati dengan seksama proses pembelajaran yang sedang berlangsung, fokuskan pada
konsep dasar pembelajaran personal. Catat apa yang Anda perhatikan dalam kolom yang
sesuai. Tambahkan komentar atau catatan tambahan di bagian akhir.
Poin-Poin yang Diamati:
No. Pengamatan Ya Tidak Keterangan
1. Penggunaan Teknologi
 Guru Menyediakan media tambahan
seperti audio/visual dalam membahas
materi pembelajaran dikelas
 Guru mengizinkan para siswa untuk
membawa handphone ke dalam kelas
untuk melakukan searching mengenai
materi pmebelajaran yang diberikan
2. Diferensiasi Instruksi
 Guru memberikan pilihan kepada murid
untuk memilih gaya belajar yang di
inginkan oleh para siswa sebelum
memulai pelajaran tetapi masih dalam
konsep pembelajaran personal
 Guru menyediakan berbagai materi
untuk di pelajari oleh siswa sebelum
memulai pembelajaran untuk dapat
dipahami dan memperlancar proses
pembelajaran
3. Respon Siswa
 Siswa dapat belajar dengan nyaman dan
dapat memahami materi yang dijelaskan
 Siswa dapat memahami apa itu model
pembelajaran personal
4. Evaluasi
 Guru dapat memberikan evaluasi secara
menyeluruh mengenai karakteristik dari
para siswa hingga menemukan titik
dimana dapat menemukan metode
unntuk meningkatkan semangat belajar
pada siswa
 Guru dapat melakukan pengukuran dari
setiap individu siswa sehingga bisa
memehami keterampilan setiap siswa
dalam menyerap materi
5. Perbaikan Berkelanjutan
 Guru memiliki rencana terstruktur untuk
meningkatkan motivasi belajar siswa

Catatan Tambahan:
Lembar Observasi Desain Pembelajaran Personal yang Efektif

Hari/Tanggal : Selasa, 25 September 2023


Nama Sekolah : SMA/N 2 Muaro Jambi
Nama Mahasiswa : Linda Helmalia Putri Hasibuan
Nama Guru : Rimi, S.Pd.
Kelas/Tingkat : XI IPA
Silakan amati dengan seksama proses pembelajaran yang sedang berlangsung, fokuskan pada
penggunaan desain pembelajaran personal yang efektif. Catat apa yang Anda perhatikan
dalam kolom yang sesuai. Tambahkan komentar atau catatan tambahan di bagian akhir.
Poin-Poin yang Diamati:
No. Pengamatan Ya Tidak Keterangan
1. Penggunaan Teknologi
 Guru menggunakan teknologi untuk
pembelajaran personal yang efektif
 Guru menjelaskan peran teknologi
tersebut untuk mendukung pembelajaran
personal
2. Diferensiasi Instruksi
 Guru memberikan pilihan kepada siswa
untuk dapat memilih cara belajar yang
paling sesuai dengan gaya belajar
mereka
 Guru mengizinkan siswa untuk dapat
bekerja dan sendiri atau dalam
berkelompok yang mereka pilih sendiri
3. Respon Siswa
 Siswa dapat belajar dengan nyaman
sesuai dengan gaya belajar mereka
 Siswa dapat bekerja dan belajar sendiri
atau dalam berkelompok seperti yang
mer eka pilih
 Siswa dapat dengan mandiri
menggunakan teknologi untuk
mendukung pembelajaran personal
 Siswa mendapat pengalaman belajar
yang sesuai dengan model pembelajaran
personal yang efektif
4. Evaluasi
 Guru memberikan penilaian terhadap
hasil kerja siswa selama pembelajaran
 Guru melakukan evaluasi terstruktur dan
tidak terstruktur untuk mengetahui lebih
mendalam tentang pemahaman siswa
5. Perbaikan Berkelanjutan
 Guru memiliki tips dan strategi dalam
mengelola kelas dengan model
pembelajaran personal agar lebih efektif

Catatan Tambahan:
Lembar Observasi Implementasi dan Evalusasi Model Pembelajaran Personal

Hari/Tanggal : Selasa, 25 September 2023


Nama Sekolah : SMA/N 2 Muaro Jambi
Nama Mahasiswa : Kelvin
Nama Guru : Rimi, S.Pd.
Kelas/Tingkat : Fase E
Instruksi Umum:
Silakan amati dengan seksama proses pembelajaran yang sedang berlangsung, fokuskan pada
konsep dasar pembelajaran personal. Catat apa yang Anda perhatikan dalam kolom yang
sesuai. Tambahkan komentar atau catatan tambahan di bagian akhir.
Poin-Poin yang Diamati:
No. Pengamatan Ya Tidak Keterangan
1. Penggunaan Teknologi
 Guru menggunakan platform
pembelajaran online dengan baik untuk
menyediakan sumber belajar yang
beragam
 Guru memanfaatkan alat-alat adaptif
untuk memberikan materi yang
disesuaikan dengan tingkat kemampuan
siswa
 Guru memberikan panduan yang jelas
tentang cara siswa dapat mengakses dan
memanfaatkan teknologi tersebut
2. Diferensiasi Instruksi
 Guru secara aktif mengamati kebutuhan
individual siswa dan menyesuaikan
materi dan pendekatan instruksional
 Guru memberikan tugas atau proyek
berdasarkan minat dan kemampuan
siswa
 Guru memberikan dukungan tambahan
kepada siswa yang memerlukannya
3. Reaksi Siswa
 Siswa terlibat aktif dalam pembelajaran,
menunjukkan minat, dan berpartisipasi
dalam diskusi
 Siswa tampak nyaman dan percaya diri
dalam menjalani pembelajaran personal
 Beberapa siswa mungkin memerlukan
lebih banyak bimbingan untuk
beradaptasi dengan model ini
4. Evaluasi
 guru menggunakan beragam metode
evaluasi, termasuk penilaian formatif
dan sumatif
 evaluasi dilakukan dengan berfokus
pada pencapaian kompetensi dan
pemahaman siswa
 Guru memberikan umpan balik
konstruktif kepada siswa
5. Perbaikan Berkelanjutan
 Guru mencatat catatan tentang apa yang
berhasil dan apa yang perlu diperbaiki
dalam pelaksanaan model pembelajaran
personal
 Guru memiliki rencana untuk mengatasi
tantangan yang dihadapi dalam
implementasi model ini
 Guru terbuka terhadap saran dan
pembaruan yang dapat meningkatkan
efektivitas model ini

Catatan Tambahan:

Anda mungkin juga menyukai